- MENERIMA PERMINTAAN BANDING DARI PENUNTUT UMUM TERSEBUT;
- MENGUBAHPUTUSAN PENGADILAN NEGERI MENGGALANOMOR 416/PID.SUS/2021/PN MGLTANGGAL 22NOVEMBER 2021, SEPANJANG MENGENAI KWALIFIKASI SEHINGGA MENJADI MENYATAKAN TERDAKWA TERBUKTI SECARA SAH DAN MEYAKINKAN BERSALAH MELAKUKAN PEMUFAKATAN JAHAT DENGAN TANPA HAK ATAU MELAWAN HUKUM MENJUAL DAN MEMBELI NARKOTIKA GOLONGAN I;
- MENJATUHKAN PIDANA KEPADA TERDAKWA DENGAN PIDANA PENJARA SELAMA 7 (TUJUH) TAHUN DAN DENDA SEJUMLAH RP 800.000.000,00 (DELAPAN RATUS JUTA RUPIAH) DENGAN KETENTUAN APABILA DENDA TIDAK DIBAYAR MAKA DIGANTI DENGAN PIDANA PENJARA SELAMA 2 (DUA) BULAN;
- MENETAPKAN MASA PENANGKAPAN DAN PENAHANAN YANG TELAH DIJALANI OLEH TERDAKWA DIKURANGKAN SELURUHNYA DARI PIDANA YANG DIJATUHKAN;
- MENETAPKAN AGAR TERDAKWA TETAP BERADA DALAM TAHANAN;
- MENETAPKAN BARANG BUKTI BERUPA:
- 1 (SATU) BUAH PLASTIK KLIP SEDANG YANG DIDALAMNYA TERDAPAT 10 (SEPULUH) BUTIR EKSTASI WARNA HIJAU BERBENTUK BINTANG DENGAN BERAT NETTO 2.64 (DUA KOMA ENAM EMPAT) GRAM YANG TELAH DISISIHKAN UNTUK PEMERIKSAAN LABORATORIUM SEBANYAK 1 (SATU) BUTIR;
- UANG TUNAI SEJUMLAH RP 500.000 (LIMA RATUS RIBU RUPIAH);
- MEMBEBANKAN BIAYA PERKARA KEPADA TERDAKWA UNTUK KEDUA TINGKAT PERADILAN, DAN UNTUK TINGKAT BANDINGDITETAPKAN SEJUMLAHRP5.000,00 (LIMARIBU RUPIAH).
- Menerima permintaan banding dari Penuntut Umum tersebut;
- Mengubahputusan Pengadilan Negeri MenggalaNomor 416/Pid.Sus/2021/PN Mgltanggal 22November 2021, sepanjang mengenai kwalifikasi sehingga menjadi ? Menyatakan Terdakwa terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan pemufakatan jahat dengan tanpa hak atau melawan hukum menjual dan membeli narkotika golongan I?;
- Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa dengan pidana penjara selama 7 (tujuh) tahun dan denda sejumlah Rp 800.000.000,00 (delapan ratus juta rupiah) dengan ketentuan apabila denda tidak dibayar maka diganti dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan;
- Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Menetapkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan;
- Menetapkan barang bukti berupa:
- 1 (satu) buah plastik klip sedang yang didalamnya terdapat 10 (sepuluh) butir ekstasi warna hijau berbentuk bintang dengan berat netto 2.64 (dua koma enam empat) gram yang telah disisihkan untuk pemeriksaan laboratorium sebanyak 1 (satu) butir;
- Uang tunai sejumlah Rp 500.000 (lima ratus ribu rupiah);
- Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa untuk kedua tingkat peradilan, dan untuk tingkat bandingditetapkan sejumlahRp5.000,00 (limaribu rupiah).
Putusan PT TANJUNG KARANG Nomor 199/PID/2021/PT TJK |
|
Nomor | 199/PID/2021/PT TJK |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika |
Kata Kunci | Narkotika |
Tahun | 2021 |
Tanggal Register | 14 Desember 2021 |
Lembaga Peradilan | PT TANJUNG KARANG |
Jenis Lembaga Peradilan | PT |
Hakim Ketua | Ratna Mintarsih |
Hakim Anggota | Catur Iriantoro, Brbontor Aroean |
Panitera | Maryati |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | M E N G A D I L I UNTUK DIMUSNAHKAN; DIRAMPAS UNTUK NEGARA; |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I untuk dimusnahkan; dirampas untuk negara; |
Tanggal Musyawarah | 23 Desember 2021 |
Tanggal Dibacakan | 23 Desember 2021 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan