Putusan PT SEMARANG Nomor 82/PID.SUS/2024/PT SMG |
|
Nomor | 82/PID.SUS/2024/PT SMG |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Pidana Khusus Kepabeanan |
Kata Kunci | Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1995 Tentang Kepabeanan |
Tahun | 2024 |
Tanggal Register | 17 Januari 2024 |
Lembaga Peradilan | PT SEMARANG |
Jenis Lembaga Peradilan | PT |
Hakim Ketua | Maryana |
Hakim Anggota | Brsuko Priyowidodo, Suyadi |
Panitera | Sri Haryati |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | M E N G A D I L I: - MENERIMA PERMINTAAN BANDING DARI PENUNTUT UMUM; - MEMPERBAIKI PUTUSAN PENGADILAN NEGERI SEMARANG NOMOR 548/PID.B/2023/PN SMG TANGGAL 7 DESEMBER 2023 YANG DIMINTAKAN BANDING TERSEBUT YANG AMAR SELENGKAPNYA SEBAGAI BERIKUT: 1. MENYATAKAN TERDAKWA JUMAADIN BIN SAMAONA (ALM) TERSEBUT DIATAS, TELAH TERBUKTI SECARA SYAH DAN MEYAKINKAN BERSALAH MELAKUKAN TINDAK PIDANA TURUT SERTA MENYEDIAKAN UNTUK DIJUAL BARANG KENA CUKAI YANG TIDAK DILEKATI PITA CUKAI ; 2. MENGHUKUM TERDAKWA JUMAADIN BIN SAMAONA (ALM) TERSEBUT DIATAS, OLEH KARENA ITU DENGAN PIDANA PENJARA SELAMA 1 (SATU) TAHUN 8 (DELAPAN) BULAN DAN DENDA SEBESAR 2 X KERUGIAN KEUANGAN NEGARA YAITU 2 X RP1.215.384.885,00 = RP2.430.769.770,00 (DUA MILYAR EMPAT RATUS TIGA PULUH JUTA TUJUH RATUS ENAM PULUH SEMBILAN RIBU TUJUH RATUS TUJUH PULUH RUPIAH), DENGAN KETENTUAN APABILA DENDA TERSEBUT TIDAK DIBAYAR MAKA DIGANTI DENGAN PIDANA KURUNGAN SELAMA 5 (LIMA) BULAN; 3. MENETAPKAN MASA PENANGKAPAN DAN PENAHANAN YANG TELAH DIJALANI OLEH TERDAKWA DIKURANGKAN SELURUHNYA DARI PIDANA YANG DIJATUHKAN ; 4. MENETAPKAN AGAR TERDAKWA TETAP BERADA DALAM TAHANAN ; 5. MENETAPKAN BARANG BUKTI BERUPA : 1. 250 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 50.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK "FLASH BOLD" TANPA DILEKATI PITA CUKAI; 2. 870 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 174.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK "WAYANG PREMIUM" TANPA DILEKATI PITA CUKAI; 3. 2.520 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 504.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK "STIGMA PREMIUM" TANPA DILEKATI PITA CUKAI; 4. 1.320 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 264.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK CLASS MANGO TOP" TANPA DILEKATI PITA CUKAI; 5. 165 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 33.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK SURYA GALAXY BOLD" TANPA DILEKATI PITA CUKAI; 6. 420 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 84.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK TURBO" TANPA DILEKATI PITA CUKAI; 7. 240 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 48.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK AIRON BLACK" TANPA DILEKATI PITA CUKAI; 8. 1.280 SLOP @10 BUNGKUS @20 BATANG = 256.000 BATANG BKC HT JENIS SKM MERK "LEXY FRESH" TANPA DILEKATI PITA CUKAI. 9. 1 (SATU) UNIT HANDPHONE MEREK REDMI MODEL 9C IMEI1867304051171823 IMEI2 867304051171831 BESERTA 2 (DUA) BUAH SIMCARD XL AXIATA NOMOR SIM 8962115939068093552 DAN TELKOMSEL NOMOR SIM 621005352598824200; 10. 1 (SATU) UNIT HANDPHONE MEREK SAMSUNG MODEL A622141HX IMEI 1 BESERTA 1 (SATU) BUAH SIMCARD TELKOMSEL KARTU AS NOMOR SIM 621001574262307003. 11. 14 (EMPAT BELAS) LEMBAR LAPORAN TRANSAKSI DAN/ATAU REKENING KORAN BANK BCA REKENING TAHAPAN XPRESI NOMOR REKENING 1920771307 A.N JUMAADIN PERIODE 01 JANUARI 2023 S.D 26 JULI 2023. 12. 1 (SATU) BUAH KARTU DEBIT BCA NOMOR 5379413055103995. DIRAMPAS UNTUK DIMUSNAHKAN 13. UANG TUNAI SEJUMLAH RP1.300.000,00 (SATU JUTA TIGA RATUS RIBU RUPIAH). DIRAMPAS UNTUK NEGARA; 14. 1 (SATU) UNIT TRUK MEREK MITSUBISHI TYPE CANTER FE74S 4X2 MT JENIS MOBIL BARANG MODEL TRUCK WARNA MERAH NOMOR RANGKA MHMFE74EGNK000315 NOMOR MESIN 4V21Y66343 NOPOL TERPASANG M-8386-UB BESERTA KUNCI KONTAK; 15. 1 (SATU) SET SURAT TANDA NOMOR KENDARAAN BERMOTOR (STNK) NO. 06013017 BESERTA SURAT KETETAPAN KEWAJIBAN PEMBAYARAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR NOMOR REGISTRASI M-8386-UB NAMA PEMILIK A.N PT. SRI JAYA GRUP ALAMAT DUSUN TALAGAH RW 22 ET 05 DESA BLUMBUNGAN KEC> LARANGAN PMK TRUK MEREK MITSUBISHI TYPE CANTER FE74S 4X2 MT JENIS MOBIL BARANG MODEL TRUCK WARNA MERAH NOMOR RANGKA MHMFE74EGNK000315 NOMOR MESIN 4V21Y66343 NOPOL TERPASANG M-8386-UB. DIKEMBALIKAN KEPADA YANG BERHAK MELALUI SANTOSO DWI SUSILO; 16. 1 (SATU) BUAH KARTU TANDA PENDUDUK (KTP) NOMOR NIK 3528042802800009 A.N JUMAADIN. DIKEMBALIKAN KEPADA TERDAKWA JUMAADIN. 6. MEMBEBANKAN BIAYA PERKARA KEPADA TERDAKWA DALAM DUA TINGKAT PENGADILAN YANG DALAM TINGKAT BANDING DITETAPKAN SEJUMLAH RP5.000,00 (LIMA RIBU RUPIAH); |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I: - Menerima permintaan banding dari Penuntut Umum; - Memperbaiki putusan Pengadilan Negeri Semarang Nomor 548/Pid.B/2023/PN Smg tanggal 7 Desember 2023 yang dimintakan banding tersebut yang amar selengkapnya sebagai berikut: 1. Menyatakan Terdakwa JUMA?ADIN Bin SAMAONA (Alm) tersebut diatas, telah terbukti secara syah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ? Turut serta menyediakan untuk dijual barang kena cukai yang tidak dilekati pita cukai ?; 2. Menghukum Terdakwa JUMA?ADIN Bin SAMAONA (Alm) tersebut diatas, oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun 8 (delapan) bulan dan denda sebesar 2 x Kerugian Keuangan Negara yaitu 2 x Rp1.215.384.885,00 = Rp2.430.769.770,00 (dua milyar empat ratus tiga puluh juta tujuh ratus enam puluh sembilan ribu tujuh ratus tujuh puluh rupiah), dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar maka diganti dengan pidana kurungan selama 5 (lima) bulan; 3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4. Menetapkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan ; 5. Menetapkan barang bukti berupa : 1. 250 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 50.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk "FLASH BOLD" tanpa dilekati Pita Cukai; 2. 870 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 174.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk "WAYANG PREMIUM" tanpa dilekati Pita Cukai; 3. 2.520 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 504.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk "STIGMA PREMIUM" tanpa dilekati Pita Cukai; 4. 1.320 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 264.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk ?CLASS MANGO TOP" tanpa dilekati Pita Cukai; 5. 165 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 33.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk ?SURYA GALAXY BOLD" tanpa dilekati Pita Cukai; 6. 420 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 84.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk ?TURBO" tanpa dilekati Pita Cukai; 7. 240 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 48.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk ?AIRON BLACK" tanpa dilekati Pita Cukai; 8. 1.280 Slop @10 Bungkus @20 Batang = 256.000 Batang BKC HT Jenis SKM Merk "LEXY FRESH" tanpa dilekati Pita Cukai. 9. 1 (satu) unit Handphone merek REDMI model 9C IMEI1867304051171823 IMEI2 867304051171831 beserta 2 (dua) buah simcard XL Axiata NOMOR sim 8962115939068093552 DAN Telkomsel nomor SIM 621005352598824200; 10. 1 (satu) unit Handphone merek SAMSUNG model A622141HX IMEI 1 beserta 1 (satu) buah Simcard Telkomsel kartu AS nomor SIM 621001574262307003. 11. 14 (empat belas) lembar Laporan Transaksi dan/atau Rekening Koran Bank BCA Rekening Tahapan Xpresi nomor Rekening 1920771307 a.n JUMA?ADIN periode 01 Januari 2023 s.d 26 Juli 2023. 12. 1 (satu) buah kartu debit BCA nomor 5379413055103995. Dirampas untuk Dimusnahkan 13. Uang tunai sejumlah Rp1.300.000,00 (Satu Juta Tiga Ratus ribu rupiah). Dirampas untuk Negara; 14. 1 (satu) unit Truk merek MITSUBISHI type CANTER FE74S 4x2 MT jenis MOBIL BARANG model Truck warna MERAH nomor rangka MHMFE74EGNK000315 nomor mesin 4V21Y66343 nopol terpasang M-8386-UB beserta kunci kontak; 15. 1 (satu) set Surat Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (STNK) No. 06013017 beserta Surat Ketetapan Kewajiban Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor nomor Registrasi M-8386-UB nama pemilik a.n PT. SRI JAYA GRUP alamat DUSUN TALAGAH RW 22 ET 05 DESA BLUMBUNGAN KEC> LARANGAN PMK Truk merek MITSUBISHI type CANTER FE74S 4x2 MT jenis MOBIL BARANG model Truck warna MERAH nomor rangka MHMFE74EGNK000315 nomor mesin 4V21Y66343 nopol terpasang M-8386-UB. Dikembalikan kepada yang berhak melalui Santoso Dwi Susilo; 16. 1 (satu) buah kartu Tanda Penduduk (KTP) Nomor NIK 3528042802800009 a.n Juma?adin. Dikembalikan kepada Terdakwa Juma?adin. 6. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam dua tingkat pengadilan yang dalam tingkat banding ditetapkan sejumlah Rp5.000,00 (lima ribu rupiah); |
Tanggal Musyawarah | 31 Januari 2024 |
Tanggal Dibacakan | 31 Januari 2024 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 82/PID.SUS/2024/PT_SMG.zip
- Download PDF
- 82/PID.SUS/2024/PT_SMG.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
- Putusan terkait tidak ada
Statistik
Statistik
62
46