- Menyatakan Terdakwa MUHAMMAD SALEH Bin GAUZ terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?PENGGELAPAN DENGAN PEMBERATAN?;
- Menjatuhkan pidana penjara terhadap Terdakwa MUHAMMAD SALEH Bin GAUZ selama 2 (dua) tahun 6 (enam) bulan;
- Menetapakan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Menetapkan agar Terdakwa tetap dalam Tahanan;
- Menetapkan barang bukti berupa :
- 1 (Satu) Bandel Bukti pesanan TK. YADITRA INTRACA yang isinya : Nota Pesanan TK. YADITRA INTRACA PUTRA ATS NASIONAL sebanyak 70 Buah Tgl 20/04/2021 ditanda tangan IBU SRI dan MUH SALEH adalah merupakan surat pesanan awal dan Nota Barang dengan nomor Nota PTRK0421000069ZPATS dengan nilai Rp 10.602.900 tgl 27/07/2021 adalah merupakan surat/nota tagihan, sedangkan Retur Jual dengan nomor Nota RJ09210002ZP Senilai Rp. 2.272.050 adalah surat pengembalian barang, Surat Jalan Tgl 27/7/2021 adalah surat pengantaran barang, Nota Pesanan tgl 04/28/2021 dengan nilai Rp. 8.330.850 juga merupakan nota tagihan, Screen shot Bukti Setor Kwitansi dengan nilai tertera dikwitansi sebesar Rp.6.210.270, Tgl 03 Nov 2021 merupakan bukti bayar sekolah dan Surat Pernyataan dari TK. YADITRA INTRACA PUTRA yang menyatakan bahwa pihak sekolah telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 8.330.850 kepada sdr .MUH . SALEH;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK. ULUL ALBAB yang isinya : Nota Pesanan TK. ULUL ALBAB ATS NASIONAL jumlah 130 tgl 19/04/2021 merupakan surat pesanan awal, Nota Barang dengan nomor Nota PTRK0421000073ZP dengan nilai Rp 19.691.100 merupakan surat/nota tagihan, surat Jalan tgl 27/07/2021 merupakan surat pengantaran barang, Surat Pernyataan dari TK. ULUL ALBAB yang menyatakan telah melakukan pembayaran senilai Rp 19.691.100, dan Bukti 3 Lembar Kwitansi dari MUHAMMAD SALEH dengan nilai tertera dikwitansi sebesar masing-masing kwitansi (Kwitansi 1 Rp.4.207.500, Kwitansi 2 Rp 9.845.550, Kwitansi 3 Rp 7.573.500 ,dan Kwitansi 4 dengan nilai Rp. 841.500) keseluruhan kwitansi hanya berjumlah Rp 15.648.050, sehingga masih ada sisa pembayaran sebesar Rp. 4.043.050 yang tidak didapat kwitansinya karena kemungkinan Sdr. MUH. SALEH tidak memberi bukti bayar dan pihak sekolah kehilangan kwitansinya;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TKIT IBNU ABBAS 2 yang isinya : Nota Pesanan TKIT IBNU ABBAS 2 ATS dengan jumlah 80 merupakan surat pesanan awal, Nota Barang dengan nomor Nota PTRK0421000074ZPATS dengan nilai Rp 12.117.600,- merupakan surat/nota tagihan, Surat Jalan tgl 27/07/2021 merupakan surat pengantaran barang, Bukti setoran senilai Rp. 9.239.670 merupakan bukti pembayaran. Nota Pesanan Paket Lengkap B dengan jumlah 30 tgl 05 Juli 2021 merupakan surat pesanan awal, Bukti Pesanan dengan nomor Nota PTRK0721000013ZP dengan nilai Rp 3.480.000 Tgl 07/05/2021 dan Nota Penjualan warna Kuning tgl 05/ 07/ 2021 Rp 3.480.000 merupakan surat/nota tagihan. Bukti Pesanan Barang 1 LOKER 9 PINTU dengan nomor Nota PTRK0721000154ZP dengan nilai Rp 3.870.900 merupakan surat/nota tagihan, Surat Jalan tgl 27/10/ 2021 merupakan surat pengantaran barang, Tanda Terima Setoran dengan nilai Rp.151.000 tgl 19/Okt/ 2021 merupakan bukti pembayaran dan Surat Pernyataan dari TKIT IBNU ABBAS 2 telah melakukan pembayaran dengan nilai Rp.19.468.500;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK BHAYANGKARI Yang isinya : Nota Pesanan ATS NASIONAL 70 buah tgl 28/04/2021,Nota Barang dengan nomor Nota PTRK0421000087ZPATS dengan nilai Rp 10.602.900, Surat Jalan tgl 27/07/ 2021 dan Surat Pernyataan TK BHAYANGKARI yang menjelaskan bahwa sekolah tersebut tidak pernah melakukan order barang ke PT.INTAN PARIWARA;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK. CINTA AYAH BUNDA yang isinya : Nota Pesanan ATS NASIONAL sebanyak 25 tgl 28/4/2021, Nota Barang dengan nomor Nota PTRK0421000088ZPATS dengan nilai Rp 3.786.750 Tgl 27/07/2021, Surat Pernyataan dari TK. CINTA AYAH BUNDA bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 3.786.750;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK. CITRA BANGSA yang isinya : Nota Pesanan TK. CITRA BANGSA ATS NASIONAL sebanyak 25 tgl 28/4/2021, Nota Barang TK. CITRA BANGSA dengan nomor Nota PTRK0421000090ZPATS dengan nilai Rp 3.786.750, Surat Jalan tgl 27/07/2021, Bukti bayar foto copy kwitansi pembayaran dengan nilai Rp 2.000.000 tgl 13 Sep 2021, Foto copy Tanda terima setoran dengan nilai Rp 1.593.000 tgl 18/Okt/ 2021 dan Surat Pernyataan dari TK. CITRA BANGSA bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp 3.786.750;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK. IBNU ABBAS 1 yang isinya : Nota Pesanan ATS NASIONAL sebanyak 50 buah tgl 28/04/2021, Nota Barang dengan nomor Nota PTRK0421000092ZPATS dengan nilai Rp 7.573.500,- Tgl 27/07/2021, Pesanan Pembelian (PURCHASE ORDER) TK. IBNU ABBAS 1 dengan nomor Nota PTRK0721000049ZP dengan nilai Rp 412,500,- Tgl 12 juli 2021, Bukti Pesanan TK. IBNU ABBAS 1 dengan nomor Nota PTRK0821000013ZP dengan nilai Rp 2,108,000, Foto Copy Tanda Terima Setoran dengan Nilai Rp. 6.058.800 tgl 13 Juli 2021, foto copy kwitansi pembayaran dengan nilai Rp. 168.300,- tgl 24/Agust/ 2021, Foto copy Bukti pembayaran dengan nilai Rp. 435.000,- dan Surat Pernyataan dari Sekolah TK. IBNU ABBAS bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 10.094.000;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK. NURUL FALAH yang isinya : Nota Pesanan ATS NASIONAL 30 buah tgl 28/04/2021, Surat Jalan Barang tgl 27/07/2021, Nota Barang dengan nomor Nota PTRK0421000093ZPATS dengan nilai Rp 4,544,100, Foto Copy Tanda terima setoran senilai Rp. 290.000 tgl 20/Jan/2021, Bukti Pembayaran senilai Rp. 3.197.700, Bukti pembayaran senilai Rp. 2.865.000, Surat Pernyataan dari TK. NURUL FALAH bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp 4,544,100;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan St. FRANSISKUS XAVERIUS T yang isinya : Nota Barang (TEMPAT SAMPAH) SMPK St. FRANSISKUS XAVERIUS T dengan nomor PTRK0621000035ZP dengan nilai Rp 3,709,500, Bertia Acara Serah Terima Barang tgl 27 Agustus 2021, Surat Bukti Bayar senilai Rp. 4.080.000 tgl 10 Juni 2021, Nota Barang (TEMPAT SAMPAH) SD KATOLIK St. FRANSISKUS XAVERIUS T dengan nomor PTRK0621000089ZP dengan nilai Rp 1,360,150, Berita Acara Serah Terima Barang, Bukti bayar tertulis dengan nilai Rp 1.360.000 tanggal 23/06/ 2021, Surat Pernyataan dari BP Jon/ SD KATOLIK St. FRANSISKUS XAVERIUS T bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 5.069.650, Bukti Pesanan Barang (SAMPUL IJASAH/RAPORT) SMP KATOLIK St. FRANSISKUS XAVERIUS T dengan nomor PTRK1021000043ZP dengan nilai 1,746,360, Surat Jalan tgl 18/11/2021, Pesanan Pembelian Barang (BUKU) SMP KATOLIK St. FRANSISKUS XAVERIUS T dengan nomor PTRK0521000008ZP dengan nilai 5,353,000, Berita Acara Serah Terima Barang, Surat Pernyataan YOHANES LEBA/ SMP KATOLIK St. FRANSISKUS XAVERIUS T bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp.7.099.360;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK. AL AMIN yang isinya : Nota Pesanan Buku Paket Eko A sejumlah 15 Buku Paket Eko B Sejumlah 18 Buku tgl 25 juni 2021, Nota Penjualan Barang (BUKU) TK AL AMIN dengan nomor PTRK0621000078ZP dengan nilai Rp. 2,244,000, Tanda Terima Setoran senilai Rp. 500.000 tgl 7 Agustus 2021, Surat Pernyataan dari TK AL AMIN bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 2.244.000;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TKIT AR-ROYYAN TARAKAN yang isinya : Bukti Pesanan Barang (LEMARI BESI 5 RAK) TKIT AR-ROYYAN TARAKAN dengan nomor PTRK0621000034ZP dengan nilai Rp. 8,820,900, Surat Jalan tgl 02/09/2021, Nota Pesanan PAKET LENGKAP B sejumlah 15 Buah tgl 14/Juli 2021, Nota Penjualan dengan nomor PTRK0721000053ZP dengan nilai Rp. 1,740,000,- tgl 14/07/2021, Bukti Pesanan tgl 14/07/2021, Surat Pernyataan TKIT AR-ROYYAN TARAKAN bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 10.560.900;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan SD NEGERI 048 JUATA LAUT yang isinya : Pesanan Pembelian (PURCHASE ORDER) KIPAS ANGIN SD NEGERI 048 JUATA LAUT dengan nomor PTRK0721000078ZP dengan nilai Rp. 1.590.000,- Berita Acara Serah Barang, Bukti Pesanan Barang (LEMARI BESI) SD NEGERI 048 JUATA LAUT dengan nomor PTRK0721000077ZP dengan nilai Rp. 6,276,600,- Surat Jalan 10/09/2021, Surat Pernyataan SD NEGERI 048 JUATA LAUT untuk pembayaran senilai Rp. 7.886.600, Bukti Pesanan Barang (MAP RAPORT) SD NEGERI 048 JUATA LAUT dengan nomor PTRK1121000008ZP dengan nilai Rp. 2,589,048, Surat Jalan tgl 29/12/2021, Bukti Pesanan Barang (MAP IJAZAH) SD NEGERI 048 JUATA LAUT dengan nomor PTRK1121000009ZP dengan nilai Rp. 2,085,930, Surat Jalan tgl 29/12/2021, Surat Pernyataan pembayaran senilai Rp. 4.674.978,Scan Kwitansi dengan nilai Rp. 17.604.000 tgl 11 Oktober 2021;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK MANSURIN yang isinya : Bukti Pesanan Barang (ALAT TULIS) TK MANSURIN dengan nomor PTRK0421000070ZP dengan nilai Rp. 7,573,500, Surat Jalan tgl 18/09/ 2021, Scren Shoot Bukti Pembayaran dengan nilai Rp. 7.573.500, Surat Pernyataan dari TK MANSURIN bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 7,573,500,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK ADINDA yang isinya : Nota Pesanan ATS NASIONAL jumlah 35 Buah Nota Barang (ALAT TULIS) TK ADINDA, Nota Barang dengan nomor PTRK0421000086ZP dengan nilai Rp. 3,786,750, Surat Jalan tgl 18/09/ 2021 dan Scren shot bukti bayar dengan jumlah Rp. 5.385.600, screen shoot Tanda Terima Setoran dengan jumlah Rp. 150.000, Surat Pernyataan dari TK ADINDA bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 3.786.750,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan PLAY GROUP BINAMUSTIKA yang isinya : Nota Pesanan Barang ( ALAT TULIS ) PLAY GROUP BINAMUSTIKA dengan jumlah 42 tgl 23 juni 2021, Surat Jalan dengan nomor nota PTRK0621000071ZPATS, Nota Barang dengan nilai Rp. 6,361,740 tgl 14/09/2021, Surat Pernyataan dari PLAY GROUP BINAMUSTIKA bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 6,361,740,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TK TUNAS RIMBA yang isinya : Nota Pesanan PAKET EKONOMI A dengan jumlah 12, PAKET EKONOMI B dengan jumlah 65, Nota Penjualan (BUKU) TK TUNAS RIMBA dengan nomor PTRK0721000014ZP dengan nilai Rp. 5,236,000, Bukti Pesanan tgl 07/05/2021, Surat Pernyataan dari TK TUNAS RIMBA yang menyatakan bahwa sekolahan tersebut tidak pernah melakukan order kepada PT. INTAN PARIWARA melalui MUH. SALEH;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan PAUD TERPADU TUNAS BANGSA yang isinya : Nota Penjualan dengan nomor PTRK1021000026ZP dengan nilai Rp. 2.668.000, Bukti Retur Jual dengan nomor Nota RJ02220004L5 dengan nilai Rp. 2.124.000, Nota Penjualan (BUKU) PAUD TERPADU TUNAS BANGSA dengan nomor PTRK0821000014ZP dengan nilai Rp. 340,000, Nota Pesanan BUKU PAKET EKONOMI B jumlah 5 Buah tgl 8 Juli 2021, Nota Pesanan tgl 02/08/2021, dan Surat Pernyataan dari PAUD TERPADU TUNAS BANGSA bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 884.000,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TUNAS CENDIKIA yang isinya : Nota Pesanan BUKU PAKET EKO A sejumlah 5 Buah, BUKU PAKET EKO B sejumlah 32 buah tgl 05/ Agus 2021, Bukti Pesanan Nota Barang (BUKU) TUNAS CENDIKIA dengan nomor PTRK0821000015ZP dengan nilai Rp. 2,176,000, Nota Pesanan Barang (ALAT TULIS) TUNAS CENDIKIA dengan nomor PTRK1021000030ZP dengan nilai Rp. 389,565, Surat Jalan tgl 27/10/2021, Nota Pesanan Barang (ALAT TULIS) TUNAS CENDIKIA dengan nomor PTRK0421000089ZP dengan nilai Rp. 5.301.450, Surat Jalan tgl 27/10/2021, Surat Pernyataan dari TUNAS CENDIKIA bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 7.910.300,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan RA PANGERAN ANTASARI yang isinya : Bukti Pesanan Barang dengan nomor PTRK1021000031ZP dengan nilai Rp. 1.991.110, Surat Jalan tgl 27/10/2021, Bukti Pesanan PTRK1021000036ZP dengan nilai Rp. 1,564,000, Surat Pernyataan dari RA PANGERAN ANTASARI bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 3.355.999 dan Screnshot Tanda Terima Setoran dengan Nilai Rp. 1.755.000,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan SMA MUHAMMADIYAH yang isinya : Pesanan Pembelian (BUKU) SMA MUHAMMADIYAH dengan nomor PTRK0721000017ZP dengan nilai Rp. 2,011,500, Berita Acara Serah Terima Barang tgl 20 November 2021, scan kwitansi pembayaran dengan nilai Rp. 2.011.500, Pesanan Pembelian dengan nomor PTRK0721000018ZP dengan nilai Rp. 16,100,000, Berita Acara Serah Terima Barang tgl 20 November 2021, scan Kwitansi dengan nilai Rp.16.100.000 tanggal 16 Agustus 2021, Surat Pernyataan dari SMA MUHAMMADIYAH bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp.18.111.500,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan SD 014 GUNUNG BELAH yang isinya : Pesanan Pembelian SD 014 GUNUNG BELAH (GLOBE) dengan nomor PTRK1121000035ZP dengan nilai Rp. 1.540.000,-, Berita Acara Serah Terima Barang tgl 23 November 2021, Foto copy kwitansi tanggal 25 November 2021 dengan nilai Rp. 1.540.000, Surat Pernyataan dari SD 014 GUNUNG BELAH bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 1.540.000,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan TKIT MUSIMAT 1 yang isinya : Pesanan Pembelian Barang (BUKU) TKIT MUSIMAT 1 dengan nomor PTRK1121000001ZP dengan nilai Rp. 330,000, Berita Acara Serah Terima Barang dan Surat Pernyataan dari TKIT MUSIMAT 1 bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 330.000,-;
- 1 (Satu) Bandel Bukti Pesanan SMP MUHAMMADIYAH yang isinya : Pesanan Pembelian (BUKU) SMP MUHAMMADIYAH dengan nomor PTRK0921000019ZP dengan nilai Rp. 4,845,500, Berita Acara Serah Terima Barang tgl 3 Januari 2022, Screnshot kwitansi tgl 26/Okt/ 2021 dengan nilai Rp. 21.574.300, Surat Pernyataan dari SMP MUHAMMADIYAH bahwa telah melakukan pembayaran sebesar Rp. 4.845.500,-;
- 2 (dua) lembar SK dengan nomor 030/BSW/3-SK/III/202 tentang pengangkatan karyawan tetap BUSINESS SUPPORT GENERAL MANAGER PT. INTAN PARIWARA;
- 1 (satu) bandel buku laporan hasil investigasi;
- Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp. 2.000,- (dua ribu rupiah).
Putusan PN TARAKAN Nomor 330/Pid.B/2023/PN Tar |
|
Nomor | 330/Pid.B/2023/PN Tar |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Pidana Umum Penggelapan |
Kata Kunci | Penggelapan |
Tahun | 2024 |
Tanggal Register | 17 Nopember 2023 |
Lembaga Peradilan | PN TARAKAN |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Abdul Rahman Talib |
Hakim Anggota | Br Hakim Anggota Agus Purwanto, Hakim Anggota Anwar W. M Sagala |
Panitera | Panitera Pengganti Srimiatun |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I : Dikembalikan kepada yang berhak yakni PT INTAN PARIWARA melalui saksi ARDIANSYAH Bin (Alm) HAMID; |
Tanggal Musyawarah | 3 Januari 2024 |
Tanggal Dibacakan | 3 Januari 2024 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 330/Pid.B/2023/PN_Tar.zip
- Download PDF
- 330/Pid.B/2023/PN_Tar.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada
Statistik
Statistik
77
36