- Menyatakan Terdakwa ALBERTA TITIK KAHEKSI KURNIA anak dari KARYANA telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?PENGGELAPAN DILAKUKAN OLEH ORANG YANG MENGUASAI BARANG ITU KARENA ADA HUBUNGAN KERJA SECARA BERLANJUT?;
- Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada Terdakwa dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun, 6 (enam) bulan;
- Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Memerintahkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;
- Menetapkan barang bukti berupa:
- Nomor 120901173 tanggal 26 september 2012 untuk Pwt U/M Belanjaan Pembatik senilai Rp. 5.000.000.- ,Nomor 1303.00924 tanggal 27 Maret 2013 untuk Pwr U/M Corekan senillai Rp. 3.500.000.-, Nomor 1312.00550 tanggal 19 Desember 2013 untuk Pwr U/M. Corekan senilai Rp. 4.000.000.-, Nomor 1312.00843 tanggal 23 Desember 2013 untuk Pwr U/M Corikan senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1309.01368 tanggal 12 Oktober 2013 untuk Pwr U/M. Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1310.000362 tanggal 22 Oktober 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 0310.00107 tanggal 2 Oktober 2013 untuk Pwr U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1310.000549 tanggal 29 Oktober 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1312.00990 tanggal 12 Nopember 2013 untuk Pwr. U/m Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1310.01356 tanggal 19 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1311.00413 tanggal 22 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1311.00851 tanggal 03 Desember 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1310.001118 tanggal 10 Desember 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-,Nomor 1310.01564 tanggal 18 Desember 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1312.00347 tanggal 23 Desember 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1312.00654 tanggal 31 Desember 2013 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1310.01416 tanggal 12 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat Batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00037 tanggal 13 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat Batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00202 tanggal 18 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00129 tanggal 18 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00266 tanggal 18 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00331 tanggal 19 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00414 tanggal 20 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00753 tanggal 15 Nopember 2013 untuk Pwr U/M obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00588 tanggal 22 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M obat batik senilai Rp. 4.000.000.Nomor 131100910 tanggal tanggal 19 Nopember 2013 untuk Pwt U/M obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00628 tanggal 25 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00850 tanggal 27 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M beli Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.00996 tanggal 28 Nopember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1412P00193 tanggal 05 Desember 2013 untuk Pwt U/M belanja pembatik senilai Rp. 30.000.000.- Nomor 1412Poo194 tanggal 05 Desember 2013 untuk Pwt U/M Belanja pembatik senilai Rp. 30.000.000.- Nomor 1311.01051 tanggal 02 Desember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.01115 tanggal 03 Desember 2013 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1311.01224 tanggal 04 Desember 2013 untuk Pwr. U/M beli Obat batik senilai Rp. 4.000.000.-Nomor 1405P00132 tanggal 04 Pebruari 2014 untuk Pwr. U/M Gaji Colet senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1412.P00599 tanggal 30 Desember 2014 untuk Pwr. U/M Belanja Pembatik senilai Rp. 30.000.000.-Nomor 1412.P00986 tanggal 19 Desember 2014 untuk Pwr. U/M Belanja senilai Rp. 30.000.000.-Nomor 1412.P00987 tanggal 24 Desember 2014 untuk Pwr. U/M Belanja senilai Rp. 30.000.000.-Nomor 1411.P00648 tanggal 12 Desember 2014 untuk Pwr. U/M Belanjan senilai Rp. 30.000.000.-Nomor 1411.P00649 tanggal 17 Desember 2014 untuk Pwr. U/M Belanjan senilai Rp. 30.000.000.-Nomor 1511.P00467 tanggal 05 Desember 2014 untuk Pwr. U/M Belanjan senilai Rp. 30.000.000.-, Nomor 1402.00778 tanggal 21 Pebruari 2014 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1402.00879 tanggal 24 Pebruari 2014 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1402.01068 tanggal 30 Desember 2014 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1402.00960 tanggal 22 Pebruari 2014 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1402.01142 tanggal 21 Pebruari 2014 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 5.000.000.-Nomor 1402.01264 tanggal 03 Maret 2014 untuk Pwr. U/M Obat batik senilai Rp. 5.000.000.-Nomor antrian 1508P00932 tanggal 28 Agustus 2015 senilai Rp. 15.000.000Nomor antrian 1509P00224 tanggal 04 September 2015 senilai Rp. 15.000.000Nomor antrian 1510P00467 tanggal 13 Oktober 2015 senilai Rp. 90.000.000Nomor antrian 1510P00675 tanggal 19 Oktober 2015 senilai Rp. 90.000.000; 1 (satu) bendel Foto Copy Surat Perjanjian Kerja No. 7946/DH-HRD/VIII/2015 tanggal 02 Juni 2015; 3 (tiga) lembar Foto Copy bukti penerimaan gaji bulan Oktober 2015, Nopember 2015, dan Desember 2015 dikembalikan kepada saksi Setiar Tri Harti;
- Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp5.000,00 (lima ribu rupiah);
Putusan PN SURAKARTA Nomor 186/Pid.B/2017/PN Skt |
|
Nomor | 186/Pid.B/2017/PN Skt |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Pidana Umum Penggelapan |
Kata Kunci | Penggelapan |
Tahun | 2017 |
Tanggal Register | 7 Juni 2017 |
Lembaga Peradilan | PN SURAKARTA |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua: Agus Iskandar |
Hakim Anggota |
hakim Anggota 2: Arini, Hakim Anggota 1: Parulian Lumbantoruan |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 24 Agustus 2017 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Banding : 321/Pid/2017/PT SMG
Pertama : 186/Pid.B/2017/PN Skt
Statistik7816