Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 10-06-2010 — Upload : 19-12-2011
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 61 PK/Pid/2010.
Tanggal 10 Juni 2010 — HARISUANDI bin BAHARUDDIN
7621 Berkekuatan Hukum Tetap
  • HARISUANDI bin BAHARUDDIN
    PUTUS ANNo. 61 PK/Pid/2010.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAMAHKAMAH AGUNGmemeriksa perkara pidana dalam peninjauan kembali telahmemutuskan sebagai berikut dalam perkara TerpidanaNama : HARISUANDI binBAHARUDDIN.Tempat lahir : Penantian (KikimBarat).Umur / tanggal lahir : 21 tahun/12 Maret 1987.Jenis kelamin : Laki laki.Kebangsaan : Indonesia.Tempat tinggal : Gang Agam BedenganArni Kel. Talang,Kapuk, Kec.Lahat Kab.
    Lahat.Agama : Islam;Pekerjaan : Pelajar SMK PGRI 2Lahat.Mahkamah Agung tersebut ;Membaca surat dakwaan Jaksa/Penuntut Umum padaKejaksaan Negeri Lahat sebagai berikutKESATU :Bahwa ia Terdakwa Harisuandi bin Baharudinbersamasama dengan temannya Iriansyah bin Umar Tani (dalamberkas terpisah) dan Arip (belum tertangkap), pada hariRabu tanggal 09 April 2008 sekira jam 14.00 Wib atausetidak tidaknya pada waktu lain ditahun 2008 bertempat direlay TVRI Kelurahan Kota Baru Kecamatan Kota LahatKabupaten Lahat
    EC milik korban Chandy Pratamamenuju kearah stasiun relay TVRI, saksi korban DismalaAnggraini dan korban Chandy Pratama ada melewati 3(tiga) orang laki laki yang sedang berjalan kearahstasiun relay TVRI; Bahwa setibanya saksi korban Dismala dan korban Chandydi stasiun relay TVRI lalu) keduanya duduk diatassepeda motor Suzuki Shogun BG 3538 EC warna putihhitam milik koroban Chandy Pratama di depan stasiunrelay TVRI, tiba tiba datang 3 (tiga) orang laki lakiyang mereka tidak kenal yaitu) Terdakwa Harisuandi
    Zen = Syukri yang kesimpulannyamenyatakan telah diperiksa mayat laki laki ChandyPratama, pada korban didapatkan Iluka tusuk padapunggung 2 (dua) buah dengan dasar tulang dan lukasayat pada leher depan;Perbuatan Terdakwa sebagaimana diatur dandiancam Pidana dalam Pasal 365 ayat (4) KUHP;ATAU ;KEDUA :Bahwa ia Terdakwa Harisuandi bin Baharudin bersamasama dengan temannya Iriansyah bin Umar Tani (dalam berkasterpisah) dan Arip (bellum tertangkap), pada waktu dantempat sebagaimana diuraikan dalam dakwaan
    Zen = Syukri yang kesimpulannyamenyatakan telah diperiksa mayat laki laki ChandyPratama, pada korban didapatkan Iluka tusuk padapunggung 2 (dua) buah dengan dasar tulang dan lukasayat pada leher depan;Perbuatan Terdakwa sebagaimana diatur dandiancam Pidana dalam Pasal 339 KUHP jo Pasal 55 ayat(1) ke 1 KUHP;Membaca tuntutan Jaksa/Penuntut Umum tanggal 02September 2008 yang isinya adalah sebagai berikut1.Menyatakan Terdakwa Harisuandi bin Baharudin bersalahHal. 5 dari 11 hal. Put.