Putusan PN KARAWANG Nomor 84/Pid.Sus/2021/PN Kwg |
|
Nomor | 84/Pid.Sus/2021/PN Kwg |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum |
Kata Kunci | Kesehatan |
Tahun | 2021 |
Tanggal Register | 18 Maret 2021 |
Lembaga Peradilan | PN KARAWANG |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Hj. Siti Yuristiya Akuan |
Hakim Anggota | Hakim Anggota Dian Triastuty, Br Hakim Anggota Hasnul Fuad |
Panitera | Panitera Pengganti: Ika Mardikaningsih |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
MENGADILI 1. MenyatakanTerdakwa Ragil Fajar Sidiq Als. Agil Bin Moh. Edi Permana telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Dengan Sengaja Mengedarkan Sediaan Farmasi dan atau Alat Kesehatan yang Tidak Memiliki Izin Edar? ; 1 (satu) buah Kantong Plastik hitam berisikan 110 (Seratus sepuluh) bungkus plastik bening masing-masing berisikan 5 (Lima) butir Pil warna kuning bertuliskan mf dengan jumlah 550 (Lima ratus lima puluh) butir disisihkan untuk kepentingan pemeriksaan Labfor sebanyak berisi 5 (lima) tablet warna kuning logo MF dan sisa hasil pemeriksaan Labfor sebanyak 4 (empat) tablet warna kuning yang mengandung Trihexyphenidhyl ; Dirampas untuk dimusnahkan ; 6. Membebankan kepada Terdakwa membayar biaya perkara sejumlah Rp. 2.000,- (dua ribu rupiah) ; |
Tanggal Musyawarah | 24 Mei 2021 |
Tanggal Dibacakan | 24 Mei 2021 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
-
Pertama : 84/Pid.Sus/2021/PN Kwg
Statistik120