Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 19-10-2020 — Putus : 21-12-2020 — Upload : 28-12-2020
Putusan PN PEKANBARU Nomor 1004/Pid.Sus/2020/PN Pbr
Tanggal 21 Desember 2020 — Penuntut Umum:
HASNAH, DH, SH
Terdakwa:
ADY AFPRIYAN SYAH ALIAS RIYAN BIN SYAHRUDIN
10519
  • Penuntut Umum:
    HASNAH, DH, SH
    Terdakwa:
    ADY AFPRIYAN SYAH ALIAS RIYAN BIN SYAHRUDIN
    Menyatakan terdakwa Ady Afpriyan Syah Alias Riyan BinSyahrudin tidak terbukti secara sah danmeyakinkanbersalahmelakukan tindak pidana :Yang tanpa hak atau melawan hukum menawarkan untuk dijualsmenjual ,membeli ,menerima, menjadi perantara dalam jual belli,menukar atau menyerahkan Narkotika Golongan sebagaimanadalam surat Dakwaan Primair melanggar pasal 114 ayat (1) UURINomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika;2.
    Menyatakan terdakwa Ady Afpriyan Syah Alias Riyan BinSyahrudinterbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukantindak pidana :Yang tanpa hak atau melawan hukum menyimpan ,menguasaiatau) menyediakan Narkotika Golongan bukan tanamansebagaimana dalam surat dakwaan Subsider melanggar pasal 112ayat (1) UURI Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika;3.
    berisikan 1 (Satu) bungkus plastic berisikan kristalwarna putih dengan berat netto 4.32 gram di beri nomor barang bukti64/2020/NNF adalah benar mengandung Metamfetamina terdaftar dalamGolongan Nomor urut 61 Lampiran UU RI No 35 Tahun 2009 TentangNarkotika .Bahwa terdakwa tidak ada izin dari pihak yang berwenang menawarkanuntuk dijual, menjual, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, ataumenyerahkan Narkotika Golongan I, dalam bentuk bukan tanaman jenis shabu shabu tersebut.Perbuatan terdakwa Ady Afpriyan
    Syah Alias Riyan Bin Syahrudinsebagaimana diatur dan diancam Pidana dalam Pasal 114 ayat (1) UU No 35tahun 2009 tentang Narkotika ;SUBSIDAIR:Bahwa ia terdakwa Ady Afpriyan Syah Alias Riyan Bin Syahrudinpadahari Senin tanggal O3 Agustus 2020 sekira jam 17.15 Wib atau setidak tidaknya pada suatu waktu dalam bulan Agustus 2020 atau setidak tidaknyapada suatu waktu tahun 2020 bertempat di depan sebuah rumah di JalanH.Agus Salim Gg Kardina Kelurahan Suka Ramai Kecamatan Pekanbaru KotaRiauatau setidaktidaknya