Ditemukan 1161 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 12-07-2017 — Putus : 13-09-2017 — Upload : 28-09-2017
Putusan PA BOYOLALI Nomor 932/Pdt.G/2017/PA.Bi
Tanggal 13 September 2017 — Penggugat Tergugat
70
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinan putusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Laweyan Kota Surakarta , untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5.
    Bahwa penggugat dan tergugat telah menikah secara sah pada hari Senin,tanggal 12 Januari 2015, dihadapan Pejabat Kantor Urusan Agama (KUA)Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, Propinsi Jawa Tengah,sebagaimana dalam kutipan Akta Nikah Nomor : 0009/009/V/2015, yangdikeluarkan oleh Pejabat Kantor Urusan Agama (KUA) KecamatanKaranggede, Kabupaten Boyolali, tanggal 12 Januari 2015.Bahwa setelah Akad Nikah Tergugat mengucapkan Sighot Taklik Talak,sebagaimana dalam kutipan Akta Nikah Nomor : 0009/009
    Bangkok, Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali.
    Fotokopi Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan KUA kecamatan Karanggede, Nomor : 009/009/V/2015, tanggal12 Januari 2015, bukti surat tersebut telah diberi meterai cukup dan telahdicocokkan dengan aslinya yang ternyata sesuai, lalu olen Ketua Majelisdiberi tanda P.2 dan diparaf;Menimbang, bahwa selain bukti surat tersebut di atas, Penggugat jugatelah mengajukan saksisaksi yang memberikan keterangan di bawah sumpahpada pokoknya sebagai berikut :Saksi Pertama: Pajiman
    bin Slamet , umur 51 tahun, agama Islam, pekerjaanpetani, bertempat tinggal di Randusari RT.0O9 RW. 003 desaBangkok Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali; Saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karena sebagai ayahkandung Penggugat; Saksi tahu, Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri; Setahu saksi setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersamadi rumah orang tua Tergugat selama 3 bulan; Menurut cerita Penggugat selama tinggal bersama rumah tanggaPenggugat dan Tergugat semula dalam keadaan
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untukmenyampaikan salinan putusan yang telah memperoleh kekuatanhukum tetap tanoa bermeterai kepada Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali danPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan LaweyanKota Surakarta, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5.
Register : 01-11-2018 — Putus : 05-03-2019 — Upload : 06-03-2019
Putusan PA BOYOLALI Nomor 1613/Pdt.G/2018/PA.Bi
Tanggal 5 Maret 2019 — Penggugat melawan Tergugat
112
  • SALINANPUTUSANNomor 1613/Pdt.G/2018/PA.Bi> sur 26 ae eNos aM eyDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali, peradilan tingkat pertama, yang memeriksadan mengadili perkaraperkara tertentu, dalam sidang Majelis telahmenjatuhkan putusan atas perkara perdata cerai gugat antara :P, NIK 3309145611900001, umur 28 tahun (tempat tanggal lahir Boyolali, 16111990), agama Islam, pekerjaan buruh pabrik, pendidikan SMP,bertempat tinggal di Dukuh Dolo RT.002 RW.007, Desa Sranten,Kecamatan Karanggede
    , Kabupaten Boyolali, sebagaiPenggugat.MelawanT, umur 38 tahun (tempat tanggal lahir Banyuwangi, 12121980), agama Islam,pekerjaan sopir, pendidikan SD, tempat tinggal dahulu di DukuhDolo RT.002 RW.007, Desa Sranten, Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali, sekarang tidak diketahui alamatnya di wilayahRepublik Indonesia, sebagai Tergugat.Pengadilan Agama tersebut,Telah mempelajari berkas perkara,Telah mendengar keterangan Penggugat dan memeriksa buktibukti yangdiajukan di persidangan.DUDUK PERKARAMenimbang
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri sah yangmenikah pada tanggal 11 Oktober 2012, tercatat di Kantor UrusanAgama Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali sebagaimanaPutusan Nomor 1613/Pdt.G/2018/PA.BiHalaman 1 dari 9tercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 350/06/X/2012 tanggal 11102012 dan sesaat setelah akad nikah Tergugat mengucapkan sighottaklik talak;2.
    Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersamadi rumah orangtua Penggugat di Dukuh Dolo RT.002 RW.007, DesaSranten, Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali selama 3 tahun 2bulan, sudah melakukan hubungan layaknya suami istri (bada dhukul)dan telah dikaruniai seorang anak yang bernama Marcello Dimas EkaPratama, lakilaki tanggal lahir 07032014, anak tersebut ikutPenggugat;3.
    Fotocopy Kutipan Akta Nikah dari KUA Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali, Nomor : 350/06/X/2012 tanggal 11102012, telahbermeterai cukup, dan sesuai dengan aslinya. (bukti P2.).3. Fotocopy Surat Keterangan dari Kepala Desa Sranten, KecamatanKaranggede, Kabupaten Boyolali, Nomor 330/43/X/2018 tanggal 31102018, bermaterai cukup, dan sesuai dengan aslinya. ( bukti P3).B. Bukti saksi :Saksi pertama : Purwanto bin Sutarno, di bawah sumpah memberikanketerangan : Saksi adalah tetangga Penggugat.
Register : 25-02-2019 — Putus : 16-04-2019 — Upload : 18-04-2019
Putusan PA BOYOLALI Nomor 0343/Pdt.G/2019/PA.Bi
Tanggal 16 April 2019 — Penggugat melawan Tergugat
114
  • Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri syah yangmenikah pada tanggal 10012007, tercatat di Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali sebagaimana yangtercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 44/44/1/2007 tanggal 10012007;2. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersamaHal. 1 dari 13 Hal. Put.
    Bahwa sejak tahun 2012 Tergugat bekerja di Malaysia sehinggaPenggugat tinggal di rumah orangtua Penggugat di Dukuh GrogolanRT.003 RW.002, Desa Grogolan, Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali;b. Bahwa sejak saat itu Tergugat dalam memberi nafkah secaratidak layak yakni hanya Rp.1.000.000,00 untuk satu bulan yang tidakmencukupi kebutuhan keluarga sehingga Penggugat dahuluterpaksa bekerja untuk mencukupi kebutuhan rumah tangga;c.
    Muyasaroh binti Tohari, umur 48 tahun, agama Islam, pekerjaan Buruh,tempat tinggal Dukuh Grogolan RT.003 RW.002, Desa Grogolan,Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, telan memberikanketeranagn di bawah sumpah yang pada pokoknya sebagai berikut :Saksi kenal Penggugat dan Tergugat, karena sebagai tetangga;Setahu saksi Penggugat dan Tergugat menikah pada 10 Januari 2007; Setahu saksi setelah menikah, Penggugat dan Tergugat tinggal bersamadi rumah orang tua Tergugat di Dukuh Selorejo RT.0O1 RW.007
    No. 0343/Pdt.G/2019/PA.Bitahun 2012 Tergugat bekerja di Malaysia, akhirnya Penggugat pulangdirumah orang tua Penggugat di Dukuh Grogolan RT.003 RW.002, DesaGrogolan, Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, dan telahdikaruniai keturunan satu orang anak yang bernama Naufal FadilPratama, sekarang dalam asuhan Penggugat; Setahu saksi , Penggugat dan Tergugat sekarang sudah berpisah tempattinggal, sejak bulan Januari 2017, karena biasanya kalau Tergugatpulang dari Malaysia selalu kerumah orang tua Penggugat
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri yang sah,yang menikah di hadapan Pegawai Pencatat Nikah Kantor UrusanAgama Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali pada tanggal 10Januari 2007;2. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup rukunharmonis, tinggal bersama di rumah orang tua Penggugat di DukuhGrogolan RT.003 RW.002, Desa Grogolan, Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali dan telah dikaruniai satu anak bernama sekarangdalam asuhan pihak Penggugat;3.
Upload : 16-07-2014
Putusan PA BOYOLALI Nomor 291/Pdt.G/2014/PA.Bi
Perdata
40
  • PUTUSANNomor 0291/Pdt.G/2014/PA.BiBISMILLAHIR RAHMANIR RAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkara perdata padatingkat pertama, dalam persidangan Majelis telah menjatuhkan putusan atas perkara CeraiTalak antara :Penggugat, umur 31 tahun, agama Islam, pekerjaan dagang Siomay, tempatkediaman di Kecamatan Karanggede kabupatenBoyolali, selanjutnya disebut Pemohon;MELAWANTermohon, umur 29 tahun, agama Islam, pekerjaan Ibu rumah tangga
    , tempat kediaman diKecamatan Karanggede kabupaten Boyolali,selanjutnya disebut Termohon ;Pengadilan Agama tersebut ;Telah membaca dan mempelajari berkas perkara;Telah mendengar keterangan Pemohon dan saksisaksi di persidangan ;TENTANG DUDUK PERKARANYAMenimbang, bahwa Pemohon dalam surat Permohonannya tertanggal 24 Februari2014 yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Boyolali, Nomor: 0291/Pdt.G/2014/PA.Bi, telah mengajukan halhal sebagai berikut :1.
    Bahwa pada tanggal 27 Desember 2012, Pemohon dengan Termohon melangsungkanpernikahan yang dicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede kabupaten Boyolali , Kutipan Akta Nikah Nomor 477/23/XII/2012 tanggal 27 Desember 2012) ;2. Bahwa setelah pernikahan tersebut Pemohon dengan Termohon bertempat tinggal dirumah orangtua Pemohon di kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali selama 8bulan.
    Bahwa atas dasar kejadian tersebut diatas dengan ini Pemohon mengajukanPermohonan cerai dengan alasan : Bahwa sejak bulan Juni 2013 rumah tanggaPemohon dan Termohon mulai tidak tentram dan sering terjadi perselisihan danpertengkaran yang disebabkan oleh permasalahan tersebut diatas dan puncaknya padabulan Agustus 2013 Termohon tanpa izin Pemohon pulang ke rumah orangtuanyasendiri di Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali.
    hadir di persidangan;Menimbans bahwa untuk memenuhi ketentuan PERMA nomor Tahun 2008Tentang prosedur Mediasi oleh karena Tergugat tidak pernah hadir menghadap dipersidangan, maka perkara ini tidak layak dilakukan Mediasi;Menimbang, bahwa Majelis Hakim juga telah berusaha mendamaikan pihakberperkara, namun tidak berhasil ;Menimbang, bahwa Pemohon dalam permohonannya mendalilkan bahwaPemohon telah melangsungkan perkawinan dengan Termohon di hadapan PegawaiPencatat Nikah Kantor Urusan Agama kecamatan Karanggede
Register : 22-11-2016 — Putus : 25-04-2017 — Upload : 18-05-2017
Putusan PA BOYOLALI Nomor 1718/Pdt.G/2016/PA.Bi
Tanggal 25 April 2017 — Penggugat Tergugat
119
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan Salinan Putusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu.5. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp 381.000,00 (tiga ratus delapan puluh satu ribu rupiah ).
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri sah yang menikahpada tanggal 02 Desember 2001, tercatat di Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali, sebagaimana yangtercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 02/2/l/2002 tanggal 02Desember 2001, dan sesaat setelah akad nikah Tergugat mengucapkansighottalik talak;Putusan Nomor 17 18/Pdt.G/2016/PA.BiHalaman I dari 9.
    Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersama dirumah orangtua Penggugat di dukuh Ngrumpuk RT. 002 RW. 008 desaSendang kecamatan Karanggede kabupaten Boyolaliselama 10 tahun 8bulan, sudah melakukan hubungan layaknya suami isiri (bada dhukul),dan telah dikaruniai seorang anak yang bernama Septian Ardiansyah,lakilaki umur 14 tahun, sekarang dalam pengasuhan Penggugat;. Bahwa sejak tahun 2012, ketentraman rumah tangga Penggugat danTergugat mulai goyah, yang disebabkan karena:a.
    Fotocopy Kutipan Akta Nikah dari KUA Kecamatan Karanggede, KabupatenBoyolali, nomor : 02/2/I/2002, tanggal 02 Desember 2001, telah bermeteraicukup, dan sesuai dengan aslinya. (bukti P2.).3. Surat Keterangan Ghoib atas nama Tergugat dari Kepala Desa Sendang,Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, Nomor 470/02/X/2016,tanggal 15 Oktober 2016, bermeterai cukup (bukti P3).B. Bukti saksi :Saksi pertama : Bambang bin Supardi Saksi adalah tetangga Penggugat.
    siapa yang dipanggil oleh hakim Islam sedang dia tidakmengindahkan atau enggan maka dia termasuk dholim dan tidak mempunyaihak.Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 84 UU Nomor 7 Tahun 1989Tentang Peradilan Agama yang telah diubah dengan UU Nomor3 Tahun 2006Putusan Nomor 17 18/Pdt.G/2016/PA.BiHalaman 7 dari 9dan UU No 50 Tahun 2009, Panitera Pengadilan Agama Boyolali berkewajibanmengirimkan Salinan Putusan ini setelah berkekuatan hukum tetap kepadaPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikanSalinan Putusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpabermeterai kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, untuk dicatat dalam daftaryang disediakan untuk itu.5.
Register : 05-09-2018 — Putus : 16-01-2019 — Upload : 16-01-2019
Putusan PA BOYOLALI Nomor 1278/Pdt.G/2018/PA.Bi
Tanggal 16 Januari 2019 — Pemohon:
AGUS SUPRIYANTO bin WARTUBI
Termohon:
WAHYU SUSANTI binti BUDI WAHYONO
111
  • PUTUSANNomor 1278/Pdt.G/2018/PA.Bi..aDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis telah menjatuhkanputusan cerai talak sebagai berikut ini dalam perkara antara :AGUS SUPRIYANTO bin WARTUBI, umur 31 tahun (Tempat tanggal lahirBoyolali, 16081987), agama Islam, pekerjaan Buruh harianlepas, pendidikan SMP, bertempat tinggal di Dukuh TegalrejoRT.002 RW.005, Desa Tegalsari, Kecamatan Karanggede
    suratsurat dalam berkas perkara;Setelah mendengar keterangan pihak yang berperkara dan saksisaksi dipersidangan;TENTANG DUDUK PERKARABahwa Pemohon dengan surat permohonannya tertanggal 05September 2018 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan AgamaBoyolali tanggal 05 September 2018 dengan register perkara Nomor1278/Pdt.G/2018/PA.Bi., telah mengemukakan halhal yang pada pokoknyasebagai berikut :ahwa Pemohon dan Termohon telah menikah pada tanggal 16102014tercatat di Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede
    , KabupatenHalaman 1 dari 10 : Putusan nomor : 1278/Pdt.G/2018/PA.Bi.Boyolali sebagaimana yang tercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor :0370/054/X/2014 tanggal 16102014:ahwa setelah menikah Pemohon dan Termohon hidup bersama di rumahorangtua Pemohon di Dukuh Tegalrejo RT.002 RW.005, Desa Tegalsari,Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali selama 1 tahun, sudahmelakukan hubungan layaknya suami istri (bada dukhul) namun belumdikaruniai keturunan;ahwa sejak bulan Oktober 2015 rumah tangga Pemohon dan
    SUMARSONO bin SUHARTO, umur 60 tahun, agama Islam, pekerjaanperangkat desa, tempat tinggal di Dukuh Jatirejo RT.0O3 RW.005 DesaTegalsari Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali, dibawah sumpahpada pokoknya memberikan keterangan sebagai berikut :B ahwa saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon karena saksi adalahtetangga Pemohon; ahwa Pemohon dan Termohon menikah pada tahun 2014;B ahwa setelah nikah Pemohon dan Termohon bertempat tinggal di rumahorang tua Pemohon, dan belum dikaruniai anak; Bahwa rumah
    YUDI bin PARYO, umur 30 tahun, agama Islam, pekerjaan karyawan swasta,tempat tinggal di Dukuh Tegalrejo RT.002 RW.005 Desa TegalsariKecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali, dibawah sumpah padapokoknya memberikan keterangan sebagai berikut :B ahwa saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon karena saksi adalahtetangga Pemohon; ahwa Pemohon dan Termohon menikah pada tahun 2014;Halaman 4 dari 10 : Putusan nomor : 1278/Pdt.G/2018/PA.Bi.B ahwa setelah nikah Pemohon dan Termohon bertempat tinggal di rumahorang
Register : 07-10-2019 — Putus : 22-10-2019 — Upload : 29-10-2019
Putusan PA BOYOLALI Nomor 298/Pdt.P/2019/PA.Bi
Tanggal 22 Oktober 2019 — Pemohon melawan Termohon
123
  • Bahwa perkawinan tersebut akan dilaksanakan dan dicatat di hadapanPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali, namun maksud tersebut ditolak dengan surat Nomor:XX tanggal 27092019 karena ANAK usianya belum mencapai 19 tahun;4. Bahwa syaratsyarat untuk melangsungkan perkawinan tersebut telahterpenuhi baik menurut ketentuan hukum Islam maupunperaturanperundangundangan yang berlaku, kecuali syarat usia yang belummencapai 19 tahun;5.
    persidangan dan Majlis Hakim telah berusahamenasehati agar menunda dulu pernikahan anaknya agar nencapai batas umuryang ditentukan UndangUndang, yaitu 19 tahun namun tidak berhasil,kemudian dibacakan permohonan Pemohon, dan Pemohon tetap padapermohonannya;Bahwa Majelis telah pula mendengar keterangan anak Pemohon yangbernama ANAK, tanggal lahir 16082002, (umur 17 tahun 2 bulan), agamaIslam, pendidikan SMP, pekerjaan Sopir, tempat kediaman di Dukuh NgrumpukRT.002 RW.008, Desa Sendang, Kecamatan Karanggede
    calon istri namun ketika akan dinikahkan ditolakoleh Kantor Urusan Agama karena usianya belum mencukupi untukmenikah ; Bahwa ia tidak ada hubungan nasab atau hubungan mahram lainnyadengan calon istri yang bernama CALON MEMPELAI;Bahwa Majelis juga telah mendengar keterangan dari calon istri anakPemohon yang bernama CALON MEMPELAI, tanggal lahir 17022002,(umur 17 tahun 8 bulan), agama Islam, pendidikan SMA, pekerjaan Tidakbekerja, tempat tinggal di Dukuh Pulutan RT.005 RW.002, Desa Kebonan,Kecamatan Karanggede
    P, Nomor :XX tanggal 28042014, yangdikeluarkan oleh Kantor Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Boyolali,yang bermaterai cukup dan telah sesuai dengan aslinya,( P4);Surat Pemberiatahuan adanya kekurangan persyaratan nikah Nomor :XXtanggal 26092019 dari Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede yangbermaterai cukup dan telah sesuai dengan aslinya, ( P5);.
    Surat Penolakan Nikah dari KUA Kecamatan Karanggede, Nomor : XX tanggal26092019 yang bermaterai cukup dan telah sesuai dengan aslinya, ( P6);. Saksi :1.SAKSI 1, umur 39 tahun, agama Islam, pekerjaan buruh, tempat tinggalKabupaten Boyolali, dibawah sumpah memberikanketerangan sebagai berikut :Halaman 5 dari 11 hal.
Register : 22-07-2014 — Putus : 11-12-2014 — Upload : 17-02-2015
Putusan PA BOYOLALI Nomor 879/Pdt.G/2014/PA.Bi
Tanggal 11 Desember 2014 — Perdata
90
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinan putusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;6. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp. 466.000,- ( empat ratus enam puluh enam ribu rupiah);
    DUDUK PERKARANYANomor Perkara : 0879/Pdt.G/2014/PA.Bihalaman 1 dari 11 halamanMenimbang, bahwa Penggugat dengan suratnya tertanggal 22 Juli 2014 yangdidaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Agama Boyolali Nomor0879/Pdt.G/2014/PA.Bi tanggal 22 Juli 2014, telah mengajukan gugatan denganmengemukakan halhal sebagai berikut;O01.02.03.04.05.06.07.Bahwa Penggugat PENGGUGAT dan Tergugat TERGUGAT, telah menikahsecara sah pada hari Senin tanggal 31 Oktober 2011 di hadapan Pejabat KantorUrusan Agama Kecamatan Karanggede
    Kabuapten Boyolali, sesuai denganDuplikat Akta Nikah tertanggal 17 Juli 2014 telah sesuai dengan Kutipan AktaNikah No. 409/20/X/2011 tanggal 31 Oktober 2011;Bahwa setelah akad nikah Tergugat mengucapkan Sighot Taklik Talak dihadapanPejabat Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali;Bahwa status sebelum menikah Penggugat berstatus Perawan dan Tergugat DudaCerai;Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersama dirumah orang tuaPenggugat, selama kurang lebih 2 (dua) tahun
    Fotokopi Duplikat Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Kantor UrusanAgama Kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali Nomor : 409/20/X/2011,tanggal 31 Oktober 2011, yang sudah dinasegelen dan bermaterai cukup setelahdicocokkan ternyata telah sesuai dengan aslinya, oleh Ketua Majelis diparaf dandiberi tanda P2;Menimbang, bahwa selain bukti bukti surat tersebut Penggugat telah mengajukanbukti saksisaksi:1.
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri yang sah, menikah di hadapanPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede padatanggal 31 Oktober 2011;Nomor Perkara : 0879/Pdt.G/2014/PA.Bihalaman 7 dari 11 halaman2. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup rukun harmonis, tinggalbersama di rumah orang tua Penggugat dan telah dikaruniai orang anak bernama :Aldo Vivian Lendro;3.
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinanputusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepadaPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, kabupatenBoyolali untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;6.
Register : 27-11-2014 — Putus : 25-05-2015 — Upload : 24-06-2015
Putusan PA BOYOLALI Nomor 1581/Pdt.G/2014/PA.Bi
Tanggal 25 Mei 2015 — Perdata
190
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinan putusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Banyumanik, kota Semarang untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;4.
    Bahwa Penggugat dan Tergugat telah menikah pada tanggal 13 Nopember 2011,tercatat di Kantor Urusan Agama kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolalali,Putusan Nomor 1581/Pdt.G/2014/PA.BiHalaman dari 13 halamansebagaimana yang tercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 450/41/XI/2011,tanggal 14 Nopember 2011, dan sesaat setelah akad nikah Tergugat mengucapkansighot talik talak..
    tidak datang menghadap dipersidangan ;Menimbang, bahwa untuk meneguhkan dalil gugatannya, Penggugat telahmengajukan bukti surat berupa:1 Fotokopi Kartu Tanda Penduduk Penggugat Nomor : 3309146505800001 tanggal24 Desember 2013 yang dikeluarkan oleh kantor Kependudukan dan PencatatanSipil Kabupaten Boyolali, yang telah di nasegelen dan bermaterai cukup setelahdicocokkan ternyata telah sesuai dengan aslinya, (tanda P.1);2 Fotokopi Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede
    makaberdasarkan ketentuan Pasal 49 ayat (1) huruf a dan Pasal 73 ayat (1) UndangUndangNomor 7 Tahun 1989 sebagaimana yang telah diubah dengan UndangUndang Nomor 3Tahun 2006 dan UndangUndang Nomor 50 Tahun 2009, Pengadilan Agama Boyolaliberwenang untuk memeriksa, memutus, dan menyelesaikan gugatan Penggugat;Menimbang, bahwa Penggugat mendalilkan gugatannya bahwa Penggugat danTergugat adalah suami isteri yang yang telah menikah pada tanggal 13 Npember 2011tercatat di Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede
    Kabupaten Boyolalisebagaimana Fotokopi Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Kantor UrusanAgama Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali Nomor 450/41/XI/2011 tanggal14 Nopember 2011, berdasarkan bukti P.2 yang telah memenuhi syarat untuk dijadikansebagai alat bukti surat, terbukti menurut hukum Penggugat dan Tergugat adalah suamiisteri yang sah, oleh karenanya Penggugat mempunyai kedudukan hukum (legalstanding) sebagai pihak dalam perkara ini sehingga gugatan perceraian Penggugatterhadap Tergugat
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinanputusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepadaPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, kabupatenBoyolali dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama KecamatanBanyumanik, kota Semarang untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;4.
Upload : 16-07-2014
Putusan PA BOYOLALI Nomor 300/Pdt.G/2014/PA.Bi
Perdata
30
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinan putusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp.386.000,- (tiga ratus delapan puluh enam ribu rupiah);
    PUTUSANNomor 0300/Pdt.G/2014/PA.BiBISMILLAHIR RAHMANIR RAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkara tertentu padatingkat pertama, dalam persidangan Majelis, telah menjatuhkan putusan atas perkara CeraiGugat antara :Penggugat, umur 33 tahun, agama Islam, pekerjaan dagang HP, tempat kediamandi Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali, selanjutnyadisebut Penggugat ;MELAWANTergugat, umur 39 tahun, agama Islam, pekerjaan dagang HP,
    Bahwa Penggugat dan Tergugat telah menikah pada tanggal 25 Oktober 1999, tercatatdi Kantor Urusan Agama kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali, sebagaimanayang tercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 296/37/X/1999, tanggal 25Oktober 1999, dan sesaat setelah akad nikah Tergugat mengucapkan sighot ta'lik talak;.
    Bahwa pada tanggal 11 Juli 2013 Penggugat dan Tergugat menikah lagi (rujuk) diKantor Urusan Agama kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali, sebagaimana yangtercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 231/09/VII/2013, tanggal 01 Juli 2013,dan sesaat setelah akad nikah Tergugat mengucapkan sighot ta'lik talak;.
    Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersama dirumah orang tuaPenggugat di Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali selama 3 minggu dantelah hidup sebagaimana layaknya suami istri namun belum dikaruniaiketurunan;. Bahwa sejak awal menikah rumah tangga Penggugat dengan Tergugat mulai tidaktenteram sering terjadi perselisihan dan pertengkaran yang disebabkan :a.
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinanputusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tanpa bermeterai kepadaPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede, kabupatenBoyolali, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5.
Register : 18-09-2020 — Putus : 21-10-2020 — Upload : 22-10-2020
Putusan PA BOYOLALI Nomor 1383/Pdt.G/2020/PA.Bi
Tanggal 21 Oktober 2020 — Penggugat melawan Tergugat
104
  • PUTUSANNomor 1383/Pdt.G/2020/PA.Bi7 7DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam sidang Majelis telah menjatuhkan putusandalam perkara Cerai Gugat antara :P, umur 26 tahun, agama Islam, Pekerjaan Swasta, Pendidikan SekolahLanjutan Tingkat Pertama, tempat kediaman diKecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, sebagaiPenggugat;MelawanT, umur 31 tahun, agama Islam, Pekerjaan Swasta, Pendidikan SekolahLanjutan
    Bahwa pada tanggal 11 Juli 2010 Penggugat dengan Tergugattelah melangsungkan pernikahan yang sah dan dicatat oleh PegawaiPencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali sebagaimana dalam Kutipan Akta Nikah Nomor:208/23/VII/2010 tertanggal 12 Juli 2010. Saat menikah Penggugatberstatus Perawan dan Tergugat berstatus Jejaka;2.
    Saksi I, umur tahun, agama Islam, pekerjaan Swasta, tempat tinggalKecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, telan memberikanketerangan di bawah sumpah pada pokoknya sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karenasebagai tetangga dekat; Bahwa saksi tahu Penggugat dan Tergugat menikah pada 11 Juli2010; Bahwa saksi tahu Penggugat dan Tergugat setelah menikahtinggal bersama di rumah orang tua Penggugat di Dukuh BlumbangWetan RT. 03/ RW. 02, Desa Bantengan, Kecamatan Karanggede
    Karanggede,Kabupaten Boyolali, dan telah dikaruniai keturunan 1 orang anak yaitubernama Anak, lakilaki, Sekarang ikut Tergugat.
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri yang sah,yang menikah di hadapan Pegawai Pencatat Nikah Kantor UrusanAgama Kecamatan KUA Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolallipada tanggal 11 Juli 2010;2.
Register : 10-08-2020 — Putus : 22-10-2020 — Upload : 22-10-2020
Putusan PA BOYOLALI Nomor 1094/Pdt.G/2020/PA.Bi
Tanggal 22 Oktober 2020 — Penggugat melawan Tergugat
164
  • Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri syah yangmenikah pada tanggal 30 Desember 2016, tercatat di Kantor UrusanAgama Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, sebagaimana yangtercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 0373/24/XII/2016 tanggal30122016;2. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersamadi rumah kontrakan di XXXX, Kota Jakarta Timur selama 2 tahun 3bulan, sudah melakukan hubungan layaknya suami istri (dada dhukul)Hal. 1 dari 13 Hal. Put.
    Fotokopi Buku Kutipan Akta Nikah dari KUA Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali Nomor 0373/24/XII/2016 tanggal 30 Desember2016, yang bermeterai cukup dan telah sesuai dengan aslinya (BuktiHal. 3 dari 13 Hal. Put. No. 1094/Pdt.G/2020/PA.BiP.2);3.
    Fotokopi Surat Keterangan Domisili Pemohon Nomor 474/10/VIII/2020tanggal 10 Agustus 2020, yang dikeluarkan oleh Kepala DesaGrogolan, Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, bermeteraicukup dan telah sesuai dengan aslinya (Bukti P.3);Menimbang, bahwa selain bukti surat Surat tersebut Penggugat telahmengajukan bukti saksi saksi :1.
    Jakarta Timur,dan telah dikaruniai keturunan 1 orang anak yang bernama ANAKsekarang dalam asuhan Penggugat; Setahu saksi, Penggugat dan Tergugat sekarang sudah berpisahtempat tinggal, sejak bulan Maret 2019 yang lalu, karena Penggugatpergi meninggalkan Tergugat dan pulang ke rumah saya di DukuhTawangsari RT.002,RW.001, Desa Grogolan, Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali, dan sejak berpisahn Penggugat dan Tergugat tidakHal. 5 dari 13 Hal.
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri yang sah,yang menikah di hadapan Pegawai Pencatat Nikah Kantor UrusanAgama Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali pada tanggal 30Desember 2016;2. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup rukunharmonis, tinggal bersama di rumah orang tua Tergugat di XXXX, KotaJakarta Timur dan telah dikaruniai 1 anak bernama ANAK sekarang dalamasuhan pihak Penggugat;3.
Register : 16-05-2017 — Putus : 16-06-2017 — Upload : 26-07-2017
Putusan PA BOYOLALI Nomor 739/Pdt.G/2017/PA.Bi
Tanggal 16 Juni 2017 — Pemohon Termohon
71
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinan penetapan ikrar talak kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp.346.000,- (tiga ratus empat puluh enam ribu rupiah);
    Bahwa Pemohon dan Termohon telah menikah pada tanggal 12 Januari2017, tercatat di Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali, sebagaimana yang tercantum dalam Kutipan AktaNikah Nomor : 0029/029/V2017, tanggal 12012017;2. Bahwa sebelum menikah Pemohon berstatus duda mempunyai tiga oranganak sedangkan Termohon berstatus janda;3.
    Bahwa puncak keretakan rumah tangga antara Pemohon dan Termohonterjadi pada bulan Maret 2017, yang akibatnya saat Pemohon sedangberada di sawah Termohon pergi meninggalkan Pemohon tanpa pamitkepada Pemohon, Termohon pulang ke rumah orangtua Termohon diDukuh Sengon RT.006 RW.001, Desa Pinggir, Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali;6.
    Fotokopi Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali, Nomor : 0029/029//2017,tanggal 12 Januari 2017, bukti surat tersebut telah diberi meterai cukup dantelah dicocokkan dengan aslinya yang ternyata sesuai, lalu oleh KetuaMajelis diberi tanda P.2 dan diparaf;Menimbang, bahwa selain bukti surat tersebut di atas, Pemohon jugamengajukan saksisaksi yang memberikan keterangan di bawah sumpah padapokoknya sebagai berikut:Saksi Pertama : Jalil bin
    Kisdi, umur 62 tahun, agama Islam, pekerjaan tani,bertempat tinggal di Dukuh Grogolan RT.003 RW. 003 DesaGrogolan Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali; Saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon karena sebagai tetangga; Saksi tahu, Pemohon dan Termohon adalah suami isteri;Saksi kenal dengan Pemohon sejak kecil sedangkan dengan Termohon sejakmenjadi isteri Pemohon; Setahu saksi selama menikah Pemohon dan Termohon belum di karuniaianak; Setelah menikah Pemohon dan Termohon hidup bersama di rumah orang
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untukmenyampaikan salinan penetapan ikrar talak kepada Pegawai PencatatNikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede KabupatenBoyolali, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5.
Register : 25-03-2013 — Putus : 02-07-2013 — Upload : 25-11-2013
Putusan PA SALATIGA Nomor 0338/Pdt.G/2013/PA.Sal.
Tanggal 2 Juli 2013 — -
170
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Salatiga untuk mengirimkan salinan putusan ini setelah mempunyai kekuatan hukum tetap ke Kantor Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali dan Kantor Urusan Agama Kecamatan Suruh, Kabupaten Semarang, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;---------------------------------------------------------4. Menghukum Penggugat untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 426.000,- (empat ratus dua puluh enam ribu rupiah);
    0338/Pdt.G/2013/PA.Sal.BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Salatiga yang memeriksa dan mengadiliperkara perdata dalam tingkat pertama dalam persidangan Majelis telahmenjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara cerai gugat antara :, Umur 23 tahun, Agama Islam , pekerjaan Guru Wiyata Bhakti,pendidikan SMA, semula tempat tinggal / kediamandi Dusun , Desa , Kecamatan Suruh, KabupatenSemarang, sekaerang berdomisili di Dusun ,Desa , Kecamatan Karanggede
    Bahwa pada tanggal 06 Juni 2010, Penggugat dengan Tergugatmelangsungkan pernikahan yang dicatat oleh Pegawai PencatatNikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede KabupatenBoyolali (Kutipan Akta Nikah Nomor : /07/VI/2010 seri DT tanggal07 Juni 2010);2. Bahwa setelah pernikahan tersebut, Penggugat dengan Tergugatbertempat tinggal di rumah orang tua Tergugat di Desa Suruhselama 2 tahun 3 bulan.
    Bahwa puncak keretakan rumah tangga Penggugat dan Tergugatterjadi pada bulan September tahun 2012, antara Penggugat denganTergugat berpisah rumah yakni Penggugat pulang kerumah orangtuanya di Karanggede karena diusir Tergugat yang hingga kini sudah6 (enam) bulan lamanya;5.
    tidakdipergunakan/ tidak hadirdipersidangan 5 $$ 22222 n nner n nnn enn nnn =Bahwa untuk memperkuat dalil gugatannya Penggugat dipersidangan telah mengajukan:e Fotocopy Kartu Tanda Penduduk atas nama Penggugat nomor tanggal 19 Maret 2008 yang dikeluarkan oleh Kantor dinasKependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Semarang,bermaterai cukup dan telah dilegalisir, (bukti P.1);e Fotocopy Kutipan Akta Nikah Nomor : /07/V1/2010 tertanggal 06Juni 2010 yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede
    dibawah sumpahnya memberikan keterangan dipersidangan sebagai berikut : e Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karenabertetangga; e Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri yang menikahpada tahun 2010;e Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat tinggal bersamadi rumah orang tua Tergugat sampai sekarang sudah dikaruniaiseorang anak;e Bahwa pada mulanya rumah tangga Penggugat dalam keadaanharmonis, namun sejak bulan September 2012 Penggugat pulangke rumah orang tuanya sendiri di Karanggede
Register : 01-02-2011 — Putus : 09-03-2011 — Upload : 07-03-2014
Putusan PA DEMAK Nomor 0002/Pdt.P/2011/PA Dmk.
Tanggal 9 Maret 2011 — PEMOHON CALON MEMPELAI
140
  • Asyhadi) berstatusjejaka dan CALON ISTRI ZZZ berstatus Perawan, dan antara keduanya tidak ada hubungannasab, sedarah maupun sesusuan ataupun hubungan mahram, atau dengan kata lain tidakterdapat halangan syara' untuk melangsungkan pernikahan;Bahwa pada bulan Oktober 2010 cucu Pemohon tersebut sudah melamar calonisterinya tersebut ; Bahwa Pemohon bermaksud akan menikahkan cucu Pemohon dengan seorangperempuan bernama CALON ISTRI ZZZ tersebut dan Pemohon telah mendaftarkan keKantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede
    pembacaan surat permohonanPemohon, yang isinya tetap dipertahankan oleh Pemohon ; Menimbang, bahwa Pemohon telah menghadirkan cucu Pemohon yang bernama : ZZZ , lahir pada tanggal OS April 1993 (umur 18 tahun), agama Islam, Pekerjaan Tani,bertempat tinggal di Kabupaten Demak, selanjutnya menerangkan sebagai berikut :e Bahwa ia cucu kandung Pemohon dan maksud didatangkannya di persidangan karenakakeknya (Pemohon) mengajukan dispensasi kawin untuk dirinya ; e Bahwa ia akan mencatatkan pernikahan di KUA Karanggede
    , tetapi ditolak karenaumurnya baru 18 tahun, sehingga belum memenuhi syarat usia perkawinan ; e Bahwa ia sudah mempunyai calon istri bernama CALON ISTRI ZZZ, lahir tanggal 27Oktober 1992 (umur 18 tahun), Agama Islam, Pekerjaan , Tempat tinggal di DesaManyaran, Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, yang dikenal sudah lama, dancucu Pemohon tersebut sudah melamar calon istrinya tersebut, dan calon istrinya danorang tuanya telah menerima lamaran tersebut :e Bahwa ia sudah siap menjadi suami yang
    Surat Penolakan Pernikahan dari Kantor Urusan Agama Kecamatan Karanggede No.Kk.11.09.07/03/I/2011, tertanggal 25 Januari 2011, yang oleh Ketua Majelis diberi tandaMenimbang, bahwa Pemohon selain mengajukan bukti surat, juga telahmengajukan tiga orang saksi sebagai berikut : 1.
    Bahwa cucu Pemohon tersebut akan menikah dengan calon istrinya, akan tetapi ditolakoleh KUA Kecamatan Demak, Kabupaten Demak dan KUA Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali karena anak Pemohon tersebut belum mencapai syarat umurperkawinan ; 2.
Register : 24-03-2014 — Putus : 12-02-2014 — Upload : 24-03-2014
Putusan PN KAB SEMARANG Nomor 177/Pid.B/2013/PN.Ung.
Tanggal 12 Februari 2014 — TERDAKWA : SUPRAPTO Bin (Alm) CITRO SUDARMO
366
  • melawan hukum, ternak , yangdilakukan pada waktu malam dalam sebuah rumah atau di pekarangantertutup yang ada rumahnya, yang dilakukan oleh orang yang ada di situtidak diketahui atau tidak dikehendaki oleh yang berhak , dilakukan olehdua orang atau lebih dengan bersekutu , yang dilakukan terdakwa dengancara sebagai berikut : 22020noe nnn ne enon nn nnn =e Bahwa pada hari Rabu tanggal 21 Agustus 2013, sekira jam 17.00 Wib,saat saksi SLAMET RIYADI Bin SUPARNO sedang melintas di jalanRaya Wonosegoro Karanggede
    tepatnya di depan gerbang pintumasuk SMA Karanggede Klari saksi SLAMET RIYADI Bin SUPARNOdihentikan oleh terdakwa SUPRAPTO Bin (Alm) CITRO SUDARMOyang saat itu sedang berada di Gapura Masuk SMA Karanggede,setelah bertemu lalu mengobrol masalah pekerjaan terdakwa yaitumasalah rongsok yang menurut terdakwa sekarang sulit, selanjutnyadalam pembicaraan tersebut terdakwa punya rencana atau ide untukmengambil sapi di wilayah Dsn.
    Karanggede Kabupaten Boyoalisekitar jam 05.30 Wib kemudian Sapi di Ikat di Pohon di Tegalan, yangsaat itu agak jauh dari jalan Raya ;Bahwa selanjutnya terdakwa dan saksi SLAMET RIYADI BinSUPARNO menjual 1 (Satu) ekor sapi tersebut kepada saksi RUKIMINBin MARSIN seharga Rp 7.500.000, ( tujuh juta lima ratus ribu rupiah )dan dari hasil penjualan sapi tersebut terdakwa mendapat bagiansebesar Rp 5.000.000, ( lima juta rupiah ) sementara saksi SLAMETRIYADI Bin SUPARNO mendapat bagian sebesar Rp 2.500.000
    SuruhKabupaten Semarang, kemudian istri saksi langsung membangunkansaksi, setelah saksi cek ternyata sapi telah hilang dan sudah tidak ada didalam kandang lagie Bahwa saksi melihat bekas telapak kaki sapi, setelah saksi lacak bekastelapak kaki sapi tersebut sampai ke sungai Boyoromo dan setelahsampai di sungai tersebut bekas telapak kaki sapi telah hilang/tidakmembekas.e Bahwa pada hari Kamis sekira pukul 11.30 wib, saksi pergi ke PasarHewan Karanggede untuk mencari sapi milik saksi yang telah hilang
    Karanggede akan diangkut /dibawadengan menggunakan sebuah truk menuju kearah Desa Wonosegoro,kemudian saksi langsung menghubungi Petugas Polsek Suruh danmeneruskan informasi yang saksi dapat tersebut untuk di tindak lanjuti.e Bahwa saksi mengetahui kalau pelaku pelaku pencurian sapi milik saksitelah tertangkap setelah mendapat kabar dari Polsek Suruh dan sapi miliksaksi telah ketemu dan berada di Polsek Suruh.e Bahwa terdakwa mengambil sapi tersebut tanpa seijin dari saksi selakupemiliknyae Saksi
Putus : 10-09-2014 — Upload : 23-10-2014
Putusan PA BOYOLALI Nomor 0574/Pdt.G/2014/PA.Bi
Tanggal 10 September 2014 — perdata
112
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinan penetapan ikrar talak kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp.346.000,- ( tiga ratus empat puluh enam ribu rupiah);
    PUTUSANNomor : 0574/Pdt.G/2014/PA.BiBISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkara tertentudalam tingkat pertama telah menjatuhkan putusan dalam perkara cerai talak antara :PEMOHON, umur 25 tahun, agama Islam, pekerjaan buruh bangunan, pendidikanSD, tempat kediaman di dukuh Klisat RT.02 RW. 04 desaGrogolan Kecamatan Karanggede kabupaten Boyolali,sebagai Pemohon;MELAWANKURNIASIH binti SAFROWI, umur 25 tahun, agama
    untuk meneguhkan dalildalilnya Pemohon dipersidangantelah mengajukan buktibukti surat berupa :Hal 3 dari 10 hal Put No 0574/2014/PA Bi1 Fotokopi Kartu Tanda Penduduk Pemohon Nomor : 3309142810880002, tanggal 11September 2012 yang dikeluarkan oleh kantor Kependudukan dan Pencatatan SipilKabupaten Boyolali, bukti surat tersebut telah diberi meterai cukup dan telahdicocokkan sesuai dengan aslinya (bukti P.1 )2 Fotokopi Duplikat Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Kantor UrusanAgama Kecamatan Karanggede
    , kabuaten Boyolali, Nomor : 462/31/XI/2007,tanggal 22 April 2007, bukti surat tersebut telah diberi meterai cukup dan telahdicocokkan sesuai dengan aslinya ( bukti P.2 )3 Asli Surat Keterangan tanggal 23 April 2014 yang dikeluarkan oleh Kantor Kepaladesa Grogolan, kecamatan Karanggede, bermeterai cukup, ( bukti P.3 );Bahwa bukti P.1 ,P.2 dan P.3 bermeterai cukup, dan setelah diperiksa ternyatatelah sesuai dengan aslinya ;Menimbang, bahwa Pemohon didepan persidangan membenarkan danmenerima buktibukti
    seorang anak Bahwa setelah menikah, Pemohon dan Termohon hidup bersama di rumahorang tua pemohon 2 tahun kemudian sejak tahun 2010 termohon pergimeninggalkan pemohon hingga sekarang pisah 4 tahun lamanya tidak diketahui alamatnya Bahwa selama pisah termohon tidak pernah pulangBahwa pemohon pernah mencari termohon ke tempat tingal orang tuatermohon namun tidak ketemuSUPARDI bin PARMO, umur 48 tahun, agama Islam, pekerjaan tani, bertempat tinggaldi dukuh Klisat RT.02 RW. 04 desa Grogolan Kecamatan Karanggede
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinanpenetapan ikrar talak kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agamakecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali untuk dicatat dalam daftar yangdisediakan untuk itu;5.
Putus : 13-08-2014 — Upload : 04-09-2014
Putusan PA BOYOLALI Nomor 446/Pdt.G/2014/PA.Bi
Tanggal 13 Agustus 2014 — perdata
71
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinan penetapan ikrar talak kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp. 346.000,- (tiga ratus empat puluh enam rupiah);
    PUTUSANNomor : 446/Pdt.G/2014/PA.BiBISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkara tertentudalam tingkat pertama telah menjatuhkan putusan dalam perkara cerai talak antara :Sumyani bin Diran, umur 41 tahun, agama Islam, pekerjaan tani, pendidikan SD, tempatkediaman di dukuh Randusari RT. 16 RW. 03 desaBangkok, Kecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali,sebagai Pemohon;melawanMaryati binti Tukidi, umur 34 tahun,
    agama Islam, pekerjaan tani, pendidikan SD,dahulu tempat kediaman di dukuh Randusari RT. 09 RW.03, desa Bangkok, Kecamatan Karanggede kabupatenBoyolali, sekarang tidak diketahui tempat tinggalnyadengan jelas dan pasti di wilayah Republik Indonesia,sebagai Termohon;Pengadilan Agama tersebutSetelah membaca dan mempelajari suratsurat perkara ;Setelah mendengar keterngan Pemohon serta para saksi;TENTANG DUDUK PERKARANYAMenimbang, bahwa Pemohon dalam surat permohonannya tertanggal 25 Maret2014 yang didaftarkan
    di Kepaniteraan Pengadilan Agama BoyolaliNomor : 0446/Pdt.G/2014/PA.Bi telah mengajukan permohonan untuk melakukan cerai talak terhadapTermohon dengan uraian/alasan sebagai berikut :Hal dari 10 hal Put No 373Pdt.G/2014/PA BiBahwa Pemohon telah menikah dengan Termohon pada tanggal 03 Agustus 1993 yangdicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama karanggede, kabupatenBoyolali berdasarkan Kutipan Akta Nikah Nomor : 161/158/3/8/1993 tanggal 03Agustus 1993 ;2.
    P.3 dandiparaf;Bahwa bukti P.1 ,P.2 dan P.3 bermeterai cukup, dan setelah diperiksaternyata telah sesuai dengan aslinya ;Menimbang, bahwa Pemohon didepan persidangan membenarkan danmenerima buktibukti surat tersebut ;Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil gugatannya Pemohonmenghadirkan saksi saksi dan telah didengar keterangannya secara terpisah sebagaiberikut;Sudardi bin Sadi, umur 53 tahun, agama Islam, pekerjaan tani, bertempat tinggal didukuh Randusari RT. 13 RW. 04 desa Bangkok, Kecamatan Karanggede
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Boyolali untuk menyampaikan salinanpenetapan ikrar talak kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agamakecamatan Karanggede, kabupaten Boyolali untuk dicatat dalam daftar yangdisediakan untuk itu;5.
Register : 22-09-2017 — Putus : 29-01-2018 — Upload : 21-03-2019
Putusan PA BOYOLALI Nomor 1351/Pdt.G/2017/PA.Bi
Tanggal 29 Januari 2018 — Penggugat melawan Tergugat
158
  • SALINAN PUTUSANNomor 1351/Pdt.G/2017/PA.BiBISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam sidang majelis telah menjatuhkan putusanperkara Cerai Gugat antara :SARMINAH binti SLAMET, umur 53 tahun, agama Islam, pendidikan SD,pekerjaan Pedagang Pakaian, bertempat tinggal diDukuh Blimbing RT.001 RW. 003 Desa KlariKecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali, yangselanjutnya disebut sebagai
    PENGGUGAT;melawanSARNO ARIFIN bin KARTODIKROMO, umur 61 tahun, agama Islam,pendidikan SD, pekerjaan Sopir, tempat kediaman diDukuh Blimbing RT.001 RW. 003 Desa KlariKecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali,sekarang tidak diketahui alamatnya dengan jelas dan pasti diwilayah Republik Indonesia, selanjutnya disebut sebagai"Tergugat";Pengadilan Agama tersebut;Telah memeriksa dan mempelajari berkas perkara;Telah mendengar keterangan Penggugat dan Tergugat serta para saksi di mukasidang;Putusan Nomor 1351
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri syah yangmenikah pada tanggal 18101982, tercatat di Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, sebagaimana yangtercantum dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 287/290/60/10/82 tanggal18101982;2.
    Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersamadi rumah orangtua Penggugat di Dukuh Blimbing RT.001 RW.003, DesaKlari, Kecamtan Karanggede, Kabupaten Boyolali selama 4 tahun,kemudian Penggugat dan Tergugat kadang hidup di rumah orangtuaPengugat dan kadang di rumah kontrakan di Kampung Karet Pasar BaruBarat RT.010 RW.007, Kelurahan Karet Tengsing, Kecamatan TanahAbang, Kota Jakarta Pusat selama 26 tahun 1 bulan, sudah melakukanhubungan layaknya suami istri (bada dhukul) dan telah di karuniai
    Fotokopi Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede , Kabupaten Boyolali Nomor : 287/290/60/10/82,Putusan Nomor 1351/Pdt.G/2017/PA.BiHalaman 4 dari 11 halamantanggal 18 Oktober 1982,, yang bermaterai cukup setelah dicocokkanternyata telah sesuai dengan aslinya, oleh Ketua Majelis diparaf dan diberitanda P2;c.
Register : 02-01-2019 — Putus : 20-02-2019 — Upload : 06-03-2019
Putusan PA BOYOLALI Nomor 0018/Pdt.G/2019/PA.Bi
Tanggal 20 Februari 2019 — Penggugat melawan Tergugat
163
  • PUTUSANNomor 0018/Pdt.G/2019/PA.BiDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Boyolali yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam sidang majelis hakim telah menjatuhkanputusan perkara Cerai Gugat antara:P, umur 40 tahun, agama Islam, pekerjaan Asisten Rumah Tangga, pendidikanSMP, tempat kediaman di Dukuh Jatisari RT.0O03 RW.001,Desa Mojosari, Kecamatan Karanggede, KabupatenBoyolali, sebagai Penggugat;melawanT, umur 52 tahun, agama Islam, pekerjaan
    petani, pendidikan SMA, tempatkediaman di Dukuh Jatisari RT.003 RW.001, Desa Mojosari,Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali, sebagaiTergugat;Pengadilan Agama tersebut;Telah mempelajari Suratsurat yang berkaitan dengan perkara ini;Telah mendengar keterangan Penggugat dan saksisaksi di persidangan;DUDUK PERKARABahwa Penggugat dalam surat gugatannya tanggal 27 Desember 2018yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Boyolali dengan registerNomor 0018/Pdt.G/2019/PA.Bi tanggal 02 Januari 2019
    Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat hidup bersama kadangdi rumah orang tua Penggugat di Dukuh Jatisari RT.OO3 RW.001, DesaMojosari, Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali kadang di rumahorang tua Tergugat yang masih satu desa selama 6 tahun, kemudian dirumah bersama di Dukuh Jatisari RT.0O2 RW.001, Desa Mojosari,Kecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali selama 16 tahun 8 bulan,sudah melakukan hubungan layaknya suami istri (bada dukhul) dan telahdikarunial dua orang anak yang bernama :a.
    Bahwa puncak keretakan rumah tangga Penggugat dan Tergugat terjadipada bulan Agustus 2018 karena Tergugat tidak bertanggung jawab kepadakeluarga akhirnya Penggugat pulang ke rumah orang tua Penggugat diDukuh Jatisari RT.0O3 RW.001, Desa Mojosari, Kecamatan Karanggede,Kabupaten Boyolali;5.
    Fotokopi Buku Kutipan Akta Nikah dari Kantor Urusan AgamaKecamatan Karanggede, Kabupaten Boyolali Nomor : 303/14/XII/95tanggal 18 Desember 1995, yang bermeterai cukup dan telah sesuaidengan aslinya (Bukti P.2);ll.