Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 03-04-2013 — Upload : 24-11-2013
Putusan PN KEPANJEN Nomor 585 /Pdt.P/2013/PN.Kpj
Tanggal 3 April 2013 — WICAKSONO WIDODO
103
  • Menetapkan bahwa di Kecamatan Jabung Kabupaten Malang pada tanggal 28 Pebruari 2010 telah dilahirkan seorang anak perempuan yang diberi nama SESYLYA INTAN MAULIDYA PRADANA, anak ke 1 (satu) dari pasangan suami isteri bernama WICAKSONO WIDODO dengan PUSPITA DEWI AYUSARI ;Membebankan biaya perkara permohonan ini kepada Pemohon yang hingga saat ini diperhitungkan sebesar Rp. 216.000 ,- ( dua ratus enam belas ribu rupiah);
    Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kepanjen dibawah RegisterNo.585/Pdt.P/2013/PN.Kpj. telah mengajukan permohonan akta kelahiran dengan alasansebagai berikut :e Bahwa Pemohon telah menikah secara sah dengan seorang perempuan bernamaPUSPITA DEWI AYUSARI pada tanggal 1 Juni 2009 sebagaimana tercatat dalamKutipan Akta Nikah Nomor : 315/01/VI/2009, yang dikeluarkan oleh KantorUrusan Agama Kecamatan Jabung Kabupaten Malang ;e Bahwa dalam perkawinan Pemohon telah dilahirkan seorang anak perempuan yangdiberi bernama SESYLYA
    atas namaWICAKSONO WIDODO dan foto copy Kartu Tanda Penduduk Nomor :3507174405900001 atas nama PUSPITA DEWI AYUSARI, diberi tanda P1;Foto copy Kartu Keluarga No. 3507172304120002 atas nama Kepala KeluargaWICAKSONO WIDODO, diberi tanda P2 ;Foto copy Kutipan Akta Nikah Nomor : 315/01/VI/2009, tertanggal 1 Juni 2009yang dikeluarkan oleh KUA Kecamatan Jabung, diberi tanda P3;Foto copy Surat Pernyataann yang dikeluarkan Kepala Desa Gunungyjati yangmenerangkan Mbok Atim dukun yang menolong persalinan SESYLYA
    diajukan 2 (dua) orangsaksi masingmasing bernama TABRIAWANTO dan RUBAI yang setelah bersumpahmenurut cara agamanya, masingmasing memberikan keterangan yang pada pokoknyasebagai berikut :Saksi ke1: TABRIAWANTO : Bahwa saksi kenal dengan Pemohon karena tetangga ;Bahwa saksi tahu Pemohon telah menikah dengan seorang perempuan bernamaPUSPITA DEWI AYUSARI pada tahun 2009 di Kantor Urusan Agama KecamatanJabung ;Bahwa dalam perkawinan Pemohon dengan istrinya tersebut dikaruniai seoranganak perempan bernama SESYLYA
    INTAN MAULIDYA PRADANA ;Bahwa anak pemohon tersebut lahir di Kecamatan Jabung Kabupaten Malangdengan bantuan Mbok Atim ;e Bahwa anak pemohon yang benama SESYLYA INTAN MAULIDYA PRADANAtersebut hingga saat ini belum memiliki akta kelahiran, karena pada saat itupemohon belum sempat mencatatkan tentang kelahiran anaknya tersebut ke KantorKependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Malang;Saksi ke2: RUBAI:e Bahwa saksi kenal dengan Pemohon karena tetangga ;e Bahwa saksi tahu Pemohon telah menikah dengan
    seorang perempuan bernamaPUSPITA DEWI AYUSARI pada tahun 2009 di Kantor Urusan Agama KecamatanJabung ;e Bahwa dalam perkawinan Pemohon dengan istrinya tersebut dikaruniai seoranganak perempan bernama SESYLYA INTAN MAULIDYA PRADANA ;e Bahwa anak pemohon tersebut lahir di Kecamatan Jabung Kabupaten Malangdengan bantuan Mbok Atim ; Bahwa anak pemohon yang benama SESYLYA INTAN MAULIDYA PRADANAtersebut hingga saat ini belum memiliki akta kelahiran, karena pada saat itupemohon belum sempat mencatatkan