Ditemukan 284 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 24-02-2023 — Putus : 27-02-2023 — Upload : 27-02-2023
Putusan PN SIMALUNGUN Nomor 47/Pdt.P/2023/PN Sim
Tanggal 27 Februari 2023 — Pemohon:
Ratna Wati Sinaga
348
  • M E N E T A P K A N

    1. Mengabulkan Permohonan Pemohon untuk seluruhnya;
    2. Menetapkan Pemohon adalah WALI dari anak yang masih dibawah umur yaitu :
    • Romarito Girsang, Tempat / Tanggal lahir : Tamba Saribu, 20-12-2006, Jenis Kelamin: Perempuan, Pekerjaan : Belum/Tidak Bekerja, Alamat: Tamba Saribu, Kelurahan Mardinding, Kecamatan Pematang Silimahuta.
    Sesuai dengan Kutipan Akta Kelahiran Nomor: 7.150/T/Mdn/2011 yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Medan tertanggal 20 Desember 2011;
  • Cintani Girsang, Tempat / Tanggal lahir : Tamba Saribu, 19-09-2009, Jenis Kelamin: Perempuan, Pekerjaan : Belum/Tidak Bekerja, Alamat: Tamba Saribu, Kelurahan Mardinding, Kecamatan Pematang Silimahuta.
    Sesuai dengan Kutipan Akta Kelahiran Nomor: 7.151/T/Mdn/2011 yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Medan tertanggal 20 Desember 2011;
  • Arganita Girsang, Tempat / Tanggal lahir : Kabanjahe, 16-11-2013, Jenis Kelamin: Perempuan, Pekerjaan : Belum/Tidak Bekerja, Alamat: Tamba Saribu, Kelurahan Mardinding, Kecamatan Pematang Silimahuta.
    Sesuai dengan Kutipan Akta Kelahiran Nomor: 1208-KW-03022016-0013yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Simalungun tertanggal 3 Februari 2016;
  • Waluna Girsang, Tempat / Tanggal lahir : Kabanjahe, 3-01-2018, Jenis Kelamin: Perempuan, Pekerjaan : Belum/Tidak Bekerja, Alamat : Tamba Saribu, Kelurahan Mardinding, Kecamatan Pematang Silimahuta.
    Sertifikat Hak Milik (SHM) No. 58, seluas 9.564m2 (Sembilan ribu lima ratus enam puluh empat meter persegi) atas nama pemegang hak Sarlamin Girsang yang diterbitkan oleh Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten/Kota Simalungun sesuai surat ukur tanggal 7 Juni 2003;
  • Sebidang tanah yang terletak di Mardinding, Kecamatan Pematang Silimakuta, Kab. simalungun, Prov.Sumatera Utara berdasarkan Sertifikat Hak Milik (SHM) No. 80, seluas 5.771m2(lima ribu tujuh ratus tujuh puluh
Putus : 19-02-2008 — Upload : 11-05-2012
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 1733 K/Pdt/2007
Tanggal 19 Februari 2008 — DARMI BR GINTING VS. KEM BR TARIGAN
2721 Berkekuatan Hukum Tetap
  • KEPALA DESA MARDINDING JULU, Kecamatan Sibirubiru,Kabupaten Deli Serdang, berkedudukan di Kantor Kepala DesaHal. 1 dari 21 hal. Put. Nomor : 1733 K/Pdt/2007Desa Mardinding Julu, Kecamatan Sibirubiru, Kabupaten DeliSerdang ;2.
    Dusun Mardinding Jahe, Desa Mardinding Julu, Kecamatan Sibirubiru, Kabupaten Deli Serdang, seluas + 7.000 m? dengan batasbatas sebagai berikut :Hal. 4 dari 21 hal. Put. Nomor : 1733 K/Pdt/2007Sebelah Timur dengan Pinggiran Lau Pipes ;Sebelah Barat dengan tanah Rahman Ginting ;Sebelah Utara dengan tanah Gancih Sinuraya ;Sebelah Selatan dengan tanah Lameh Sembiring dan tanah WakafM. Jahe ;5.2.
    dibenarkan dandisetujui serta ditandatangani oleh Kepala Dusun Mardinding Jahe dan KepalaDesa Mardinding Julu dengan Reg. No.593/01/SK/II/2004 dan Reg.
    No.593/02/SK/IIV2004, serta dicatat dan ditandatangi oleh Camat Birubiru, sementarayang dijadikan TergugatTergugat oleh Penggugat dalam gugatannya hanyaTergugat , serta Kepala Desa Mardinding Julu sebagai Tergugat Il dan CamatBirubiru sebagai Tergugat Ill sedangkan Kepala Dusun Mardinding Jahemenjadi tidak lengkap para pihaknya ;bahwa kalaupun Kepala Desa Mardinding Julu merangkap sebagaipelaksana Kepala Dusun Mardinding Jahe, namun secara struktur organisasipemerintah tanggung jawab kedua jabatan
    yang terletak di Dusun Mardinding JaheDesa Mardinding Julu Kecamatan BiruBiru Kabupaten Deli Serdang denganbatasbatas : Sebelah Timur dengan Lau Pipes; Sebelah Barat dengan tanah Rahman Ginting ; Sebelah Utara dengan tanah Gancih Sinuraya ; Sebelah Selatan dengan tanah Larus Sembiring dan Wakaf M. Jahe ;Dan seluas + 6000 m?
Register : 18-09-2017 — Putus : 30-11-2017 — Upload : 07-12-2017
Putusan PN KABANJAHE Nomor 230/Pid.SUS/2017/PN-Kbj
Tanggal 30 Nopember 2017 — -Beres Sebayang
527
  • Tempat lahir :Lau Pakam, Kecamatan Mardinding, KabupatenKaro;. Umur/Tanggal lahir : 37/5 Oktober 1980;. Jenis kelamin : Lakilaki;. Kebangsaan : Indonesia;. Tempat tinggal :Desa Lau) Pakam, Kecamatan Mardinding,Kabupaten Karo;. Agama : Kristen Protestan;.
    Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 127 ayat (1) hurufa UU RI No.35 Tahun 2009 tentang Narkotika.Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umumtelah mengajukan saksisaksi sebagai berikut:1.Dipa Sitepu, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut:Bahwa saksi adalah petugas kepolisian yang melakukan penangkapanterhadap Terdakwa pada hari Rabu, tanggal 24 Mei 2017 sekira pukul 11.00WIB di sebuah kedai kelontong di Desa Lau Pakam, Kecamatan Mardinding,Kabupaten
    laluTerdakwa menjawab, Milik saya, Pak, kemudian saksi bersama timmembawa Terdakwa berikut barang bukti ke Polsek Mardinding untukdiproses lebih lanjut;Bahwa dari diri Terdakwa saksi menyita barang bukti berupa 1 (satu)bungkus rokok merek Marlboro dan 2 (dua) balutan kertas yang masingmasing berisi diduga ganja yang meliputi ranting, daun dan biji yang sudahdalam keadaan kering yang seluruhnya seberat berkisar 4,33 (empat komatiga puluh tiga) gram;Bahwa Terdakwa membeli ganja tersebut dari seseorang
    Efrata Ginting, dibawah janji pada pokoknya menerangkan sebagai berikut:Bahwa saksi adalah petugas kepolisian yang melakukan penangkapanterhadap Terdakwa pada hari Rabu, tanggal 24 Mei 2017 sekira pukul 11.00WIB di sebuah kedai kelontong di Desa Lau Pakam, Kecamatan Mardinding,Kabupaten Karo karena tertangkap tangan memiliki Narkotika jenis ganjapada dirinya;Bahwa awalnya saksi bersama tim mendapat informasi dari masyarakatbahwa seseorang dengan ciriciri Terdakwa ada memiliki ganja di lokasitersebut
    lalu Terdakwa menjawab, Milik saya, Pak, dan berdasarkanketerangan Terdakwa bahwa ianya membeli ganja tersebut pada hari Rabu,tanggal 24 Mei 2017 sekira pukul 10.00 WIB dari seseorang bernama Lae dipinggir jalan di Desa Lau Pakam, Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karoseharga Rp. 10.000, (sepuluh ribu Rupiah) untuk tujuan Terdakwa pergunakansendiri tanoa izin dari pihak yang berwenang maupun dari pemerintah, danberdasarkan hasil pemeriksaan laboratorium bahwa barang bukti daun, biji danranting ganja
Putus : 15-03-2013 — Upload : 03-06-2014
Putusan PN KABANJAHE Nomor 152/Pid/B/2013/PN.Kbj
Tanggal 15 Maret 2013 — - JAMSON HUTAGAOL
233
  • PERKARA : PDM09/KABAN.1/04/2013, yangtelah dibacakan di persidangan yang pada pokoknya berisi sebagai berikut:PRIMAIR :Bahwa ia terdakwa JAMSON HUTAGAOL pada hari Rabu tanggal 27 Pebruari 2013sekira pukul 21.00 wib atau setidaktidaknya pada waktu lain yang masih dalam bulanPebruari Tahun 2013 bertempat diteras kedai milik Lora Sembiring di Desa LauKesumpat Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo, atau setidaktidaknya pada suatutempat lain yang masih termasuk dalam Daerah Hukum Pengadilan Negeri Kabanjahe
    ,dengan sengaja menawarkan atau member kesempatan untuk permainan judi danmenjadikannya sebagai pencaharian, atau dengan sengaja turut serta dalam suatuperusahaan untuk itu, yang dilakukan oleh terdakwa dengan cara sebagai berikut :Bahwa pada hari Rabu tanggal 27 Pebruari 2013 sekira pukul 21.00 Wib, petugasKepolisian Sektor Mardinding di Lau Baleng yang bernama saksi SORIGANDAFELICIANO SIDABUTAR bersama dengan saksi POLIN MANURUNG melihatterdakwa JAMSON HUTAGAOL sedang duduk di kursi yang ada diteras
    kedai milikLORA SEMBIRING di Desa Lau Kesumpat Kecamatan Mardinding Kabupaten Karosambil menulis nomor tebakan yang dipasang/dibeli pemasang/pemain keatas kertaskupon nomor tebakan jenis tolam dan pada saat itu juga para saksi melakukanpenangkapan terhadap terdakwa dan menyita barang bukti tersebut dari tangan terdakwayaitu berupa 1 (Satu) lembar tanda terima rekap dengan rangkap dua yang berisikantulisan nomor tebakan judi jenis tolam, 1 (satu) blok kupon yang sebagian sudah berisitulisan nomor
    guna untuk diperiksadan diproses lebih lanjut;Perbauatn terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 303 ayat (1)ke1 KUHP;SUBSIDAIR :Bahwa ia terdakwa JAMSON HUTAGAOL pada hari Rabu tanggal 27 Pebruari 2013sekira pukul 21.00 wib atau setidaktidaknya pada waktu lain yang masih dalam bulanPebruari Tahun 2013 bertempat diteras kedai milik Lora Sembiring di Desa LauKesumpat Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo, atau setidaktidaknya pada suatu45tempat lain yang masih termasuk dalam Daerah
    Hukum Pengadilan Negeri Kabanjahe,dengan tidak mendapat izin dari penguasa yang berwenang ikut serta main judi dijalanumum atau dipinggir jalan umum atau ditempat yang dapat dikunjungi umum, yangdilakukan oleh terdakwa dengan cara sebagai berikut :Bahwa pada hari Rabu tanggal 27 Pebruari 2013 sekira pukul 21.00 Wib, petugasKepolisian Sektor Mardinding di Lau Baleng yang bernama saksi SORIGANDAFELICIANO SIDABUTAR bersama dengan saksi POLIN MANURUNG melihatterdakwa JAMSON HUTAGAOL sedang duduk di
Putus : 20-04-2016 — Upload : 02-06-2017
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 178 K/Pid/2016
Tanggal 20 April 2016 — PITER SINAGA;
2511 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Perpanjangan oleh Ketua Pengadilan Negeri sejak tanggal 27 Juni2015 sampai dengan tanggal 25 Agustus 2015;yang diajukan di muka persidangan Pengadilan Negeri Simalungunkarena didakwa dengan dakwaan sebagai berikut :DAKWAAN :Primair :Bahwa ia Terdakwa PITER SINAGA, pada hari Rabu tanggal 25 Maret2015 sekira pukul 22.15 WIB atau setidaktidaknya pada suatu waktu lain dibulan Maret 2015, atau setidaktidaknya pada waktu lain pada tahun 2015,bertempat di Dusun Mardinding Nagori Mardinding, Kecamatan PamatangHal
    SIRINGORINGO (masingmasing anggota Polri pada PolsekSaribu Dolok) yang sebelumnya telah mendapat informasi dari masyarakatbahwa Terdakwa PITER SINAGA telah melakukan perjudian jenis KimHongkong di Dusun Mardinding Nagori Mardinding, Kecamatan pematangSilimahuta, Kabupaten Simalungun, langsung berangkat menuju TempatKejadian Perkara tersebut dan melakukan pengintaian di Kedai DusunMardinding yang telah diinformasikan oleh masyarakat tersebut. Kemudiansaksi S.
    Selanjutnya Terdakwa PITER SINAGA berikut denganbarang bukti tersebut dibawa ke Polsek Saribu Dolok untuk di proses sesuaidengan hukum yang berlaku;Perbuatan Terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalamPasal 303 ayat (1) ke2 KUHPidana;Subsidair :Bahwa ia Terdakwa PITER SINAGA, pada hari Rabu tanggal 25 Maret2015 sekira pukul 22.15 WIB atau setidaktidaknya pada suatu waktu lain dibulan Maret 2015, atau setidaktidaknya pada waktu lain pada tahun 2015,bertempat di Dusun Mardinding Nagori Mardinding
Register : 16-12-2019 — Putus : 20-12-2019 — Upload : 29-07-2021
Putusan PN LANGSA Nomor 38/Pdt.P/2019/PN Lgs
Tanggal 20 Desember 2019 — Pemohon:
BURAK GINTING
203
  • M E N E T A P K A N

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon
    2. Menetapkan perubahan pada Akta Kelahiran :
    • Akta Kelahiran Nomor 1174-LT-19012017-0007 an Ridwanta Ginting, lahir di Mardinding, tanggal 10 April 2001, anak ke satu dari ibu Teku Malem Br Tarigan menjadi Akta Kelahiran Nomor 1174-LT-19012017-0007 an Ridwanta Ginting, lahir di Mardinding, tanggal 10 April 2001, anak ke satu dari ayah Burak Ginting dan
    Lahir Mardinding, 10 April 1978, Jenis kelaminLakilaki, Alamat Dusun Pahlawan, Gp.
    Bahwa dari pernikahan tersebut Pemohon memiliki anak yang bernamaRidwanta Ginting, lahir di Mardinding, tanggal 10 April 2001 dan MuhammadArif, lahir di Langsa, tanggal 18 Oktober 2004.
    Bahwa anakanak Pemohon tersebut sudah terdaftar pada DinasKependudukan dan Pencatatan Sipil yaitu sesuai :Halaman 1 dari 8 Nomor 33/Pdt.P/2019/PN Lgs Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170007 an Ridwanta Ginting,lahir di Mardinding, tanggal 10 April 2001, anak ke satu dari ibu TekuMalem Br Tarigan; Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170008 an Muhammad Arif, lahirdi Langsa, tanggal 18 Oktober 2004, anak ke dua dari ibu Teku MalemBr Tarigan;Bahwa pada Akta Kelahiran anakanak Pemohon tidak tertulis nama
    ayahyang merupakan nama Pemohon;Bahwa Pemohon ingin merubah nama orang tua pada : Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170007 an Ridwanta Ginting,lahir di Mardinding, tanggal 10 April 2001, anak ke satu dari ibu TekuMalem Br Tarigan menjadi Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170007 an Ridwanta Ginting, lahir di Mardinding, tanggal 10 April2001, anak ke satu dari ayah Burak Ginting dan tbu Teku Malem BrTarigan; Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170008 an Muhammad Arif, lahirdi Langsa, tanggal 18 Oktober
    , tanggal 10 April 2001, anak ke satu dari ibu TekuMalem Br Tarigan menjadi Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170007 an Ridwanta Ginting, lahir di Mardinding, tanggal 10 AprilHalaman 2 dari 8 Nomor 33/Pdt.P/2019/PN Lgs2001, anak ke satu dari ayah Burak Ginting dan ibu Teku Malem BrTarigan; Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170008 an Muhammad Arif, lahirdi Langsa, tanggal 18 Oktober 2004, anak ke dua dari ibu Teku MalemBr Tarigan menjadi Akta Kelahiran Nomor 1174LT190120170008 anMuhammad Arif, lahir
Register : 07-08-2015 — Putus : 01-10-2015 — Upload : 13-10-2015
Putusan PN KABANJAHE Nomor 276/PID.B/2015/PN.KBJ
Tanggal 1 Oktober 2015 — -Riduan Ginting
337
  • mendengar tanggapan Penuntut Umum dan Tanggapan Terdakwa yangpada pokoknya masingmasing tetap pada Tuntutan dan Permohonannya tersebut;Menimbang, bahwa Terdakwa diajukan ke persidangan oleh Penuntut Umumdidakwa berdasarkan surat dakwaan sebagai berikut:PERTAMABahwa ia terdakwa RIDUAN GINTING pada hari Minggu tanggal 07 Juni 2015 sekirapukul 14.00 WIB atau setidaktidaknya pada waktu lain di bulan Juni tahun 2015,bertempat di kedai kopi milik Amir Tinindong yang terdapat di Desa Lau GarutKecamatan Mardinding
    Perbuatan tersebut dilakukan terdakwa dengan caracara sebagaiberikut: Bahwa pada hari Minggu tanggal 07 Juni 2015 sekira pukul 14.00 WIBsaksi HERMANTA GINTING dan saksi MARIADI SIANTURI yang masingmasingbertugas sebagai anggota Polri Polsek Mardinding di Lau Baleng telah melakukanpenangkapan terhadap terdakwa RIDUAN GINTING pada saat berada di kedai kopimilik Amir Tinindong yang terdapat di Desa Lau Garut Kecamatan MardindingKabupaten Karo, terdakwa ditangkap pada saat sedang menuliskan nomor tebakan
    dan tidak perlu keahlian khususuntuk meraih kemenangan, sehingga pemain membeli nomor togel berdasarkan tafsiranmimpi atau ulasan daftar nomor yang sudah pernah keluar.Perbuatan terdakwa diatur dan diancam pidana dalam Pasal 303 ayat (1) ke2 KUHP.ATAUKEDUAw Bahwa ia terdakwa RIDUAN GINTING pada hari Minggu tanggal 07 Juni 2015sekira pukul 14.00 WIB atau setidaktidaknya pada waktu lain di bulan Juni tahun 2015,bertempat di kedai kopi milik Amir Tinindong yang terdapat di Desa Lau GarutKecamatan Mardinding
    Perbuatan tersebut dilakukan terdakwadengan caracara sebagaiberikut: Bahwa pada hari Minggu tanggal 07 Juni 2015 sekira pukul 14.00 WIB saksiHERMANTA GINTING dan saksi MARIADI SIANTURI yang masingmasingbertugas sebagai anggota Polri Polsek Mardinding di Lau Baleng telah melakukanpenangkapan terhadap terdakwa RIDUAN GINTING pada saat berada di kedai kopimilik Amir Tinindong yang terdapat di Desa Lau Garut Kecamatan MardindingKabupaten Karo, terdakwa ditangkap pada saat sedang menuliskan nomor tebakan
    Perbuatan terdakwa diatur dan diancam pidana dalamPasal 303 bis ayat (1) ke2KUHD. 2222 n nn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nn nen ences ;Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umum telahmengajukan Saksisaksi sebagai berikut:1 Hermanta Ginting dibawah janji pada pokoknya menerangkan sebagai berikut: Bahwa Saksi bersamasama Saksi Mariadi Sianturi melakukan penangkapanterhadap Terdakwa pada hari Minggu, 7 Juni 2015 sekitar pukul 14.00 Wibdi Desa Lau Garut, Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo
Register : 26-07-2016 — Putus : 21-06-2016 — Upload : 29-07-2016
Putusan PN KABANJAHE Nomor 168/PID.B/2016/PN.KBJ
Tanggal 21 Juni 2016 — -terdakwa I. Bagekin Tarigan, terdakwa II. Semit Sembiring, terdakwa III. Ramita Br Ginting, dan terdakwa IV. Ros Br Sebayang
346
  • diDesa Mardinding Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo atau pada suatu tempat daerahhukum Pengadilan Negeri Kabanjahe yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini,dengan sengaja menawarkan atau memberi kesempatan kepada khalayak umum untukbermain judi atau dengan sengaja turut serta dalam perusahaan untuk itu, dengan tidakpeduli apakah untuk menggunakan kesempatan adanya sesuatu syarat atau dipenuhinyasesuatu tata cara.
    Perbuatan tersebut dilakukan para terdakwa dengan caracara sebagaiberikut:wn Bahwa pada hari Jumat tanggal 22 April 2016 sekira pukul 13.30 WIB saksi HERRYSURANTA GINTING dan saksi EFRANTA GINTING yang masingmasing bertugassebagai anggota Polri Polsek Mardinding di Lau Baleng telah melakukan penangkapanterhadap perjudian jenis Domino dengan taruhan uang terhadap terdakwa I BAGEKINTARIGAN, terdakwa II SEMIT SEMBIRING, terdakwa II RAMITA Br GINTING danterdakwa IV ROS Br SEBAYANG pada saat berada di
    Kedai yang terdapat di depan KantorCamat Mardinding di Desa Mardinding Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo, paraterdakwa ditangkap pada saat sedang bermain judi jenis Domino dengan taruhan uang, padasaat penangkapan dilakukan ditemukan uang tunai sebesar Rp.184.000, (seratus delapan puluhempat ribu rupiah) dan 1 (satu) set kartu domino.
    Perbuatan para terdakwa diatur dan diancam pidana dalam Pasal 303 ayat (1) ke2 Bahwa mereka terdakwa I BAGEKIN TARIGAN, terdakwa II SEMIT SEMBIRING,terdakwa HI RAMITA Br GINTING dan terdakwa IV ROS Br SEBAYANG pada hari Jumattanggal 22 April 2016 sekira pukul 13.30 WIB atau setidaktidaknya pada waktu lain di bulanApril tahun 2016, bertempat di Kedai yang terdapat di depan Kantor Camat Mardinding diDesa Mardinding Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo atau pada suatu tempat daerahhukum Pengadilan Negeri
    yang terdapat di depan KantorCamat Mardinding di Desa Mardinding Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo, paraterdakwa ditangkap pada saat sedang bermain judi jenis Domino dengan taruhan uang, padasaat penangkapan dilakukan ditemukan uang tunai sebesar Rp.184.000, (seratus delapan puluhHalaman 5 dari 17 Putusan Nomor 168/Pid.B/2016/PN.KBJempat ribu rupiah) dan 1 (satu) set kartu domino.
Register : 12-05-2016 — Putus : 18-08-2016 — Upload : 17-10-2016
Putusan PN KABANJAHE Nomor 147/PID.SUS/2016/PN.KBJ
Tanggal 18 Agustus 2016 — -Mulia Sitepu
337
  • Perbuatan tersebutdilakukan terdakwa dengan caracara sebagai berikut:o Berawal pada hari Rabu tanggal 24 Pebruari 2016 sekira pukul 13.30WIB saksi SORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dan saksi DIPA SITEPUyang merupakan Petugas Kepolisian Sektor Mardinding di Lau Balengmendapat informasi dari masyarakat sehingga saksi SORIGANDAFELICIANO SIDABUTAR dan saksi DIPA SITEPU langsung pergi danmengecek kebenaran informasi tersebut.
    Selanjutnya ketika saksiSORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dan saksi DIPA SITEPU beradaDesa Mardinding Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo melihat seoranglakilaki sedang duduk duduk di warung kopi yang berada di dekat pekanDesa Mardinding Mbelang Kecamatan Mardinding kemudian saksiSORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dan saksi DIPA SITEPU melihatterdakwa MULIA SITEPU ada memasukkan sesuatu ke saku celana yangdipakainya sehingga saksi SORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dan saksiDIPA SITEPU langsung menyuruh terdakwa
    mengeluarkan isi saku /kantongnya sehingga saksi SORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dansaksi DIPA SITEPU melihat Narkotika Golongan bentuk tanaman jenis ganjadan seketika itu terdakwa langsung mengakui Narkotika Golongan bentuktanaman jenis ganja adalah miliknya yang diperolehnya di dekat kamar mandiumum yang letaknya tidak jauh dari lokasi pecan Desa MardindingKecamatan Mardinding Kabupaten Karo.
    Selanjutnya ketika saksiSORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dan saksi DIPA SITEPU beradaDesa Mardinding Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo melihat seoranglakilaki sedang duduk duduk di warung kopi yang berada di dekat pekanDesa Mardinding Mbelang Kecamatan Mardinding kemudian saksiHalaman 4 dari 15 Putusan Nomor 147/Pid.Sus/2016/PN KbjSORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dan saksi DIPA SITEPU melihatterdakwa MULIA SITEPU ada memasukkan sesuatu ke saku celana yangdipakainya sehingga saksi SORIGANDA FELICIANO
    SIDABUTAR dan saksiDIPA SITEPU langsung menyuruh terdakwa mengeluarkan isi saku /kantongnya sehingga saksi SORIGANDA FELICIANO SIDABUTAR dansaksi DIPA SITEPU melihat Narkotika Golongan bentuk tanaman jenis ganjadan seketika itu terdakwa langsung mengakui Narkotika Golongan bentuktanaman jenis ganja adalah miliknya yang diperolehnya di dekat kamar mandiumum yang letaknya tidak jauh dari lokasi pecan Desa MardindingKecamatan Mardinding Kabupaten Karo.
Register : 25-07-2016 — Putus : 06-06-2016 — Upload : 24-04-2017
Putusan PN SIBOLGA Nomor 211/Pid.B/2016/PN Sbg
Tanggal 6 Juni 2016 — Marulak Silitonga;
515
  • SIADARI (telah mengikuti sidang Diversi dengan nomor : 34.LitSP/BPSSBG/V/2016 tanggal 27 Mei 2016) A pada hari Selasa tanggal 24 Mei 2016sekira pukul 04.30 Wib atau setidaktidaknya pada suatu hari dalam bulan Mei2016, bertempat di Jalan Batu Mardinding Kelurahan Pasar Baru KecamatanPandan Kabupaten Tapanuli Tengah, atau setidaktidaknya pada suatu tempatyang termasuk dalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Sibolga, mengambilsesuatu barang berupa 1 (satu) unit Keyboard Merk Yamaha Type KN 7000warna Silver
    Saksi Lisda Nababan, di bawah janji pada pokoknya menerangkansebagai berikut:=" Bahwa, saksi diajukan dalam persidangan ini sebagai Saksi sehubungankehilangan barang milik saksi di Jalan Batu Mardinding Kelurahan PasarBaru Kecamatan pandan Kabupaten Tapanuli Tengah, Pada hari Selasatanggal 24 Mei 2016 sekira pukul 04.00 Wib;= Bahwa, saksi mengetahui peristiwa tersebut ialah awalnya ketika hariSelasa tanggal 24 Mei 2016 sekira pukul 08.00 Wib Evi Hasibuan datangdan masuk ke dalam cave Joveda lalu
    Dalam perkara ini barangHalaman 10 dari 17 Putusan Nomor 211/Pid.B/2016/PN Sbgyang dimaksud ialah 1 (satu) unit Keyboard merek Yamaha type KN 7000warna silver milik saksi Lisda Nababan di Cafe milik Lisda Nababan yangterletak di Jalan batu Mardinding Kelurahan Pasar Baru Kecamatan PandanKabupaten Tapanuli Tengah, yang diambil Terdakwa bersama Rikki Siadaripada hari Selasa tanggal 24 Mei 2016 sekira pukul 04.30 Wib di Cafe milikLisda Nababan yang terletak di Jalan batu Mardinding Kelurahan Pasar BaruKecamatan
    Pandan Kabupaten Tapanuli Tengah;Menimbang, bahwa cara Terdakwa mengambil barang milik milik LisdaNababan yang terletak di Jalan batu Mardinding Kelurahan Pasar BaruKecamatan Pandan Kabupaten Tapanuli Tengah adalah awalnya pada hariSelasa tanggal 24 Mei 2016 sekira pukul 04.30 Wib di Cafe milik LisdaNababan yang terletak di Jalan batu Mardinding Kelurahan Pasar BaruKecamatan Pandan Kabupaten Tapanuli Tengah, Terdakwa mengajak RikkiSiadari untuk melakukan pencurian, lalu Terdakwa berjalan dan masuk
    Kelurahan Pasar BaruKecamatan Pandan Kabupaten Tapanuli Tengah yang hilang berupa 1 (satu)unit Keyboard merek Yamaha type KN 7000 warna silver tersebut bukanlahmilik Terdakwa Marulak Silitonga melainkan hak/milik dari pada Lisda Nababanyang terletak di Jalan batu Mardinding Kelurahan Pasar Baru KecamatanPandan Kabupaten Tapanuli Tengah, sehingga perbuatan Terdakwatersebuttelah memenuhi unsur Mengambil sesuatu barang yang seluruhnya atausebagian kepunyaan orang lain;Ad.3.
Register : 19-05-2017 — Putus : 08-08-2017 — Upload : 16-08-2017
Putusan PN KABANJAHE Nomor 128/PID.SUS/2017/PN-KBJ
Tanggal 8 Agustus 2017 — -Suleman Ginting
275
  • Karo ada seseorang lakilaki yang cirricirinya seperti terdakwa memiliki Narkotika Jenis Ganjadi Pekan Mardinding Desa Mardinding, Kec. Mardinding, Kab. Karo.Selanjutnya sekira Pukul 18.30 Wib saksi bersama dengan saksiMariadi Sianturi melakukan pengecekan Pekan Mardinding DesaMardinding, Kec. Mardinding, Kab. Karo dan saksi melihat terdakwasedang duduk;Bahwa selanjutnya saksi bersama dengan saksi Mariadi Sianturimenyuruh terdakwa Suleman Ginting mengeluarkan isi kantongcelana yang dipakainya.
    Desa Mardinding, Kec.Mardinding, Kab.
    Karo karena dugaan terlibattindak pidana narkotika;Bahwa penangkapan atas diri terdakwa berdasarkan informasimasyarakat yang menginformasikan bahwa ada seseorang lakilaki yang ciricirinya seperti terdakwa memiliki Narkotika JenisGanja di Pekan Mardinding Desa Mardinding, Kec. Mardinding,Kab. Karo.
    Mardinding,Kab.
    Mardinding, Kab.
Register : 18-11-2014 — Putus : 09-02-2015 — Upload : 23-02-2015
Putusan PN KABANJAHE Nomor 248/Pid.Sus/2014/PN.Kbj
Tanggal 9 Februari 2015 — -HENDRICO SARAGIH, dk
558
  • PUTUSANNomor 248/Pid.Sus/2014/PN.KbjDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Kabanjahe yang mengadili perkara pidana dengan acarapemeriksaan biasa dalam tingkat pertama menjatuhkan putusan sebagai berikut dalamperkara Para Terdakwa :1 Namalengkap : Hendrico Saragih2 Tempat lahir : Desa Laupakam3 Umur/tanggal lahir : 44 Tahun/01 Maret 19704 Jenis kelamin : Lakilaki5 Kebangsaan : Indonesia6 Tempattinggal: Dusun Parsaoran Desa LaupakamKecamatan Mardinding Kabupaten Karo7 Agama
    : Kristen Khatolik8 Pekerjaan : Bertani1 Nama lengkap: Suriadi2 Tempat lahir : Desa Laupakam3 Umur/tanggal lahir : 29 Tahun/tahun 19854 Jenis kelamin : Lakilaki5 Kebangsaan : Indonesia6 Tempat tinggal : Dusun Parsaoran Desa LaupakamKecamatan Mardinding Kabupaten Karo7 Agama : Islam8 Pekerjaan : BertaniPara Terdakwa ditahan dalam tahanan Rumah Tahanan Negara oleh:1 Penyidik sejak tanggal 21 Agustus 2014 sampai dengan tanggal 9 September2014;2 Perpanjangan Penuntut Umum sejak tanggal 10 September
    terhadap permohonan Terdakwatersebut yang pada pokoknya menyatakan tetap pada tuntutan ;Menimbang, bahwa Para Terdakwa diajukan ke persidangan oleh PenuntutUmum didakwa berdasarkan surat dakwaan sebagai berikut:DakwaanPertama: Bahwa mereka terdakwa HENDRICO SARAGIH bersama dengan terdakwa 2SURIADI dan IKUT SEMBIRING (belum tertangkap/DPO) pada hari Rabu tanggal 20Agustus 2014 sekira pukul 20.00 Wib atau setidaknya pada waktu lain dalam tahun 2014bertempat di Dusun Parsaoran Desa Laupakam Kecamatan Mardinding
    UU RI No.35 Tahun 2009 tentangNarkotika ; Sebagaimana diatur dan diancam pidana menurut Pasal 114 Ayat (1) UU RI No.35 tahun 2009 tentang Narkotika jo Pasal 132 ayat (1) UU RI No. 35 tahun 2009 tentangNarkotika.AtauKedua: Bahwa mereka terdakwa 1 HENDRICO SARAGIH bersama dengan terdakwa 2SURIADI dan IKUT SEMBIRING (belum tertangkap/DPO) pada hari Rabu tanggal 20Agustus 2014 sekira pukul 20.00 Wib atau setidaknya pada waktu lain dalam tahun 2014bertempat di Dusun Parsaoran Desa Laupakam Kecamatan Mardinding
    AtauKetiga:Halaman 5 dari 16 Putusan Nomor 248/Pid.Sus/2014/PNKbj Bahwa mereka terdakwa 1 HENDRICO SARAGIH bersama dengan terdakwa 2SURIADI dan IKUT SEMBIRING (belum tertangkap/DPO) pada hari Rabu tanggal 20Agustus 2014 sekira pukul 20.00 Wib atau setidaknya pada waktu lain dalam tahun 2014bertempat di Dusun Parsaoran Desa Laupakam Kecamatan Mardinding Kabupaten Karo(tepatnya di dalam Gubuk milik terdakwa 1) atau setidaktidaknya di suatu tempat yangmasih termasuk daerah hukum Pengadilan Negeri Kabanjahe
Register : 26-01-2018 — Putus : 06-02-2018 — Upload : 01-03-2018
Putusan PN BATAM Nomor 136/Pdt.P/2018/PN Btm
Tanggal 6 Februari 2018 — Pemohon:
MINAWATI NABABAN
229
    1. Mengabulkan Permohonan Pemohon tersebut ;
    2. Menetapkan identitas diri Pemohon yang sebenarnya adalah nama MINAWATI NABABAN, lahir di MARDINDING, pada tanggal 5 AGUSTUS 1984, anak perempuan kedua dari suami isteri : DIMPU NABABAN dan T. Br.
    Bukit Seroja Blok Al No. 29,RT/RW 002/016, Kelurahan Sungai Pelunggut, Kecamatan Sungai Beduk, KotaBatam dan untuk pengurusan paspor ;Bahwa identitas diri Pemohon yang tertera di STTB dengan nomor seri : 07 Mu0237503 yang diterbitkan oleh Kepala Sekolah SMU NEGERI 1 LAUBATENGKARO di Buluh Pancur tertanggal 5 Juni 2003 bernama MINAWATI NABABAN, lahirdi MARDINDING, pada tanggal 5 AGUSTUS 1984, anak dari DIMPU NABABAN,dengan nomor induk siswa 3551 ;Bahwa identitas diri Pemohon yang tertera di Akta Lahir
    bernama MINAWATINABABAN, lahir di MARDINDING, pada tanggal 5 AGUSTUS 1984, anakperempuan kedua dari Suami isteri : DIMPU NABABAN dan T.
    SITANGGANG (Ibu) ;Bahwa Pemohon pada saat mengurus salah satu dokumen melampirkan data atasnama NELIANA HOMBING, Tempat Lahir MEDAN, Tanggal Lahir 05 AUGUST 1985Bahwa Pemohon mengajukan ini berkeinginan untuk menetapkan identitas dirinama, tempat dan tahun lahir Pemohon yang sebenarnya yaitu nama MINAWATINABABAN, lahir di MARDINDING, pada tanggal 5 AGUSTUS 1984, anakperempuan kedua dari Suami isteri : DIMPU NABABAN dan T. Br.
    CHARLES MARPAUNG menerangkan sebagai berikut :Bahwa pemohon adalah sepupu kandung saksi.Bahwa sepengetahuan saksi Pemohon MINAWATI NABABAN lahirMARDINDING tanggal 05 Agustus 1984 .Bahwa maksud dari permohonan pemohon adalah Karena nama pemohondipaspor bernama NELIANA HOMBING lahir di MEDAN 05 Agustus 1985yang benar adalah MINAWATI NABABAN lahir MARDINDING tanggal 05Agustus 1984.Bahwa sepengetahuan saksi pemohon sudah bekeluarga.Bahwa setahu Saksi, Pemohon tidak memiliki maksud lain yang terselubungyang
    Menetapkan identitas diri Pemohon yang sebenarnya adalah namaMINAWATI NABABAN, lahir di MARDINDING, pada tanggal 5 AGUSTUS1984, anak perempuan kedua dari suami isteri : DIMPU NABABAN dan T. Br.TANGGANG, berdasarkan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 2076/Disp/2003.yang diterbitkan oleh Walikota Tebing Tinggi Selaku Pejabat Pencatat Sipilpada tanggal 3 Juli 2003 ;3.
Register : 20-02-2018 — Putus : 27-03-2018 — Upload : 14-03-2019
Putusan PA Kabanjahe 401792 Nomor 33/Pdt.G/2018/PA.Kbj
Tanggal 27 Maret 2018 — Penggugat melawan Tergugat
294
  • PUTUSANNomor 33/Pdt. aKea shDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Kabanjahe yang memeriksa dan mengadilli perkaratertentu. pada tingkat pertama dalam persidangan Hakim Majelis telahmenjatuhkan Putusan sebagaimana tersebut di bawah ini dalam perkara CeraiTalak antara:PEMOHON, umur 28tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Petani,tempat tinggal Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo,sebagai Pemohon;melawanTERMOHON, umur 23 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan
    Petani,tempat tinggal Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo,sebagai Termohon;Pengadilan Agama tersebut;Telah meneliti berkas perkara yang bersangkutan;Telah mendengar keterangan Pemohon;Telah meneliti bukti tertulis dan mendengar keterangan saksisaksi Pemohon;DUDUK PERKARABahwa Pemohon dengan suratnya tertanggal 20 Februari 2018,mengajukan permohon perceraian terhadap Termohon, permohonan manatelah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Agama Kabanjahe denganRegister Nomor 33/Pdt.G/2018/PA.Kbj, tanggal
    20 Februari 2018 yang isinyasebagai berikut: , 22 oo enn nn nnn nn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nnnBahwa Pemohon dengan Termohon adalah suami istri, menikah padatanggal 17 November 2015, di Kantor Urusan Agama KecamatanMardinding, Kabupaten Karo, sesuai buku kutipan Akta Nikah Nomor :59/05/X1/2015 tanggal 17 November 2015, yang dikeluarkan oleh KepalaKantor Urusan Agama Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo;Halaman 1 dari 12 halaman Putusan Nomor 33/Pdt.G/2018
    Saksi I, umur 23 tahun, agama Kristen Protestan, pekerjaan Petani,tempat tinggal di Desa Tanjung Pamah, Kecamatan Mardinding, KabupatenKaro di bawah janjinya telah memberikan keterangan sebagai berikut: Bahwa saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon karena saksi adalahtetangga Pemohon dan Termohon; Bahwa Pemohon dan Termohon adalah pasangan suami istri yang sah,menikah pada tahun 2015; Bahwa setelah menikah Pemohon dan Termohon tinggal di Desa LauSolu Mardinding tidak pernah pinah dan sebagai kediaman
    Saksi Il, umur 35 tahun, agama Islam, pekerjaan Petani, tempat tinggaldi Desa Lau Solu, Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo di bawah janjinyatelah memberikan keterangan sebagai berikut: Bahwa saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon karena saksi adalahkakak kandung Pemohon; Bahwa Pemohon dan Termohon adalah pasangan suami Istri yang sah,menikah pada tanggal 17 November 2015; Bahwa Pemohon dan Termohon belum dikaruniai anak; Bahwa setelah menikah Pemohon dan Termohon tinggal bersama diDesa Tanjung
Register : 09-03-2017 — Putus : 18-04-2017 — Upload : 02-05-2017
Putusan PN KABANJAHE Nomor 67/PID.B/2017/PN.KBJ
Tanggal 18 April 2017 — -Sastra Karo Karo
295
  • Polisi 5408 AAV;dikembalikan kepada Penuntut Umum untuk dijadikan barang bukti dalam perkara atas nama Jasa Hutasoit sesuai dengan berkas perkara Nomor: BP/01.a/II/2017 dari Polsek Mardinding di Lau Baleng;6. Membebankan kepada Terdakwa membayar biaya perkara sejumlah Rp2.000,00 (dua ribu rupiah);
    Mardinding KabupatenKaro atau setidaktidaknya pada tempat lain yang masih termasuk di dalamdaerah hukum Pengadilan Negeri Kabanjahe, mengambil barang sesuatu, yangseluruhnya atau sebagian kepunyaan orang lain, dengan maksud untuk dimilikisecara melawan hukum, oleh dua orang atau lebih Perbuatan tersebutdilakukan terdakwa dengan caracara sebagai berikut: wencees Bermula pada hari Minggu tanggal 11 Desember 2016 sekira pukul 01.00WIB terdakwa SASTRA KAROKARO dan MUSIM GINTING (DPO) sedangmencari kodok
    Mardinding tepatnya di perladanganLau Kapur MUSIM GINTING mengatakan kepada terdakwa "ayo kita ambilbawang itu dan terdakwa mengatakan "ayo, kemudian terdakwa dan MUSIMGINTING mendekati tanaman bawang milik saksi JULISAR SIDABUTARtersebut dan mencabutinya dari tanah. Setelah itu MUSIM GINTING mengajakterdakwa untuk mengambil goni plastik dan pergi dari ladang tersebut.
    Rangka MH331B002AJ443587 No.Polisi 5408 AAV;yang masih diperlukan sebagai barang bukti dalam perkara Jasa Hutasoitberdasarkan berkas perkara Nomor: BP/O1.a/II/2017 dari Polsek Mardinding diLau Baleng, maka dikembalikan kepada Penuntut Umum untuk dijadikan barangbukti dalam perkara Jasa Hutasoit sesuai dengan berkas perkara Nomor:BP/01.a/II/2017 dari Polsek Mardinding di Lau Baleng;Menimbang, bahwa untuk menentukan pidana apakah yang sepatutnyadijatuhkan pada Terdakwa, perlulah diperhatikan bahwa
    Polisi 5408 AAV;dikembalikan kepada Penuntut Umum untuk dijadikan barang buktidalam perkara atas nama Jasa Hutasoit sesuai dengan berkasperkara Nomor: BP/01.a/II/2017 dari Polsek Mardinding di LauBaleng;6.
Register : 11-05-2020 — Putus : 30-06-2020 — Upload : 16-10-2020
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 255 K/TUN/2020
Tanggal 30 Juni 2020 — PT. PERUSAHAAN DAGANG DAN PERKEBUNAN INDAH PONTJAN ATAU PT. INDAPO vs MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN RI;
440205 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Pelaksanaan ObjekSengketa Keputusan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RepublikIndonesia Nomor SK.5178/MENLHKPKPS/PSL.0/8/2018 tentangPemberian Izin Usaha Pemanfaatan Hutan Kemasyarakatan kepadaKelompok Tani Hutan Lagasima Lestari seluas + 1.893 (seribu delapanratus sembilan puluh tiga) Hektar berada pada Kawasan Hutan Lindungseluas + 1.750 (seribu tujuh ratus lima puluh) Hektar dan pada KawasanHutan Produksi Terbatas seluas + 143 (seratus empat puluh tiga) Hektardi Desa Laugarut, Kecamatan Mardinding
    pelaksanaan objek sengketaKeputusan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RepublikIndonesia Nomor SK.5178/MENLHKPKPS/PSL.0/8/2018 tentangPemberian Izin Usaha Pemanfaatan Hutan Kemasyarakatan kepadaKelompok Tani Hutan Lagasima Lestari seluas + 1.893 (seribu delapanratus sembilan puluh tiga) Hektar berada pada Kawasan Hutan Lindungseluas + 1.750 (seribu tujuh ratus lima puluh) Hektar dan pada KawasanHutan Produksi Terbatas seluas + 143 (seratus empat puluh tiga) Hektardi Desa Laugarut, Kecamatan Mardinding
    Putusan Nomor 255 K/TUN/2020Lagasima Lestari seluas + 1.893 (seribu delapan ratus sembilan puluhtiga) Hektar berada pada Kawasan Hutan Lindung Seluas + 1.750(Seribu Tujuh Ratus Lima Puluh) Hektar dan pada Kawasan HutanProduksi Terbatas seluas + 143 (seratus empat puluh tiga) Hektar diDesa Laugarut, Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo, ProvinsiSumatera Utara, tertanggal 3 Agustus 2018;3.
    mencabut objek sengketa berupaKeputusan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RepublikIndonesia Nomor SK.5178/MENLHKPKPS/PSL.0/8/2018 tentangPemberian Izin Usaha Pemanfaatan Hutan Kemasyarakatan kepadaKelompok Tani Hutan Lagasima Lestari seluas + 1.893 (seribu delapanratus sembilan puluh tiga) Hektar berada pada Kawasan Hutan Lindungseluas + 1.750 (seribu tujuh ratus lima puluh) Hektar dan pada KawasanHutan Produksi Terbatas seluas + 143 (seratus empat puluh tiga) Hektardi Desa Laugarut, Kecamatan Mardinding
    Putusan Nomor 255 K/TUN/2020Hutan Produksi Terbatas seluas + 143 Hektar di Desa Laugarut,Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo, Provinsi Sumatera Utara; Bahwa sebelum mengajukan gugatan ke Badan Peradilan Tata UsahaNegara, Penggugat harus menempuh upaya administrasi kepada pejabatyang berwenang dalam waktu yang telah ditentukan, sebagaimana di aturpada Pasal 77 ayat (1) UndangUndang Nomor 30 Tahun 2014 tentangAdministrasi Pemerintahan, yaitu Keputusan dapat diajukan hanya dalamwaktu paling lama 21
Putus : 19-04-2013 — Upload : 12-08-2014
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 677 K/AG/2012
Tanggal 19 April 2013 —
199 Berkekuatan Hukum Tetap
  • PUTUSANNo. 677 K/AG/2012BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAMAHKAMAH AGUNGmemeriksa perkara perdata agama dalam tingkat kasasi telah menetapkan sebagaiberikut dalam perkara:MUHAMMAD ASAL SEMBIRING KEMBAREN binTINGGER SEMBIRING KEMBAREN . alias ABDULMUTHALIB SEMBIRING KEMBAREN, bertempat tinggal diDesa Mardinding, Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo,Pemohon Kasasi dahulu Tergugat/Pembanding;melawan:1 ROSYATI NETI BR SEMBIRING KEMBAREN bintiTINGGER SEMBIRING KEMBAREN
    yangsekarang ditempati oleh anak Tergugat, dan batasbatasnya sebagaimanadalam gugatan;1 (satu) unit rumah tempat tinggal atap seng, dinding batu, lantai keramikdi Desa Mardinding yang luas tanah pertapakannya + 15 M X 40 M? =600 M?
    Simbolon;1 (satu) unit rumah tempat tinggal atap seng, dinding batu, lantaikeramik di Desa Mardinding yang yang luas tanah pertapakannya +15 m X 40 m =600 M?
    yangterletak di Desa Perbulan, Kabupaten Karo, dengan batasbatassebagaimana dalam gugatan rekonvensi;C Sebidang tanah perladangan seluas 2 ha yang disebut Tenggiringyang terletak di Desa Mardinding, Kabupaten Karo, denganbatasbatas sebagaimana dalam gugatan rekonvensi;D Sebidang tanah persawahan seluas 1 ha yang disebut PanggungTuan yang terletak di Desa Mardinding, Kabupaten Karo, denganbatasbatas sebagaimana dalam gugatan rekonvensi;Bahwa keempat harta tersebut di atas merupakan bagian dari pada
    Simbolon;b. 1 (satu) unit rumah tempat tinggal atap seng, dinding batu, lantai keramik diDesa Mardinding yang luas tanah pertapakannya + 15 M X 40 M = 600 M?
Putus : 13-12-2010 — Upload : 04-05-2012
Putusan PN KUTACANE Nomor 146/Pid.B/2010/PN.KC
Tanggal 13 Desember 2010 — Terdakwa ARDYAN Alias ARDI
7811
  • Mardinding Kab. Tanah Karo Terdakwaditangkap oleh petugas kepolisian karena membawa dan memiilikiNarkotika jenis ganja.Bahwa awalnya Terdakwa menumpang mobil Truk Colt Diesel BK8922 CG warna kuning milik saksi dengan tujuan ke Medan kemudiansampai di Desa Sembaiken Kec. Mardinding Kab.
    Mardinding Kab.
    Mardinding Kab. Tanah Karo Terdakwaditangkap oleh petugas kepolisian karena membawa dan memilikiNarkotika jenis ganja.Bahwa awalnya Terdakwa menumpang mobil Truk Colt Diesel BK8922 CG warna kuning milik saksi dengan tujuan ke Medan kemudiansampai di Desa Sembaiken Kec. Mardinding Kab.
Register : 04-04-2019 — Putus : 29-04-2019 — Upload : 30-04-2019
Putusan MS KUTACANE Nomor 27/Pdt.P/2019/MS.KC
Tanggal 29 April 2019 — Pemohon melawan Termohon
297
  • 1. Mengabulkan permohonan Pemohon I dan Pemohon II;

    2. Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Dahrun bin Rabidun) dengan Pemohon II (Sri Wahyuni binti Salim Maha) yang dilaksanakan pada tanggal 3 Desember 2010 di Desa Lawe Solu, Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo;

    3. Biaya yang timbul dalam perkara ini sejumlah Rp. 276000,- (dua ratus tujuh puluh enam ribu rupiah) dibebankan kepada Negara.

    resmi dan patut, ternyatatelah datang menghadap ke persidangan.Menimbang bahwa selanjutnya pada persidangan tanggal 29 April2019, permohonan Pemohon dan Pemohon II tersebut telah dibacakan yangsebagian isinya telah diubah Pemohon dan Pemohon II sebagai berikut: Bahwa nama Pemohon diubah sehingga menjadi Dahrun bin Rabidun; Bahwa pada posita nomor 1, diubah sehingga menjadi pada tanggal 3Desember 2010 Pemohon dan Pemohon II melangsungkan pernikahanmenurut agama Islam di Desa Lawe Salu, Kecamatan Mardinding
    Salidin Desky bin Abdul Mutalib, tempat dan tanggal lahirPedesi 4 Juni 1972, umur 46 tahun, agama Islam, pendidikan terakhirSMA, pekerjaan petani, tempat tinggal di Jalan Sampan Jambu, DusunBeringin Api, Desa Pedesi, Kecamatan Bambel, Kabupaten AcehTenggara, hubungan Saksi sebagai paman Pemohon di bawahsumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut: Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah menikah menurut agamaIslam pada tanggal 3 Desember 2010 di Desa Lawe Salu,Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo; Bahwa
    dan kepentingan hukum lainnya.Sahudin bin Sabidun, tempat dan tanggal lahir Pedesi 7 Juli1984, umur 37 tahun, agama Islam, pendidikan terakhir SLTP, pekerjaanpetani, tempat tinggal di Jalan Sampan Jambu, Dusun Beringin Api,Desa Pedesi, Kecamatan Bambel, Kabupaten Aceh Tenggara, hubunganSaksi sebagai abang kandung Pemohon di bawah sumpahnyamemberikan keterangan sebagai berikut: Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah menikah menurut agamaIslam pada tanggal 3 Desember 2010 di Desa Lawe Salu,Kecamatan Mardinding
    huruf eKompilasi Hukum Islam di Indonesia juncto Pasal 49 huruf a Qanun ProvinsiNanggroe Aceh Darussalam Nomor 10 Tahun 2002 tentang Peradilan SyariatIslam, oleh karenanya Pemohon dan Pemohon II dipandang sebagai pihakyang berkepentingan dalam mengajukan perkara a quo (Persona standi inJudicio).Menimbang bahwa alasan pokok yang diajukan oleh Pemohon danPemohon II adalah agar disahkan pernikahan antara Pemohon denganPemohon II yang menikah pada tanggal 3 Desember 2010 di Desa Lawe Salu,Kecamatan Mardinding
    Bahwa pernikahan Pemohon dan Pemohon II telah dilangsungkansesuai dengan hukum Islam yang terjadi pada tanggal 3 Desember 2010 diDesa Lawe Salu, Kecamatan Mardinding, Kabupaten Karo;2. Bahwa sebelum menikah Pemohon berstatus jejaka dan Pemohon Ilberstatus perawan;3.
Register : 19-02-2014 — Putus : 11-06-2014 — Upload : 16-12-2015
Putusan DILMIL I 02 MEDAN Nomor 18-K/PM I-02/AD/II/2014
Tanggal 11 Juni 2014 — JULISTER SURBAKTI Kapten Kav/513551.
328
  • Asrizal Solin dengan maksud untukmenanyakan situasi di pekerjaan lalu) dijawab Saksi II bahwaTerdakwa masih mencari Saksi dan Terdakwa pernah berkata "Ardiboleh selamat sekarang pulang ke Medan, tetapi apabila dia datanglagi bekerja ke Mardinding akan saya tampartampar dia".7.
    Bahwa Saksi mengharapkan agar Terdakwa diproses sesuaidengan hukum yang berlaku karena telah mengancam dan mencacimaki Saksi ditempat bekerja di daerah Mardinding, sehingga Saksiketakutan untuk kembali bekerja di daerah Mardinding karenatindakan yang dilakukan oleh Terdakwa, sedangkan Saksimengharapkan agar dapat bekerja dengan tenang dan tidakdiganggu /diintimidasi / diancam oleh Terdakwa dan anggota TN!
    Hirosi9di daerah Mardinding tempat Saksi bekerja dan tidak ada hubunganSaudara.2.
    Susanto, namun seteleh 2 (dua)hari Saksi mendapat perintah dari Sdr Susanto untuk mengukurkayu yang akan diambil oleh Terdakwa sebanyak 3 (tiga) truck,kegiatan tersebut langsung Saksi yang mengukur kayunyadilapangan.Atas keterangan Saksi tersebut, Terdakwa pada pokoknyamembenarkan seluruhnya.Saksi4 :Nama lengkap : INGETTAN SINURAYA.Pekerjaan : Wiraswasta.Tempat dan tanggal lahir Mardinding, 2 Agustus 1958.Jenis kelamin : Lakilaki.Kewarganegaraan : Indonesia.Agama : Islam.Tempat tinggal :Desa Mardinding
    Asrizal Solin dengan maksuduntuk menanyakan situasi di pekerjaan lalu dijawab Saksi2 bahwaTerdakwa masih mencari Saksi1 dan Terdakwa pernah berkata "Ardiboleh selamat sekarang pulang ke Medan, tetapi apabila dia datanglagi bekerja ke Mardinding akan saya tampartampar dia".7.