Ditemukan 2 data
11 — 4
MENGADILI
- Menyatakan Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap sidang tidak hadir;
- Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;
- Menjatuhkan talak satu bain sughra dari Tergugat (DIANTORO bin SUKARTO) terhadap Penggugat (BUDI ASTUTI binti WIRYASUKARJA Alm);
- Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp. 282.000,00 ( dua ratus delapan puluh dua ribu rupiah);
13 — 1
Memberi izin kepada Pemohon ( EDY NURJANAH SAMAN bin SANTAMA ) untuk menjatuhkan talak satu raj'i terhadap Termohon ( SUTINAH binti WIRYASUKARJA ) di depan sidang Pengadilan Agama Purwokerto;----------------------------------------------------------------------------------4.
PUTUSANNomor 1138/Pdt.G/2015/PA.Pwt.BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMIKEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Purwokerto yang memeriksa dan mengadili perkaraperdata pada tingkat pertama dalam persidangan Majelis telah menjatuhkanputusan atas perkara Cerai Talak antara :EDY NURJANAH SAMAN bin SANTAMA, umur 52 tahun, Agama Islam,pendidikan SMP, pekerjaan buruh tani, bertempatkediaman di Desa Dermaji RT.01 RW.06 KecamatanLumbir, Kabupaten Banyumas, sebagai Pemohon ;MELAWANSUTINAH binti WIRYASUKARJA