Ditemukan 1 data
19 — 6
MENETAPKAN
- Mengabulkan Permohonan Para Pemohon;
- Menyatakan sah pengangkatan anak yang dilakukan oleh para Pemohon bernama (Hamdun S.Pd bin Abdur Rahim dan Endang Sari binti Mindrajim) terhadap anak laki-laki bernama (Ghiyaast Mustagis) yang lahir di Sumbawa pada tanggal 05 Oktober 2009;
- Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Agama Sumbawa Besar untuk menyampaikan salinan penetapan yang
Mustagis, Tempat tanggal lahir : Sumbawa, 05 Oktober2009.Bahwa Pemohon Hamdun S.Pd Bin Abdur Rahim, dan pemohon IlEndang Sari Binti Mindrajim telah mengasuh anak tersebut semenjak Umur6 bulan.Bahwa ayah kandung dan ibu kandung tidak keberatan atas pengangkatananak yang bernama Ghiyaast Mustagis oleh para Pemohon, dan antaraPemohon dengan Bapak kandung anak tersebut tidak ada hubungankeluarga.Bahwa untuk kepentingan dan kebaikan masa depan anak tersebut perluasuhan dan bimbingan serta pendidikan
para Pemohon.Bahwa permohonan atas dasar persaudaraan dan dengan niat beribadahkepada Allah SWT, bermaksud menjadikan Ghiyaast Mustagis tersebutsebagai anak angkat sebagaimana tersebut dalam pasal 171 huruf (h)Kompilasi Hukum Islam.Bahwa para Pemohon berikrar sanggup mengasuh, membimbing danmendidik anak tersebut sesuai dengan kemampuan Pemohon dan kasihsayang dalam kehidupan seharihari seperti layaknya anak kandung sendiri,sedang dalam hal waris atas harta para pemohon akan mengikuti syariathalaman
Menetapkan anak yang bernama Ghiyaast Mustagis, Tempat tanggal lahir :Sumbawa, 05 Oktober 2009, tersebut secara hukum sebagai anak angkatPara Pemohon Menurut Hukum Islam.3.
Nasir, umur 39 tahun, agamaIslam, pekerjaan Guru, tempat kediaman di Rt.02 Rw.03 Dusun Pada Suka DesaPada Suka Kecamatn Lunyuk Kabupaten Sumbawa, yang telah memberikanketerangan di bawah sumpah yang pada pokoknya sebagai berikut:Bahwa saksi kenal dengan para Pemohon karena saksi keponakanPemohon I;Bahwa saksi tahu para Pemohon adalah pasangan suami isteri sah;Bahwa setahu saksi, para Pemohon akan mengangkat seorang anak lakilakibernama Ghiyaast Mustagis;Bahwa saksi tahu anak yang bernama Ghiyaast
Bahwa Pemohon dan Il telah merawat, mangasuh, membesarkan danmendidik anak atas nama Ghiyaast Mustagis sejak bayi usia 6 bulan yaknihingga saat ini telah berjalan selama 12 tahun;3. Bahwa orang tua dari anak tersebut telah pergi meninggalkan anaknya sejakbayi dan tidak diketahui keberadaannya saat ini;4.