Putusan PN PALEMBANG Nomor 25/Pid.Sus.Tpk/2016/PN.Plg |
|
Nomor | 25/Pid.Sus.Tpk/2016/PN.Plg |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Korupsi |
Kata Kunci | |
Tahun | 2016 |
Tanggal Register | 26 Agustus 2016 |
Lembaga Peradilan | PN PALEMBANG |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | Mengadili :1. Menyatakan terdakwa Iwan als Ndut bin M.Ali tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana dakwaan Primair Penuntut Umum.2. Membebaskan terdakwa oleh karena itu dari dakwaan tersebut3. Menyatakan terdakwa Iwan als Ndut bin M.Ali telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Korupsi secara bersama sama sebagaimana dakwaan subsidair Penuntut Umum4. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa Iwan Als Ndut bin M.Ali dengan pidana penjara selama tahun dengan ketentuan lamanya masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan sepenuhnya dari pidana yang telah diputuskan dan memerintahkan agar terdakwa tetap ditahan.5. Menghukum terdakwa untuk membayar denda sebesar Rp.50.000.000,-(limapuluhjuta rupiah) subsidair 3 bulan kurungan6. Membebankan terdakwa untuk membayar uang pengganti sebesar Rp.9.500.000,-(Sembilan juta limaratus ribu rupiah) yang diambil dari uang yang telah dititipkan/disetor oleh terdakwa kepada Penuntut Umum selanjutnya disetorkan ke Kas Negara untuk mengganti kerugian Negara .7. Menyatakan barang bukti berupa ? :1. Fotocopy dilegalisir Surat Edaran Deputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor : 01 / SE / DS / 2013 tanggal 18 Maret 2013 perihal pedoman pembuatan Gambar Kerja dan Rencana Penggunaan dana BSPS ; 2. Fotocopy dilegalisir Surat Edaran Deputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor : 23 / SE / DS / 4 / 2012 tanggal 04 April 2012 perihal petunjuk proses verifikasi lapangan BSPS oleh SKPD Kabupaten / Kota ; 3. Fotocopy dilegalisir Surat Edaran Deputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor : 25 / SE / DS / 4 / 2012 tanggal 04 April 2012 perihal petunjuk proses verifikasi administrasi BSPS oleh SKPD Kabupaten / Kota; 4. Fotocopy dilegalisir Surat Bupati Ogan Ilir Nomor : 410/376/BPMPD/2013 tanggal 26 April 2013 kepada Kepala Satker Pemberdayaan Perumahan Swadaya Kemenpera RI perihal Usulan BSPS tahun 2013 ; 5. Fotocopy dilegalisir SK Deputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor 01 tahun 2013 tentang Penetapan Desa / Kelurahan Lokasi BSPS tahun 2013 ; -6. Fotocopy dilegalisir Keputusan Duputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor 10 tahun 2013 tanggal 04 Oktober 2013 tentang revisi SK Deputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor 01 tahun 2013 tentang Penetapan Desa / Kelurahan Lokasi BSPS Tahun 2013; 7. Fotocopy dilegalisir Proposal BSPS Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir tahun 2013 ; 8. Fotocopy dilegalisir Gambar Kerja dan Rencana Penggunaan Dana BSPS Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir tahun 2013 berikut 9 (sembilan) Surat Keputusan Kepala Desa Palu Nomor : 140/41/Kpts/PL-PEM/IV/2013 tanggal ?.. April 2013 tentang pembentukan Kelompok Penerima Bantuan (KPB) ; 9. Fotocopy dilegalisir Keputusan Menteri Perumahan Rakyat Nomor : 06 tahun 2013 tanggal 06 Maret 2013 tentang pengangkatan Atasan Langsung Kepala Satuan Kerja, Kepala Satuan Kerja / Kuasa Pengguna Anggaran, pejabat yang melakukan tindakan yang mengakibatkan pengeluaran anggaran belanja / Pejabat Pembuat Komitmen, Pejabat yang Melakukan Pengujian dan Perintah Membayar, Bendahara Pengeluaran Satuan Kerja pada Satuan Kerja Pemberdayaan Perumahan Swadaya 10. Fotocopy dilegalisir Dokumen Hasil Verifikasi Administrasi Calon Penerima BSPS Usulan Kab. Ogan Ilir Provinsi Sumatera Selatan TA. 2013 ; 11. Fotocopy dilegalisir Dokumen Hasil Verifikasi Lapangan Calon Penerima BSPS Usulan Kab. Ogan Ilir Provinsi Sumatera Selatan TA. 2013 ; 12. Fotocopy dilegalisir SK PPK Penyediaan Rumah Swadaya Wilayah Sumatera Nomor : 19/PK-PRS.1/PPD-BSPS/05/2013 tanggal ..... Mei 2013 tentang Penetapan Penerima Dana BSPS Tahun Anggaran 2013 Kabupaten Ogan Ilir (Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir) berikut lampiran-nya ; 13. Fotocopy dilegalisir Surat PPK Penyediaan Rumah Swadaya Wilayah Sumatera Nomor : 585/PK-PRS.1/Pen-SK/2013 tanggal 03 Juni 2013 tentang Penyampaian SK Penetapan Penerima Dana BSPS tahun 2013 Kab. Ogan Ilir; 14. Fotocopy dilegalisir DIPA Satker Pemberdayaan Perumahan Swadaya Kementerian Perumahan Rakyat Nomor : DIPA-091.01.1.452527/2013 tanggal 05 Desember 2012;15. Fotocopy dilegalisir Surat Permintaan Pembayaran Nomor : 00296/452527/2013 tanggal 14-05-2013 ; 16. Fotocopy dilegalisir Surat Perintah Membayar Nomor : 00296/SWADAYA/PK-PRS.1/2013 tanggal 14-05-2013 ; 17. Fotocopy dilegalisir Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 109867C/019/110 tanggal 15-05-2013; 18. Fotocopy dilegalisir Surat PPK Penyediaan Rumah Swadaya Wilayah Sumatera Nomor : 541/PK-PRS.1/SPPN/2013 tanggal 15 Mei 2013 kepada Kepala Divisi HPL PT. BRI (Persero) Tbk perihal Surat Perintah Penyaluran Dana BSPS Tahap 3 ; 19. Fotocopy dilegalisir Surat PPK Penyediaan Rumah Swadaya Wilayah Sumatera Nomor : 546/PK-PRS.1/DPB/2013 tanggal 15 Mei 2013 kepada Kepala Divisi HPL PT. BRI (Persero) Tbk perihal Penyampaian Daftar Penerima Bantuan Tahap 3.20. Fotocopy dilegalisir Peraturan Menteri Perumahan Rakyat Nomor 14 tahun 2011 tentang Pedoman Pelaksanaan BSPS bagi MBR ; 21. Fotocopy dilegalisir Peraturan Menteri Perumahan Rakyat Nomor 26 tahun 2012 tentang perubahan atas Peraturan Menteri Perumahan Rakyat Nomor 14 tahun 2012 tentang Pedoman Pelaksanaan BSPS bagi MBR ; 22. Fotocopy dilegalisir Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor : 81 / PMK.05 / 2012 tanggal 01 Juni 2012 tentang Belanja Bantuan Sosial Pada Kementerian Negara / Lembaga ; 23. Fotocopy dilegalisir Surat Edaran Deputi Bidang Perumahan Swadaya nomor : 54 tanggal 22 Juni 2012 tentang kreteria, persyaratan dan tata cara penunjukan calon Tenaga Pendamping Masyarakat (TPM) ; 24. Fotocopy dilegalisir Surat Edaran Deputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor : 61 / DS / 2012 tanggal 01 Agustus 2012 perihal tata cara pnyaluran dana BSPS ; 25. Fotocopy dilegalisir Surat Edaran Deputi Bidang Perumahan Swadaya Nomor : 81 / DS / 2012 tanggal 12 November 2012 perihal pembuatan laporan pelaksanaan BSPS ; 26. Fotocopy dilegalisir Surat Edaran Deputi Bidang Perumahan Swadaya nomor : 96 / DS / 2012 tanggal 28 Desember 2012 perihal tata cara penarikan dana tabungan dan pembelian bahan bangunan oleh penerima bantuan ; 27. Asli Peraturan Menteri Perumahan Rakyat RI Nomor 06 tahun 2013 tentang Pedoman Pelaksanaan BSPS ; 28. Fotocopy dilegalisir Petunjuk Teknis dari Kepala Satker tentang Penyaluran dan Pengelolaan Dana Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) tahun 2013 Satuan Kerja Pemberdayaan Perumahan Swadaya ; 29. Fotocopy dilegalisir Keputusan Menteri Perumahan Rakyat Nomor 31 tahun 2013 tanggal 25 Juni 2013 tentang pengangkatan Atasan Langsung Kepala Satuan Kerja, Kepala Satuan Kerja / Kuasa Pengguna Anggaran, pejabat yang melakukan tindakan yang mengakibatkan pengeluaran anggaran belanja / Pejabat Pembuat Komitmen, Pejabat yang Melakukan Pengujian dan Perintah Membayar, Bendahara ; 30. Fotocopy dilegalisir Surat Kepala BPMPD Kab. Ogan Ilir Nomor : 410/520/II/BPMPD/2013 tanggal 17 Juli 2013 kepada Menteri Perumahan Rakyat RI perihal Usulan Tim Teknis Kabupaten ; 31. Fotocopy dilegalisir Surat Keputusan Kepala Satuan Kerja Pemberdayaan Perumahan Swadaya Nomor : 201 tahun 2013 tanggal 15 Juli 2013 tentang pembentukan tim pengawas dan monitoring pelaksanaan BSPS provinsi Sumatera Selatan tahun 2013 maka susunan Tim Teknis Kabupaten Ogan Ilir ; 32. Fotocopy dilegalisir Surat Kepala BPMPD Kab. Ogan Ilir Nomor : 410/503/BPMPD/2013 tanggal ? 2013 kepada Kepala Satker Pemberdayaan Perumahan Swadaya Kemenpera RI perihal Usulan Nama TPM Sipil BSPS Kabupaten Ogan Ilir TA 2013 ; --------------------------------33. Fotocopy dilegalisir Laporan TPM perihal progres fisik 30 % BSPS Desa Palu bagi MBR tahap I tahun 2013 ; 34. Fotocopy dilegalisir Laporan TPM an. FERRI JULIDIN perihal progres fisik 100 % BSPS Desa Palu bagi 19 MBR tahap II ; 35. Fotocopy dilegalisir Laporan Progress Pembangunan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya TA 2013 Kabupaten Ogan Ilir dari PPK yang menerangkan bahwa kegiatan peningkatan rumah @ Rp. 7.500.000,- bagi 95 MBR Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir progress pembangunan-nya telah mencapai 100 %;36. Fotocopy dilegalisir Laporan pertanggungjawaban BSPS tahun 2013 dari Kepala Satker Penyediaan Rumah Swadaya yang disampaikan kepada Menteri melalui Deputi;37. Fotocopy dilegalisir Perjanjian Kerja (KONTRAK) Nomor : 573/SPK/PPK-PRS.1/V/2013 tanggal 22 Mei 2013 antara PT. SURVEYOR INDONESIA dengan PPK ; 38. Fotocopy dilegalisir AMANDEMEN SPK No. 1 tanggal 26 Juni 2013 dan fotocopy dilegalisir AMANDEMEN SPK No. 2 tanggal 08 Juli 2013 ; 39. Fotocopy dilegalisir Surat Tugas Kepala Manajemen Proyek Nomor : ST-070/INFAS-HW/VII/2013 an. EDI SURANTO ; 40. Fotocopy dilegalisir Surat Tugas Koordinator Wilayah - Sumatera Selatan Nomor : ST-056/INFAS-HW/VI/2013 an. ADE RAFIANTO ; 41. Fotocopy dilegalisir Surat Kepala Satker Pemberdayaan Perumahan Swadaya Nomor : 434/Satker-PPS/7/2013 tanggal 08 Juli 2013 perihal penunjukan dan penandatanganan format DRPB2 ; 42. Fotocopy dilegalisir Laporan dari PT. SURVEYOR INDONESIA bulan Desember 2013 dan Laporan Akhir ; 43. Fotocopy dilegalisir Surat PPK Penyediaan Rumah Swadaya Wilayah Sumatera Nomor : 1115/PK-PRS.1/XII/2013 tanggal 20 Desember 2013 kepada Direktur Utama PT. Surveyor Indonesia perihal penyempurnaan laporan pekerjaan pendataan, perencanaan dan supervisi BSPS tahun 2013 ; 44. Update Data terakhir dari PT. SURVEYOR INDONESIA (Persero) per-Mei 2014 bahwa untuk Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir progres penyaluran keuangan 100 % dan progress fisik pembangunan mencapai 100 %45. Fotocopy dilegalisir Perjanjian Kerja (KONTRAK) Nomor : 653/SPK/PPK-PRS.1/VI/2013 tanggal 18 Juni 2013 antara PT. AMYTHAS dengan PPK dan fotocopy dilegalisir Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) ; 46. Fotocopy dilegalisir Surat Perjanjian Kerja antara Kabid. Administrasi PT. AMYTHAS dengan HERWADI, YUL IKA WIJAYA, A.Md., dan FERRI JULIDIN, S.Pd. selaku Tenaga Pendamping Masyarakat serta fotocopy dilegalisir Surat Perjanjian Kerja antara Kabid. Administrasi PT. AMYTHAS dengan NASROWI selaku Asisten KM-TPM ; 47. Fotocopy dilegalisir Laporan Final (bulan Desember 2013) dari PT. AMYTHAS ; 48. Fotocopy dilegalisir Surat PPK Penyediaan Rumah Swadaya Wilayah Sumatera Nomor : 1132/PK-PRS.1/XII/2013 tanggal 31 Desember 2013 kepada Direktur Utama PT. AMYTHAS perihal penyempurnaan laporan KM-TPM Provinsi Sumatera Selatan;49. Fotocopy dilegalisir Surat Kepala BPMPD Kab. Ogan Ilir Nomor : 410/77/XII/BPMPD/2013 tanggal 16 - 12 - 2013 kepada Pimpinan BRI Unit SP. Timbangan perihal Rekomendasi Pencairan Dana BSPS Tahun 2013 Tahap II Desa Palu;50. Fotocopy dilegalisir surat Kepala Desa Palu an. BUKHORI Nomor : ? / Ds.PL/2013 tanggal ? Desember 2013 kepada Kepala BPMPD Kab. Ogan Ilir perihal Permohonan Pencairan Dana BSPS Tahap II; 51. Fotocopy dilegalisir berita acara rapat penentuan toko tanggal 09 September 2013 menetapkan toko TAQWA TANI milik H. ABDUL KARIM beralamat di Dusun I Desa Seribanding Kec. Pemulutan Barat Kab. Ogan Ilir sebagai toko / supplier pemasok bahan bangunan;52. Fotocopy dilegalisir Daftar Rencana Pembelian Bahan Bangunan (DRPB2) tahap II BSPS Desa Palu tahun 201353. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 33.750.000,- penyetor an. RUSMALA Desa Palu / KPB I ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;54. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 41.250.000,- penyetor an. MAT AMIN Desa Palu / KPB II ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;55. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 41.250.000,- penyetor an. HABIBA Desa Palu / KPB III ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;56. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 41.250.000,- penyetor an. HAMDAN Desa Palu / KPB IV ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;57. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 30.000.000,- penyetor an. TARMIZI Desa Palu / KPB V ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;58. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 33.750.000,- penyetor an. HAMID Desa Palu / KPB VI ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;59. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 33.750.000,- penyetor an. ZAINUDIN Desa Palu / KPB VII ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;60. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 33.750.000,- penyetor an. ROHMAT Desa Palu / KPB VIII ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;61. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 33.750.000,- penyetor an. SAIMAN Desa Palu / KPB IX ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;62. 1 (satu) lembar fotocopy dilegalisir SLIP PENYETORAN uang Rp. 30.000.000,- penyetor an. A. KOHAR Desa Palu / KPB X ke rekening nomor : 5644-01-011619-53-0 an. H. A. KARIM;63. Frint - out rekening rekening nomor : 5644-01011619-53-0 pada Bank BRI Unit SP. Timbangan atas nama nasabah H. A. KARIM;64. Asli 1 (satu) buah buku tabungan pada Bank BRI Unit SP. Timbangan dengan nomor rekening : 5644-01011600-53-1 nasabah an. IWAN alamat Jalan Dusun I Desa Seribanding / Kec. Pemulutan Ogan Ilir;65. 95 (sembilan puluh lima) lembar fotocopy dilegalisir SLIPPENARIKAN dana BSPS tahap II tahun 2013 Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir tanggal 19-12-2013 masing - masing sebesar Rp. 3.750.000,- (tiga juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah)66. Asli salinan Surat Keputusan Bupati Ogan Ilir Nomor : 19/KEP/X/2009 tanggal 16 Januari 2009 tentang pemberhentian dan pengangkatan Kepala Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir (Pengangkatan BUKHORI selaku Kepala Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir);67. Asli salinan Surat Keputusan Bupati Ogan Ilir Nomor : 111/KEP/BPMPD/2011 tanggal 12 Februari 2015 tentang pemberhentian dan pengangkatan pejabat Kepala Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir (Pemberhentian BUKHORI selaku Kepala Desa Palu Kec. Pemulutan Kab. Ogan Ilir);Tetap terlampir dalam berkas perkara |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 3 Nopember 2016 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada
Statistik
Statistik
109
10