- Menyatakan terdakwa I. JONI HERLIAN Bin AGUSALIM dan terdakwa II. HAMDANI Bin ZAINAL tidak terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana yang didakwakan dalam dakwaan Primair;
- Membebaskan terdakwa I. JONI HERLIAN Bin AGUSALIM dan terdakwa II. HAMDANI Bin ZAINALoleh karena itu dari dakwaan Primair tersebut;
- Menyatakan terdakwa I. JONI HERLIAN Bin AGUSALIM dan terdakwa II. HAMDANI Bin ZAINAL telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana kejahatan ?KORUPSI SECARA BERSAMA-SAMA?;
- Menghukum terdakwa I. Joni Herlian Bin Agusalim Dan Hamdani Bin Zainal terdakwa II oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) Tahun 3 (tiga) bulan, dan pidana denda sejumlah Rp.50.000.000,- (lima puluh juta rupiah), apabila Pidana Denda tersebut tidak dibayar, maka diganti dengan Pidana Kurungan selama 2 (dua) bulan;
- Menghukum terdakwa I. JONI HERLIAN Bin AGUSALIM dan terdakwa II. HAMDANI Bin ZAINAL untuk membayar uang Pengganti masing-masing sebesar Rp.100.000.000,- (seratus juta rupiah) ;
- Menetapkan agar masa penahanan yang telah dijalani oleh para terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Memerintahkan agar para Terdakwa tetap ditahan;
- Memerintahkan agar Barang Bukti berupa:
- 1 (satu) bundel Dokumen Pelaksanaan Perubahan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPPA SKPD) Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong Nomor:1.03 01 01 24 18 5 2 tanggal 24 Oktober 2015;
- 1 (satu) bundel Dokumen Pelaksanaan Perubahan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPPA SKPD) Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong Nomor: 1.03 01 01 24 18 5 2 tanggal 5 September 2016;
- 1 (satu) bundel Dokumen Pengadaan Nomor:01/POKJA III-ULP/KONST/DPU-AIR22/IX/2015 tanggal 16 September 2015 untuk kegiatan Peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel dokumen penawaran CV Maharani Konstruksi dengan surat Nomor:015/MK/BKL/IX/2015 tanggal 21 September 2015 beserta kelengkapannya untuk kegiatan Peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel dokumen penawaran CV Devasindo Utama dengan surat Nomor:45/D.U/S.P/IX/2015 tanggal 21 September 2015 beserta kelengkapannya untuk kegiatan peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) eksemplar Surat Pengantar dari Unit Layananan Pengadaan (ULP) Pemerintah Kabupaten Lebong Nomor:302/ULP-Lebong/X/2015 tanggal 5 Oktober 2015 beserta kelengkapannya untuk kegiatan peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) eksemplar Berita Acara Pelimpahan Hasil Pelelangan ULP Kabupaten Lebong Nomor:302/ULP-Lebong/X/2015 tanggal 05 Oktober 2015 beserta kelengkapannya untuk kegiatan peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) eksemplar Berita Acara Pelimpahan Hasil Pelelangan Kelompok Kerja (POKJA) III Nomor:07/Pokja III-ULP/Konst/DPU-AIR22/X/2015 tanggal 5 Oktober 2015 beserta kelengkapannya untuk kegiatan peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) eksemplar Penetapan Pemenang Pelelangan Nomor:06/Pokja III-ULP/Konst/DPU-AIR22/IX/2015 tanggal 28 September 2015 beserta kelengkapnnya untuk kegiatan peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) eksemplar Berita Acara Hasil Pelelangan Nomor:05/Pokja III-ULP/Konst/DPU-AIR22/IX/2015 tanggal 28 September 2015 beserta kelengkapannya untuk kegiatan peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Dokumen Surat Perjanjian Kerja Konstruksi (Kontrak) Nomor:824/094/610/NK/X/2015 tanggal 13 Oktober 2015 untuk pekerjaan Peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Dokumentasi Peningkatan Daerah Irigasi (DI) Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan tahun anggaran 2015 pada Dinas PU Kabupaten Lebong;
- 1 (satu) bundel Keputusan Bupati Lebong Nomor 15 Tahun 2015 tanggal 16 Januari 2015 tentang Penunjukan Pejabat Pengguna Anggaran, Kuaa Pengguna Anggaran, Bendahara Penerimaan, Bendahara Pengeluaran, Bendahara Penerimaan Pembantu, Bendahara Pengeluaran Pembantu dalam Lingkungan Pemerintah Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Dokumen Keputusan Bupati Lebong Nomor 83 Tahun 2015 tanggal 6 Pebruari 2015 tentang Perubahan Atas Lampiran Keputusan Bupati Nomor 15 Tahun 2015 tentang Penunjukan Pejabat Pengguna Anggaran, Kuasa Pengguna Anggaran, Bendahara Penerimaan Pembantu, Bendahara Pengeluaran Pembantu dalam Lingkungan Pemerintah Kabupaten Lebong Tahun Anggaran 2015 pada Lampiran I, Lampiran II, Lampiran III, Lampiran IV, Lampiran V, Lampiran XV, Lampiran XII, Lampiran XVIII, Lampiran XX, Lampiran XXIII, Lampiran XXIV, Lampiran XXV, Lampiran XXVI, Lampiran XXVIII, Lampiran XXXI, Lampiran XXXIII, Lampiran XXXIV, Lampiran XXXV, Lampiran XXXVI dan Lampiran XXXVIII;
- 1 (satu) bundel Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong Nomor:824/176/600/KPTS/DPU/I/2015 tanggal 12 Januari 2015 tentang Penunjukan dan Penetapan PPK (Pejabat Penatausahaan Keuangan) dan Pembantu PPK (Pejabat Penatausahaan Keuangan) Dinas Pekerjaan Umum Tahun Anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran (KPA)/Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Bidang Pengairan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong Nomor:610/003/KPTS/AIR/III/2015 tanggal 02 Maret 2015 tentang Penunjukan dan Penetapan Panitia Penerimaan Hasil Pekerjaan (PPHP) Kegiatan Bidang Pengairan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Keputusan Bupati Lebong Nomor 04 Tahun 2015 tanggal 12 januari 2015 tentang Pembentukan Tim Unit Layanan Pengadaan (ULP) Barang/Jasa Pemerintaha di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Keputusan Pengguna Anggaran (KPA)/Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Bidang Pengairan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong Nomor:610/013/KPTS/AIR/III/2015 tanggal 02 Maret 2015 tentang Penunjukan dan Penetapan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK Fisik dan PPTK Perencanaan) dan Pengawas Kegiatan Fisik Bidang Pengairan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Spesifikasi teknis Bidang pengairan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun 2015 dan berikut gambar detail kegiatan;
- 1 (satu) bundel Surat Pernyataan PHO yang ditandatangani oleh Mashuri,S.E. selaku Wakil Direktur CV Devasindo Utama;
- 1 (satu) bundel Dokumentasi Panitia Penerima Hasil Pekerjaan (PPHP) kegiatan Peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015 oleh pelaksana CV Devasindo Utama;
- 1 (satu) bundel Berita Acara Serah Terima Pertama Pekerjaan Peningkatan Daerah Irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Dokumen Asbuilt Drawing Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Irigasi Lainnya kegiatan peningkatan jaringan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Back Up Data Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Irigasi Lainnya kegiatan peningkatan jaringan irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Berita Acara Opname Bersama Pekerjaan Peningkatan Daerah Irigasi Air Pauh Hulu Desa mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas PU Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel jaminan Pemeliharaan pekerjaan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Dokumen Berita Acara Rapat Pembuktian Tahap I (Show Cause Meeting I) SCM I pekerjaan peningkatan D.I. Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Berita Acara Rapat Pembuktian Tahap II (Show Cause Meeting II) SCM II Pekerjaan Peningkatan Daerah Irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel dokumen pencairan 30% kegiatan peningkatan Daerah Irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Sel+atan pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel dokumen pencairan dana 55% kegiatan peningkatan Daerah Irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel dokumen pencairan dana 100% kegiatan peningkatan Daerah Irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) Nomor:2872/SP2D-LS/DPU/2015 tanggal 28 Oktober 2015 Uang Muka 30% kegiatan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) Nomor:4423/SP2d-LS/DPU/2015 tanggal 31 Desember 2015 pencairan termyn 55% kegiatan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Surat Perintah Pencaiaran Dana (SP2D) Nomor:4045/SP2d-LS/DPU/2016 tanggal 30 Desember 2016 pencairan termyn 100% kegiatan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel bukti setor TGR atas nama CV Devasindo Utama pada pekerjaan Peningkatan Daerah Irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan tahun anggaran 2015 pada Bank Bengkulu tanggal 30 Desember 2016 sejumlah Rp.42.092.750,-;
- 1 (satu) bundel Addendum Terhadap Kontrak Perubahan Surat Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan Kontrak Jasa Pemborongan Nomor:824/094/610/ADD/NK/I/2016 tanggal 18 Januari 2016 terhadap Surat Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan Kontrak Jasa Pemborongan Nomor:824/094/610/NK/X/2015 tanggal 13 Oktober 2015 pekerjaan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel kwitansi pembelian matrial oleh Wakil Direktur CV Devasindo Utama untuk kegiatan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Dokumen Penawaran dari CV Maharani Konstruksi untuk kegiatan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Akta Pendirian CV Devasindo Utama Nomor 33 tanggal 30 januari 2008 dari Notaris Deni Yonanes;
- 1 (satu) bundel Akta Kuasa dari Direktur pada Perseroan Komanditer CV Devasindo Utama Nomor 170 tanggal 28 Agustus 2015;
- 1 (satu) bundel Akta Masuk kedalam selaku Pesero Sera Perubahan Anggaran Dasar pada Perseroan Komanditer CV Devasindo Utama Nomor 163 tanggal 28 Agustus 2015;
- 1 (satu) bendel Gambar Rencana kegiatan peningkatan daerah irigasi Air Pauh Hulu Desa mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun 2015;
- 1 (satu) bundel Laporan Harian dan Mingguan kegiatan peningkatan jaringan irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Laporan Harian dan Mingguan kegiatan peningkatan jaringan irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Laporan Bulanan kegiatan peningkatan jaringan irigasi Air Pauh Hulu Desa mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Laporan Akhir kegiatan peningkatan jaringan irigasi Air Pauh Hulu Desa Mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Estimate Engineer (EE) Perencanaan D.I. Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong dimana didalamnya ada perencanaan Air Pauh Hulu Desa mangkurajo Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- 1 (satu) bundel Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran (KPA)/Pejabat pembuat Komitmen (PPK) Bidang Pengairan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong Nomor:824/558/610/KPTS/AIR/X/2015 Oktober 2015 tentang penunjukan dan penetapan Pejabat Pelaksana Teknis kegiatan (PPTK fisik dan PPTK Perencanaan) dan pengawas kegiatan fisik/Tim verifikasi perencanaan bidang Pengairan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Lebong tahun anggaran 2015;
- Membebankan kepada para terdakwa untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp.10.000,- (sepuluh ribu rupiah);
Putusan PN BENGKULU Nomor 7/Pid.Sus-TPK/2018/PN Bgl |
|
Nomor | 7/Pid.Sus-TPK/2018/PN Bgl |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Pidana Khusus Korupsi |
Kata Kunci | Tindak Pidana Korupsi |
Tahun | 2018 |
Tanggal Register | 16 Januari 2018 |
Lembaga Peradilan | PN BENGKULU |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua: Slamet Suripto |
Hakim Anggota |
Hakim Anggota 1: Agus Salim. hakim Anggota 2: Henny Anggraini. |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I:Tetap Terlampir Dalam Berkas Perkara dipergunakan dalam perkara lain atas nama CV. DEVASINDO UTAMA; |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 5 Juni 2018 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 7/Pid.Sus-TPK/2018/PN_Bgl.zip
- Download PDF
- 7/Pid.Sus-TPK/2018/PN_Bgl.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada
Statistik
Statistik
131
91