Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Mungkin maksud Anda adalah : bahabasi bahabazi bahanasi
Register : 26-02-2018 — Putus : 09-04-2018 — Upload : 26-07-2018
Putusan PA SUMENEP Nomor 310/Pdt.G/2018/PA.Smp
Tanggal 9 April 2018 — Penggugat:
Rabiatul Adawiya Binti Saleh Bachabasi
Tergugat:
Mohammad Sukiyanto, S.Sos Bin Samudra
101
    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu ba'in shughra Tergugat (Mohammad Sukiyanto, S.Sos Bin Samudra) terhadap Penggugat (Rabiatul Adawiya Binti Saleh Bachabasi);
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp. 316.000,- ( tiga ratus enam belas ribu rupiah);
    Penggugat:
    Rabiatul Adawiya Binti Saleh Bachabasi
    Tergugat:
    Mohammad Sukiyanto, S.Sos Bin Samudra
    PUTUSANNomor 0310/Pdt.G/2018/PA.SmpDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Sumenep yang memeriksa dan mengadili perkarapada tingkat pertama dalam sidang majelis telah menjatuhkan putusan perkaracerai gugat antara :Rabiatul Adawiya Binti Saleh Bachabasi, Umur 42 tahun, agama Islam,pekerjaan Ibu Rumah Tangga, pendidikan terakhir SMA,tempat kediaman di JI. A.
    Menjatuhkan talak satu ba'in Tergugat (Mohammad Sukiyanto, S.Sos BinSamudra (alm)) atas Penggugat (Rabiatul Adawiya Binti Saleh Bachabasi(alm));3.
    mengetahuipenyebab pertengkaran Penggugat dan Tergugat tersebut, namunPengugat pernah menceritakan pada saksi bahwa Tergugat seringmengungkitungkit masalalu Penggugat ; Bahwa, Penggugat dan Tergugat telah pisah tempat tinggal,namun saksi tidak mngetahui berapa lama, yang pergi meninggalkanrumah adalah Tergugat: Bahwa, saksi sudah berusaha menasehati Penggugat agarbersabar dan rukun kembali dengan Tergugat, namun tidak berhasildan tidak sanggup lagi untuk merukunkan Penggugat denganTergugat ;Faisal bin Sholeh Bachabasi