Ditemukan 4 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 22-02-2016 — Putus : 21-03-2016 — Upload : 25-11-2016
Putusan DILMILTI III SURABAYA Nomor 21-K/PMT.III/BDG/AD/II/2016
Tanggal 21 Maret 2016 — JAMALUDDIN, KAPTEN INF NRP. 572126
8522
  • Menerima secara formal permohonan banding yang diajukan oleh TERDAKWA JAMALUDDIN, KAPTEN INF NRP. 572126.2. Menguatkan Putusan Pengadilan Militer III-16 Makassar Nomor 130-K/PM.III-16/AD/X/2015 tanggal 21 Desember 2015, untuk seluruhnya.3. Memerintahkan Terdakwa tetap ditahan.4. Membebankan biaya perkara Tingkat Banding kepada Terdakwa sebesar Rp.20.000,- (dua puluh ribu rupiah).5.
    JAMALUDDIN, KAPTEN INF NRP. 572126
    mengikuti Pendidikan Secapa Reg selama 12 bulandan lulus dilantik dengan pangkat Letnan Dua selanjutnyapada tahun 1996 mengikuti Pendidikan Kejuruan di PusdikInf selama 6 (enam) bulan dan setelah selesai kemudianditempatkan di Denmadam VI/Wrb kemudian pada tahun1998 dipindahtugaskan di Korem 141/TP kemudian padatahun 2011. dipindahtugaskan ke Korem 142/Tatagkemudian kembali dipindahtugaskan ke Makodam VIV/Wrbdan pada saat melakukan perbuatan yang menjadikanperkara ini berpangkat Kapten Inf NRP 572126
    Menyatakan Terdakwa tersebut diatas yaitu : Jamaluddin,Kapten Inf NRP. 572126, terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana:Penyalahguna Narkotika Golongan bagi diri sendiri.b. Memidana Terdakwa oleh karena itu dengan :Pidana Pokok : Penjara selama 1 (satu) Tahun.Menetapkan selama waktupenahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnyadari pidana yang dijatuhkan.Pidana Tambahan: Dipecat dari dinas militer.c.
Putus : 27-07-2016 — Upload : 21-04-2017
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 111 K/MIL/2016
Tanggal 27 Juli 2016 — JAMALUDDIN
12695 Berkekuatan Hukum Tetap
  • . : Kapten Inf / 572126 ;Jabatan : Pama Denma ;Kesatuan : Denmadam VII/Wrb ;Tempat lahir : Pangkep ;Tanggal lahir : 11 Mei 1964 ;Jenis kelamin : Lakilaki ;Kewarganegaraan : Indonesia ;Agama : Islam;Tempat tinggal : Jalan Emi Saelan 03 Rt. 5 Rw. 01, KelurahanKarunrung, Kecamatan Rappocini, KotaMakassar ;Terdakwa pernah berada di dalam tahanan :TeDandenmadam VII/Wrb selaku Ankum selama 20 (dua puluh) hari terhitungmulai tanggal 18 Mei 2015 sampai dengan tanggal 6 Juni 2015 berdasarkanKeputusan Penahanan
    lulus dilantik dengan pangkat Letnan Dua selanjutnya pada tahunHal. 2 dari 14 halaman Putusan Nomor 111 K/MIL/20161996 mengikuti Pendidikan Kejuruan di Pusdik Inf selama 6 (enam) bulandan setelah selesai Kemudian ditempatkan di Denmadam VII/Wrb kemudianpada tahun 1998 dipindahtugaskan di Korem 141/TP kemudian pada tahun2011 dipindahtugaskan ke Korem 142/Tatag kemudian kembali dipindahtugaskan ke Makodam VII/Wrb dan pada saat melakukan perbuatan yangmenjadikan perkara ini berpangkat Kapten Inf NRP. 572126
    Ali di Kota Parepare.Berpendapat,bahwa perbuatan Terdakwa tersebut telah cukup memenuhiunsurunsur tindak pidana sebagaimana dirumuskan dan diancam denganpidana yang tercantum dalam Pasal 127 Ayat (1) Huruf a UndangUndangRepublik Indonesia Nomor 35 Tahun 2009.Mahkamah Agung tersebut ;Membaca tuntutan pidana Oditur Militer pada Oditurat Militer III16Makassar tanggal 14 Desember 2015 sebagai berikut :Hal. 5 dari 14 halaman Putusan Nomor 111 K/MIL/2016Menyatakan Terdakwa Kapten Inf Jamaluddin NRP. 572126
    Menyatakan Terdakwa tersebut di atas yaitu : Jamaluddin, Kapten Inf NRP.572126, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindakpidana : "Penyalahguna Narkotika Golongan bagi diri sendiri.2.
    tersebut ;Memperbaiki putusan Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya Nomor : 21K/PMT.III/BDG/AD/II/2016 tanggal 21 Maret 2016 yang menguatkan putusanPengadilan Militer IIl16 Makassar Nomor : 130K/PM IlIl16/AD/X/2015 tanggal21 Desember 2015 tersebut sekedar kualifikasi tindak pidananya, sehinggaselengkapnya sebagai berikut :1.Menyatakan Terdakwa tersebut di atas yaitu : JAMALUDDIN, Kapten InfNRP. 572126, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukantindak pidana : "Penyalahgunaan Narkotika
Register : 08-10-2015 — Putus : 28-12-2015 — Upload : 18-02-2016
Putusan DILMIL III 16 MAKASSAR Nomor 130-K/PM III-16/AD/2015
Tanggal 28 Desember 2015 —
3315
  • Menyatakan Terdakwa tersebut diatas yaitu : Jamaluddin, Kapten Inf NRP. 572126, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana: Penyalahguna Narkotika Golongan I bagi diri sendiri.2. Memidana Terdakwa oleh karena itu dengan :Pidana Pokok : Penjara Selama 1 (satu) Tahun .Menetapkan selama waktu penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan.
    mengikuti Pendidikan Secapa Reg selama 12 bulandan lulus dilantik dengan pangkat Letnan Dua selanjutnyapada tahun 1996 mengikuti Pendidikan Kejuruan di PusdikInf selama 6 (enam) bulan dan setelah selesai kemudianditempatkan di Denmadam VI/Wrb kemudian pada tahun1998 dipindahtugaskan di Korem 141/TP kemudian padatahun 2011. dipindahtugaskan ke Korem 142/Tatagkemudian kembali dipindahtugaskan ke Makodam VIV/Wrbdan pada saat melakukan perbuatan yang menjadikanperkara ini berpangkat Kapten Inf NRP 572126
    Menyatakan Terdakwa tersebut diatas yaitu : Jamaluddin,Kapten Inf NRP. 572126, terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana:Penyalahguna Narkotika Golongan bagi diri sendiri.b. Memidana Terdakwa oleh karena itu dengan :Pidana Pokok : Penjara selama 1 (satu) Tahun.Menetapkan selama waktupenahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnyadari pidana yang dijatuhkan.Pidana Tambahan: Dipecat dari dinas militer.c.
Register : 07-08-2015 — Putus : 28-10-2015 — Upload : 03-03-2016
Putusan DILMIL III 16 MAKASSAR Nomor 105-K/PM III-16/AD/VIII/2015
Tanggal 28 Oktober 2015 — Kapten Inf Jamaluddin
6112
  • Menyatakan Terdakwa tersebut di atas yaitu Jamaludin, Kapten Inf NRP.572126, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana : Mengemudikan kendaraan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan orang lain meninggal dunia2. Memidana Terdakwa oleh karena itu dengan :Pidana penjara : Selama 6 ( enam ) bulan . Menetapkan selama waktu Terdakwa berada dalam tahanan sementara dikurangi seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan3.