- MENERIMA PERMINTAAN BANDING YANG DIAJUKAN PARA TERDAKWA DAN PENUNTUT UMUM TERSEBUT;
- MEMBATALKAN PUTUSAN PENGADILAN NEGERI YOGYAKARTA NOMOR 172/PID.B/ 2020/PN YYK TANGGAL 17 DESEMBER 2020 YANG DIMINTAKAN BANDING TERSEBUT;
- MENYATAKAN BAHWA PARA TERDAKWA : IR. AGUS ARTADI DAN YENNY INDARTO TERSEBUT, TELAH TERBUKTI MELAKUKAN PERBUATAN SEBAGAIMANA YANG DIDAKWAKAN KEPADA PARA TERDAKWA TERSEBUT, AKAN TETAPI PERBUATAN ITU BUKAN PERBUATAN PIDANA;
- MENYATAKAN OLEH KARENA ITU PARA TERDAKWA HARUS DINYATAKAN LEPAS DARI SEGALA TUNTUTAN (ONSTLAAG VAN ALLE RECHTVERVOLGING);
- MEMULIHKAN HAK PARA TERDAKWA TERSEBUT DALAM KEMAMPUAN, KEDUDUKAN DAN HARKAT SERTA MARTABATNYA;
- MENYATAKAN BARANG BUKTI SEBAGAIMANA YANG DIAJUKAN DALAM PERSIDANGAN DAN TERLAMPIR DALAM BERKAS PERKARA INI, DIKEMBALIKAN KEPADA YANG BERHAK; YAITU:
- 1 (SATU) BENDEL FOTOCOPY SERTIIKAT HAK GUNA BANGUNAN (SHGB) NO. 343/COKRODININGRATAN, JETIS YOGYAKARTA YANG DITERBITKAN KANTOR PERTANAHAN KOTA YOGYAKARTA.
- 1 (SATU) BENDEL FOTOCOPY AKTA JUAL BELI NO. 40/2018, TANGGAL 27 SEPTEMBER 2018 YANG DIKELUARKAN OLEHPEJABAT PEMBUAT AKTA TANAH (PPAT) SITI INDRATI RAHAYUNINGSIH, SH YANG BERALAMATKAN DI SURYOWIJAYAN MJ I/419 YOGYAKARTA.
- (SATU) LEMBAR KWITANSI AN. NY. JULIA, UANG SEBANYAK ENAM MILYAR LIMA RATUS JUTA RUPIAH GUNA MEMBAYAR PEMBELIAN SEBIDANG TANAH SHGB 343/COKRODININGRATAN SELUAS 199 M2, TERDAPAT TANDA TANGAN DAN NAMA YENNY ENDARTO DAN TANDA TANGAN DI ATAS MATERAI 6000.
- 1 (SATU) LEMBAR FOTOCOPY SURAT KUASA DARI PEMBERI KUASA AN. YENNY INDARTO DAN PENERIMA KUASA JAUW TJONG GIE TANGGAL 03 MARET 2016.
- 1 (SATU) BENDEL FOTOCOPY PERJANJIAN KREDIT DARI PEMBERI KREDIT NOMOR : 56 ATAS PEMINJAMAN RP. 2.000.000.000,- (DUA MILYAR) DI BANK BPD.
- 2 (DUA) LEMBAR FOTOCOPY SURAT PERIHAL RENCANA PEMBELIAN ASET YANG DIKELUARKAN OLEH BANK BPD DIY TANGGAL 25 SEPTEMBER 2018.
- 3 (TIGA) LEMBAR BUKTI PEMBAYARAN PAJAK JUAL BELI.
- 1 (SATU) LEMBAR FOTOCOPY BUKTI PEMBAYARAN PAJAK ATAS PEMBELIAN TANAH AN. JULIA.
- 1 (SATU) BENDEL FOTOCOPY SURAT SOMASI TERTANGGAL 06 MARET 2019.
- 1 (SATU) BENDEL FOTOCOPY SURAT SOMASI TERTANGGAL 22 APRIL 2019.
- 1 (SATU) LEMBAR REKAPAN PENGIRIMAN BARANG KE TOKO BERDIKARI YOGYAKARTA.
- 6 (ENAM) LEMBAR NOTA BUKTI PENGIRIMAN BARANG KE TOKO BERDIKARI YOGYAKARTA.
- 1 (SATU) LEMBAR BUKTI KONFIRMASI TRANSAKSI DARI BANK BPD CAB. WATES.
- 4 (EMPAT) LEMBAR BUKTI TRANSAKSI PEMBAYARAN KE BANK BPD CAB. WATES.
- 1 (SATU) LEMBAR RINCIAN BIAYA PENCAIRAN KREDIT DAN AKAD JUAL BELI AN. JULIA YANG DIKELUARKAN DARI BANK BPD DIY YOGYAKARTA.
- 1 (SATU) LEMBAR SURAT PERINGATAN ASLI TANGGAL 17 JANUARI 2019 TENTANG PEMBERITAHUAN PENGOSONGAN RUMAH NO. 343/COKRODININGRATAN.
- 1 (SATU) LEMBAR SURAT PERINGATAN (SOMASI) SALI DARI AVYA ATTOMEYS AT LAW NOMOR : 052/PDT/108/III/2019, TANGGAL 06 MARET 2019.
- 1 (SATU) LEMBAR SURAT PERINGATAN (SOMASI) SALI DARI AVYA ATTOMEYS AT LAW NOMOR : 077/PDT/108/IV/2019, TANGGAL 22 APRIL 2019.
- 1 (SATU) LEMBAR KWITANSI TELAH DITERIMA DARI NY. JULIA UANG SEBANYAK LIMA MILYARD DUA RATUS LIMA PULUH JUTA RUPIAH, GUNA MEMBAYAR PEMBELIAN SEBIDANG TANAH SHGB NO. 343 COKRODININGRATAN SELUAS 199 M2 TERBILANG RP. 5.250.000.000,- BERMATERAI 6000 DITANDA TANGANI OLEH YENNY INDARTO.
- 1 (SATU) LEMBAR SURAT PERINTAH PEMINDAHBUKUAN TERTANGGAL WATES, 27/09/2018 YANG DITANDATANGANI OLEH PIMPINAN PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA CABANG WATES CHRISTINA HARIARSI.
- 1 (SATU) LEMBAR SURAT PERNYATAAN ASLI TANGGAL 26 SEPTEMBER 2018 YANG DITANDA TANGANI IR. AGUS ARTADI.
- 1 (SATU) LEMBAR SURAT PERNYATAAN ASLI TANGGAL 27 SEPTEMBER 2018 YANG DITANDA TANGANI IR. AGUS ARTADI.
- FOTOCOPY SURAT KUASA TERTANGGAL 13 MEI 2016 YANG DITANDA TANGANI YENNY INDARTO DIATAS METERAI 6000
- 1 (SATU) BUAH HANDPHONEMERK SAMSUNG SERI S8+ WARNA HITAM NOMOR SIMCARD 081234457889.
- 1 (SATU) LEMBAR FOTOCOPY SESUAI DENGAN ASLINYA SURAT KETERANGAN YANG DIKELUARKAN OLEH BANK PANIN KANTOR CAB. YOGYAKARTA PADA TANGGAL 14 MARET 2019 YANG MENERANGKAN BAHWA PADA TANGGAL 15 JUNI 2017 TERDAPAT TRANSAKSI KLIRING YANG DILAKUKAN OLEH NASABAH ATAS NAMA JAUW TJONG GIE NO. REKENING : 3315000491 DENGAN TUJUAN KLIRING KE BANK BPD DIY, NO.REKENING : 0023111000006 NO. WARKAT : BG 693026 NOMINAL : RP 500.000.000,- (LIMA RATUS JUTA RUPIAH) YANG KEMUDIAN DI TOLAK TRANSAKSI KLIRINGNYA OLEH PIHAK BANK TUJUANNYA KARENA ALASAN REKENING TUTUP.
- 1 (SATU) LEMBAR FOTOCOPY SESUAI DENGAN ASLINYA SURAT KETERANGAN YANG DIKELUARKAN OLEH BANK PANIN KANTOR CAB. YOGYAKARTA PADA TANGGAL 14 MARET 2019 YANG MENERANGKAN BAHWA PADA TANGGAL 08 FEBRUARI 2017 TERDAPAT TRANSAKSI KLIRING YANG DILAKUKAN OLEH NASABAH ATAS NAMA JAUW TJONG GIE NO. REKENING : 3315000491 DENGAN TUJUAN KLIRING KE BANK BPD DIY NO.REKENING : 0023111000006 NAMA NASABAH : AGUS ARTADI, NO. WARKAT : BG 671120, NOMINAL : RP 500.000.000,- (LIMA RATUS JUTA RUPIAH) YANG KEMUDIAN DI TOLAK TRANSAKSI KLIRINGNYA OLEH PIHAK BANK TUJUAN DENGAN ALASAN PENOLAKAN : SALDO REKENING GIRO ATAU REKENING GIRO KHUSUS TIDAK CUKUP.
- MEMBEBANKAN SELURUH BIAYA PERKARA YANG TIMBUL DALAM PERKARA INI KEPADA NEGARA;
- Menerima permintaan banding yang diajukan Para Terdakwa dan Penuntut Umum tersebut;
- Membatalkan putusan Pengadilan Negeri Yogyakarta Nomor 172/Pid.B/ 2020/PN Yyk tanggal 17 Desember 2020 yang dimintakan banding tersebut;
- Menyatakan bahwa Para Terdakwa : Ir. Agus ARTADI dan YENNY INDARTO tersebut, telah terbukti melakukan perbuatan sebagaimana yang didakwakan kepada Para Terdakwa tersebut, akan tetapi perbuatan itu bukan perbuatan pidana;
- Menyatakan oleh karena itu Para Terdakwa harus dinyatakan lepas dari segala tuntutan (onstlaag van alle rechtvervolging);
- Memulihkan hak Para Terdakwa tersebut dalam kemampuan, kedudukan dan harkat serta martabatnya;
- Menyatakan barang bukti sebagaimana yang diajukan dalam persidangan dan terlampir dalam berkas perkara ini, dikembalikan kepada yang berhak; yaitu:
- 1 (satu) bendel fotocopy Sertiikat Hak Guna Bangunan (SHGB) No. 343/Cokrodiningratan, Jetis Yogyakarta yang diterbitkan Kantor Pertanahan Kota Yogyakarta.
- 1 (satu) bendel fotocopy Akta Jual Beli No. 40/2018, tanggal 27 September 2018 yang dikeluarkan olehPejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) Siti Indrati Rahayuningsih, SH yang beralamatkan di Suryowijayan MJ I/419 Yogyakarta.
- (satu) lembar Kwitansi an. Ny. Julia, uang sebanyak enam milyar lima ratus juta rupiah guna membayar pembelian sebidang tanah SHGB 343/Cokrodiningratan seluas 199 m2, terdapat tanda tangan dan nama Yenny Endarto dan tanda tangan di atas materai 6000.
- 1 (satu) lembar fotocopy Surat Kuasa dari pemberi kuasa an. YENNY Indarto dan penerima kuasa Jauw Tjong Gie tanggal 03 Maret 2016.
- 1 (satu) bendel fotocopy perjanjian kredit dari pemberi kredit Nomor : 56 atas peminjaman Rp. 2.000.000.000,- (dua milyar) di Bank BPD.
- 2 (dua) lembar fotocopy Surat perihal rencana pembelian Aset yang dikeluarkan oleh Bank BPD DIY tanggal 25 September 2018.
- 3 (tiga) lembar Bukti Pembayaran Pajak Jual Beli.
- 1 (satu) lembar fotocopy bukti pembayaran Pajak atas pembelian tanah an. Julia.
- 1 (satu) bendel fotocopy Surat somasi tertanggal 06 Maret 2019.
- 1 (satu) bendel fotocopy Surat Somasi tertanggal 22 April 2019.
- 1 (satu) lembar Rekapan Pengiriman Barang ke Toko Berdikari Yogyakarta.
- 6 (enam) lembar Nota Bukti pengiriman barang ke Toko Berdikari Yogyakarta.
- 1 (satu) lembar bukti Konfirmasi transaksi dari Bank BPD Cab. Wates.
- 4 (empat) lembar Bukti transaksi pembayaran ke Bank BPD Cab. Wates.
- 1 (satu) lembar Rincian biaya pencairan Kredit dan Akad jual beli an. JULIA yang dikeluarkan dari Bank BPD DIY Yogyakarta.
- 1 (satu) lembar surat peringatan asli tanggal 17 Januari 2019 tentang pemberitahuan pengosongan Rumah No. 343/Cokrodiningratan.
- 1 (satu) lembar Surat Peringatan (somasi) Sali dari AVYA ? Attomeys at Law Nomor : 052/Pdt/108/III/2019, tanggal 06 Maret 2019.
- 1 (satu) lembar Surat Peringatan (somasi) Sali dari AVYA ? Attomeys at Law Nomor : 077/Pdt/108/IV/2019, tanggal 22 April 2019.
- 1 (satu) lembar kwitansi telah diterima dari Ny. Julia Uang sebanyak Lima milyard dua ratus lima puluh juta rupiah, guna membayar Pembelian sebidang tanah SHGB No. 343 Cokrodiningratan seluas 199 m2 Terbilang Rp. 5.250.000.000,- bermaterai ?6000? ditanda tangani oleh YENNY INDARTO.
- 1 (satu) lembar Surat Perintah Pemindahbukuan tertanggal Wates, 27/09/2018 yang ditandatangani oleh Pimpinan PT. Bank Pembangunan Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Cabang Wates Christina Hariarsi.
- 1 (satu) lembar Surat pernyataan asli tanggal 26 September 2018 yang ditanda tangani IR. AGUS ARTADI.
- 1 (satu) lembar Surat pernyataan asli tanggal 27 September 2018 yang ditanda tangani IR. AGUS ARTADI.
- Fotocopy Surat Kuasa tertanggal 13 Mei 2016 yang ditanda tangani YENNY INDARTO diatas meterai ?6000?
- 1 (satu) buah HandphoneMerk Samsung seri S8+ warna hitam nomor SIMCARD 081234457889.
- 1 (satu) lembar fotocopy sesuai dengan aslinya surat keterangan yang dikeluarkan oleh Bank Panin Kantor Cab. Yogyakarta pada tanggal 14 Maret 2019 yang menerangkan bahwa pada tanggal 15 Juni 2017 terdapat transaksi kliring yang dilakukan oleh nasabah atas nama JAUW TJONG GIE No. Rekening : 3315000491 dengan tujuan kliring ke Bank BPD DIY, No.Rekening : 0023111000006 No. Warkat : BG 693026 Nominal : Rp 500.000.000,- (lima ratus juta rupiah) yang kemudian di tolak transaksi kliringnya oleh pihak bank tujuannya karena alasan Rekening Tutup.
- 1 (satu) lembar fotocopy sesuai dengan aslinya surat keterangan yang dikeluarkan oleh Bank Panin Kantor Cab. Yogyakarta pada tanggal 14 Maret 2019 yang menerangkan bahwa pada tanggal 08 Februari 2017 terdapat transaksi kliring yang dilakukan oleh nasabah atas nama JAUW TJONG GIE No. Rekening : 3315000491 dengan tujuan kliring ke Bank BPD DIY No.Rekening : 0023111000006 Nama Nasabah : Agus Artadi, No. Warkat : BG 671120, Nominal : Rp 500.000.000,- (lima ratus juta rupiah) yang kemudian di tolak transaksi kliringnya oleh pihak bank tujuan dengan alasan penolakan : Saldo Rekening Giro atau Rekening Giro Khusus tidak cukup.
- Membebankan seluruh biaya perkara yang timbul dalam perkara ini kepada negara;
Putusan PT YOGYAKARTA Nomor 3/PID/2021/PT YYK |
|
Nomor | 3/PID/2021/PT YYK |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi |
Pidana Umum |
Kata Kunci | Menghuni rumah tanpa izin |
Tahun | 2021 |
Tanggal Register | 6 Januari 2021 |
Lembaga Peradilan | PT YOGYAKARTA |
Jenis Lembaga Peradilan | PT |
Hakim Ketua | Gatot Suharnoto |
Hakim Anggota | Brdidiek Budi Utomo, Bambang Widiyatmoko |
Panitera | Ratmoyo Adi Kunandoyo |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | M E N G A D I L I : MENGADILI SENDIRI : DIKEMBALIKAN KEPADA SAKSI GEMAWAN WAHYADHIATMIKA; BARANG BUKTI BERUPA : DIKEMBALIKAN KEPADA TERDAKWA II IR AGUS ARTADI. BARANG BERUPA BUKTI : DIKEMBALIKAN KEPADA SAKSI ERI UTOMO . BARANG BUKTI BERUPA : DIKEMBALIKAN KEPADA JAUW TJONG GIE ALS ANTON . BARANG BUKTI BERUPA : 1 (SATU) LEMBAR KUITANSI/TANDA TERIMA JULIA TOBING (PT GOLDEN AGIN NUSA) KEPADA JAUW TJONG GIE BARANG SEBANYAK 2235 (DUA RIBU DUA RATUS TIGA PULUH LIMA BUAH HAND SPRAYER MERK SWAN SENILAI RP 1.250.000.000,- (SATU MILYAR DUA RATUS LIMA PULUH JUTA RUPIAH) TANGGAL 16 JANUARI 2019 SEBAGAI BUKTI SISA PEMBAYARAN ATAS TRANSAKSI JUAL BELI TANAH SHGB NO. B-343/CKRODININGRATAN YANG TERLETAK DI JALAN MAGELANG NO. 14 AN. YENNY INDARTO. DIKEMBALIKAN KEPADA SAKSI JULIA. BARANG BUKTI BERUPA : DIKEMBALIKAN KEPADA SAKSI IR. SUSIDARTO ; |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I : MENGADILI SENDIRI : Dikembalikan kepada saksi Gemawan Wahyadhiatmika; Barang bukti berupa : dikembalikan kepada Terdakwa II Ir Agus Artadi. Barang berupa bukti : dikembalikan kepada saksi Eri Utomo . Barang bukti berupa : dikembalikan kepada JAUW TJONG GIE Als ANTON . Barang bukti berupa : 1 (satu) lembar kuitansi/Tanda terima JULIA TOBING (PT Golden Agin Nusa) kepada JAUW TJONG GIE barang sebanyak 2235 (dua ribu dua ratus tiga puluh lima buah Hand Sprayer merk swan senilai Rp 1.250.000.000,- (satu milyar dua ratus lima puluh juta rupiah) tanggal 16 Januari 2019 sebagai bukti sisa pembayaran atas transaksi jual beli tanah SHGB No. B-343/Ckrodiningratan yang terletak di Jalan magelang No. 14 an. YENNY INDARTO. dikembalikan kepada saksi Julia. Barang bukti berupa : dikembalikan kepada saksi Ir. Susidarto ; |
Tanggal Musyawarah | 28 Januari 2021 |
Tanggal Dibacakan | 28 Januari 2021 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- 3/PID/2021/PT_YYK.zip
- Download PDF
- 3/PID/2021/PT_YYK.pdf
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada