Putusan PN CIAMIS Nomor 275/Pid.B/2016/PN CMS |
|
Nomor | 275/Pid.B/2016/PN CMS |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Penggelapan |
Kata Kunci | |
Tahun | 2016 |
Tanggal Register | 29 September 2016 |
Lembaga Peradilan | PN CIAMIS |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Edi Junaedi |
Hakim Anggota | - Pranata Subhan, Mh David Panggabean |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | M E N G A D I L I 1. Menyatakan Terdakwa IWAN SUPRATMAN Bin WAYAN KOLEM, telah terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?PENGGELAPAN DALAM JABATAN? sesuai dengan dakwaan Alternatif Kesatu Penuntut Umum;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama : 4 (Empat) Bulan;3. Menetapkan bahwa masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa, dikurangkan sepenuhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Memerintahkan terdakwa tetap berada dalam rumah tahanan negara;5. Menetapkan barang bukti berupa : ? (Satu) berkas keterangan karyawan dari PT BUANA KREDIT Cab. Banjar An.IWAN SUPRATMAN.? 1 (Satu) berkas Berita Acara hasil kunjungan kepada konsumen dari PT BUANA KREDIT Cab. Banjar.? 46 (Empat Puluh Enam ) lembar Laporan Historis Pembayaran konsumen dari PT BUANA KREDIT Cab. Banjar.? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 315599, An. YAN YAN HERDIANA, Nomor Kontrak : 40-003235 tertanggal 29 Juli 2015, sebesar Rp. 655.000,- ( Enam Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 315600, An. YAN YAN HERDIANA, Nomor Kontrak : 40-003390 tertanggal 29 Juli 2015, sebesar Rp. 1.017.000,- ( Satu Juta Tujuh Belas Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No. OD.BR 384638, An. KUSEN No. Kontrak : 6101, tertanggal 27 November 2015 sebesar Rp. 330.000,- (Tiga Ratus Tiga Puluh Ribu Rupiah).? 1 (satu) lembar Kwitansi No :OD.BR 346112, An. SUMARTI No. Kontrak: 3682, tertanggal 01 September 2015 sebesar Rp. 330.000,- ( Seratus Enam Puluh Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No :OD.BR 346490, An. TIA GESTIA No. Kontrak : 6142, tertanggal 30 September 2015 sebesar Rp. 790.000,- ( Tujuh Ratus Sembilan Puluh Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 371153, An. RUSMINI No. Kontrak : - ,tertanggal 07 Desember 2015 sebesar Rp. 280.000,- ( Dua Ratus Delapan Puluh Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 371154, An. AISAH SUHENAH No. Kontrak : -, tertanggal 07 Desember 2015 sebesar Rp. 280.000,- ( Dua Ratus Delapan Puluh Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 346768, An. HARTOYO ,No. Kontrak : 19-006220 tertanggal 25 Oktober 2015, sebesar Rp. 495.000,- ( Empat Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 384631, An. YAYAN SURYONO , No. kontrak : 19-006091, tertanggal 30 November 2015, sebesar Rp. 275.000,- (Dua Ratus Tujuh Puluh Lima Ribu Rupiah).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 384518, An. ANTO HADIANTO No. Kontrak : 3579 tertanggal 09 November 2015, sebesar Rp. 240.000,- ( Dua Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 339786, An. NURHAENI, No. Kontrak : 40-003516, tertanggal 13 Agustus 2015, sebesar Rp. 260.000,- ( Dua Ratus Enam Puluh Ribu Rupiah).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 346133, An. SURYANAH, Nomor Kontrak : 40-003658, tertanggal 08 September 2015, sebesar Rp. 1.095.000,- ( Satu Juta Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Kwitansi No.OD.BR 384622, An. IKA WARTIKA, Nomor Kontrak : 19-006085 tertanggal 20 November 2015, sebesar Rp. 455.000,- ( Empat Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah ).? 1 (satu) lembar Tanda terima An. NURUL FADILAH ISLAMI sebesar Rp. 325.000,- ( Tiga Ratus Dua Puluh Lima Ribu Rupiah).? 1 (satu) Lembar Bukti transper Bank BRI dari An. NURHASANAH kepada Sdr. IWAN SUPRATMAN, tertanggal 15 September 2015 sebesar Rp. 340.000,- (Tiga Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah).? 2 (Dua) lembar Kwitansi An. KOKO ARIYANTO No. Kontrak :40-003755, terdiri dari :a. No.OD.BR 315171, tertanggal 02 Juni 2015, sebesar Rp. 435.000,- (Empat Ratus Tiga Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No.OD.BR 346081, tertanggal 10 September 2015, sebesar Rp. 500.000,- (Lima Ratus Ribu Rupiah ).- 2 (Dua) lembar Kwitansi An. ILOH nomor Kontrak : 19-006425 , terdiri dari ;a. No.OD.BR 384546, tertanggal -, sebesar Rp. 215.000,- (Dua Ratus Lima Belas Ribu Rupiah).b. 1 (satu) lembar Tanda Terima , tertanggal -, sebesar Rp. 400.000,- ( Empat Ratus Ribu Rupiah ).- 2 (Dua) lembar Kwitansi An. ATI Nomor Kontrak : 19-006389, terdiri dari :a. No.OD.BR 346774, tertanggal 28 Oktober 2015, sebesar Rp. 390.000,- ( Tiga Ratus Sembilan Puluh Ribu Rupiah ).b. No.OD.BR 371053, tertanggal 27 Oktober 2015, sebesar Rp. 400.000,- ( Empat Ratus Ribu Rupiah ).c. 1 (satu) lembar Tanda Terima , tertanggal -, sebesar Rp. 385.000,- ( Tiga Ratus Delapan Puluh Lima Ribu Rupiah ).- 2 (satu) lembar Kwitansi An. IKA WARTIKA, Nomor Kontrak: 19-006086, terdiri dari :a. No.OD.BR 346773, tertanggal 27 Oktober 2015, sebesar Rp. 455.000,- ( Empat Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No.OD.BR 384621, tertanggal 20 November 2015, sebesar Rp. 455.000,- ( Empat Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah).- 2 (Dua) lembar Kwitansi An. HERI, Nomor Kontrak: - , terdiri dari :a. No.OD.BR 346548, tertanggal 26 September 2015, sebesar Rp. 265.000,- ( Dua Ratus Enam Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No.OD.BR 384624, tertanggal 20 November 2015, sebesar Rp. 265.000,- ( Dua Ratus Enam Puluh Lima Ribu Rupiah ).- 2 (Dua) lembar Kwitansi An. ADE KURNIAWAN Nomor Kontrak : - terdiri dari :a. No.OD.BR 384623, tertanggal 20 November 2015, sebesar Rp. 265.000,- ( Dua Ratus Enam Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No.OD.BR 346759, tertanggal 21 Oktober 2015, sebesar Rp. 265.000,- ( Dua Ratus Enam Puluh Lima Ribu Rupiah ).- 2 (Dua) lembar Kwitansi An. SURYANAH Nomor Kontrak : 19-006208, terdiri dari :a. No.OD.BR 346534, tertanggal 28 September 2015, sebesar Rp. 595.000,- ( Lima Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No.OD.BR 346757, tertanggal 20 Oktober 2015, sebesar Rp. 275.000,- ( Dua Ratus Tujuh Puluh Lima Ribu Rupiah ).- 2 (Lembar) lembar Kwitansi An. SADIMAN, Nomor Kontrak : -, terdiri dari :a. No.OD.BR 384545, tertanggal -, sebesar Rp. 255.000,- ( Dua Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No.OD.BR 384517, tertanggal 09 November 2015, sebesar Rp. 255.000,- ( Dua Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah ).- 6 (Enam) lembar Kwitansi An. SUNARDI Nomor Kontrak 40-003432, terdiri dari :a. No. Kwitansi : OD.BR 293863, tertanggal 21 Mei 2015, sebesar Rp. 395.000,- ( Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No. Kwitansi : OD.BR 315563, tertanggal 18 Juni 2015, sebesar Rp. 395.000,- ( Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).c. No. Kwitansi : OD.BR 323232, tertanggal 12 Juli 2015, sebesar Rp. 395.000,- ( Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).d. No. Kwitansi : OD.BR 334302, tertanggal 16 Agustus 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).e. No. Kwitansi : OD.BR 346071, tertanggal 09 September 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).f. No. Kwitansi : OD.BR 346716, tertanggal 08 Oktober 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).- 5 (Lima) lembar Kwitansi An. SUNARDI Nomor kontrak 40-003430 terdiri dari:a. No. Kwitansi : OD.BR 293864 tertanggal 21 Mei 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).b. No. Kwitansi : OD.BR 315564 tertanggal 18 Juni 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).c. No. Kwitansi : OD.BR 315876 tertanggal 23 Juli 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).d. No. Kwitansi : OD.BR 334301 tertanggal 16 Agustus 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ).e. No. Kwitansi : OD.BR 346134 tertanggal 09 September 2015, sebesar Rp. 395.000,- (Tiga Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Rupiah ). Barang bukti dikembalikan kepada PT.Buana Kredit Cabang Banjar.6. Membebani kepada terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 2.000,- (dua ribu rupiah); |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 8 Nopember 2016 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada
Statistik
Statistik
92
16