Putusan PN JAKARTA TIMUR Nomor 1147/Pid.B/2014/PN.Jkt.Tim |
|
Nomor | 1147/Pid.B/2014/PN.Jkt.Tim |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Penghinaan |
Kata Kunci | |
Tahun | 2015 |
Tanggal Register | 20 Nopember 2014 |
Lembaga Peradilan | PN JAKARTA TIMUR |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | R. Sabarudin Ilyas |
Hakim Anggota | 1. Porman Situmorang, M.h 2. Bhaskara Praba Bharata. |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | PUTUSANNomor: 1147/Pid.B/2014/PNJkt.Tim.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Jakarta Timur yang memeriksa; dan mengadili perkara-perkara pidana pada peradilan tingkat pertama, dalam Acara PemeriksaanBiasa, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa:Nama LengkapTempat LahirUmur/TanggallahirJenis KelaminKebangsaanTempat TinggalAgamaPekerjaan:HELMY:Jakarta:47tahun/23Agustus1967:Laki-laki: Indonesia:Jl.Pondok Dayung RT.005/RW.013 Kel.Pisangan, Kec.Matraman, Jakarta Timur:Islam:SwastaTelah ditahan berdasarkan surat perintah/penetapan dari:1. Penyidik, tanggal 16 September 2014, No.SP.Han/45/IX/2014/Sek.Mtr,sejak tanggal 16 September 2014 s/d tanggal 05 Oktober 2014;2. Perpanjangan Kepala Kejaksaan Negeri Jakarta Timur, tanggal 01Oktober 2014, No.82/0.l.13.3/Euh. 1/09/2014, sejak tanggal 06 Oktober2014 s/d 14 November 2014;3. Penuntut Umum, tanggal 12 November 2014, No.Prin-0.../0.1.13.3/Epp.2/11/2014, sejak tanggal 12 November 2014 s/d tanggal01 Desember 2014;4. Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur tanggal 20 November 2014No.1147/Pen.Pid/2014/PN.Jkt.Tim, sejak tanggal 20 November 2014 s/dtanggal 19 Desember 2014;Terdakwa dalam perkara ini hadir sendiri tidak didamping oleh PenasihatHukum;Pengadilan Negeri tersebut Telah membaca:1. Surat Pelimpahan Perkara Acara Pemeriksan Biasa dari KejaksaanNegeri Jakarta Timur No.B-1174/1.13.3/Euh.2/11/2014, tanggal 20November 2014;2. Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Timur Nomor. 1147/Pen.Pid/2014,tanggal 20 November 2014, tentang Penunjukkan Hakim Majelis untukmemeriksa dan mengadili perkara ini;3. Penetapan Hakim Ketua Majelis Nomor.1147/Pen.Pid/2014/PN.Jkt.Tim,tanggal 20 November 2014, tentang Penentuan Hari Sidang;4. Berita Acara Pemeriksaan dan Surat-Surat yang terlampir dalam berkasperkara;Telah mendengarkan keterangan Terdakwa dan memperhatikanketerangan Para saksi dipersidangan;Telah memeriksa dan meneliti barang bukti yang diajukan dalamperkara ini;Telah mendengar Tuntutan Pidana dari Jaksa Penuntut Umum yangdibacakan dipersidangan pada hari Kamis, tanggal 19 Januari 2015, yangpada pokoknya mohon supaya Majelis Hakim yang memerika dan mengadiliperkara ini serta menjatuhkan putusan sebagai berikut:1. Menyatakan bahwa Terdakwa HELM Y, secara sah dan meyakinkanbersalah melakukan tindak pidana "Perjudian" sebagaimana diatur dandiancam pidana dalam Pasal 303 ayat 1 ke-2 KUHP;2. Menjatuhkan pidana penjara, terhadap Terdakwa HELMY selama 6(enam) Bulan dikurangi selama Terdakwa i berada dalam tahanansementara dan memerintahkan agar Terdakwa tetap berada dalamtahanan;3. Menyatakan barang bukti berupa:- Uang tunai sebesar Rp.283.000,- (dua ratus i delapan puluh tiga riburupiah);- 9 (sembilan) lembar sobekan kertas catatan pemasangan nomor;- 3(tiga) ballpoint;- 10 (sepuluh) lembar pengeluaran nomor togel;- 1(satu) unit handphone merk Cross dengan SIM Card nomor087781224848;Dirampas untuk dimusnahkan;4. Menetapkan Terdakwa dibebani membayari biaya perkara sebesarRp. 1.000.-(seribu rupiah);Telah mendengar Pledoi dari Terdakwa yang disampaikan secaralisan dalam persidangan pada hari Kamis, tanggal 19 Januari 2015, yangpada pokoknya Terdakwa menyatakan dirinya mengaku bersalah, menyesaliperbuatannya tersebut dan mohon keringanan hukuman;Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa oleh Penuntut Umummelakukan tindak pidana sebagaimana tertuang i dalam Surat DakwaanNo.Reg.Perkara:PDM-134/JKTM/11/2014, tertanggal 12 November 2014,dengan uraian sebagai berikut:KesatuPrimairBahwa ia Terdakwa ERWIN alias GOCAP bersama Arif RomadoniAls. Doni, Sahrul Als.Aiul, Riki Akbar Als. Erat, Fifit Fitrianto (berkasterpisah), Beler, klemet, Noval, Hakim, Konang, Jawa (DPO) pada hariJum'at tanggal 10 Mei 2013 sekitar pukul 18.30 WIB atau setidak-tidaknyapada tahun 2013 bertempat di depan LP.Cipinang JI.Raya Bekasi, JakartaTimur setidak-tidaknya pada tempat lain yang masih masuk dalam daerahhukum Pengadilan Negeri Jakarta Timur yang berwenang mengadili danmemeriksa perkaranya, di muka umum secara bersama-sama melakukankekerasan terhadap orang yang menyebabkan maut, perbuatan manadilakukan oleh Terdakwa tersebut dilakukan dengan cara sebagai berikut:Berawal pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut diatas saatTerdakwa bersama temannya Arif Romadoni Als.:Doni, Sahrul Als.Aiul, RikiAkbar Als. Erot, Fifit Fitrianto (berkas terpisah), Beler, Klemet, Noval, Hakim,Konang, Jawa (DPO) sedang berada di puteran depan LP Cipinang JakartaTimur telah terjadi tawuran antara kelompok pelajar SMP, dan saat itu saksikorban IDRIS sedang berlari, selanjutnya Terdakwa dan teman-temannyamengejar saksi korban sambil melempari batu koral kearah tubuh korban.Dan akhirnya korban tertangkap oleh temannya Beler (DPO) lalu Terdakwadan temannya secara serentak dan bersama-sama melempari menggunakanbatu koral kearah saksi korban dan terdakwa melihat korban IDRIS sudahdalam keadaan tidak berdaya di dalam selokan (parit), selanjutnya temannyaBeler menikam/menusukkan sebilah pisau kearah tubuh korban terbaringtidak berdaya di selokan dengan kondisi mengeluarkan banyak darah,kemudian Terdakwa dan temannya pergi meninggalkan korban kearahseberang jalan menuju rel kereta api. Bahwa ; peran Terdakwa adalahmenimpuk/melempar baru koral sebanyak 3(tiga) kali, kearah punggungkorban sebanyak 2 (dua) kali, dan kearah dada korban sebanyak 1 (satu) kali. Bahwa Terdakwa mendapatkan celurit dari temannya yang bernamaNoval untuk menakut-nakuti korban, dan celurit yang Terdakwa bawatersebut lalu dibuang oleh Terdakwa di bak sampah didepan Pasar Indukberas Cipinang;Akibat dari perbuatan yang dilakukan oleh Terdakwa bersama teman-temannya tersebut mengakibatkan saksi korban IDRIS, KESIMPULAN : luka-luka pada orang ini diakibatkan oleh kekerasan tajam dan kekerasan tumpulsebagaimana yang dituangkan dalam Visum Et Repertum Nomor277VER/435.05.13/VI/2013 tanggal 03 Juni 2013 dari RSUP NasionalDr.Cipto Mangunkusumo Jakarta yang dibuat dan ditanda tangani olehDokter Wibisono Widiatmaka, SpF.Perbuatan Terdakwa diatur dan diancam dengan pidana dalam pasal 170ayat 2 ke 3 KUHP;SubsidairBahwa ia Terdakwa ERWIN alias GOCAP bersama Arif RomadoniAls. Doni, Sahrul Als.Aiul, Riki Akbar Als. Erot, Fifit Fitrianto (berkasterpisah), Beler, klemet, Noval, Hakim, Konang, Jawa (DPO) pada hariJum'at tanggal 10 Mei 2013 sekitar pukul 18.30 WIB atau setidak-tidaknyapada tahun 2013 bertempat di depan LP.Cipinang ;JI.Raya Bekasi, JakartaTimur setidak-tidaknya pada tempat lain yang masih masuk dalam daerahhukum Pengadilan Negeri Jakarta Timur yang berwenang mengadili danmemeriksa perkaranya, di muka umum secara bersama-sama melakukankekerasan terhadap orang yang menyebabkan maut, perbuatan manadilakukan oleh Terdakwa tersebut dilakukan dengan cara sebagai berikut:Berawal pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut diatas saatTerdakwa bersama temannya Arif Romadoni Als. Doni, Sahrul Als.Aiul, RikiAkbar Als. Erot, Fifit Fitrianto (berkas terpisah), Beler, Klemet, Noval, Hakim,Konang, Jawa (DPO) sedang berada di puteran depan LP Cipinang JakartaTimur telah terjadi tawuran antara kelompok pelajar .SMP, dan saat itu saksikorban IDRIS sedang berlari, selanjutnya Terdakwa dan teman-temannyamengejar saksi korban sambil melempari batu koral kearah tubuh korban.Dan akhirnya korban tertangkap oleh temannya Beler (DPO) lalu Terdakwadan temannya secara serentak dan bersama-sama melempari menggunakanbatu koral kearah saksi korban dan terdakwa melihat korban IDRIS sudahdalam keadaan tidak berdaya di dalam selokan (parit), selanjutnya temannyaBeler menikam/menusukkan sebilah pisau kearah tubuh korban terbaringtidak berdaya di selokan dengan kondisi mengeluarkan banyak darah, kemudian Terdakwa dan temannya pergi meninggalkan korban kearahseberang jalan menuju rel kereta api. Bahwa peran Terdakwa adalahmenimpuk/melempar baru koral sebanyak 3(tiga); kali, kearah punggungkorban sebanyak 2 (dua) kali, dan kearah dada korban sebanyak 1 (satu)kali. Bahwa Terdakwa mendapatkan celurit dari temannya yang bernamaNoval untuk menakut-nakuti korban, dan celurit yang Terdakwa bawatersebut lalu dibuang oleh Terdakwa di bak sampah didepan Pasar Indukberas Cipinang;Akibat dari perbuatan yang dilakukan oleh Terdakwa bersama teman-temannya tersebut mengakibatkan saksi korban IDRIS, KESIMPULAN : luka-luka pada orang ini diakibatkan oleh kekerasan tajam dan kekerasan tumpulsebagaimana yang dituangkan dalam Visum Et Repertum Nomor277VER/435.05.13/VI/2013 tanggal 03 Juni 2013 dari RSUP NasionalDr.Cipto Mangunkusumo Jakarta yang dibuat dan ditanda tangani olehDokter Wibisono Widiatmaka, SpF.Perbuatan Terdakwa diatur dan diancam dengan pidana dalam pasal 170ayat 2 ke 2 KUHP;AtauKeduaPrimairBahwa ia Terdakwa E R WIN alias GOCAP bersama Arif RomadoniAls. Doni, Sahrul Als.Alul, Riki Akbar Als. Erot; Fifit Fitrianto (berkasterpisah), Beler, klemet, Noval, Hakim, Konang, Jawa (DPO) pada hariJum'at tanggal 10 Mei 2013 sekitar pukul 18.30 WIB atau setidak-tidaknyapada tahun 2013 bertempat di depan LP.Cipinang JI.Raya Bekasi, JakartaTimur setidak-tidaknya pada tempat lain yang masih masuk dalam daerahhukum Pengadilan Negeri Jakarta Timur yang berwenang mengadili danmemeriksa perkaranya, di muka umum secara bersama-sama melakukankekerasan terhadap orang yang menyebabkan; maut, perbuatan manadilakukan oleh Terdakwa tersebut dilakukan dengan cara sebagai berikut:Berawal pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut diatas saatTerdakwa bersama temannya Arif Romadoni Als. Doni, Sahrul Als.Alul, RikiAkbar Als. Erot, Fifit Fitrianto (berkas terpisah), Beler, Klemet, Noval, Hakim,Konang, Jawa (DPO) sedang berada di puteran depan LP Cipinang JakartaTimur telah terjadi tawuran antara kelompok pelajar SMP, dan saat itu saksikorban IDRIS sedang berlari, selanjutnya Terdakwa dan teman-temannyamengejar saksi korban sambil melempari batu koral kearah tubuh korban. Dan akhirnya korban tertangkap oleh temannya Beler (DPO) lalu Terdakwadan temannya secara serentak dan bersama-sama melempari menggunakanbatu koral kearah saksi korban dan terdakwa melihat korban IDRIS sudahdalam keadaan tidak berdaya di dalam selokan (parit), selanjutnya temannyaBeler menikam/menusukkan sebilah pisau kearah, tubuh korban terbaringtidak berdaya di selokan dengan kondisi mengeluarkan banyak darah,kemudian Terdakwa dan temannya pergi meninggalkan korban kearahseberang jalan menuju rel kereta api. Bahwa: peran Terdakwa adalahmenimpuk/melempar baru koral sebanyak 3(tiga) kali, kearah punggungkorban sebanyak 2 (dua) kali, dan kearah dada skorban sebanyak 1 (satu)kali. Bahwa Terdakwa mendapatkan celurit dari temannya yang bernamaNoval untuk menakut-nakuti korban, dan celurit; yang Terdakwa bawatersebut lalu dibuang oleh Terdakwa di bak sampah didepan Pasar Indukberas Cipinang;Akibat dari perbuatan yang dilakukan oleh Terdakwa bersama teman-temannya tersebut mengakibatkan saksi korban IDRIS, KESIMPULAN : luka-luka pada orang ini diakibatkan oleh kekerasan tajam dan kekerasan tumpulsebagaimana yang dituangkan dalam Visum Et Repertum Nomor277VER/435 05.13A/I/2013 tanggal 03 Juni 2013 dari RSUP NasionalDr.Cipto Mangunkusumo Jakarta yang dibuat dan ditanda tangani olehDokter Wibisono Widiatmaka, SpF.Perbuatan Terdakwa diatur dan diancam dengan pidana dalam pasal 351ayat (3) KUHP Jo Pasal 55 Ayat Ke-1 KUHP;SubsidairBahwa ia Terdakwa ERWIN alias GOCAP bersama Arif RomadoniAls. Doni, Sahrul Als.Aiul, Riki Akbar Als. Erot; Fifit Fitrianto (berkasterpisah), Beler, klemet, Noval, Hakim, Konang, Jawa (DPO) pada hariJum'at tanggal 10 Mei 2013 sekitar pukul 18.30 WIB atau setidak-tidaknyapada tahun 2013 bertempat di depan LP.Cipinang Jl.Raya Bekasi, JakartaTimur setidak-tidaknya pada tempat lain yang masih masuk dalam daerahhukum Pengadilan Negeri Jakarta Timur yang beKvenang mengadili danmemeriksa perkaranya, di muka umum secara Bersama-sama melakukankekerasan terhadap orang yang menyebabkan^ maut, perbuatan manadilakukan oleh Terdakwa tersebut dilakukan dengan cara sebagai berikut:Berawal pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut diatas saatTerdakwa bersama temannya Arif Romadoni Als. Doni, Sahrul Als.Aiul, RikiAkbar Als. Erot, Fifit Fitrianto (berkas terpisah), Beler, Klemet, Noval, Hakim Konang, Jawa (DPO) sedang berada di puteran depan LP Cipinang JakartaTimur telah terjadi tawuran antara kelompok pelajar SMP, dan saat itu saksikorban IDRIS sedang berlari, selanjutnya Terdakwa dan teman-temannyamengejar saksi korban sambil melempari batu koral kearah tubuh korban.Dan akhirnya korban tertangkap oleh temannya Beler (DPO) lalu Terdakwadan temannya secara serentak dan bersama-sama melempari menggunakanbatu koral kearah saksi korban dan terdakwa melihat korban IDRIS sudahdalam keadaan tidak berdaya di dalam selokan (parit), selanjutnya temannyaBeler menikam/menusukkan sebilah pisau kearah: tubuh korban terbaringtidak berdaya di selokan dengan kondisi mengeluarkan banyak darah,kemudian Terdakwa dan temannya pergi meninggalkan korban kearahseberang jalan menuju rel kereta api. Bahwa peran Terdakwa adalahmenimpuk/melempar baru koral sebanyak 3(tiga); kali, kearah punggungkorban sebanyak 2 (dua) kali, dan kearah dada korban sebanyak 1 (satu)kali. Bahwa Terdakwa mendapatkan celurit dari! temannya yang bernamaNoval untuk menakut-nakuti korban, dan celurit yang Terdakwa bawatersebut lalu dibuang oleh Terdakwa di bak sampah didepan Pasar Indukberas Cipinang;Akibat dari perbuatan yang dilakukan oleh Terdakwa bersama teman-temannya tersebut mengakibatkan saksi korban IDRIS, KESIMPULAN : luka-luka pada orang ini diakibatkan oleh kekerasan tajam dan kekerasan tumpulsebagaimana yang dituangkan dalam Visum ; Et Repertum Nomor277VER/435.05.13/VI/2013 tanggal 03 Juni 2013 dari RSUP NasionalDr.Cipto Mangunkusumo Jakarta yang dibuat dan ditanda tangani olehDokter Wibisono Widiatmaka, SpF.Perbuatan Terdakwa diatur dan diancam dengan pidana dalam pasal 351ayat (2) KUHP Jo Pasal 55 Ayat (1) Ke-1 KUHP; iPerbuatan Terdakwa tersebut sebagaimana diatur dan diancampidana dalam Pasal 303 ayat (1) ke-2 KUHP;Menimbang, bahwa Terdakwa dalam persidangan telah mengakumelakukan perbuatan sebagaimana yang di dakwakan kepadanya danpengakuannya tersebut disertai pula dengan keterangan-keterangan yangcukup jelas, kapan, dimana dan bagaimana ia melakukan perbuatan-perbuatan tersebut;Menimbang, bahwa berdasarkan pada pengakuan Terdakwa ataskesalahannya dihubungkan dengan keterangan saksi-saksi: WINARYO.SH,?MURSANTO, dan M.ERWIN SUKARLA yang telah disumpah danketerangannya sebagaimana tercantum dalam Berita Acara Persidangan,dan keterangan saksi-saksi tersebut tidak dibantah dan dibenarkkan olehTerdakwa, dan satu sama lain bila dihubungkan, maka terdapat cukup bukti,bahwa Terdakwa telah melakukan perbuatan sebagaimana yang didakwakan kepadanya;Menimbang, bahwa berdasarkan pada perbuatan Terdakwa yangterbukti tersebut bila dihubungkan dengan pasal-pasal yang di dakwakan,maka Majelis berpendapat bahwa uraian yuridis (Penuntut Umum dalamtuntutannya sudah benar, maka Majelis ambil alih sebagai pertimbanganMajelis;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa telah terbukti melakukantindak pidana dan tidak ada fakta adanya alasan pembenar atau pemaaf,maka berdasarkan pasal 193 Undang Undang No. 8 Tahun 1981 tentangHukum Acara Pidana, Terdakwa harus dijatuhi pidana;Menimbang, bahwa sebelum menjatuhkan Putusan Majelis Hakimakan mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut:Hal-hal yang memberatkan :- Perbuatan Terdakwa meresahkan masyarakat;- Perbuatan Terdakwa tidak mendukung program pemerintahmemberantas tindak pidana perjudian;Hal-hal yang meringankan:- Terdakwa belum pernah dihukum;- Terdakwa terus terang dan menyesali perbuatannya;- Terdakwa merupakan tulang punggung keluarga;Mengingat Pasal 303 ayat (1) ke-2 KUHP dan ketentuan hukum lainyang bersangkutan;MENGADILI 11. Menyatakan Terdakwa HELMY, telah terbukti secara sah dan meyakinkanbersalah melakukan tindak pidana,'' PERJUDIAN " sebagaiman dalamdakwaan Pertama;2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu terhadap Terdakwa HELMY, denganpidana penjara selama 4 (empat) bulan 15 (lima belas) hari;?3. Menetapkan agar masa penangkapan dan masa penahanan yang sudahdijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yangdijatuhkan;4. Menetapkan agar Terdakwa tetap ditahan;5. Menetapkan barang bukti dalam perkara ini berupa:Uang Tunai sebesar Rp.283.000,- (dua ratus delapan puluh tiga riburupiah) dirampas untuk negara dan 3 ( tiga) rangkap rekapan nomorpasangan togel yang mana 2 (dua) rangkap; telah terisi dan 1 (satu)rangkap rekapan kosong, 9 (sembilan) lembar sobekan kertas catatanpemasangan nomor, 3 (tiga) ballpoint, 10(sepuluh) lembar pengeluarannomor togel dan 1 (satu) unit Handphone merk Cross dengan Sim Cardnomor 087781224848 dirampas untuk dimusnahkan ;6. Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesarRp. 1.000,-(seribu rupiah);HAKIM ANGGOTA, Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis HakimPengadilan Negeri Jakarta Timur, pada hari: SENIN, tanggal 19 JANUARI2015, oleh kami : R.SABARUDIN ILYAS, S.H.M.Hum, sebagai HakimKetua, PORMAN SITUMORANG, S.H.M.H, dan BHASKARA PRABABHARATA, S.H, masing - masing sebagai Hakim Anggota, putusanmana pada hari itu juga diucapkan dalam sidang yang terbuka untukumum oleh Hakim Ketua tersebut dengan didampingi oleh Hakim-Hakim Anggota, dibantu ZUHERMA, S.H., sebagai PaniteraPengganti, dengan dihadiri BERLIAN D.NAINGGOLAN, S.H.M.H, JaksaPenuntut Umum dan Terdakwa;HAKIM KETUA, IG, S.H.M.H R.SABARUDIN ILYAS, S.H.M.HumPANITERA PENGGANTI BHASKARA PRABA BHARATA, S.H |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 19 Januari 2015 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada
Statistik
Statistik
105
7