Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 04-09-2020 — Putus : 23-09-2020 — Upload : 23-09-2020
Putusan PA WATAMPONE Nomor 849/Pdt.P/2020/PA.Wtp
Tanggal 23 September 2020 — Pemohon melawan Termohon
106
  • Menyatakan sah perkawinan Pemohon I (Agusmandar bin Syahrir) dengan Pemohon II (Nuheria binti Rassake) yang dilaksanakan pada tanggal 12 April 1994 di Desa Mabbiring, Kecamatan Sibulue, Kabupaten Bone.
  • Memerintahkan Pemohon I dan Pemohon II untuk mendaftarkan pernikahannya tersebut di Kantor Urusan Agama Kecamatan Sibulue, Kabupaten Bone.
    PENETAPANNomor 849/Pdt.P/2020/PA.WtpDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Watampone yang memeriksa dan mengadili perkarapada tingkat pertama telah menjatuhkan penetapan atas perkara Itsbat Nikahyang diajukan oleh :Agusmandar bin Syahrir, umur 47 tahun, agama Islam, pendidikan terakhir SD,pekerjaan petani, bertempat tinggal di Dusun Gareccing DesaMabbiring, Kecamatan Sibulue, Kabupaten Bone, sebagaiPemohon I.Nuheria binti Rassake, umur 47 tahun, agama Islam, pendidikan
    Menyatakan sah perkawinan Pemohon (Agusmandar bin Syahrir) denganPemohon II (Nuheria binti Rassake) yang dilaksanakan pada tanggal 12 April1994 di Desa Mabbiring, Kecamatan Sibulue, Kabupaten Bone.3. Memerintahkan Pemohon dan Pemohon Il untuk mendaftarkanpernikahannya tersebut di Kantor Urusan Agama Kecamatan Sibulue,Kabupaten Bone.4.
    Agusmandar bin Syahrir, Nomor7308080205082506 yang dikeluarkan oleh Kepala Dinas Kependudukan danCatatan Sipil Kabupaten Bone tanggal 19 Juni 2014, telah dinazagelen, telahdiperiksa dan dicocokkan dengan aslinya dan diberi tanda bukti (P).Bahwa selain bukti surat Pemohon dan Pemohon Il juga mengajukansaksisaksi sebagai berikut :1.Muh. Amir, S.
    Adanya calon suami yaitu Pemohon (Agusmandar bin Syahrir);2. Adanya calon isteri yaitu Pemohon II (Nuheria binti Rassake);3. Adanya wali nikah yaitu wali nasab ayah kandung Pemohon II yang bernamaRassake;4. Adanya 2 orang saksi yaitu Muh. Amir, S.
Register : 04-09-2020 — Putus : 23-09-2020 — Upload : 23-09-2020
Putusan PA WATAMPONE Nomor 857/Pdt.P/2020/PA.Wtp
Tanggal 23 September 2020 — Pemohon melawan Termohon
85
  • Pd. dan Agusmandar, dengan mahar berupa uang sejumlah 100RM (Seratus Ringgit Malaysia).Hal. 1 dari 11Bahwa pada wakiu menikah, Pemohon berstatus jejaka dan Pemohon Ilberstatus perawan.Bahwa Pemohon dan Pemohon II tidak mempunyai hubungan darah dansesusuan yang dapat menjadi halangan nikah.Bahwa setelah menikah, Pemohon bersama Pemohon II tinggal bersama diDusun Gareccing, Desa Mabbiring, Kecamatan Sibulue, Kabupaten Bone,telah dikaruniai 6 orang anak yang bernama :Muh.Yusri, umur 23 tahunMuhammad
    Amir, S.Pd. dan Agusmandar dengan mahar berupa uang sejumlah 100 RM(Seratus Ringgit Malaysia); Bahwa Pemohon berstatus jejaka dan Pemohon II berstatus perawansewaktu keduanya menikah; Bahwa Pemohon dan Pemohon II tidak ada hubungan keluarga dan tidakpernah sesusuan; Bahwa sepengetahuan saksi tidak terdapat halangan pernikahan antaraPemohon dengan Pemohon Il, baik halangan menurut syarl, maupunHal. 3 dari 11halangan menurut ketentuan hukum yang berlaku ataupun menurutketentuan adat istiadat setempat
    Amir, S.Hal. 4 dari 11Pd. dan Agusmandar dengan mahar berupa uang sejumlah 100 RM(Seratus Ringgit Malaysia); Bahwa Pemohon berstatus jejaka dan Pemohon II berstatus perawansewaktu keduanya menikah; Bahwa antara Pemohon dan Pemohon II tidak ada hubungan keluargadan tidak pernah sesusuan.
    Pd. dan Agusmandar;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksisaksi haruslahdinyatakan terbukti bahwa selama pernikahan sampai sekarang, Pemohon dengan Pemohon II belum pernah bercerai;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan = saksisaksi haruslahdinyatakan terbukti bahwa selama pernikahan sampai sekarang, Pemohon danPemohon II tetap beragama Islam dan tidak pernah keluar dari Islam (murtad);Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang diuraikan di atas, hakimmenemukan fakta hukum di persidangan
    Pd. dan Agusmandar;5. ljab dan qabul yang dilaksanakan antara wakil wali nikah yaitu imam setempatyang bernama Abdul Aziz dengan Pemohon (Muh.