Ditemukan 24252 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 02-07-2020 — Putus : 17-07-2020 — Upload : 17-09-2020
Putusan PN KENDAL Nomor 109/Pdt.P/2020/PN Kdl
Tanggal 17 Juli 2020 — Pemohon:
Ianatunnisak
172
  • M E N E T A P K A N :

    1. Mengabulkan Permohonan Pemohon tersebut;
    2. Menyatakan nama Ibu Pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 18275/DIS/1989 yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kendal, tertanggal 27 Oktober 1989, yang semula nama Ibu Pemohon tertulis dan terbaca Asiyah, dirubah menjadi tertulis dan terbaca Siti Asiyah;
    3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan
    perubahan nama Ibu Pemohon kepada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kendal, paling lambat 30 (tiga puluh) hari setelah kepadanya diberikan salinan sah dari penetapan ini, yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap, agar Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kendal sebagai instansi pelaksana yang menerbitkan akta Kelahiran dapat membuat catatan pinggir pada register dan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 18275/DIS/1989;
  • Membebankan biaya yang timbul dalam permohonan
    Bahwa dalam pernikahan tersebut orang tua pemohontelah dikarunia seorang anak perempuan bernama lANATUNNISAK ,lahir di Kendal pada tanggal 06 Oktober 1983 dan telah dikeluarkan olehKepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kendal,Kutipan Akta Kelahiran Nomor: 18275/DIS/1989 tertanggal 27 Oktober1989;3.
    Bahwa di dalam Kutipan Akta Kelahiran Nomor :18275/DIS/1989 tertanggal 27 Oktober 1989, atas namaTANATUNNISAK, terdapat kesalahan penulisan nama orang tuaPemohon tertulis dan terbaca ASIYAH* dan yang benar adalah ditulisHalaman 1 dari 9 Penetapan Nomor 109/Pdt.P/2020/PN Kdl.dan dibaca SITI ASIYAH, demikian juga terhadap datadata ataudokumen pendukung Pemohon yang lain sudah benar; A.
    Bahwa benar kesalahan nama orang tua Pemohonpada Kutipan Akta Kelahiran Nomor: 18275/DIS/1989 tertanggal 27Oktober 1989, adalah bukan karena kesengajaan tetapi karena kekilafanPemohon;5. Bahwa agar supaya tidak terjadi permasalahan dikemudian hari, maka dengan ini Pemohon berkeinginan untukmembetulkan kesalahan nama orang tua di akta pemohon dalam KutipanAkta Kelahiran Pemohon tersebut;6.
    Menyatakan sah menurut hukum terhadap perubahan nama orang tua diakta pemohon dalam Kutipan Akta Kelahiran Nomor: 18275/DIS/1989tertanggal 27 Oktober 1989, terdapat kekeliruan penulisan nama orangtua tertulis dan terbaca ASIYAH , yang benar adalah ditulis dan dibacaSITI ASIYAH;Halaman 2 dari 9 Penetapan Nomor 109/Pdt.P/2020/PN Kdl.3.
    Menyatakan nama Ibu Pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran Nomor :18275/DIS/1989 yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan danPencatatan Sipil Kabupaten Kendal, tertanggal 27 Oktober 1989, yangsemula nama lbu Pemohon tertulis dan terbaca Asiyah, dirubahmenjadi tertulis dan terbaca Siti Asiyah;3.
Register : 22-03-2016 — Putus : 05-04-2016 — Upload : 27-04-2016
Putusan PN WONOGIRI Nomor 19/Pdt.P/2016/PN Wng
Tanggal 5 April 2016 — Pemohon: LESTARI YANTO
445
  • Mengabulkan Pemohonan Pemohon; Menetapkan sah secara hukum Perubahan nama anak Pemohon dalam Akta Kelahiran Nomor: 8420/DIS/2010 tertanggal 6 Mei 2010 yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Wonogiri dari sebelumnya tertulis NUNUNG SITI PRIHATIN dirubah menjadi NUNUNG PRIHATIN; Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan perubahan nama anak Pemohon dalam Akta Kelahiran Nomor: 8420/DIS/2010 tertanggal 6
    Bahwa dari pernikahan tersebut telah lahir anak kedua (ke2) yangberjenis kelamin perempuan bernama NUNUNG SITI PRIHATIN padatanggal 26 Agustus 1988, sebagaimana tertuang dalam Kutiban AktaKelahiran Nomor: 8420/DIS/2010;. Bahwa anak Pemohon tersebut saat ini telah duduk di kelas Ill SekolahMenengah Kejuruan (SMK) dan memiliki nama panggilan NUNUNG? dilingkungan sekolah maupun keluarga;.
    Menetapkan secara hukum perubahan nama anak Pemohon dalamKutiban Akta Kelahiran Nomor: 8420/DIS/2010, yang dikeluarkan olehDinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Wonogiri darinama sebelumnya "NUNUNG SITI PRIHATIN menjadi NUNUNGPRIHATIN;3. Memerintahkan kepada Pemohon, agar melaporkan perubahan namaanak Pemohon ke Dinas Kependudukan dan Pencatatan SipilKabupaten Wonogiri untuk dicatat perubahan nama tersebut dalamregister kelahiran yang tersedia;4.
    Namun sehari hari sampai dengan sekarang anakkedua Pemohon tersebut dipanggil dengan nama NUNUNG. ljazah SD danijjazah SMP tertulis nama NUNUNG PRIHATIN, sehingga dengan tujuankeseragaman maka Pemohon mengajukan permohonan perubahan nama kePengadilan;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti surat tertanda P 5 berupaFotocopy Kutipan Akta Kelahiran Nomor: 8420/DIS/2010 atas namaNUNUNG SITI PRIHATIN, lahir Wonogiri tanggal 26 Agustus 2008,dikeluarkan di Wonogiri tanggal 06 Mei 2010.
    Menetapkan sah secara hukum Perubahan nama anak Pemohon dalamAkta Kelahiran Nomor: 8420/DIS/2010 tertanggal 6 Mei 2010 yangdikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil KabupatenWonogiri dari sebelumnya tertulis NUNUNG SITI PRIHATIN dirubahmenjadi NUNUNG PRIHATIN;3.
    Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan perubahan namaanak Pemohon dalam Akta Kelahiran Nomor: 8420/DIS/2010 tertanggal6 Mei 2010 kepada Dinas Kependudukan dan Pencatatan SipilKabupaten Wonogiri paling lama 30 (tiga puluh) hari sejak diterimanyaSalinan penetapan ini oleh Pemohon;4. Memerintahkan kepada Pejabat Pencatatan Sipil Dinas Kependudukandan Pencatatan Sipil Kabupaten Wonogiri untuk membuat catatanpinggir pada register Akta Kelahiran atas nama NUNUNG PRIHATIN;5.
Register : 18-06-2019 — Putus : 01-07-2019 — Upload : 02-07-2019
Putusan PN BATAM Nomor 792/Pdt.P/2019/PN Btm
Tanggal 1 Juli 2019 — Pemohon:
RANTO SIMANJUNTAK
1615
  • MENETAPKAN

    1. Mengabulkan Permohonan Pemohon untuk seluruhnya ;

    2. Memberi izin kepada Pemohon untuk menambahkan nama marga anak anak Pemohon yang bernama :

    1. Manasye menjadi tertulis Manasye Simanjuntak pada Kutipan Akta Kelahiran No 815/DIS/KI-CS-BTM/2009 tanggal 4 Nopember 2009;
    2. Ribka menjadi tertulis Ribka Simanjuntak pada Kutipan Akta Kelahiran No 736/DIS/KI-CS-BTM/2009 tanggal 30 Oktober 2009 ;
    RIBKA yang tertera pada Kutipan AktaKelahiran nomor 736/DIS/KICSBTM/2009 yang diterbitkan oleh kepaladinas kependudukan catatan sipil Kota Batam pada tanggal 30 Oktober2009;6.
    Bahwa Pemohon berkeinginan untuk melakukan penambahan margapada nama anak Pemohon dalam Kutipan Akta Kelahiran nomor815/DIS/KICSBTM/2009 yaitu nama anak MANASYE di tambahkanmenjadi MANASYE SIMANJUNTAK;7. Bahwa Pemohon berkeinginan untuk melakukan penambahan margapada nama anak Pemohon dalam Kutipan Akta Kelahiran nomor736/DIS/KICSBTM/2009 yaitu nama anak RIBKA di tambahkanmenjadi RIBKA SIMANJUNTAK;8.
    Btm.Atau815/DIS/KICSBTM/2009 yaitu nama anak MANASYE di tambahkanmenjadi MANASYE SIMANJUNTAK;3. Memberi izin kepada Pemohon untuk Menambahkan margapada nama anak Pemohon dalam Kutipan Akta Kelahiran nomor736/DIS/KICSBTM/2009 yaitu nama anak RIBKA di tambahkanmenjadi RIBKA SIMANJUNTAK;4.
    Fotocopy Kutipan Akta Kelahiran No 815/DIS/KICSBTM/2009 atasnama Manasye tanggal 4 Nopember 2009, diberi tanda P4 ;5.
    Manasye menjadi tertulis Manasye Simanjuntak padaKutipan Akta Kelahiran No 815/DIS/KICSBTM/2009 tanggal 4Nopember 2009;b. Ribka menjadi tertulis Ribka Simanjuntak pada KutipanAkta Kelahiran No 736/DIS/KICSBTM/2009 tanggal 30Oktober 2009 ;3.
Register : 22-12-2020 — Putus : 29-12-2020 — Upload : 29-12-2020
Putusan PN SLEMAN Nomor 343/Pdt.P/2020/PN Smn
Tanggal 29 Desember 2020 — Pemohon:
F.ASSISI JUMALI
14956
  • ASSISI JUMALI, berdasarkan Kutipan Akta Kelahiran No. 3744 / DIS/ 1988, yang dikeluarkan oleh Kantor Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil Kabupaten Sleman, tertanggal 13 Januari 1988;
  • Memerintahkan kepada Pemohon untuk melapor kepada Kantor Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Sleman paling lambat 30 (tiga puluh) hari sejak diterimanya salinan penetapan ini;
  • Membebankan biaya perkara kepada pemohon sejumlah Rp.
    Bahwa dari perkawian tersebut telah dilahirkan Pemohon diSleman pada tanggal 14 Mei 1965 berdasarkan kutipan AktaKelahiran yang dikeluarkan oleh Kantor Dinas Catatan Sipil danKependudukan Kabupaten Sleman No. 3744 / DIS/ 1988tertanggal 13 Januari 1988.Halaman 1 dari 8 Penetapan Perdata Permohonan Nomor 343/Pdt.P/2020/PNSmnBahwa dalam akta kelahiran Pemohon tersebut, Pemohonbermaksud untuk merubah / mengganti nama Pemohon dariJUMALI menjadi F.AASSISI JUMALI dengan alasan SESUAIDENGAN NAMA DALAM EKTP
    dan KARTU KELUARGA.Bahwa untuk merubah / mengganti nama Pemohon dalam aktakelahiran pemohon tersebut demi kepastian hokum diperlukanpenetapan dari pengadilan Negeri.Berdasarkan dengan alasanalasan tersebut Pemohon memohonkepada Ketua/Hakim Pengadilan Negeri Sleman berkenan menerima,memeriksa dan memberi penetapan sebagai berikut :i.4.Menerima dan mengabulkan permohonan Pemohon.Menetapkan sah ganti / perubahan nama pemohon dalam KutipanAkta Kelahiran No 3744 / DIS/ 1988 tertanggal 13 Januari 1988
    ASSISI JUMALI (diberi tanda bukti P.2);Fotokopi Kutipan Akta Kelahiran No. 3744/DIS/1988 atas namaJUMALI (diberi tanda bukti P.3);Fotokopi Surat Keterangan Beda Nama Nomor: 474/1306/XII/2020yang dikeluarkan oleh Pemerintah Kalurahan Sendangmulyo(diberi tanda bukti P.4);Halaman 2 dari 8 Penetapan Perdata Permohonan Nomor 343/Pdt.P/2020/PNSmn5.
    ASSISI JUMALI, berdasarkan KutipanAkta Kelahiran No. 3744 / DIS/ 1988, yang dikeluarkan oleh KantorPendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil Kabupaten Sleman, tertanggal 13Januari 1988 dengan alasan untuk menyesuaikan dengan data/dokumen yanglainnya;Bahwa pihak keluarga sudah setuju dan tidak keberatan dengan rencana Pemohontersebut;. Drs.
    JUMALI, berdasarkan Kutipan AktaKelahiran No. 3744 / DIS/ 1988, yang dikeluarkan oleh Kantor PendaftaranPenduduk dan Catatan Sipil Kabupaten Sleman, tertanggal 13 Januari 1988;3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melapor kepada Kantor Kependudukan danCatatan Sipil Kabupaten Sleman paling lambat 30 (tiga puluh) hari sejak diterimanyaSalinan penetapan ini;4.
Register : 08-09-2020 — Putus : 14-09-2020 — Upload : 17-12-2020
Putusan PN PATI Nomor 134/Pdt.P/2020/PN Pti
Tanggal 14 September 2020 — M SYAEKHAN
396
  • Menetapkan penambahan huruf M pada nama Pemohon dalam Akta Kelahiran Nomor 14149/DIS/1990 tanggal 13 Desember 1990 yang tertulis SYAEKHAN lahir pada tanggal 25 April 1970 menjadi M SYAEKHAN, lahir pada tanggal 25 April 1970;3.
    buktibukti surat yang diajukan di persidangan;Setelah mendengar Pemohon dan saksisaksi di persidangan;Menimbang, bahwa Pemohon dengan surat permohonannya tanggal 7September 2020 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Patidalam Register Nomor 134/Pdt.P/2020/PN Pti, telah mengemukakanhalhalsebagai berikut: Bahwa Pemohon merupakan anak lakilaki dari suami isteri seorang ayahyang bernama SYARIP dan Ibu SEMI yang telah menikah; Bahwa dalam Akta Kelahiran Pemohon dengan Nomor : 14149/DIS
    Kutipan Akta Kelahiran Nomor 14149/DIS/1990 tertanggal 13 Desember 1990 atasnama SYAEKHAN, diberi tanda P3;Menimbang, bahwa selain mengajukan bukti suratsurat tersebut, Pemohonjuga mengajukan saksisaksi yang telah memberikan keterangan di bawahsumpah masingmasing sebagai berikut:1.
    Pemohon karena bersaudara kandung yaknisebagai kakak dari Pemohon; Bahwa Saksi tahu nama Pemohon adalah SYAEKHAN dilahirkan di Patipada tanggal 25 April 1970; Bahwa Saksi tahu, nama Pemohon dalam Kartu Identitas Pemohon sepertiKTP dan KK tertulis M SYAEKHAN lahir 25 Mei 1971; Bahwa Saksi tahu, identitas Pemohon yang sebenarnya adalah SYAEKHANlahir di Pati pada tanggal 25 April 1970 dan bukan tanggal 25 Mei 1971; Bahwa Saksi tahu, Pemohon ingin mengubah identitasnya dalam AktaKelahiran Nomor 14149/DIS
    /1990 tanggal 13 Desember 1990 yang tertulis nama Pemohon adalahSYAEKHAN lahir di Pati pada tanggal 25 April 1970 diubah dan diganti menjadiM SYAEKHAN, Iahir di Pati pada tanggal 25 Mei 1971;Menimbang, bahwa selanjutnya Pengadilan aan mempertimbangkanapakah permohonan Pemohon tersebut beralasan menurut hukum= untukdikabulkan;Menimbang, bahwa dari bukti surat yang bertanda P1 yakni Akta Kelahiran14149/DIS/1990 tanggal 13 Desember 1990 Nomor nama Pemohon adalahSYAEKHAN lahir di Pati pada tanggal 25
    Menetapkan penambahan huruf M pada nama Pemohon dalam AktaKelahiran Nomor 14149/DIS/1990 tanggal 13 Desember 1990 yang tertulisHalaman 5 dari 7 Penetapan Nomor 134/Padt.P/2020/PN PtiSYAEKHAN lahir pada tanggal 25 April 1970 menjadi M SYAEKHAN, lahirpada tanggal 25 April 1970;3.
Register : 30-04-2019 — Putus : 03-07-2019 — Upload : 23-07-2019
Putusan PN CIAMIS Nomor 69/Pid.B/2019/PN Cms
Tanggal 3 Juli 2019 — Penuntut Umum:
YULIARTI, S.H.
Terdakwa:
HADIS Bin IBAD
4711
  • (De apa maksudnya kamu meledek saya terus), danHalaman 3 dari 21 Putusan Nomor: 69/Pid.B/2019/PN.Cmssaksi Dede Mina menjawab urang mah hereuy Dis (Saya mah becanda Dis),lalu terdakwa menjawab lagi maneh lain sakali dua kali heureuy model kitu kaurang teh ( kamu bukan sekali dua kali becanda model begitu ke saya ),karena saksi Dede Mina tidak menjawab dan malahan diam saja membuatterdakwa tambah tersulut emosinya dan akhirnya terdakwa langsung mendorongbadan saksi Dede Mina hingga terjatuh di tanah
    Ogeng menuju pinggir pantai,disitu mereka membuka minuman jenis arak yang dibeli sebelumnya untukdiminum bersamasama di pinggir pantai, ketika sedang minum miras jenisarak tersebut saksi Dede Mina mulai rese, bercandanya sangat kelewatan /keterlaluan dan selalu memperolokolok terdakwa dengan mengatakan antaralain ah dis dasar maneh mah kolotkolot begog* (ah Dis dasar kamu mah tuatua bego) sambil memegangmegang kepala terdakwa hingga membuatterdakwa merasa terhina oleh ejekanejekan saksi Dede Mina
    Ogeng dan saksi Dede Mina bermain di pantai timurPangandaran sambil minum minuman jenis arak;Bahwa di tempat itu saksi bersama kawankawan saksi tersebut bercandadan saksi mendengar saksi Dede Mina mengolokolok terdakwa denganmengatakan Dis dasar maneh mah kolotkolot begog* (Dis dasar kamumah tua tua bego);Bahwa setelah itu saksi melihat terdakwa mengajak saksi Dede Minapergi dengan naik sepeda motor Honda Beat , dan karena lama tidakbalikbalik akhirnya saksi dan saksi Nuhdin als.
    dasar maneh mah kolotkolot begog* (ah Dis dasar kamu mah tuatua bego) sambil memegang megang kepala terdakwa.
    Atas pertanyaan terdakwa tersebut saksi Dede Minamenjawab urang mah hereuy Dis (Saya mah becanda Dis), lalu terdakwamenjawab lagi maneh lain sakali dua kali heureuy model kitu ka urang teh(kamu bukan sekali dua kali becanda model begitu ke saya). Bahwa karenasaksi Dede Mina tidak menjawab dan malahan diam saja membuat terdakwatambah tersulut emosinya dan langsung mendorong tubuh saksi Dede Minahingga saksi Dede Mina tersungkur ke tanah.
Register : 04-06-2021 — Putus : 23-06-2021 — Upload : 10-08-2021
Putusan PN PEMALANG Nomor 105/Pdt.P/2021/PN Pml
Tanggal 23 Juni 2021 — Pemohon:
ASROPI
408
    1. Mengabulkan permohonan Pemohon tersebut untuk seluruhnya ;
    2. Memberikan ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon dari nama yang sebelumnya ASROPI menjadi ASROFI pada Akta Kelahiran Pemohon atas nama ASROPI No 5454/DIS/1998 tertanggal 16 September 1998 dan pada Akta Kelahiran anak Pemohon atas nama LUTFIA WIJAYANTI No 10/4479/RT/2011 tertanggal 14 Juni 2011 ;
    3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan tentang Penetapan perubahan nama Pemohon dari nama
    yang sebelumnya ASROPI menjadi ASROFI pada Akta Kelahiran Pemohon atas nama ASROPI No 5454/DIS/1998 tertanggal 16 September 1998 dan pada Akta Kelahiran anak Pemohon atas nama LUTFIA WIJAYANTI No 10/4479/RT/2011 tertanggal 14 Juni 2011 kepada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pemalang agar dicatat dalam daftar registrasi akta kelahiran yang bersangkutan sebagaimana ketentuan yang berlaku ;
  • Memerintahkan kepada Pejabat Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten
    Pemalang untuk mencatat perubahan nama Pemohon dari nama yang sebelumnya ASROPI menjadi ASROFI pada Akta Kelahiran Pemohon atas nama ASROPI No 5454/DIS/1998 tertanggal 16 September 1998 dan pada Akta Kelahiran anak Pemohon atas nama LUTFIA WIJAYANTI No 10/4479/RT/2011 tertanggal 14 Juni 2011, segera setelah diberikan salinan sah Penetapan ini yang telah berkekuatan hukum tetap dalam daftar untuk itu;
  • Membebankan biaya yang timbul dalam permohonan ini kepada Pemohon sebesar Rp110.000
    Bahwa dengan adanya maksud pemohon merubah namaPemohon sendiri dan nama pemohon dalam Akte Kelahiran anakpemohon tersebut maka pemohon bermaksud untuk melakukanperbaikan atau perubahan penulisan nama Pemohon pada akta kelahiranpemohon nomor 5454/DIS/1998 dan nama orang tua pada akta kelahirananak pemohon nomor:10/4479/RT/2011 tanggal 14 JUNI 2011 yangdikeluarkan dari Kepala DinasKependudukan dan Pencatatan Sipilkabupaten Pemalang.6.
    Bahwa dengan urian hal hal tersebut diatas pemohon bermaksuduntuk merubah akte Kalahiran Pemohon nomor 5454/DIS/1998 dan AnakPemohon nomor : 10/4479/RT/2011 tanggal 14 JUNI 2011 kususnyapada nama ayah yang tertera pada akta anak pemohon yaitu dari:Nama : ASROPIMenjadiNama : ASROFI8. Bahwa untuk kepentingan permohonan pemohon maka semuabiaya yang timbul atas permohonan ini dibebankan kepada Pemohon.9.
    Memberikan ijin kepada pemohon untuk merubah atau meperbaikan AkteKelahiran Pemohon nomor 5454/DIS/1998 dan anak Pemohon nomor :10/4479/RT/2011 tanggal 14 JUNI 2011dan memerintahkan pula kepadaKantor Dinas Kepandudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pemalanguntuk melakukan pencatatan atas perbaikan/perubahan Kutipan AkteHalaman 2 dari 5 Penetapan Nomor 105/Pdt.P/2021/PN PmlKelahiran Pemohon nomor 5454/DIS/1998 dan anak pemohon dan anakpemohon : nomor : 10/4479/RT/2011 tanggal 14 JUNI 2011 yaitu dari
    Memberikan ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon darinama yang sebelumnya ASROPI menjadi ASROFI pada Akta KelahiranPemohon atas nama ASROPI No 5454/DIS/1998 tertanggal 16 September1998 dan pada Akta Kelahiran anak Pemohon atas nama LUTFIAWIJAYANTI No 10/4479/RT/2011 tertanggal 14 Juni 2011 ;3.
    Memerintahkan kepada Pejabat Kantor Dinas Kependudukan danPencatatan Sipil Kabupaten Pemalang untuk mencatat perubahan namaPemohon dari nama yang sebelumnya ASROPI menjadi ASROFI pada AktaKelahiran Pemohon atas nama ASROPI No 5454/DIS/1998 tertanggal 16September 1998 dan pada Akta Kelahiran anak Pemohon atas namaLUTFIA WIJAYANTI No 10/4479/RT/2011 tertanggal 14 Juni 2011, segerasetelah diberikan salinan sah Penetapan ini yang telah berkekuatan hukumtetap dalam daftar untuk itu;5.
Putus : 28-05-2014 — Upload : 08-09-2014
Putusan PN BLORA Nomor Nomor : 67/Pdt.P/2014/PN.Bla.
Tanggal 28 Mei 2014 — EKO BUDIONO
303
  • Menetapkan, memberi ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon dalam Administrasi Kependudukan dan dalam Kutipan Akte Kelahiran Nomor: 35.453/Dis/1990 yang semula bernama: EKO BUDIYONO menjadi EKO BUDIONO; 3. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Blora untuk mengirim salinan Penetapan ini kepada Kepala Dinas Kependudukan Pencatatan Sipil Kabupaten Blora, untuk mengganti nama Pemohon yang semula bernama: EKO BUDIYONO menjadi EKO BUDIONO ; 4.
    tertanggal: 21 Mei2014 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Blora pada tanggal: 23Mei 2014 dibawah register Nomor: 67/Pdt.P/2014/PN.Bla. yang pada pokoknyamengemukakan sebagai berikut : Bahwa Pemohon bernama: EKO BUDIONO, lahir di Blora pada tanggal: 12 Juni1978, anak dari suami istri bernama: SALIMIN dan SIT MURNI ; Bahwa Pemohon Kelahiran Pemohon telah terdaftar dan tercatat di KantorKependudukan Pencatatan Sipil Kabupaten Blora, tercatat dalam Kutipan AkteKelahiran Nomor: 35.453/Dis
    /1990 bernama: EKO BUDIYONO, lahir di Blora, 12Juni 1978 anak lakilaki dari suami istri bernama: SALIMIN dan SITI MURNI ; Bahwa dalam administrasi Kependudukan Pemohon (Kartu Tanda Penduduk danKartu Keluarga) Tercatat bernama: EKO BUDIYONO, sedangkan dalam ljazahPemohon SD, SMP, SMK, bernama: EKO BUDIONO ;2 Bahwa Pemohon ingin mengganti nama dalam Kuitipan Akte Kelahiran PemohonNomor: 35.453/Dis/1990 dan administrasi Kependudukan Pemohon yang semulabernama: EKO BUDIYONO menjadi EKO BUDIONO disesuaikan
    Menetapkan, memberi ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon dalamAdministrasi Kependudukan dan dalam Kutipan Akte Kelahiran Nomor: 35.453/Dis/1990 yang semula bernama: EKO BUDIYONO menjadi EKO BUDIONO;3. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Blora untuk mengirim salinanPenetapan ini kepada Kepala Dinas Kependudukan Pencatatan Sipil KabupatenBlora, untuk mengganti nama Pemohon yang semula bernama: EKO BUDIYONOmenjadi EKO BUDIONO ;4.
    menguatkan dalildalil permohonannya, Pemohontelah mengajukan suratsurat bukti yang telah disesuaikan dengan suratsurat aslinyasebagai berikut :Foto Copy Kartu Tanda Penduduk Nomor:33.1607.1206780003 atas nama: EKO BUDIYONO, (buktitertanda P1) ;Foto Copy kutipan Akte Nikah Nomor: 59/01/IV/2005 atasnama EKO BUDIYONO dan MUSRINI (bukti tertanda P2)Foto Copy Kartu Keluarga Nomor: 3316070504819 tercatatatas nama EKO BUDIYONO sebagai anak (bukti tertandaP3);Foto Copy Kutipan Akte Kelahiran Nomor: 35.453/Dis
    Menetapkan, memberi ijin Kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon dalamAdministrasi Kependudukan dan dalam Kutipan Akte Kelahiran Nomor: 35.453/Dis/1990 yang semula bernama: EKO BUDIYONO menjadi EKO BUDIONO;3. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Blora untuk mengirim salinanPenetapan ini kepada Kepala Dinas Kependudukan Pencatatan Sipil KabupatenBlora, untuk mengganti nama Pemohon yang semula bernama: EKO BUDIYONOmenjadi EKO BUDIONO ;4.
Register : 14-08-2020 — Putus : 18-08-2020 — Upload : 02-09-2020
Putusan PN PURBALINGGA Nomor 131/Pdt.P/2020/PN Pbg
Tanggal 18 Agustus 2020 — Pemohon:
Achmad Solichin
497
  • Menetapkan dan memberikan izin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon yang semula di Akta Kelahiran Pemohon Nomor 5236/Dis/1995 tertulis Solihin menjadi Achmad Solichin;

    3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan tentang pencatatan tentang ganti nama tersebut kepada Kantor Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Purbalingga untuk dicatat dan didaftar sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku;

    4.

    Bahwa Pemohon berkeinginan mengganti nama Pemohon yang semula diAkta Kelahiran Nomor 5236/Dis/1995 tertulis Solihin menjadi AchmadSolichin;6.
    Menetapkan dan memberikan izin kepada Pemohon untuk mengganti namaPemohon yang semula di Akta Kelahiran Pemohon Nomor 5236/Dis/1995tertulis Solihin menjadi Achmad Solichin;3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan tentang pencatatantentang ganti nama tersebut kepada Kantor Kependudukan dan PencatatanSipil Kabupaten Purbalingga untuk dicatat dan didaftar sesuai denganketentuan perundangundangan yang berlaku;4.
    Bukti P5: Fotocopy Kutipan Akta Kelahiran Nomor 5236/Dis/1995, atasnama Solihin, yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Catatan Sipil diPurbalingga, tanggal 09 Mei 1995;6. Bukti P6: Fotocopy Surat Keterangan Nomor 045.2/562/VII/2020, yangdikeluarkan oleh Sekretaris Desa Babakan, Kecamatan Kalimanah,Kabupaten Purbalingga, tanggal 01 Juli 2020;7.
    Sutarjo; Bahwa Pemohon adalah penduduk Desa Babakan RT 012 RW 003,Kecamatan Kalimanah, Kabupaten Purbalingga;Halaman 3 dari 8 Penetapan Nomor 131/Padt.P/2020/PN PbgBahwa Pemohon mengajukan permohonan ini yaitu Pemohon berkeinginanmengganti nama Pemohon yang semula di Akta Kelahiran Nomor5236/Dis/1995 tertulis Solihin menjadi Achmad Solichin;Bahwa Pemohon mempunyai nama kecil Solihin, sehingga di dalam KutipanAkta Kelahiran Pemohon Nomor 5236/Dis/1995, nama Pemohon tertulisSolihin;Bahwa Pemohon telah
Register : 30-08-2018 — Putus : 06-09-2018 — Upload : 06-09-2018
Putusan PN SLEMAN Nomor 260/Pdt.P/2018/PN Smn
Tanggal 6 September 2018 — Pemohon:
WALJIANA
293
  • M E N E T A P K A N

    1. Menerima dan mengabulkan Permohonan PEMOHON;
    2. Menetapkan sah ganti / perubahan nama pemohon dalam Kutipan Akta Kelahiran No : 19.100/Dis/1988, Tertanggal 27 Februari 1988 dari yang semula bernama WALJIANA menjadi WALJIYANA;
    3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melapor kepada Kantor Kependudukan dan Catatan Sipil Kab Sleman paling lambat 30 (tiga puluh) hari sejak diterimanya
    Bahwa telah dilahirkan pemohon bernama WALJIANA, dari pasangan suamiistri pada tanggal 16 Maret 1963, sesuai dengan akte kelahiran No :19.100/Dis/1988, Tertanggal 27 Februari 1988.2.
    Menetapkan sah ganti / perubahan nama pemohon dalam Kutipan AktaKelahiran No : 19.100/Dis/1988, Tertanggal 27 Februari 1988 dari yangsemula bernama WALJIANA menjadi WALJIYANA3. Memerintahkan kepada pemohon untuk melapor kepada KantorKependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Sleman, paling lambat 30(tiga puluh) hari sejak diterimanya salinan penetapan ini.4.
    Fotokopi Kutipan Akta Kelahiran No : 19.100/Dis/1988, Tertanggal 27Februari 1988 atas nama WALJIANA, yang dikeluarkan oleh Catatan SipilKabupaten Sleman, diberi tanda P3;4. Fotokopi Surat Keterangan Yang Berpenghargaan Sama denga Surat TandaTamat Belajar Sekolah Menengah Umum atas nama WALJIYANA, diberitanda P4;5.
    MUJONOBahwa saksi merupakan tetangga Pemohon;Bahwa pemohon tinggal di Gedongan, Rt 001, Rw 046, Sumberagung,Moyudan, Sleman;Bahwa pemohon lahir pada tanggal 16 Maret 1963, sesuai dengan aktekelahiran No : 19.100/Dis/1988, Tertanggal 27 Februari 1988 yangdikeluarkan oleh Pencatatan Sipil Kabupaten Sleman;Bahwa pemohon merupakan anak dari pasangan suami isteri Parto Utomodan Kemi;Bahwa dalam akta kelahiran Pemohon tersebut, tertulis nama PemohonWALJIANA;Bahwa pemohon bermaksud untuk merubah / mengganti
    AGUS BUDIANTOBahwa saksi merupakan tetangga Pemohon;Bahwa pemohon tinggal di Gedongan, Rt 001, Rw 046, Sumberagung,Moyudan, Sleman;Bahwa pemohon lahir pada tanggal 16 Maret 1963, sesuai dengan aktekelahiran No : 19.100/Dis/1988, Tertanggal 27 Februari 1988 yangdikeluarkan oleh Pencatatan Sipil Kabupaten Sleman;Bahwa pemohon merupakan anak dari pasangan suami ister!
Register : 19-10-2022 — Putus : 31-10-2022 — Upload : 01-11-2022
Putusan PN PURBALINGGA Nomor 105/Pdt.P/2022/PN Pbg
Tanggal 31 Oktober 2022 — Pemohon:
Eko Widianto Al Kismo
5713
  • MENETAPKAN:

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon;
    2. Menetapkan dan memberikan ijin kepada Pemohon untuk memperbaiki nama Pemohon yang semula di Akta Kelahiran Pemohon Nomor : 9769/DIS/2000 nama Pemohon tertulis KISMO menjadi EKO WIDIANTO AL KISMO;
    3. Memerintahkan Pemohon untuk melaporkan perubahan nama tersebut kepada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Purbalingga paling lambat 30 (tiga) puluh hari sejak salinan penetapan
    ini diterima oleh Pemohon untuk dicatat dalam buku register untuk itu;
  • Memerintahkan kepada pejabat Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Purbalingga untuk mencatat perubahan nama Pemohon diubah dari yang semula dalam Kutipan Akta Kelahiran Pemohon 9769/DIS/2000 nama Pemohon tertulis KISMO menjadi EKO WIDIANTO AL KISMO;
  • Membebankan biaya permohonan ini kepada Pemohon sejumlahRp110.000,00 (seratus sepuluh ribu rupiah);
Register : 01-11-2022 — Putus : 24-11-2022 — Upload : 13-02-2023
Putusan PN TRENGGALEK Nomor 86/Pdt.P/2022/PN Trk
Tanggal 24 Nopember 2022 — Pemohon:
WANTO
271
  • Menetapkan :

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon tersebut;
    2. Menyatakan bahwa nama Pemohon adalah Wanto yang lahir di Trenggalek pada tanggal 14 Maret 1982 sebagaimana sesuai dengan tertulis dan terbaca dalam Kutipan Akta Kelahiran Nomor 6166/DIS/2010 tanggal 05 Nopember 2010 dan dokumen-dokumen milik Pemohon lainnya;
    3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan perubahan identitas tersebut keapda instansi terkait untuk perubahan Paspor Nomor AN 970764
      > yang sebelumnya nama dan identitas tahun lahir tertulis dan terbaca Purwantoro lahir di Trenggalek tanggal 14 Maret 1984, menjadi tertulis dan terbaca nama Wanto lahir di Trenggalek tanggal 14 Maret 1982 sebagaimana sesuai dengan tertulis dan terbaca dalam Kutipan Akta Kelahiran Nomor 6166/DIS/2010 tanggal 05 Nopember 2010 dan dokumen-dokumen milik Pemohon lainnya;
    4. Membebankan biaya perkara kepada Pemohon sebesar Rp120.000,00 (seratus dua puluh ribu rupiah);
Register : 09-06-2020 — Putus : 30-06-2020 — Upload : 17-09-2020
Putusan PN KENDAL Nomor 101/Pdt.P/2020/PN Kdl
Tanggal 30 Juni 2020 — Pemohon:
Trimo Waluyo
343
  • M E N E T A P K A N :

    1. Mengabulkan Permohonan Pemohon tersebut;
    2. Menyatakan nama Pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 11867/DIS/2001 tertanggal 11 Oktober 2001 semula Nama pemohon tertulis dan terbaca TRIMO D.
    WALUYO;
  • Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan perubahan Nama Pemohon kepada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kendal, paling lambat 30 (tiga puluh) hari setelah kepadanya diberikan salinan sah dari penetapan ini, yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap, agar Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kendal sebagai instansi pelaksana yang menerbitkan akta Kelahiran dapat membuat catatan pinggir pada register dan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 11867/DIS
    KEANO FAREZEL ALFAWAZ,lahir pada tanggal 28 Mei 2019,sesuai akte Kelahiran di Kendal tanggal 28 Agustus 2019, Nomor: 3324LT280820190026;Bahwa didalam Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 11867/DIS/2001tertanggal 11 Oktober 2001, atas nama Pemohon TRIMO D.SETIYAWAN* yang dikeluarkan oleh Kepala Dinas Kependudukan danPencatatan Sipil Kabupaten Kendal, Nama adalah SALAH;Bahwa penulisan nama pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran Nomor :11867/DIS/2001 tertanggal 11 Oktober 2001 penulisan nama pemohonyang benar
    Menyatakan sah menurut hukum terhadap penggantian nama Pemohonyang semula bernama TRIMO D.SETIYAWANsebagaimana yangtertulis/tercatat dalam Akta Kelahiran Kutipan Akta Kelahiran Nomor :11867/DIS/2001 tertanggal 11 Oktober 2001 adalah salah, yang benaradalah tertulis dan terbaca TRIMO WALUYO dan dalam hal inimengaskan TRIMO D.SETIYAWAN dengan TRIMO WALUYO adalahSatu Orang;.
    Fotokopi Kutipan Akta Kelahiran, No.11867/ DIS/2001 atas nama TRIMOD.SETIAWAN, yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan danPencatatan Sipil Kabupaten Kendal, pada tanggal 11 Oktober 2001,surat bukti bertanda P2;3. Fotokopi Kutipan Akta Nikah, Nomor 224/23/ VIII/2008, tanggal 10Agustus 2008, telah dilangsungkan akad nikah antara TRIMO WALUYOdengan AINUL FADHILAH, surat bukti bertanda P3;4.
    tidak akanmengajukan buktibukti lagi, dan selanjutnya mohon penetapan ;Halaman 5 dari 11 Penetapan Nomor 34/Pdt.P/2020/PN Kadl.Menimbang, bahwa untuk menyingkat uraian Penetapan ini makasegala sesuatu yang terjadi di persidangan dengan menunjuk berita acarapersidangan dianggap telah termuat dalam uraian Penetapan ini;TENTANG PERTIMBANGAN HUKUMMenimbang, bahwa maksud dan tujuan permohonan Pemohon padapokoknya adalah untuk melakukan perubahan nama Pemohon pada KutipanAkta Kelahiran Nomor : 11867/DIS
    Menyatakan nama Pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran Nomor :11867/DIS/2001 tertanggal 11 Oktober 2001 semula Nama pemohontertulis dan terbaca TRIMO D. SETIYAWAN, dirubah menjadi tertulisdan terbaca TRIMO WALUYO;3.
Register : 30-09-2020 — Putus : 15-10-2020 — Upload : 09-11-2020
Putusan PN KENDAL Nomor 152/Pdt.P/2020/PN Kdl
Tanggal 15 Oktober 2020 — Pemohon:
DARORI
736
  • M E N E T A P K A N

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon;
    2. Menetapkan pembetulan Nama Pemohon dan tahun lahir serta nama ibu pemohon dalam Akte Kelahiran No.8642/Dis/02, tertanggal 23 Agustus 2002 yang tertulis DARORI NUR tahun lahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUH DELAPAN dan nama ibu SAKIDAH adalah salah, yang benar nama Pemohon adalah DARORI tahun lahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUH TUJUH dan
    Bahwa Pemohon pada bulan Agustus 2002 telah mengajukanpermohonan Akte Kelahiran Pemohon ke Dinas Kependudukan danPencatatan Sipil Kabupaten Kendal dan terbitlan Akta KelahiranAn.DARORI NUR denganNo Reg: 8642/Dis/02, tertanggal 23 Agustus2002;halaman 1 dari 8, Penetapan No.152/Pdt.P/2020/PN Kdl3. Bahwa penulisan nama, tahun lahir dan nama ibu pada akta kelahiranPemohon An. DARORI NURdenganNo Reg: 8642/Dis/02, tertanggal 23Agustus 2002 ada kekeliruan penulisan;4.
    DARORI NURdenganNo Reg: 8642/Dis/02, tertanggal 23Agustus 2002 nama, tahun lahir dan nama ibu tertulis dan terbacaDARORI NUR tahun lahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUHDELAPAN dan nama ibu SAKIDAH adalah salah, yang benar nama,tahun lahir dan nama ibu pada akta kelahiran Pemohon adalahDARORI tahun lahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUHTUJUH dan nama ibu SAIDAH;5.
    Menyatakan sah menurut hukum pembetulan Nama, Tahun Lahir danNama lIbudi Akta Kelahiran Pemohon di dalam Akta Kelahiran An.DARORI NURdenganNo Reg: 8642/Dis/02, tertanggal 23 Agustus 2002,nama, tahun lahir dan nama ibu yang tertulis dan terbaca DARORINUR tahun lahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUHDELAPAN dan nama ibu SAKIDAH adalah salah, yang benar nama,tahun lahir dan nama ibu pada akta kelahiran Pemohon adalahDARORI tahun lahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUHTUJUH dan nama ibu SAIDAH;3.
    DARORINURdenganNo Reg: 8642/Dis/02, tertanggal 23 Agustus 2002, nama,tahun lahir dan nama ibu yang tertulis dan terbaca DARORI NUR tahunlahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUH DELAPAN dan namaibu SAKIDAH adalah salah, yang benar nama, tahun lahir dan namaibu pada akta kelahiran Pemohon adalah DARORI tahun lahir SERIBUSEMBILAN RATUS TUJUH PULUH TUJUH dan nama ibu SAIDAH;Membebankan biaya yang timbul dalam permohonan ini kepadaPemohon;Menimbang, bahwa pada hari persidangan yang telah ditentukan,pihak
    Menetapkan pembetulan Nama Pemohon dan tahun lahir serta namaibu pemohon dalam Akte Kelahiran No.8642/Dis/02, tertanggal 23Agustus 2002 yang tertuls DARORI NUR tahun lahir SERIBUhalaman 7 dari 8, Penetapan No.152/Pdt.P/2020/PN KdlSEMBILAN RATUS TUJUH PULUH DELAPAN dan namae ibuSAKIDAH adalah salah, yang benar nama Pemohon adalah DARORItahun lahir SERIBU SEMBILAN RATUS TUJUH PULUH TUJUH dannama ibu Pemohon SAIDAH;3.
Register : 09-09-2020 — Putus : 15-09-2020 — Upload : 16-12-2020
Putusan PN SURAKARTA Nomor 199/Pdt.P/2020/PN Skt
Tanggal 15 September 2020 — Pemohon:
SIDIK MURSITO
217
  • M E N E T A P K A N :

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon;
    2. Menyatakan bahwa nama SIDIK MURSITO di dalam Kartu Tanda Penduduk Pemohon No. 3372011209690004, di dalam Kartu Keluarga No : 3372010601020062, nama SIDIK MURJITO yang tercantum di dalam Kutipan Akta Kelahiran Pemohon Nomor : 0313/Dis/1997 yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Catatan Sipil Kota Surakarta, nama SIDIK
    bahwa Pemohon telah mengajukan surat permohonannyatertanggal 06 Agustus 2020 yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan NegeriSurakarta di bawah register Nomor 199/Pdt.P/2020/PN Skt tanggal 18 Agustus2020, telan mengajukan permohonan persamaan nama Pemohon denganalasanalasan sebagai berikut :e Bahwa Pemohon lahir di Surakarta pada tanggal 12 September 1969 anaklaki laki dari pasangan suami istri yang bernama Niti Pawiro dan Sutinahsebagaimana tersebut dalam Kutipan Akta Kelahiran Pemohon Nomor :0313/Dis
    Menetapkan bahwa nama : SIDIK MURSITO dalam di dalam Kartu TandaPenduduk Pemohon No. 3372011209690004, di dalam Kartu Keluarga No: 3372010601020062 lalu nama SIDIK MURJITO, yang tercantum didalam Kutipan Akta Kelahiran Pemohon Nomor : 0313/Dis/1997 yangdikeluarkan oleh Kepala Kantor Catatan Sipil Kota Surakarta, lalu namaSIDIK MUJITO yang tercantum didalam Kutipan Akta Nikah Pemohon No.46/46/IV/1997 yang di keluarkan oleh Kantor Urusan Agama KecamatanKesesi Kabupaten Pekalongan dan nama SIDIK M.
    Fotokopi sesuai dengan asli Kutipan Akta Kelahiran No. 0313/Dis/1997 atasnama SIDIK MURJITO, bukti P3;4. Fotokopi sesuai dengan asli Kutipan Akta Nikah Nomor 0313/Dis/1997 yangdikeluarkan oleh Kepala Kantor Catatan Sipil Kota Surakarta tercatat atasnama SIDIK MUJITO, bukti P4;Hal 2 dari 8 halaman Penetapan Nomor 199/Pdt.P/2020/PN Skt5. Fotokopi sesuai dengan asli Kutipan Akta Kelahiran Nomor3326CLU2209200806474, tanggal 22 September 2008, bukti P5;6.
    /1997 nama Pemohon tertulis SIDIK MURJITO;Menimbang, bahwa surat bukti P4, yaitu foto copy Kutipan Akta NikahNomor 0313/Dis/1997 yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Catatan Sipil KotaSurakarta nama Pemohon tertulis SIDIK MUJITO;Menimbang, bahwa surat bukti P5, yaitu foto copy Kutipan AktaKelahiran Nomor : 3326CLU2209200806474 tanggal 22 September 2008 milikanak Pemohon, nama Pemohon tertulis SIDIK M.
    Menyatakan bahwa nama SIDIK MURSITO di dalam Kartu TandaPenduduk Pemohon No. 3372011209690004, di dalam KartuKeluarga No : 3372010601020062, nama SIDIK MURJITO yangtercantum di dalam Kutipan Akta Kelahiran Pemohon Nomor :0313/Dis/1997 yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Catatan SipilKota Surakarta, nama SIDIK MUJITO yang tercantum di dalamKutipan Akta Nilkah Pemohon No. 46/46/IV/1997 yang dikeluarkanoleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Kesesi KabupatenPekalongan dan nama SIDIK M.
Register : 26-02-2014 — Putus : 27-02-2014 — Upload : 12-03-2014
Putusan PN LABUHA Nomor 18/Pid.SUS/2014/PN.LBH
Tanggal 27 Februari 2014 — Penuntut Umum : YUSAQ DJUNARTO,SH Terdakwa : MAHFI SAPSUHA Alias DON
7725
  • Dari jarak sekitar 3 m (tiga meter)terdakwa melihat saksi korban Idris Sapsuha alis Dis sedang berdiri di tengah badanjalan menghadap ke arah timur sambil berbincang dengan saksi Ulu Masuku dan saksiSahril Tidore yang berdiri di sebelah kiri badan jalan dengan menghadap ke arah barat.Pada saat bersamaan terdakwa juga melihat saksi Amdjad Sapsuha sedang berdiri dibagian kiri jalan menghadap ke utara dengan jarak 1,5 m (satu setengah meter) daritempat saksi korban berdiri.
    Pol DB 9811 MO milik terdakwamenabrak bagian kanan tangan saksi Idris Sapsuha alias Dis sehingga saksi IdrisSapsuha alias Dis menjerit kesakitan.Bahwa akibat dari perbuatan terdakwa MAHFI SAPSUHA Alias DON terhadapsaksi korban Idris Sapsuha alias Dis sebagaimana hasil Visum Et Repertum Nomor44501/13/XII/2013 tanggal 25 Desember 2013 yang ditanda tangani oleh dr.
    Saksi ULU MASUKU :Bahwa saksi dihadirkan ke persidangan sehubungan dengan adanyakecelakaan pada hari Selasa tanggal 24 Desember 2013 sekitar pukul23.00 Wit malam, tepatnya di jalan raya Desa Buya di depan rumah saksiKecamatan Mangoli Selatan Kabupaten Kepulauan Sula ;Bahwa yang menjadi korban dalam kecelakaan tersebut yaitu saksi IdrisSapsuha alias Dis dan yang melakukan tabrakan yaitu terdakwa;Bahwa terdakwa menabrak saksi Idris Sapsuha alias Dis denganmenggunakan Sepeda Motor Motor milik terdakwa
    Saksi SAHRIL TIDORE Alias ADE NAI:Bahwa saksi dihadirkan ke persidangan sehubungan dengan adanyakecelakaan pada hari Selasa tanggal 24 Desember 2013 sekitar pukul23.00 Wit malam, tepatnya di jalan raya Desa Buya di depan rumah saksiKecamatan Mangoli Selatan Kabupaten Kepulauan Sula ;Bahwa yang menjadi korban dalam kecelakaan tersebut yaitu saksi IdrisSapsuha alias Dis dan yang melakukan tabrakan yaitu terdakwa;e Bahwa terdakwa menyenggol saksi Idris Sapsuha alias Dis denganmenggunakan Sepeda Motor
    PolDB 9811 MO dengan cara menabrak lengan tangan kanan korban dari arah sampingkanan sehingga korban IDRIS SAPSUHA Alias DIS mengalami sakit pada bagianlengan tangan kanan sebagiman hasil Visum Et Repertu Nomor : 44501/13/XII/2013yang dibuat dan ditandatangani oleh dr.
Register : 09-09-2020 — Putus : 23-09-2020 — Upload : 07-10-2020
Putusan PN KABUPATEN MAGELANG DI MUNGKID Nomor 98/Pdt.P/2020/PN Mkd
Tanggal 23 September 2020 — Pemohon:
ROHMAD BUDIYANTO
276
  • M E N E T A P K A N :

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon untuk seluruhnya;
    2. Menetapkan perubahan nama Pemohon yang tercantum dalam Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 2023/DIS/1997, tanggal 21 Pebruari 1997 Magelang atas nama Rohmat Budiyanto,yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Magelang, dari tertulis nama ROHMAD BUDIYANTO dirubah menjadi nama ROHMAT BUDIYANTO;
    3. Memerintahkan kepada
    Bahwa dahulu telah terjadi pernikahan antara DUL DJALIL denganPITIYAH dan dari pernikahan tersebut telah lahir seorang anak lakilakibernama ROHMAD BUDIYANTO lahir di Magelang tanggal 6 Maret1972 sebagaimana Kutipan Akta Kelahiran No. 2023/Dis/1997 yangdikeluarkan oleh Kantor Catatan Sipil Kabupaten Magelang tertanggal 21Februari 1997;2.
    Bahwa pada bulan Februari tahun 1997 Pemohon telah mengajukanpermohonan Akta Kelahiran Pemohon di Kantor Catatan Sipil KabupatenMagelang sehingga terbit Kutipan Akta Kelahiran No. 2023/Dis/1997 atasnama ROHMAD BUDIYANTO yang dikeluarkan oleh Kantor CatatanSipil Kabupaten Magelang tertanggal 21 Februari 1997;Hal 1 dari 7 halaman Penetapan No. 98/Pdt.P/2020/PN Mkd.
    Kutipan Akta Kelahiran anak kedua Pemohon No. 14360/TP/2005atas nama WILDAN SANI MASHABI;Bahwa perbedaan nama Pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran No.2023/Dis/1997 tersebut dikhwatirkan dapat menimbulkan masalah bagiPemohon di kemudian hari;.
    Bahwa dengan alasan tersebut di atas Pemohon hendak mengajukanPermohonan kepada Ketua Pengadilan Negeri Mungkid untukmengubah nama Pemohon dalam Kutipan Akta Kelahiran No.2023/Dis/1997 tertanggal 21 Februari 1997 yang dikeluarkan KantorCatatan Sipil Kabupaten Magelang dari nama Pemohon. tertulisROHMAD BUDIYANTO diubah menjadi ROHMAT BUDIYANTO;.
    oleh karena Pemohon bertempat tinggal di wilayan KabupatenMagelang maka Pemohon mengajukan permohonan ini ke PengadilanNegeri Mungkid;Bahwa Pemohon sanggup untuk membayar biaya yang timbul dalamperkara ini.Berdasarkan halhal tersebut di atas, mohon kepada Ketua Pengadilan NegeriMungkid berkenan memeriksa permohonan Pemohon dan selanjutnyamenetapkan sebagai berikut:1.2.Mengabulkan permohonan Pemohon untuk seluruhnya.Menetapkan secara hukum perubahan nama Pemohon dalam KutipanAkta Kelahiran No. 2023/Dis
Register : 29-07-2019 — Putus : 20-08-2019 — Upload : 25-09-2019
Putusan PN PATI Nomor 85/Pdt.P/2019/PN Pti
Tanggal 20 Agustus 2019 — ENI RAHMAWATI
395
  • Memberikan ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon dan orang tua ( nama bapak ) Pemohon pada Kutipan Akta Kelahrian Nomor 4590/Dis/I/1993 tanggal 04 Januari 1994 yang tertulis nama Pemohon ENI ROHMAWATI menjadi ENI RAHMAWATI dan nama bapak Pemohon SUTAR menjadi SUTARWI ;3.
    Memerintahkan kepada Pegawai Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pati segera setelah diperlihatkan Penetapan yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap, untuk segera mencatatkan ke dalam register kependudukan yang sedang berjalan dan selanjutnya memberikan catatan pinggir pada register Akta Kelahiran dan pada Kutipan Akta Kelahiran nomor 4590/Dis/I/1993, tanggal 04 Januari 1994 atas nama ENI RAHMAWATI tersebut menurut aturan tentang pencatatan yang berlaku ;4.
    Bahwa Pemohon telah mempunyai Akta Kelahiran yang dikeluarkan olehKantor Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pati No.4590/Dis/I/1993 tertanggal 04 Januari 1994 ;3. Bahwa pada akta kelahiran Pemohon tersebut ada kesalahan penulisan namaPemohon dan orang tua ( nama bapak ) Pemohon dimana tertulis namaPemohon adalah ENI ROHMAWATI dan nama bapak Pemohon adalahSUTAR ;Penetapan Nomor 85/Pdt.P/2019/PN Pti, halaman dari 84.
    Memberikan ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon dan orangtua (nama bapak) Pemohon pada Kutipan Akta Kelahrian Nomor4590/Dis/I/1993 tanggal 04 Januari 1994 yang tertulis nama Pemohon ENIROHMAWATI menjadi ENI RAHMAWATI dan nama bapak Pemohon SUTARmenjadi SUTARWI ;3.
    Foto copy Kutipan Akte Kelahiran Nomor 4590/Dis/I/1993, atas nama EniRahmawati, tertanggal 14 01 1994, diberi tanda P3;4. Foto copy ljazah Sekolah Dasar No. 03. OA 0a 0115421, atas nama EniRahmawati, tertanggal 5 06 1996, diberi tanda P4;5. Foto copy ljazah Sekolah Menengah Atas No. on 03 Mu 0170132, atas namaEni Rahmawaiti, tertanggal 14 O6 2004, diberi tanda P5;6.
    KARMANI, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut: Bahwa saksi kenal Pemohon, karena Pemohon tetangga saya; Bahwa Pemohon bermaksud mengajukan permohonan merubah danmemperbaiki Akta Kelahiran No 4590/Dis/I/1993, yang diterbitkan olehKantor Dispendukcapil Kabupaten Pati, yang tertulis nama Eni Rohmawati,yang benar adalah Eni Rahmawati ; Bahwa Panggilan pemohon Rahmawati. Bahwa nama orang tua (Bapak) Pemohon yaitu bernama Sutarwi.
    Memberikan ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama Pemohon danorang tua ( nama bapak ) Pemohon pada Kutipan Akta Kelahrian Nomor4590/Dis/I/1993 tanggal 04 Januari 1994 yang tertulis nama Pemohon ENIROHMAWATI menjadi ENI RAHMAWATI dan nama bapak Pemohon SUTARmenjadi SUTARWI ;3.
Register : 17-06-2021 — Putus : 21-07-2021 — Upload : 28-09-2021
Putusan PN SURABAYA Nomor 972/Pdt.P/2021/PN Sby
Tanggal 21 Juli 2021 — Pemohon:
SUSIAWATI
204
    1. Mengabulkan permohonan Pemohon untuk seluruhnya;
    2. Memberikan ijin kepada Pemohon untuk mengurus perubahan Nama Ibu Pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran No : 003/Dis/1988 tanggal 9 November 1988 yang diterbitkan oleh Kantor Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Situbondo yang semua tertulis SITI RAHIMA dirubah SITI RACHEMA untuk selanjutnya Pemohon menyebut Ibunya menjadi SITI RACHEMA;
    3. Memerintahkan kepada Kepala Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Surabaya
    untuk melakukan pencatatan pinggir atas Nama Ibu Pemohon pada Kutipan Akta Kelahiran Pemohon No : 003/Dis/1988 tanggal 9 November 1988 yang diterbitkan oleh Kantor Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Situbondo tersebut dalam buku register yang diperuntukkan untuk itu;
  • Menghukum Pemohon untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 120.000,- (seratus dua puluh ribu rupiah);
Putus : 29-01-2018 — Upload : 28-05-2018
Putusan PN SALATIGA Nomor 11/Pdt.P/2018/PN Slt
Tanggal 29 Januari 2018 — Pemohon: MUHYIDIN
418
  • Memberikan ijin kepada Pemohon untuk memperbaiki bulan lahir yang tertulis dalam Kutipan Akta Kelahiran No.330/DIS/2002 atas nama MUHYIDIN, yang dikeluarkan oleh kantor Dinas Tenaga Kerja, Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Salatiga tertanggal 29 April 2002, dari yang semula tertulis 1 Mei 1977 dirubah menjadi 1 juli 19773.
    Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Salatiga untuk mengirimkan salinan Penetapan ini kepada : Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Salatiga agar perubahan bulan lahir Pemohon tersebut dicatat dan menulis perubahan bulan lahir Pemohon tersebut pada pinggir Kutipan Akta Kelahiran No.330/DIS/2002 atas nama MUHYIDIN, yang dikeluarkan oleh kantor Dinas Tenaga Kerja, Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Salatiga tertanggal 29 April 2002 atas nama MUHYIDIN;4.