Ditemukan 1 data
26 — 8
- Menyatakan terdakwa MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pisdana :Pencurian dalam keadaan memberatkan ;- Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidana penjara selama 5 (lima) bulan ; - Menetapkan bahwa masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;- Menetapkan terdakwa tetap berada dalam tahanan;- Menetapkan barang bukti berupa: 1 (satu) potong kaos lengan panjang pakai
kerah warna biru dan 1 (satu) lembar kain sarung motif kotak kotak warna hijau coklat dikembalikan kepada MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI;- Membebankan biaya perkara kepada terdakwa sebesar Rp .5,000,- (lima ribu rupiah);
MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI
Bin ABD.JUMARI dan SOMAT BIN AKRAN lalumendekati tempat terpasangnya besi trompa (bantalan rel lori) yang akan diambillalu terdakwa setelah dekat dengan besi trompa (bantalan rel lori) yang akandiambil lalu terdakwa MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI dan SOMAT BINAKRAN secara bergantian dengan menggunakan alat kunci Inggris kemudianterdakwa MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI dan SOMAT BIN AKRANmelepas baut pengunci / pengait bantalan rel lori (besi trompa) yang masihterkait denga rel lori dan setelah baut
pengunci / bantalan rel lori terlepas daritempat kedudukannya lalu rel lori dengan alat laludicungkit keatas danselanjutnya besi trompa (bantalan rel lori) satu per satu oleh tersangkaMOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI dan SOMAT BIN AKRAN diambil dandikeluarkan dibawah rel lori tanpa seijin pemiliknya yaitu : Pabrik GulaKedawaung dan besi trompa (bantalan rel lori ukuran 15 cm x 110 cmkemudiandiangkat dan dibawah oleh terdakwa MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI danSOMAT BIN AKRAN menuju kearah sungai lalu
oleh terdakwa MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI dan SOMAT BINAKRAN diulang lagi pada hari Rabu tanggal 21 Juli 2010 sekitar pukul 22.00Wib.
Terdakwa MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI, beserta saksiSOMAD BIN AKRAN, talah mengambil besi trompa (bantalan rel lori) milik pabrikgula PT. KEDAWUNG.
Dari aksinyatersebut terdakwa MOHAMMAD MUNIB Bin ABD.JUMARI dan terdakwa SOMATBIN AKRAN berhasil mengambil besi trompa milik Pabrik gula PT. KEDAWUNGsebanyak 19 (sembilan belas) besi trompa tanpa seijin PT.