Ditemukan 9 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 04-04-2018 — Putus : 04-04-2018 — Upload : 27-01-2021
Putusan PN YOGYAKARTA Nomor 209/Pid.C/2018/PN Yyk
Tanggal 4 April 2018 — Penyidik Atas Kuasa PU:
SRIYANTA KUSMARSONO
Terdakwa:
DARMINDRA
218
  • MENGADILI :

    1. MenyatakanTerdakwa DARMINDRA seperti tersebut diatas telah terbukti secara sah dan meyakinkan menurut hukum bersalah melakukan perbuatan : Menjual Daging Tanpa Melakukan Pemeriksaan Ulang tersebut dalam Berita Acara PemeriksaanPelanggaranPeraturan Daerah;
    2. Menghukum Terdakwa dengan hukuman denda sebesar Rp.300.000,- ( Tiga ratus ribu rupiah) dengan ketentuan jika denda tersebut tidak dibayar, diganti
    Penyidik Atas Kuasa PU:
    SRIYANTA KUSMARSONO
    Terdakwa:
    DARMINDRA
Register : 20-10-2016 — Putus : 15-11-2016 — Upload : 24-04-2019
Putusan PA AMUNTAI Nomor 0244/Pdt.P/2016/PA.Amt
Tanggal 15 Nopember 2016 — Pemohon melawan Termohon
153
  • MENGADILI

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon I dengan Pemohon II;

    2. Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Darmindra bin Abdurahim) dengan Pemohon II (Ratna binti Sarmaki) yang dilaksanakan pada tanggal 04 September 2013 di Desa Hamarung Kecamatan Juai Kabupaten Balangan;

    3. Menetapkan perkawinan Pemohon I dengan Pemohon II dicatatkan pada PPN KUA Kecamatan Juai Kecamatan Balangan sebagai Pejabat yang berwenang untuk mencatat peristiwa

    PENETAPANNomor 0244/Pdt.P/2016/PA.Amt.ear Hl yor UI alJ ayDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Amuntai yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu. pada tingkat pertama dalam sidang majelis telah menjatuhkanpenetapan perkara Itsbat Nikah yang diajukan oleh :Darmindra bin Abdurahim, umur 27 tahun, agama Islam, pendidikan SD,pekerjaan Petani, tempat tinggal di RT.00O2 Desa HamarungKecamatan Juai Kabupaten Balangan, selanjutnya disebutPemohon ;Ratna binti Sarmaki, umur
    Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon Darmindra binAbdurahim dan Pemohon II Ratna binti Sarmaki yang dilaksanakan padatanggal 04 September 2013 di Desa Hamarung Kecamatan Juai KabupatenBalangan;2. Menetapkan perkawinan antara Pemohon dan Pemohon II dicatatkan diKantor Urusan Agama Kecamatan Juai Kabupaten Balangan;3.
    ;Menimbang, bahwa berdasarkan alatalat bukti yang diajukan Pemohon dan Pemohon II tersebut dan halhal yang ditemukan dalam persidangan, makaMajelis Hakim menemukan faktafakta yang terungkap di persidangan sebagaiberikut : Bahwa pernikahan Pemohon (Darmindra bin Abdurahim) denganPemohon II (Ratna binti Sarmaki) yang dilaksanakan pada tanggal 04Hal 7 dari 11 hal Penetapan Pengadilan Agama Amuntai Nomor 0244/Pdt.P/2016/PA.
    bahwaperkawinan Pemohon (Darmindra bin Abdurahim) dengan Pemohon II(Ratna binti Sarmaki) tersebut ternyata dilaksanakan setelah berlakunyaUndangUndang Nomor 1 tahun 1974 sehingga bertentangan denganpenjelasan Pasal 49 ayat (2) item (22) Undangundang Nomor 7 Tahun 1989yang dirubah dengan Undangundang Nomor 3 Tahun 2006 dan perubahankedua Undangundang Nomor 50 Tahun 2009 jo. ketentuan pasal 7 ayat (3)huruf (d) Kompilasi Hukum Islam, akan tetapi karena hal ini tidak termasukperkawinan yang batal demi
    Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon (Darmindra binAbdurahim) dengan Pemohon II (Ratna binti Sarmaki) yang dilaksanakanpada tanggal 04 September 2013 di Desa Hamarung Kecamatan JuaiKabupaten Balangan;Hal 9 dari 11 hal Penetapan Pengadilan Agama Amuntai Nomor 0244/Pdt.P/2016/PA. Amt.3. Menetapkan perkawinan Pemohon dengan Pemohon II dicatatkan padaPPN KUA Kecamatan Juai Kecamatan Balangan sebagai Pejabat yangberwenang untuk mencatat peristiwa pernikahan tersebut ;4.
Register : 03-01-2024 — Putus : 15-01-2024 — Upload : 16-01-2024
Putusan PA SUKOHARJO Nomor 11/Pdt.P/2024/PA.Skh
Tanggal 15 Januari 2024 — Pemohon melawan Termohon
100
    1. Mengabulkan permohonan Para Pemohon;
    2. Memberi dispensasi kepada Anak Para Pemohon yang bernama Raihan Ibnu Aditama Bin Suparno melangsungkan perkawinan di bawah usia 19 tahun dengan seorang perempuan bernama Daffa Nur Khoirollah Binti Darmindra;
    3. Membebankan kepada para Pemohon untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp385.000,00 (tiga ratus delapan puluh lima ribu rupiah);
Register : 14-05-2018 — Putus : 06-06-2018 — Upload : 22-10-2018
Putusan PA SENGKANG Nomor 542/Pdt.G/2018/PA.Skg
Tanggal 6 Juni 2018 — Penggugat melawan Tergugat
93
  • M E N G A D I L I

    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat secara verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu bain shugra Tergugat, Darmindra Dahlan bin Dahlan terhadap Penggugat, Maryam S binti Semmaila;
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp316.000,00 (tiga
    Sumatera Nomor 30,Kelurahan Lapongkoda, Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo, di bawahsumpah memberikan keterangan yang pada pokoknya sebagai berikut : Bahwa suami Penggugat bernama Darmindra; Bahwa setelah menikah Penggugat dengan Tergugat tinggalbersama di rumah saudara Penggugat dan tinggal bersama sekitar 8tahun dan telah dikaruniai 2 orang anak; Bahwa awalnya Penggugat dengan Tergugat hidup rukun, namunsetelah Penggugat hamil kedua, rumah tangganya mulai goyah danterjadi perselisinan dan pertengkaran
Register : 25-03-2019 — Putus : 23-07-2019 — Upload : 12-08-2019
Putusan PA KLATEN Nomor 0472/Pdt.G/2019/PA.Klt
Tanggal 23 Juli 2019 — Penggugat melawan Tergugat
94
    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap sidang tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan Verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu khuli Tergugat (DARMINDRA bin SUPRIYADI) terhadap Penggugat (DWITA HAYANI binti GATOT SUBROTO WARIMIN) dengan iwadl Rp 10.000,- (sepuluh ribu rupiah);
    4. Membebankan kepada
Register : 20-10-2017 — Putus : 30-11-2017 — Upload : 01-04-2019
Putusan PA MAGELANG Nomor 246/Pdt.G/2017/PA.Mgl
Tanggal 30 Nopember 2017 — Penggugat melawan Tergugat
186
  • Mengijinkan Pemohon (Agus Juwanto bin Asnawi) untuk menjatuhkan talak satu raji terhadap Termohon (Mila Sari binti Darmindra) di depan sidang Pengadilan Agama Magelang;

    3. Menghukum Pemohon dan Termohon untuk mentaati dan melaksanakan kesepakatan perdamaian tanggal 16 November 2017;

    4.

Register : 15-05-2018 — Putus : 17-07-2018 — Upload : 18-07-2019
Putusan PA PADANG Nomor 0657/Pdt.G/2018/PA.Pdg
Tanggal 17 Juli 2018 — Penggugat melawan Tergugat
213
  • Darmindra bin Syahrul, umur 43 tahun, agama Islam, pekerjaan KaryawanSwasta, bertempat tinggal di Kompung Banuaran, RT.003 RW.001, KotaPadang, Propinsi Sumatera Barat , saksi adalah teman sekerja Pemohon,di bawah sumpahnya menerangkan sebagai berikut :Bahwa saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon;Bahwa Pemohon dengan Termohon adalah suami isteri yang menikahpada tahun 2016, dan belum dikaruniai anak;Bahwa setelah menikah Pemohon dengan Termohon tinggal bersama dirumah Pemohon di Komplek Banuaran
Register : 15-05-2018 — Putus : 17-07-2018 — Upload : 18-07-2019
Putusan PA PADANG Nomor 0657/Pdt.G/2018/PA.Pdg
Tanggal 17 Juli 2018 — Penggugat melawan Tergugat
294
  • Darmindra bin Syahrul, umur 43 tahun, agama Islam, pekerjaan KaryawanSwasta, bertempat tinggal di Kompung Banuaran, RT.003 RW.001, KotaPadang, Propinsi Sumatera Barat , saksi adalah teman sekerja Pemohon,di bawah sumpahnya menerangkan sebagai berikut :Bahwa saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon;Bahwa Pemohon dengan Termohon adalah suami isteri yang menikahpada tahun 2016, dan belum dikaruniai anak;Bahwa setelah menikah Pemohon dengan Termohon tinggal bersama dirumah Pemohon di Komplek Banuaran
Register : 16-07-2014 — Putus : 04-09-2014 — Upload : 18-09-2014
Putusan PN KABUPATEN MAGELANG DI MUNGKID Nomor 114/Pid.Sus/2014/PN Mkd
Tanggal 4 September 2014 — ANDANG DIRMANTO BIN LEGIMAN
14523
  • AVINAS bin DARMINDRA,bahwa saksi kenal dengan Terdakwa dan saksi tidak berkeluargasedarah atau semenda dengan Terdakwa Saya bekerja atau sebagaikaryawan Terdakwa dalam usaha produksi mie basah;e Bahwa petugas kepolisin melakukanpenindakan pada hari Rabu tanggal 28 Mei2014 sekitar pukul 13.30 wib ditempat saksibekerja produksi mie basah menggunakanformalin di Dsn, Bagongan, Ds. Sukorejo,Kec. Mertoyudan, Kab.
    SANTOSA, SH, SaksiROBBI WAHYU D, Saksi AVINAS bin DARMINDRA, Saksi MULYADIbin MUDOYO, Saksi MUHAMAD FAIZIN bin ISMUN (Alm), SaksiSURADI bin IMRANI, Saksi TURMUDI Bin SAYUTI,Bahwa Saksi IDB.38SANTOSA, SH dan Saksi ROBBI WAHYU D, serta TerdakwaANDANG DIRMANTO diperoleh fakta hukum bahwa pada tanggal 27Mei 2014 saksi mendapat informasi dari masyarakat bahwa di Ds.Bagongan Rt 03 Rw 11, Ds. Sukorejo, Kec. Mertoyudan.
    Mertoyudan, Kab.Magelang dan ditemukan kegiatan mengolah bahan baku dari tepungterigu menjadi mie basah dengan mengunakan formalin sebagai bahantambahan pangan yang dilarang yang berfungsi sebagai bahanpengawet, pemilik usaha adalah Terdakwa ANDANGDIRMANTOsetelah melakukan penindakan adalah menanyai siapapemilik usaha tersebut yang kemudian oleh AVINAS menghubungiTerdakwa ANDANG DIRMANTO bin LEGIMAN (Alm), selanjutnyaTerdakwa dan 5 karyawannya yaitu Saksi AVINAS bin DARMINDRA,Saksi MULYADI bin MUDOYO