Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 29-11-2012 — Putus : 04-12-2012 — Upload : 22-10-2015
Putusan PN SEKAYU Nomor 1593/PDT/P/2012/PN.SKY
Tanggal 4 Desember 2012 — AMINAH
157
  • 1593/PDT/P/2012/PN.SKY
    PENETAPANNomor. 1593/PDT/P/2012/PN.SKY"DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"Pengadilan Negeri Sekayu yang memeriksa dan mengadili perkara perdataPermohonan pada tingkat pertama telah mengambil penetapan sebagai berikut dalampermohonan yang telah diajukan oleh :Nama : AMINAHTempat/Tanggal Lahir : Sekayu/10 April 1965Jenis Kelamin : LakilakiAgama : IslamPekerjaan : Pegawai Negeri SipilAlamat : Griya Randik Blok C2 Kel.
    Pengadilan Negeri SekayuNomor K.1593/Penjuk.Pdt/P/2012/PN.SKY tanggal 29 November 2012 tentangpenunjukan hakim tunggal yang memeriksa dan mengadili perkara permohonan ini;Setelah membaca surat permohonan dari Pemohon;Setelah memeriksa surat surat butki dari pemohon;Setelah mendengar keterangan saksisaksi dan pemohon dipersidangan;Menimbang, bahwa pemohon dengan surat permohonannya tertanggal 29November 2012 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Sekayu tanggal 29November 2012 dibawah Nomor 1593
    /PDT/P/2012/PN.SKY yang mengemukakan halhal sebagai berikut:Bahwa Pemohon AMINAH dilahirkan di Sekayu, tang gal 10 April 1965sebagai anak Lakilaki sah ke7 (tujuh) dari hasil perkawinan kedua orang tuaPemohon yang bemamaREBO dan ZAINIMA;Bahwa Pemohon tersebut belum mempunyai akte kelahiran;Bahwa tentang kelahiran Pemohon tersebut belum didaftarkan dalam daftarkelahiran untuk warga negara Indonesia di Kantor Kependudukan danPencatatan Sipil Kabupaten Musi Banyuasin lantaran kelalaian Pemohonuntuk membuat