Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 27-03-2013 — Upload : 30-09-2013
Putusan PN KEPANJEN Nomor 570/Pdt.P/2013/PN.Kpj
Tanggal 27 Maret 2013 — SRI ARTINAH
2417
  • Menetapkan, bahwa nama anak Pemohon yang semula bernama VILAND ALGER GHAMARA lahir di Malang pada 03 September 2003 anak laki-laki dari ayah ibu SULISTIONO dan SRI ARTINAH dibetulkan menjadi VILAND WIRYAWAN lahir di Malang pada 03 September 2003 anak laki-laki dari ayah ibu SULISTIONO dan SRI ARTINAH, dan nama Pemohon di dalam Akta kelahiran anak tersebut yang semula SRI ANTINAH dibetulkan menjadi SRI ARTINAH ;3.
    Menetapkan, bahwa nama anak Pemohon didalam kutipan Akta kelahiran tersebutyang semula tertulis VILAND ALGER GHAMARA dibetulkan menjadi VILANDWIRYAWAN dan SRI ANTINAH dibetulakn menjadi SRI ARTINAH sesuai ,Kartu Keluarga, Ijasah maupun Dokumen lainnya;3.
    bukti surat, Pemohon juga mengajukan 2 (dua) orangsaksi masingmasing bernama ANDIK PRASETYO dan MISTRINI INE LUTFANTYAHyang pada pokoknya keduanya menerangkan dibawah sumpah sebagai berikut :SAKSI ANDIK PRASETYO : e Bahwa saksi kenal dengan Pemohon karena adik misan;e Bahwa saksi tahu Pemohon telah menikah pertama kali dengan seorang lakilaki bernama SULISTIONO yang kedua dengan DODDY WIRYAWAN;e Bahwa saksi mengetahui Pemohon mengajukan permohonan pembetulannama anaknya yang bernama VILAND ALGER GHAMARA
    pasangan suami istri bernamaSULISTIONO dan SRI ARTINAH ;e Bahwa alasan pemohon membetulkan nama anaknya tersebut, karenadisesuaikan dengan Kartu Keluarga, Ijasah maupun dokumen lainnya;SAKSI MISTRINI INE LUTFANIYAH :e Bahwa saksi kenal dengan Pemohon karena tetangga;e Bahwa saksi tahu Pemohon telah menikah pertama kali dengan seorang lakilaki bernama SULISTIONO yang kedua dengan DODDY WIRYAWAN;e Bahwa saksi mengetahui Pemohon mengajukan permohonan pembetulannama anaknya yang bernama VILAND ALGER GHAMARA
    Keluarga, Ijasah maupun dokumen lainnya;Menimbang, bahwa dipersidangan pihak Pemohon sudah tidak mengajukan halhallain lagi dan selanjutnya mohon penetapan ;TENTANG PERTIMBANGAN HUKUMNYAMenimbang, bahwa maksud dan tujuhan permohonan Pemohon sebagaimana teruraitersebut diatas ;Menimbang, bahwa dari permohonan Pemohon yang dikuatkan dengan alat buktibertanda P1 sampai dengan P4 juga keterangan saksisaksi dapat ditemui fakta hukumsebagai berikut :Bahwa Pemohon telah mempunyai anak bernama VILAND ALGER GHAMARA
    diterbitkanoleh Catatan Sipil Kabupaten Malang No.11814/2003, tertanggal 6 Oktober 2003;Bahwa Pemohon ingin mengganti nama anak pemohon sebagaimana dalam Aktakelahiran tersebut menjadi VILAND WIRYAWAN dan nama Pemohon SRI ANTINAHdibetulkan menjadi SRI ARTINAH;Menimbang, bahwa dari permohonan Pemohon, dan keterangan Pemohon yangdiberikan dipersidangan yang diperkuat dengan buktibukti surat serta keterangan saksisaksisaling bersesuaian, telah terbukti menurut hukum bahwa anak pemohon yang bernamaVILAND ALGER GHAMARA