Putusan PN KEBUMEN Nomor 201/Pid.B/2017/PNKBM |
|
Nomor | 201/Pid.B/2017/PNKBM |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Penipuan |
Kata Kunci | Penipuan |
Tahun | 2017 |
Tanggal Register | 9 Agustus 2017 |
Lembaga Peradilan | PN KEBUMEN |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Firlando |
Hakim Anggota | - Hartati Ari S, - Nikentari |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | MENGADILI:1. Menyatakan Terdakwa TRI WAHYUDI Bin SUTARNO tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?PENIPUAN? 2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 8 (delapan) bulan;3. Menetapkan lamanya masa penangkapan dan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan4. Memerintahkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan.5. Menetapkan barang bukti berupa:1). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama ADY FIRMANSYAH terhitung mulai tanggal 28 April 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama ADY FIRMANSYAH tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama ADY FIRMANSYAH PHT19651107201307124, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani, 1 (satu) lembar rekening koran Bank BCA dengan No.Rek. 0600097679 atas nama ADY FIRMANSYAH; dikembalikan pada saksi ADY FIRMANSYAH.2). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama TRI ADI WIDODO terhitung mulai tanggal 28 April 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama TRI ADI WIBOWO tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama TRI ADI WIDODO,PHT19651107201307121, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi TRI ADI WIDODO.3). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama FARIZAL terhitung mulai tanggal 20 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama FARIZAL tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama FARIZAL,PHT19651107201307127, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi FARIZAL.4). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama KHUSNUL ARIFIL terhitung mulai tanggal 20 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama KHUSNUL ARIFIN tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama KHUSNUL ARIFIN,PHT19651107201307126, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi KHUSNUL ARIFIN.5). 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama ADE SETIAWAN tanggal 4 Juni 2017; dikembalikan pada saksi ADE SETIAWAN.6). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama DESTIA MULIATI ANGGRAENI terhitung mulai tanggal 20 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama DESTIA MULIATI ANGGRAENI tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453 / KPTS / I / 2017 atas nama DESTIA MULIATI ANGGRAENI,PHT19651107201307125 tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani, 1 (satu ) lembar surat perjanjian yang dibuat oleh TRI WAHYUDI, tertanggal 9 April 2017; dikembalikan pada saksi DESTIA MULIATI ANGGRAENI.7). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama ERIKA AGUSTINA terhitung mulai tanggal 20 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama ERIKA AGUSTINA tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama ERIKA AGUSTINA,PHT19651107201307128, tanggal 2 Juni 2017 berikut lampirannya; dikembalikan pada saksi ERIKA AGUSTINA.8). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama TRI YULIANTI terhitung mulai tanggal 20 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama TRI YULIANTI tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama TRI YULIANTI,PHT19651107201307123, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi TRI YULIANTI.9). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama TEGUH ARIFIN terhitung mulai tanggal 28 April 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama TEGUH ARIFIN tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama TEGUH ARIFIN,PHT19651107201307122, tanggal 2 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi TEGUH ARIFIN.10). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama SUGIANTO terhitung mulai tanggal 20 April 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama SUGIANTO tanggal 24 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453 / KPTS / I / 2017 atas nama SUGIANTO ,PHT19651107201307117 , tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani, 1 (satu) lembar surat panggilan kerja; dikembalikan pada saksi SUGIANTO.11). 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama DYAH NUR INDAH ASRININGSIH tanggal 4 Juni 2017; dikembalikan pada saksi DYAH NUR INDAH ASRININGSIH.12) 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama ESTI WIJAYANTI tanggal 4 Juni 2017; dikembalikan pada saksi ESTI WIJAYANTI.13). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama IMAM SUROSO terhitung mulai tanggal 20 April 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama IMAM SUROSO tanggal 24 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama IMAM SUROSO,PHT19651107201307118, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani, 1 (satu) lembar slip gaji atas nama IMAM SUROSO, dengan jumlah Rp.500.000,- (lima ratus ribu rupiah) tertanggal 24 Mei 2017; dikembalikan pada saksi IMAM SUROSO.14). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama WAWAN NURYADI terhitung mulai tanggal 20 April 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama WAWAN NURYADI tanggal 24 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama WAWAN NURYADI,PHT19651107201307119, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani, 1 (satu) lembar slip gaji atas nama WAWAN NURYADI, dengan jumlah Rp.500.000,- (lima ratus ribu rupiah) tertanggal 24 Mei 2017; dikembalikan pada saksi WAWAN NURYADI.15). 1 (satu) lembar foto copy SK pengangkatan nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama SARIFUDIN terhitung mulai tanggal 20 April 2017, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama SARIFUDIN tanggal 24 Mei 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama SARIFUDIN,PHT19651107201307120, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani, 1 (satu) lembar slip gaji atas nama SARIFUDIN, dengan jumlah Rp.500.000,- (lima ratus ribu rupiah) tertanggal 24 Mei 2017; dikembalikan pada saksi SARIFUDIN.16). 1 (satu) lembar kwitansi bukti pembayaran uang administrasi masuk BKPH Kedu Selatan Perum Perhutani sebesar Rp.1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) tertanggal 12 April 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama SETYO HERI WIBOWO,PHT19651107201307120, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama SETYO HERI WIBOWO tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi SETYO HERI WIBOWO.17) 1 (satu) lembar kwitansi bukti pembayaran uang administrasi masuk BKPH Kedu Selatan Perum Perhutani sebesar Rp.1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) tertanggal 12 April 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama ADE NURMANSYAH MAULANA, PHT19651107201307120, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama ADE NURMANSYAH MAULANA tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi ADE NURMANSYAH MAULANA.18). 1 (satu) lembar kwitansi bukti pembayaran uang administrasi masuk BKPH Kedu Selatan Perum Perhutani sebesar Rp.1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) tertanggal 12 April 2017, 1 (satu) lembar surat Keputusan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah Nomor : 2453/KPTS/I/2017 atas nama KARLINA INDRAWATI, PHT19651107201307120, tanggal 1 Juni 2017 berikut lampirannya, 1 (satu) lembar surat penempatan kerja Perum Perhutani Kedu Selatan Karanganyar atas nama KARLINA INDRAWATI tanggal 29 Mei 2017, 1 (satu) setel baju seragam Perhutani; dikembalikan pada saksi KARLINA INDRAWATI. 6. Membebankan kepada Terdakwa membayar biaya perkara sejumlah Rp. 2.500 (dua ribu lima ratus rupiah). |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 26 Oktober 2017 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada
Statistik
Statistik
71
11