Ditemukan 48167 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 12-12-2019 — Putus : 16-01-2020 — Upload : 13-08-2021
Putusan PN BANGIL Nomor 667/Pid.B/2019/PN Bil
Tanggal 16 Januari 2020 — Penuntut Umum:
1.IRFAN HARISMAN, SH
2.ARTHEMAS SAWONG, SH.
Terdakwa:
MAHRUS bin MINAN
255
  • Arifin, dibawah sumpah pada pokoknya memberikan keterangan sebagaiberikut:Bahwa yang saksi ketahui dalam perkara ini adalah mengenai kasuspencurian yang dilakukan oleh Terdakwa Mahrus bersama temannya yangbernama Maulana Ishaq;Bahwa peristiwa pencurian tersebut terjadi padahari Sabtu tanggal 24November 2018 sekira pukul 07.30 Wib, bertempat di pinggir jalan di areapersawahan yang beralamat di Dusun Karang Panas Desa OroOro OmboWetan Kecamatan Rembang Kabupaten Pasuruan;Bahwa barang yang dicuri oleh
    Maulana Ishag, dibawah sumpah pada pokoknya memberikan keterangansebagai berikut:Bahwa saksi dan Terdakwa Mahrus Bin Minan telah melakukan pencurianpada hari Sabtu tanggal 24 November 2018 sekira pukul 07.30 Wib,bertempat di pinggir jalan di area persawahan yang beralamat di DusunKarang Panas Desa OroOro Ombo Wetan Kecamatan RembangKabupaten Pasuruan;Bahwa barang yang dicuri adalah 1 (Satu) unit Sepeda Motor Honda Vario125 CC tahun 2014 warna putih dengan Nopol : N6807TAM milik SaksiSutikno;Bahwa
    adalah 1 (Satu) unit Sepeda MotorHonda Vario 125 CC tahun 2014 warna putih dengan Nopol : N6807TAMmilik Saksi Sutikno;Bahwa yang mempunyai ide atau rencana dan menunjukkan target sepedamotor untuk dicuri adalah Terdakwa sendiri, sedangkan Saudara MaulanaIshaq berperan mengambil sepeda motor milik korban dengan cara merusaklubang/rumah kunci kontak sepeda motor menggunakan alat berupa kunci Tyang sudah disiapkan oleh Saudara Maulana Ishaq;Bahwa sepeda motor milik korban tersebut kemudian dijual olen
    alat bukti dan barang bukti yangdiajukan diperoleh faktafakta hukum sebagai berikut: Bahwa Terdakwa Mahrus Bin Minan telah melakukan pencurian pada hariSabtu tanggal 24 November 2018 sekira pukul 07.30 Wib, bertempat dipinggir jalan di area persawahan yang beralamat di Dusun Karang PanasDesa OroOro Ombo Wetan Kecamatan Rembang Kabupaten Pasuruan; Bahwa Terdakwa melakukan pencurian tersebut bersama dengan SaksiMaulana Ishaq (Terdakwa dalam berkas perkara terpisah); Bahwa barang yang diambil atau dicuri
    adalah 1 (satu) unit Sepeda MotorHonda Vario 125 CC tahun 2014 warna putih dengan Nopol : N6807TAMmilik Saksi Korban Sutikno; Bahwa Terdakwa dan Saudara Maulana Ishaq mengambil atau mencuri 1(satu) unit Sepeda Motor Honda Vario 125 CC tahun 2014 warna putihdengan Nopol : N6807TAM tanpa ada jjin dari Saksi Korban Sutikno selakupemiliknya; Bahwa yang mempunyai ide atau rencana dan menunjukkan target sepedamotor untuk dicuri adalah Terdakwa Mahrus Bin Minan, sedangkan SaudaraMaulana Ishag berperan
Register : 05-03-2019 — Putus : 15-04-2019 — Upload : 09-08-2021
Putusan PN SIAK SRI INDRAPURA Nomor 63/Pid.B/2019/PN Sak
Tanggal 15 April 2019 — Penuntut Umum:
REVIANA MUTIARA INDAH, SH
Terdakwa:
SUGENG Als ANTO Bin AHMAD YUSUF
189
  • ada hubunganKel Ua 10a j =e nc tccre re e eeeetinBahwa pada hari Jumat tanggal 26 Oktober 2018 sekitar Pukul 03.15Wib saksi memarkirkan sepeda motornya di Pos Menara B7 KebunUjung Tanjung PT Ivo Mas Tunggal Kecamatan Kandis Kabupaten Siakdan saksi melihat sepeda motr milik saksi REZA telah di parkirbersebelahan dengan sepeda motor milik SakSi;Bahwa saksi mengetahui kejadian pencurian setelah saksi diberitahuoleh pihak kepolisian;Bahwa 1 (satu) unit sepeda motor merk yamaha vixion warna hitamyang dicuri
    Siak;Bahwa pada hari Jumat tanggal 26 Oktober 2018 sekitar Pukul 03.30Wib saksi SUGENG mengambil sepeda motor yang bertempat di PosMenara B7 Kebun Ujung Tanjung PT Ivo Mas Tunggal KecamatanKandis Kabupaten Siak;Bahwa saksi SUGENG bersamasama terdakwa sebelum melakukanpencurian dengan cara terdakwa mengantarkan saksi SUGENGdengan sepeda motor menuju Pos Menara B7 Kebun Ujung TanjungPT lvo Mas Tunggal Kecamatan Kandis Kabupaten Siak;Bahwa 1 (satu) unit sepeda motor merk yama vixion warna hitamyang dicuri
    JOHAN: Bahwa pada hari Jumat tanggal 26 Oktober2018 sekitar Pukul 03.30 Wib terdakwa mengambil sepeda motoryang bertempat di Pos Menara B7 Kebun Ujung Tanjung PT Ivo MasTunggal Kecamatan Kandis KabupatenBahwa terdakwa bersamasama saksi sebelummelakukan pencurian lalu saksi mengantarkan terdakwa dengansepeda motor menuju Pos Menara B7 Kebun Ujung Tanjung PT IvoMas Tunggal Kecamatan Kandis KabupatenSe Kft setece eee cee ete erencesBahwa 1 (satu) unit sepeda motor merk yamahavixion warna hitam yang dicuri
    benar pada hari Jumat tanggal 26 Oktober 2018 sekitar Pukul03.30 Wib terdakwa mengambil sepeda motor yang bertempat di PosMenara B7 Kebun Ujung Tanjung PT Ivo Mas Tunggal KecamatanKandis Kabupaten Siak;Bahwa benar terdakwa bersamasama Saksi JOHAN sebelum melakukanpencurian dengan cara saksi JOHAN mengantarkan terdakwa dengansepeda motor menuju Pos Menara B7 Kebun Ujung Tanjung PT lvoMas Tunggal Kecamatan Kandis Kabupaten Siak;10Bahwa benar 1 (satu) unit sepeda motor merk yama vixion warna hitamyang dicuri
    Unsur "Dengan maksud untuk dimiliki secara melawanhukum:Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan seluruhnya atausebagian kepunyaan orang lain adalah sesuatu. barang/benda ituseluruhnya atau sebahagian milik orang lain, yang mempunyai nilai atauarti atas harta benda tersebut baik bersifat nilai ekonomis atau bersifatnilai tekhnis bagi pemiliknya, barang itu sepenuhnya atau sebahagiannyadapat ditaksir harganya, dan telah dicuri oleh pelaku atau telah berpindahtempat.
Putus : 22-05-2014 — Upload : 30-03-2015
Putusan PN TEBING TINGGI Nomor 226/Pid.B/2014/PN.TBT
Tanggal 22 Mei 2014 — AYU LESTARI;
5621
  • ratus ribu rupiah) dan ditawaroleh terdakwa AYU LESTARI sebesar Rp500.000,00 (lima ratus ribu), danterjual sebesar Rp.500.000,00 (lima ratus ribu), lalu saksi Bambangmemberikan uang hasil penjualan tersebut kepada MUHAMMAD ARIFINalias MEMET dan saksi Bambang mendapat upah sebesar RP50.000,00 (limapuluh ribu rupiah);Bahwa kemudian pada hari selasa tanggal 17 Desember 2013, terdakwa AYULESTARI dihubungi oleh saksi DESSY SULVIA yang mengatakan bahwaHandphone tersebut merupakan miliknya yang telah dicuri
    rupiah) dan ditawar oleh terdakwa AYU LESTARIsebesar Rp500.000,00 (lima ratus ribu), dan terjual sebesar Rp.500.000,00 (lima ratus ribu),lalu saksi Bambang memberikan uang hasil penjualan tersebut kepada MUHAMMADARIFIN alias MEMET dan saksi Bambang mendapat upah sebesar RP50.000,00 (lima puluhribu rupiah);Menimbang, bahwa kemudian pada hari selasa tanggal 17 Desember 2013, terdakwaAYU LESTARI dihubungi oleh saksi DESSY SULVIA yang mengatakan bahwa Handphonetersebut merupakan miliknya yang telah dicuri
Putus : 28-01-2015 — Upload : 14-04-2015
Putusan PN BLITAR Nomor 4/Pid.B/2015/PN Blt
Tanggal 28 Januari 2015 — ISMAIL bin ASNAN
195
  • Menyatakan terdakwa ISMAIL bin ASNAN bersalah melakukantindak pidana "mengambil barang sesuatu yang seluruhnya atausebagian kepunyaan orang lain dengan maksud untuk dimiliki secaramelawan hukum yang didahului disertai atau diikuti dengankekerasan atau ancaman kekerasan terhadap orang dengan maksuduntuk mempersiapkan atau mempermudah pencurian atau dalam haltertangkap tangan untuk memungkinkan melarikan diri sendiri ataupeserta lainnya atau untuk tetap menguasai barang yang dicuri"sebagaimana diatur
    dalam daerah hukum Pengadilan NegeriBlitar yang berwenang memeriksa dan mengadili, mengambil barang sesuatu,yang seluruhnya atau sebagian, kepunyaan orang lain dengan maksud untukdimiliki secara melawan hukum, yang didahului, disertai, atau dilkuti dengankekerasan atau ancaman kekerasan, terhadap orang dengan maksud untukmempersiapkan atau mempermudah pencurian, atau dalam hal tertangkap tanganuntuk memungkinkan melarikan diri sendiri atau peserta lainnya, atau untuk tetapmenguasai barang yang dicuri
    Krakal RT 01 RW IV kelurahanKlemunan Kecamatan Wlingi Kabupaten Blitar Terdakwa telah mengambilbarang sesuatu, yang seluruhnya atau sebagian kepunyaan orang laindengan maksud untuk dimiliki secara melawan hukum, yang didahului,disertai, atau dilkuti dengan kekerasan atau ancaman kekerasan, terhadaporang dengan maksud untuk mempersiapkan atau mempermudahpencurian, atau dalam hal tertangkap tangan untuk memungkinkanmelarikan diri sendiri atau peserta lainnya, atau untuk tetap menguasaibarang yang dicuri
    Unsur Mengambil barang sesuatu, yang seluruhnya atau sebagian,kepunyaan orang lain dengan maksud untuk dimiliki secara melawanhukum, yang didahului, disertai, atau dilkuti dengan kekerasan atauancaman kekerasan, terhadap orang dengan maksud ~ untukmempersiapkan atau mempermudah pencurian, atau dalam hal tertangkaptangan untuk memungkinkan melarikan diri sendiri atau peserta lainnya,atau untuk tetap menguasai barang yang dicuri;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan
    kemampuan bertanggungjawab atas segala perbuatannya;Berdasarkan fakta tersebut di atas maka unsur ini telah terpenuhi.r Mengambil baran n luruhnkepunyaan orang lain dengan maksud untuk dimiliki secara melawanhukum, yang didahului, disertai, ataudilkuti dengan kekerasan atauancamankekerasan, terhadap orang dengan maksud untukmempersiapkan ataumempermudah pencurian, atau dalamhaltertangkap tangan untuk memungkinkan melarikan diri sendiri ataupeserta lainnya, atau untuk tetap menquasai barang yang dicuri
Register : 02-12-2019 — Putus : 19-12-2019 — Upload : 30-12-2019
Putusan PN GUNUNG SITOLI Nomor 236/Pid.B/2019/PN Gst
Tanggal 19 Desember 2019 — Penuntut Umum:
1.FIRMAN H. SIMORANGKIR, SH.MH
2.DONA MARTINUS, SH
Terdakwa:
YOSUA WAU Als LILI
10314
  • hadir dipersidangan sehubungan dengan terjadinyadugaan tindak pidana Pencurian yang dilakukan oleh Terdakwa; Bahwa saksi mengetahui pencurian tersebut setelan Terdakwamengakui perbuatannya telah melakukan pencurian sebanyak 2 (dua)kali di bengkel milik saksi yaitu pada hari Sabtu tanggal 05 Oktober2019 sekira pukul 01.00 WIB dan pada hari Selasa tanggal 08 Oktober2019 sekira pukul 00.30 WIB yang dilakukan oleh Terdakwa, FirdausSakti Nehe Alias Daus dan Suirman Hulu Alias Suir; Bahwa barang yang dicuri
    pada tanggal 5 Oktober 2019 sekira pukul01.00 WIB adalah 2 (dua) baterai mobil kering merk GS type 50/12 Vwarna hijau dan barang yang dicuri pada tanggal 8 Oktober 2019 sekirapukul 00.30 WIB adalah 1 (satu) baterai mobil merk INCOE type N70/12 V, 1 (satu) baterai mobil merk GS type N 70/12 V, 4 (empat)baterai mobil merk GS type N 50/12 V, 1 (satu) baterai mobil merk NStype N 100/12 V dan 1 (satu) baterai mobil merk NS type N 40/12V; Bahwa total kerugian dari 10 (Sepuluh) baterai yang telah dicuri
    pada tanggal 5 Oktober 2019 sekirapukul 01.00 WIB adalah 2 (dua) baterai mobil kering merk GS type 50 /12 V warna hijau dan barang yang dicuri pada tanggal 8 Oktober 2019sekira pukul 00.30 WIB adalah 1 (Satu) baterai mobil merk INCOE typeN 70/12 V, 1 (Satu) baterai mobil merk GS type N 70 / 12 V, 4 (empat)Halaman 5 dari 15 Putusan Nomor 236/Pid.B/2019/PN Gstbaterai mobil merk GS type N 50/12 V , 1 (Satu) baterai mobil merk NStype N 100 / 12 V dan 1 (satu) baterai mobil merk NS type N 40 / 12V;Bahwa
    ADILMAN DAILI Alias ADILMAN yang dibacakan di persidangan padapokoknya sebagai berikut:Bahwa benar yang menjadi korban atas terjadinya dugaan tindak pidanapencurian tersebut adalah RICHAD SIPAHUTAR;Bahwa yang saksi ketahui tindak pidana Pencurian tersebut terjadipada hari Selasa tanggal 08 Oktober 2019 sekira pukul 07.00 di JalanBaloho Kecamatan Teluk dalam Kabupaten Nias Selatan Tepatnyadibengkel Sumber Jaya Service;Halaman 7 dari 15 Putusan Nomor 236/Pid.B/2019/PN GstBahwa benar barang yang dicuri
    pada tanggal 5 Oktober 2019 sekira pukul 01.00WIB adalah 2 (dua) baterai mobil kering merk GS type 50/12 V warna hijaudan barang yang dicuri pada tanggal 8 Oktober 2019 sekira pukul 00.30WIB adalah 1 (satu) baterai mobil merk INCOE type N 70/12 V, 1 (satu)baterai mobil merk GS type N 70/12 V, 4 (empat) baterai mobil merk GStype N 50/12 V, 1 (Satu) baterai mobil merk NS type N 100/12 V dan 1 (satu)baterai mobil merk NS type N 40/12V; Bahwa total kerugian dari 10 (Sepuluh) baterai yang telah dicuri
Register : 03-08-2020 — Putus : 24-09-2020 — Upload : 24-09-2020
Putusan PN KENDAL Nomor 91/Pid.B/2020/PN Kdl
Tanggal 24 September 2020 — Penuntut Umum:
SUKMAWATI, S.H., M.H.
Terdakwa:
SUSANTO Alias KENTHUS BIN SUMADI
7413
  • CINDY ZAENUREFRILKA FIRDAUSY yang melihat perbuatan terdakwa secara spontanberteriak sepeda motornya dicuri orang, sdri. NURUL SAADAH Binti ASADIyang mendengar teriakan anaknya langsung keluar rumah, dan melihatterdakwa sedang menuntun sepeda motor miliknya, karena sdri. NURULSAADAH Binti ASADI berusaha menghalangi terdakwa menendang sari.NURUL SA'ADAH Binti ASADI hingga jatuh tersungkur, setelah itu terdakwamembawa pergi sepeda motor milik sdri.
    CINDYZAENUR EFRILKA FIRDAUSY yang melihat perbuatan terdakwa secaraspontan berteriak sepeda motornya dicuri orang, sdri. NURUL SAADAH BintASADI yang mendengar teriakan anaknya langsung keluar rumah, danmelihat terdakwa sedang menuntun sepeda motor miliknya, sdri. NURULSAADAH Binti ASADI berusaha menghalangi terdakwa hingga jatuhtersungkur, kKemudian terdakwa pergi dengan membawa kabur sepeda motormilik sdri. NURUL SAADAH Binti ASADI tersebut, selanjutnya sdri.
    Saksi Nurul Saadah binti Asadi dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut:Bahwa Saksi kenal dengan Terdakwa, pernah menjadi teman dekatnya;Bahwa telah terjadi pencurian pada hari Jumat tanggal 12 Juni 2020,sekitar pukul 16:30 WIB di teras rumah kontrakan saksi di DukuhToboyo Rt.01 Rw.02 Desa Tosari, Kecamatan Brangsong, KabupatenKendal;Bahwa barang yang telah dicuri oleh terdakwa berupa : 1 (satu) unitSPM Honda Beat Fi Sporty CBS No.Pol H3664BHD NokaMH1JM8112LK042378 Nosin JM81E1042567
    Saksi Kunaeroh Binti Sukardi dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut:Bahwa pencurian terjadi pada hari Jumat tanggal 12 Juni 2020,sekitar pukul 16:30 WIB di teras rumah kontrakan saksi DukuhToboyo Rt.01 Rw.02 Desa Tosari, Kecamatan Brangsong, KabupatenKendal;Bahwa yang melakukan pencurian adalah Terdakwa Susanto aliasKenthus bin Sumadi dan yang menjadi korban pencurian adalah NurulSaadah binti Asadi;Bahwa barang yang telah dicuri oleh terdakwa berupa : 1 (satu) unitSPM Honda Beat
    Saksi Cindy Zaenur Efrilka Firdausy binti Zaenudin dibawah sumpah padapokoknya menerangkan sebagai berikut:Bahwa pencurian terjadi pada hari Jumat tanggal 12 Juni 2020,sekitar pukul 16:30 WIB di teras rumah kontrakan saksi DukuhToboyo Rt.01 Rw.02 Desa Tosari, Kecamatan Brangsong,Kabupaten Kendal;Bahwa yang melakukan pencurian adalah Terdakwa Susanto aliasKenthus bin Sumadi dan yang menjadi korban pencurian adalah ibusaksi Nurul Saadah binti Asadi;Bahwa barang yang telah dicuri oleh terdakwa berupa
Putus : 29-12-2014 — Upload : 24-11-2015
Putusan PN JENEPONTO Nomor 30/Pid.Sus/2014/PN.Jnp
Tanggal 29 Desember 2014 — Ino Saputra Hidayat Bin Kamiluddin
775
  • Pammanjengan telah dicuri dan setelah itu saksilangsung hubungi SAS Makassar selaku pengamanan kantortelkom Makassar melalui telepon dan menyampaikan kalau adakabel telkom yang dicuri setelah itu saksi bersama saksi MusakkirBin Mustaking Dg Liwang langsung ke Kp.
    Telkom;e Bahwa yang dicuri Terdakwa adalah kabel KU 100 (kabel udara)dengan panjang 600 meter milik PT. Telkom;e Bahwa saksi tidak tahu bagaimana cara Terdakwa mengambilkabel tersebut;e Bahwa waktu itu saksi mengetahui ada pencurian karena alarmuntuk wilayah Kec. Tamalatea berbunyi;e Bahwa setelah mengetahui ada bunyi alarm, saksi bersama dengansaksi Dardir Bin Dacing sekuriti di kantor Telkom Kab.
    Jenepontodan saksi selaku SAS Makassar selaku pengamanan kantorTelkom Makassar melalui telepon dan menyampaikan kalau adakabel Telkom yang dicuri setelah itu saksi bersama saksi Dardir BinDacing langsung ke Kp.
    Telkom;Bahwa yang dicuri Terdakwa adalah kabel KU 100 (kabel udara)dengan panjang 600 meter milik PT.
    Telkom;Bahwa ciri ciri kabel yang dicuri adalah kabel warna hitampanjangnya 100 meter;Terhadap keterangan saksi, Terdakwa membenarkannya;Menimbang, bahwa Terdakwa di persidangan memberikan keterangansebagai berikut:Bahwa kejadiannya pada hari Rabu tanggal 15 Oktober 2014sekitar pukul 01.00 dini hari wita bertempat di Kp. Pammanjengan,Kel. Bontotangnga, Kec. Tamalatea, Kab.
Putus : 01-06-2016 — Upload : 24-08-2016
Putusan PN GARUT Nomor 99/Pid.B/2016/PN Grt
Tanggal 1 Juni 2016 — NANO RIDWAN alias ANO bin ASMET
6616
  • ).Bahwa terhadap keterangan saksi, Terdakwa menyatakan tidak keberatan danmembenarkannya.2 Saksi Nanda Bin (Alm) Kasmita, memberikan keterangan di persidangan dengandi bawah sumpah menerangkan sebagai berikut:e Bahwa yang saya alami dalam perkara ini adalah menjadi saksi Pencurian yangdilakukan oleh Terdakwa.e Bahwa Pencurian tersebut terjadi pada hari Minggu, tanggal 31 Januari 2016sekira Pukul 23.00 WIB dikKampung Tiwu Genteng Desa Panggalih KecamatanCisewu Kabupaten Garut.e Bahwa barang yang dicuri
    Bahwa terdakwa telah melakukan tindak pidana Pencurian.e Bahwa terdakwa pernah dihukum dan terlibat tindak pidana pencuriandengan kekerasan yang ditangani oleh Kepolisian Sektor Sukajadi pada tahun2013 serta diajukan ke sidang Pengadilan dengan vonis (satu) tahun danmenjalani hukuman di Rutan Kebon Waru Bandung.e Bahwa Pencurian tersebut terjadi pada hari Minggu, tanggal 31 Januari 2016sekira Pukul 23.00 WIB diKampung Tiwu Genteng Desa PanggalihKecamatan Cisewu Kabupaten Garut.e Bahwa Barang yang dicuri
    ) sebagai subyek atau pelaku tindak pidana yangsedang diperiksa dalam perkara ini, maka dengan demikian unsur barangsiapa initelah terpenuhi;Unsur mengambil sesuatu barang;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta yang terungkap dipersidangan yangdiperoleh dari keterangan saksisaksi dan keterangan terdakwa serta dihubungkandengan barang bukti bahwa:e pada hari Minggu, tanggal 31 Januari 2016 sekira Pukul 23.00 WIBdikampung Tiwu Genteng Desa Panggalih Kecamatan Cisewu KabupatenGarut.e Bahwa Barang yang dicuri
    Unsur yang seluruhnya atau sebagian milik orang lain:Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkap dipersidangandan menurut keterangan saksi dan keterangan terdakwa sendiri, bahwa:pada hari Minggu, tanggal 31 Januari 2016 sekira Pukul 23.00 WIBdikKampung Tiwu Genteng Desa Panggalih Kecamatan Cisewu KabupatenGarut.Bahwa Barang yang dicuri berupa (satu) buah Tabung Gas LPG WarnaHijau ukuran 3 (tiga) Kg dan 10 (sepuluh) Kg Beras dalam Karung Bulog.Bahwa Terdakwa melakukan pencurian tersebut
    Unsur dengan maksud untuk memiliki barang itu dengan melawan hukum;Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkap dipersidangandan menurut keterangan saksi dan keterangan terdakwa sendiri, bahwa:Bahwa pada hari Minggu, tanggal 31 Januari 2016 sekira Pukul 23.00WIB diKampung Tiwu Genteng Desa Panggalih Kecamatan CisewuKabupaten Garut.Bahwa Barang yang dicuri berupa (satu) buah Tabung Gas LPG WarnaHijau ukuran 3 (tiga) Kg dan 10 (sepuluh) Kg Beras dalam Karung Bulog.Bahwa Terdakwa melakukan
Register : 29-06-2015 — Putus : 05-08-2015 — Upload : 13-04-2016
Putusan PN KOTOBARU Nomor 74/Pid.B/2015/PN Kbr
Tanggal 5 Agustus 2015 — DODI ALFIARDI Pgl. DODI Alias TUPAI
527
  • Kemudian saksi Riko Saputra memeriksa kondisi didalam mobil tersebut dan ditemukan 1 (satu) lembar surat jual beli ternak beserta 3(tiga) buah karcis dan menurut pengakuan saksi Rho dan saksi Marlis akan digunakanuntuk membawa seekor kerbau yang telah dicuri oleh Terdakwa dan Sdr. Manjuh.Kemudian kepada saksi Rio dan saksi Marlis diamankan ke Polres Solok untuk diprosesmenurut hukum yang berlaku, sedangkan Terdakwa dan Sdr.
    Joni, danlembar karcis dan surat ketarangan adalah surat yang digunakan untukmengangkut kerbau yang dicuri oleh saksi Indra Pgl. Rio dan saksi Marlis Pgl.Maralih;Menimbang, bahwa atas keterangan saksi tersebut Terdakwa menyatakan benardan tidak keberatan;3 SAKSI INDRA Pgl. RIO, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkansebagai berikut:e bahwa pada tanggal 02 Februari 2015 sekira pukul 02.30 WIB, saksi bersamadengan saksi Marlis Pgl.
    Manjuh (DPO) mengatakan bahwa ada seekor kerbau yangakan dicuri malam ini dan saksi, Sdr. Zal Pgl. Manjuh (DPO) dan Terdakwasepakat untuk mencuri kerbau tersebut;e bahwa Sdr. Zal Pgl. Manjuh (DPO) memberikan 1 (satu) lembar surat jual beliternak beserta 3 (tiga) buah karcis yang digunakan untuk mengangkut kerbauyang akan dicuri tersebut kepada saksi;e bahwa Sdr. Zal Pgl. Manjuh (DPO) dan Terdakwa pergi menuju Dusun SawahAro Jorong Panyalai Nagari Cupak Kec. Gunung Talang Kab.
    Joni, danlembar karcis dan surat ketarangan adalah surat yang digunakan untukmengangkut kerbau yang dicuri oleh saksi dan saksi Marlis Pgl. Maralih;Menimbang, bahwa atas keterangan saksi tersebut Terdakwa menyatakan benardan tidak keberatan;4 SAKSI MARLIS Pgl.
    Joni, danlembar karcis dan surat ketarangan adalah surat yang digunakan untukmengangkut kerbau yang dicuri oleh saksi Indra Pgl.
Register : 31-10-2019 — Putus : 12-11-2019 — Upload : 14-09-2021
Putusan PN Pangkalan Balai Nomor 17/Pid.Sus-Anak/2019/PN Pkb
Tanggal 12 Nopember 2019 — Terdakwa
6919
  • kemudian dijawab oleh Anak yang berhadapan dengan hukum XXX BINXXX Yo Payo, maka Anak yang berhadapan dengan hukum XXX BIN XXXbeserta Anak Saksi ALDI (masih dalam pencarian) dan Anak Saksi PUTRA(masih dalam pencarian) kemudian bersepakat untuk mencari target motoruntuk dicuri.
    Bahwa Anak yang berhadapan dengan hukum XXX BIN XXXbeserta Anak Saksi ALDI (masih dalam pencarian) dan Anak Saksi PUTRA(masih dalam pencarian) berboncengan bertiga dengan menggunakan 1 (satu)unit sepeda motor Yamaha Mio warna kuning hitam milik Anak Saksi PUTRA(masih dalam.pencarian) dan langsung berangkat berkeliling mencari targetsepeda motor untuk dicuri hingga sampai pada rumah milik Saksi KorbanINGKANG JOKO PANGESTU BIN AHMAD SODRI dan di dalamnya terparkirbeberapa motor salah satunya adalah
    Bahwa Anak yang berhadapan dengan hukum XXX BIN XXXbeserta Anak Saksi ALDI (masih dalam pencarian) dan Anak Saksi PUTRA(masih dalam pencarian) berboncengan bertiga dengan menggunakan 1 (satu)unit sepeda motor Yamaha Mio warna kuning hitam milik Anak Saksi PUTRA(masih dalam pencarian) dan langsung berangkat berkeliling mencari targetsepeda motor untuk dicuri hingga sampai pada rumah milik Saksi KorbanINGKANG JOKO PANGESTU BIN AHMAD SODRI dan di dalamnya terparkirbeberapa motor salah satunya adalah
    kemudian dijawaboleh Anak yang berhadapan dengan hukum XXX BIN XXX Yo Payo, makaAnak yang berhadapan dengan hukum XXX BIN XXX beserta Anak Saksi ALDI(masih dalam pencarian) dan Anak Saksi PUTRA (masih dalam pencarian)kemudian bersepakat untuk mencari target motor untuk dicuri.
Putus : 17-02-2016 — Upload : 20-05-2016
Putusan PN PASIR PANGARAIAN Nomor 27/Pid.B/2016/PN.PrP.
Tanggal 17 Februari 2016 —
1418
  • NASIRdan terdakwa IT IRIANTO Als IIR Als BOKIR Bin KARIMe Bahwa, pencurian yang dilakukan oleh terdakwa bersamasama denganrekanrekannya terjadi pada hari Rabu tanggal 11 November 2015 sekirapukul 12.00 Wib bertempat di RT 004 RW 007 Dusun Sei Danto KelurahanKota Lama Kecamatan Kunto Darussalam kabupaten Rokan Hulu;e Bahwa, adapun barang yang dicuri oleh Terdakwa adalah berupa (satu)ekor kambing milik saksi;e Bahwa, saksi mengetahui bahwa posisi kambing saksi pada saat hilangberada di dalam kandangnya
    NASIRdan terdakwa IT IRIANTO Als IIR Als BOKIR Bin KARIMBahwa, pencurian yang dilakukan oleh terdakwa bersamasama denganrekanrekannya terjadi pada hari Rabu tanggal 11 November 2015 sekirapukul 12.00 Wib bertempat di RT 004 RW 007 Dusun Sei Danto KelurahanKota Lama Kecamatan Kunto Darussalam kabupaten Rokan Hulu;Bahwa, adapun barang yang dicuri oleh para Terdakwa adalah berupa (satu) ekor kambing milik saksi BAMBANG RAHMAN;Bahwa, saksi mengetahui bahwa posisi kambing saksi pada saat hilangberada
    NASIRdan terdakwa IT IRIANTO Als IIR Als BOKIR Bin KARIMe Bahwa, pencurian yang dilakukan oleh terdakwa bersamasama denganrekanrekannya terjadi pada hari Rabu tanggal 11 November 2015 sekirapukul 12.00 Wib bertempat di RT 004 RW 007 Dusun Sei Danto KelurahanKota Lama Kecamatan Kunto Darussalam kabupaten Rokan Hulu;1011e Bahwa, adapun barang yang dicuri oleh para Terdakwa adalah berupa 1(satu) ekor kambing milik saksi BAMBANG RAHMAN;e Bahwa, tindak pidana yang terdakwa I NASRUDIN Als ANAS Bin M.NASIR
    NASIRdan terdakwa IT IRIANTO Als IIR Als BOKIR Bin KARIMe Bahwa, pencurian yang dilakukan oleh terdakwa bersamasama denganrekanrekannya terjadi pada hari Rabu tanggal 11 November 2015 sekirapukul 12.00 Wib bertempat di RT 004 RW 007 Dusun Sei Danto KelurahanKota Lama Kecamatan Kunto Darussalam kabupaten Rokan Hulu;e Bahwa, adapun barang yang dicuri oleh para Terdakwa adalah berupa 1(satu) ekor kambing milik saksi BAMBANG RAHMAN;e Bahwa, tindak pidana yang terdakwa I NASRUDIN Als ANAS Bin M.NASIR
    NASIRdan terdakwa IT IRIANTO Als IIR Als BOKIR Bin KARIMe Bahwa, pencurian yang dilakukan oleh terdakwa bersamasama denganrekanrekannya terjadi pada hari Rabu tanggal 11 November 2015 sekirapukul 12.00 Wib bertempat di RT 004 RW 007 Dusun Sei Danto KelurahanKota Lama Kecamatan Kunto Darussalam kabupaten Rokan Hulu;e Bahwa, adapun barang yang dicuri oleh para Terdakwa adalah berupa 1(satu) ekor kambing milik saksi BAMBANG RAHMAN;Hal. 19 dari 27 hal. Put.
Register : 24-10-2017 — Putus : 20-11-2017 — Upload : 28-11-2017
Putusan PN TARUTUNG Nomor 255/Pid.B/2017/PN Trt
Tanggal 20 Nopember 2017 — 1. Grace Riny Agustina Panggabean, 2.Fuad Rahim Sitompul
2010
  • Tapanuli Utara tepatnya di Perumahan Dinas Camat Pahae Jae ;Bahwa adapun barang milik saksi dan istri saksi yang dicuri tersebut adalah 2unit Handphone merek Samsung, 1 (satu) unit Laptop merek Asus, 1 (satu)unit Camera merk Canon, 1 (satu) buah Dompet warna hitam berisi uangsebesar Rp. 4. 000.000, (empat juta rupiah), 1 (satu) SIM A, SIM C, KTP, EKarpeg, 1 buah BPJS, 1 buah ATM BNI, kemudian uang sebesar Rp. 9.000.000, (Sembilan juta rupiah), 2 buah tas warna hitam yang berisikan E KarpegAn.
    Hotrouli Sinurat , 1 buah Jam tangan perempuan, 1 buah Powerbankwarna putih, dan uang dengan jumlah kurang lebih Rp. 800. 000, (delapanratus ribu rupiah) ;Bahwa saksi mengenai kesemua barang bukti tersebut, dan barang buktitersebut adalah barang milik saksi yang telah dicuri para terdakwa ;Bahwa awalnya saksi tidak tahu siapa yang melakukan pencurian tersebut,akan tetapi setelah saksi dipanggil Polisi, dan disana saksi diberitahu kalaupara terdakwa lah yang melakukan pencurian tersebut ;Bahwa saksi
    Tapanuli Utara tepatnya di Perumahan Dinas Camat Pahae Jae ;Bahwa adapun barang milik saksi dan istri saksi yang dicuri tersebut adalah 2unit Handphone merek Samsung, 1 (satu) unit Laptop merek Asus, 1 (Satu)unit Camera merk Canon, 1 (satu) buah Dompet warna hitam berisi uangsebesar Rp. 4. 000.000, (empat juta rupiah), 1 (satu) SIM A, SIM C, KTP, EKarpeg, 1 buah BPJS, 1 buah ATM BNI, kemudian uang sebesar Rp. 9.000.000, (Sembilan juta rupiah), 2 buah tas warna hitam yang berisikan E KarpegAn.
    Tapanuli Utara tepatnya di Perumahan Dinas Camat Pahae Jae ;Bahwa adapun pemilik barang yang dicuri tersebut adalah milik Tutur PahalaTua Simanjuntak ;Bahwa awalnya saksi tidak tahu siapa yang melakukan pencurian tersebut,akan tetapi setelah para terdakwa ditangkap Polisi dan dikantor Polisi saksiHalaman 7 dari 17 Putusan Nomor 255/Pid.B/2017/PN TrtTanya kepada para terdakwa dan terdakwa mengakui kalau para terdakwayang mencuri barang milik Tutur Pahala Tua Simanjuntak tersebut ;Bahwa barang yang
    dicuri para terdakwa tersebut adalah berupa : 2 unitHandphone merek Samsung, 1 (satu) unit Laptop merek Asus, 1 (satu) unitCamera merk Canon, 1 (satu) buah Dompet warna hitam berisi uang sebesarRp. 4. 000.000, (empat juta rupiah), 1 (satu) SIM A, SIM C, KTP, E Karpeg, 1buah BPJS, 1 buah ATM BNI, kemudian uang sebesar Rp. 9.000. 000,(Sembilan juta rupiah), 2 buah tas warna hitam yang berisikan E Karpeg An.Hotrouli Sinurat, buku tabungan Bank Sumut an.
Register : 14-03-2019 — Putus : 23-04-2019 — Upload : 24-04-2019
Putusan PN DENPASAR Nomor 298/Pid.B/2019/PN Dps
Tanggal 23 April 2019 — Penuntut Umum:
I Nyoman Triarta Kurniawan , SH.
Terdakwa:
Untung
2312
  • dansaksi MADE BIGOES SATRIA Als BIGOES yang pada pokoknya menerangkansebagai berikut :Hal 4 dari 17 halaman Putusan perkara No.298/Pid.B/2019/PN Dps. saksi KRISTINA ANNE MAYOR :Bahwa Saksi pernah pernah memberi keterangan dipenyidik danketerangan saksi benar ;Bahwa saksi yang menjadi korban kejadian pencurian pada hari Kamistanggal 03 Januari 2019 sekira Pukul 01.00 WITA, dimana peristiwatersebut terjadi di pinggir Jalan Raya Pererenan Kecamatan Mengwi,Kabupaten Badung.Bahwa adapun barang yang dicuri
    BIGOES dan pada saat itu tamu tersebut menceritakanjika yang bersangkutan telah mengalami pencurian.Bahwa adapun barang yang dicuri oleh terdakwa adalah 1 (satu) buahHP Iphone XS warna Rose Gold dengan Nomor HP 0406912480.Bahwa pada awalnya saksi tidak mengetahui siapa terdakwa pencuriantersebut namun setelah berhasil saksi amankan di pinggir jalan wilayahHal 6 dari 17 halaman Putusan perkara No.298/Pid.B/2019/PN DpsBr.
    Cica, Kelurahan Abianbase, Kabupaten Badung saksi barumengetahui jika terdakwa tersebut seorang laki laki atas namaUNTUNG yang berasal dari Jember Jawa Timur, dan korbannya adalahseorang wanita atas nama KRISTINA ANNE MAYOR yang berasal dariAustralia.Bahwa saksi menjelaskan, pada saat saksi sedang berada di Lobi Villakemudian korban datang dan menceritakan jika barang berupa 1 (satu)buah HP Iphone XS warna Rose Gold dengan Nomor HP 0406912480telah dicuri dimana sebelum dicuri HP tersebut dipegang
    AGUS, kemudian tamu tersebut menceritakan jika yangbersangkutan telah mengalami pencurian.Bahwa adapun barang yang dicuri oleh terdakwa adalah 1 (satu) buahHP Iphone XS warna Rose Gold dengan Nomor HP 0406912480 dimanabarang tersebut adalah milik korban KRISTINA ANNE MAYOR yangberasal dari Australia.Bahwa pada awalnya saksi tidak mengetahui siapa terdakwanya namunsetelah berhasil saksi amankan di pinggir jalan wilayah Br.
    HP tersebut dipegang oleh korban yang saat ituingin menerima telpon.Bahwa pada saat barang tersebut dicuri atau diambil oleh terdakwasecara paksa, korban mengatakan tidak ada terjatuh dari motornya.Bahwa setelah mendengar cerita dari korban saksi tahu bahwa terdakwamelakukan pencurian pada saat korban sedang mengendarai sepedamotor selanjutnya ingin menelpon dan tiba tiba dari arah belakangterdakwa dengan mengendarai sepeda motor langsung mengambil HPtersebut secara dengan menggunakan tangan kiri
Putus : 23-12-2015 — Upload : 10-03-2016
Putusan PN KISARAN Nomor 529/Pid.B/2015/PN Kis
Tanggal 23 Desember 2015 — Sandri Darmawan Siagian Alias Kocu
249
  • Melihat sepeda motornya dilKocu lalu saksi korban Rosida mengejar ke depan dan menjerit midengan mengatakan MALING MALING keretaku dicuri sambilKocu, selanjutnya masyarakat mengejar Kocu;Kemudian Kocu berhenti di dekat Darman (DPO) dan berkatetahu kemana jalannya. Selanjutnya Darman jalan di paling depanposisi tengah dan Kocu di paling belakang. Sedangkan Nordin dsimpang jalan Dusun Desa Sumber Harapan Kec, Tinggi Raja tersebBahwa setelah itu Darman (DPO) dan Kocu pergi kperkebunan sawit.
    Rosida, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagai beBahwa pada hari selasa tanggal 28 Juli 2015 sekira pukul 20.Jalan Dusun A Desa Sumber Harapan Kecamatan TiKabupaten Asahan tepatnya di depan kedai milik Rahman Sisepeda motor Saksi diparkirkan dengan keadaan kunci sepeda rdilepas/ dicabut;Bahwa Saksi kemudian melihat sepeda motornya dibawa cSandri Darmawan Alias Kocu lalu;Bahwa Saksi mengejar ke depan dan menjerit minta tolonmengatakan maling...maling...keretaku dicuri sambil menunjcSaksi
    mengatakan maling...maling...keretaku dicuri sambil menunSandri Darmawan Alias Kocu lalu;Bahwa selanjutnya Saksi mengejar Saksi Sandri Darmawan /Bahwa pada saat kehilangan jejak Saksi Sandri Darmawan Aliasdari arah berlawanan dengan Saksi melihat ada Terdakwa AnwaSyahputra Pohan Alias Putra dan kemudian menyetomenanyakan apa ada berpapasan dengan Honda Beat, yanAnwar Masdanil Syahputra Pohan Alias Putra tidak ada;Bahwa selanjutnya Saksi menanyakan kepda Terdakwa AnwaiSyahputra Pohan Alias Putra mau
    mengatakan maling...maling...keretaku dicuri sambil menunSandri Darmawan Alias Kocu lalu;Bahwa selanjutnya Saksi dan Saksi Khalik mengejar SabDarmawan Alias Kocu lalu sampai sejauh sekira 2 (dua) kilomekehilangan jejak Saksi Sandri Darmawan Alias Kocu;Bahwa pada saat kehilangan jejak Saksi Sandri Darmawan Aliasdari arah berlawanan dengan Saksi melihat ada Terdakwa AnwaSyahputra Pohan Alias Putra dan kemudian menyetomenanyakan apa ada berpapasan dengan Honda Beat, yanAnwar Masdanil Syahputra Pohan
    Sedangkan telah melihat sepeda motor Honda Beat dan Terdakwa berjalan kuncinya ada... kKemudian Terdakwa melompat dari sepeda mendatangi sepeda motor tersebut dan menghidupkannyamembawanya lari sedangkan Saksi mendatangi Saksi Nordin daiBahwa melihat sepeda motornya dibawa oleh Terdakwa lalu Samengejar ke depan dan menjerit minta tolong dengan mmaling...maling....keretaku dicuri sambil menunjuk Terdakwa;Bahwa kemudian Terdakwa berhenti di dekat Darman dan betidak tahu kemana jalannya.
Register : 07-10-2020 — Putus : 07-10-2020 — Upload : 14-10-2020
Putusan PN Dataran Hunipopu Nomor 1/Pid.C/2020/PN Drh
Tanggal 7 Oktober 2020 — Penyidik Atas Kuasa PU:
M. T. OLLONG
Terdakwa:
BUHARI KALIKI Alias BUHARI
10258
  • keterangan di bawah sumpah oleh karena Hakimmemandang perlu Para Saksi untuk bersumpah, pada pokoknya merekamenerangkan sebagai berikut: Bahwa peristiwa pencurian terjadi pada hari Minggu tanggal 23 Agustus 2020sekitar pukul 15.00 WIT bertempat di Kotahalu Desa Alang Asaude KecamatanHuamual Belakang Kabupaten Seram Bagian Barat; Bahwa yang melakukan pencurian adalah Terdakwa dan sekelompok pemudaatas perintah Terdakwa sedangkan yang menjadi korban adalah PemerintahDesa Alang Asaude; Bahwa barang yang dicuri
    adalah batu alam yang merupakan milik Desa AlangAsaude dan batu yang telah dicuri tersebut kurang lebih sebanyak 5 (lima)kubik; Bahwa pada saat itu Terdakwa menyuruh sekelompok pemuda dari DusunUlusadar Desa Waisala mengakat batu di areal pantai Kotahalu Desa AlangAsaude dengan cara batu tersebut diguling dari tebing ke tepi pantal kKemudianbatu tersebut di tumpuk / dikumpulkan setelah batu tersebut Semuanya ditumpuk jadi satu kKemudian batu tersebut diangkut dengan menggunakan bodifentura dan dibawa
    persidangan;Menimbang bahwa berdasarkan keterangan Para Saksi dan Terdakwadihubungkan dengan barang bukti yang diajukan, ditemukan faktafakta hukumsebagai berikut;Bahwa benar peristiwa pencurian terjadi pada hari Minggu tanggal 23 Agustus2020 sekitar pukul 15.00 WIT bertempat di Kotahalu Desa Alang AsaudeKecamatan Huamual Belakang Kabupaten Seram Bagian Barat;Bahwa benar yang melakukan pencurian adalah Terdakwa sedangkan yangmenjadi korban adalah Pemerintah Desa Alang Asaude;Bahwa benar barang yang dicuri
    adalah batu alam yang merupakan milik DesaAlang Asaude dan batu yang dicuri tersebut kurang lebih sebanyak 5 (lima)kubik;Bahwa benar kejadian tersebut berawal dari Terdakwa menyuruh sekelompokpemuda dari Dusun Ulusadar Desa Waisala mengakat batu di areal pantaiKotahalu Desa Alang Asaude dengan cara batu tersebut diguling dari tebing ketepi pantai kemudian batu tersebut di tumpuk / dikumpulkan setelah batutersebut semuanya di tumpuk jadi satu kemudian batu tersebut di angkutdengan menggunakan bodi
Putus : 29-01-2015 — Upload : 06-03-2015
Putusan PN BLITAR Nomor 539/Pid.B/2014/PN Blt
Tanggal 29 Januari 2015 — ALEXANDER GATOT JALIL Bin AGUSTINUS AMPULEMBANG
163
  • RATIH TIEN SERATRI:e Benar yang saksi terangkan dimuka Penyidik adalah benar.Benar yang saksi terangkan sehubungan dengan adanya pencurian.Benar pencurian terjadi pada hari Minggu tanggal 5 Oktober 2014 sekira jam11.00 Wib bertempat di Kos korban yaitu jalan Veteran tepatnya diatas mejatempat santai yang berada di lorong kos.Bahwa yang telah dicuri berupa Dompet berisi KTP, SIM, STNK dan 3(tiga) Kartu Kredit masingmasing dari 2 (dua) kartu kredit dari Bank Mandiridan 1 (satu) kartu kredit dari Bank
    BRI serta uang tunai Rp.40.000,(empatpuluh ribu rupiah), dan 1(satu) ATM Mandiri .Bahwa dompet yang dicuri tersebut adalah milik saya sendiri.Bahwa saksi tidak tahu siapa yang mengambil dompet miliknya, tetapi sayacuriga dengan tetangga kos yang berada di JI.Veteran Kota Blitar.Benar ada saksi lain yang tahu yaitu temen saya yang tahu bernama Lumakalau dompet saya ketinggalan diatas meja.
    LUMATUL MAWADAH; Benar yang saksi terangkan dimuka Penyidik adalah benar.Benar yang saksi terangkan sehubungan dengan adanya pencurian.Benar pencurian terjadi pada hari Minggu tanggal 5 Oktober 2014 sekira jam11.00 Wib bertempat di Kos korban yaitu jalan Veteran tepatnya diatas mejatempat santai yang berada di lorong kos.Bahwa yang telah dicuri berupa Dompet berisi KTP, SIM, STNK dan 3(tiga) Kartu Kredit masingmasing dari 2 (dua) kartu kredit dari Bank Mandiridan 1 (satu) kartu kredit dari Bank BRI
    serta uang tunai Rp.40.000,(empatpuluh ribu rupiah), dan 1(satu) ATM Mandiri .Bahwa dompet yang dicuri tersebut adalah milik teman saksi bernama Ratih..Benar ada saksi tahu kalau dompet milik temen saksi ketinggalan diatasmeja.Terhadap keterangan saksi, Terdakwa memberikan pendapat membenarkan.Menimbang, bahwa atas kesempatan yang diberikan, Terdakwa tidakmengajukan saksi yang menguntungkan (a decharge);Menimbang, bahwa Terdakwa di persidangan telah memberikan keteranganyang pada pokoknya sebagai
    Bahwa yang telah dicuri berupa Dompet berisi KTP, SIM, STNK dan 3(tiga) Kartu Kredit masingmasing dari 2 (dua) kartu kredit dari Bank Mandiridan 1 (satu) kartu kredit dari Bank BRI 1 (satu) kartu kredit dari Bank BRIserta uang tunai Rp.40.000,(empat puluh ribu rupiah), dan 1(satu) ATMMandiri Bahwa Kartu kridit warna kuning untuk transaksi pembelian Hp dan berhasil ditoko Semeru Cell Jl.Tanjung Kota Blitar dan yang lainnya terdakwa gunakannamun trannsaksigagal.Saya kasihkan istri saya.e Bahwa harga
Register : 18-05-2017 — Putus : 21-06-2017 — Upload : 28-07-2017
Putusan PN KEBUMEN Nomor 119/Pid.B/2017/PN Kbm
Tanggal 21 Juni 2017 — ROHUDI als PEPEN Bin MUNJAINI
284
  • SURATNO bin KRAMA DIMULYAyang telah dicuri oleh kKedua pelaku pencurian; Bahwa setelah ditunjukan barang bukti berupa 1 (satu) unit sepeda motorHonda Beat Npol B3998SLR adalah milik pelaku yang tertinggal disekitarlokasi saat kedua pelaku melakukan pencurian ditempat sdr.
    SABAN turun dari motor menuju teras untuk mengambilbarang yang dicuri tersebut saat baru mengambil satu kantong gabah padikering seberat sekitar 45 kg dan sedang dipanggul menuju motor, pada saatyang bersamaan saksi SURATNO bangun dari tidur sengaja untukmengontrol/mengecek padi gabah yang ada diteras, dan saat itu saksiSURATNO mendapati melihat langsung Sdr.
    SABAN turun dari motor menuju terasuntuk mengambil barang yang dicuri tersebut saat baru mengambil satukantong gabah padi kering seberat sekitar 45 kg dan sedang dipanggulmenuju motor, pada saat yang bersamaan saksi SURATNO bangun dari tidursengaja untuk mengontrol/mengecek padi gabah yang ada diteras, dan saatitu saksi SURATNO mendapati melihat langsung Sdr.
    SABAN turun dari motor menuju teras untuk mengambilbarang yang dicuri tersebut saat baru mengambil satu kantong gabah padikering seberat sekitar 45 kg dan sedang dipanggu! menuju motor, pada saatyang bersamaan saksi SURATNO bangun dari tidur sengaja untukmengontrol/mengecek padi gabah yang ada diteras, dan saat itu saksiSURATNO mendapati melihatlangsung Sdr.
    SABAN turun dari motor menuju teras untuk mengambil barangyang dicuri tersebut saat baru mengambil satu kantong gabah padi keringseberat sekitar 45 kg dan sedang dipanggul menuju motor, pada saat yangbersamaan saksi SURATNO bangun dari tidur sengaja untukmengontrol/mengecek padi gabah yang ada diteras, dan saat itu saksiSURATNO mendapati melihatlangsung Sdr.
Register : 02-11-2021 — Putus : 15-12-2021 — Upload : 15-12-2021
Putusan PN SURABAYA Nomor 2338/Pid.B/2021/PN Sby
Tanggal 15 Desember 2021 — Penuntut Umum:
HADI WINARNO, SH
Terdakwa:
1.RIYANTO BIN DARIYONO
2.ROHMAN BIN NARUKI
4514
  • terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana mengambil barang sesuatu, yang seluruhnya atau sebagian kepunyaan orang lain, dengan maksud untuk dimiliki secara melawan hukum, yang didahului, disertai atau diikuti dengan kekerasan atau ancaman kekerasan, terhadap orang dengan maksud untuk mempersiapkan atau mempermudah pencurian, atau dalam hal tertangkap tangan, untuk memungkinkan melarikan diri sendiri atau peserta lainya, atau untuk tetap menguasai barang yang dicuri
Register : 23-07-2024 — Putus : 23-09-2024 — Upload : 27-09-2024
Putusan PN PALU Nomor 199/Pid.B/2024/PN Pal
Tanggal 23 September 2024 — Penuntut Umum:
Rhenita Tuna, S.H.
Terdakwa:
1.RIFAN NURDIN AMALI Alias ISWAN
2.ACANG Alias CAN Alias ACAN
10
  • :
    • 1 (satu) unit Hanphone merk Iphone 11 128 GB warna Black dengan nomor imei : 353844850006598;
    • 1 (satu) unit Hanphone merk Samsung A15 8/128 warna Blue Black dengan nomor imei 351263053192083;
    • 1 (satu) unit Hanphone merk Samsung A35 5G 8/256 warna Navy dengan nomor imei 355954710764548;
    • 1 (satu) buah Flash Disk yang berisikan rekaman CCTV;
    • 2 (dua) lembar rekap penjualan pegawai;
    • 1 (satu) lembar daftar Handphone yang hilang/dicuri
Register : 15-05-2018 — Putus : 12-07-2018 — Upload : 20-05-2019
Putusan PN MATARAM Nomor 309/Pid.B/2018/PN Mtr
Tanggal 12 Juli 2018 — Penuntut Umum:
1.M.BUSTANUL ARIFIN,SH,MH.
2.WAHYUDIONO,SH.
Terdakwa:
HARIADI alias ADI
2111
  • Lombok Barat.Bahwa jarak tempat saksi berjualan sembakao dengan tempat saksimemarkir 1 (Satu) unit sepeda motor YAMAHA MIO SOUL tahun 2009warna Hitam milik saksi tersebut yaitu kurang lebih sekitar 10 Meter.Bahwa posisi 1 (Satu) unit tersebut dalam keadaan terkunci stang/kepala.Bahwa perbedaan sepeda motor saksi sebelum dicuri dan setelah dicurioleh pelaku adalah pada spion sepeda motor tersebut awalnya ada 2 (dua)namun setelah dicuri ada 1 (Satu) dan plat nopolnya yang awalnya DR 6827DS namun setelah
    dicuri berubah menjadi DR 2205 DR dan stiker padamotor tersebut yang awalnya stiker asli diganti menjadi hitam.Bahwa terdakwa tidak pernah meminta ijin kepada saksi selaku pemilik 1(satu) unit sepeda motor YAMAHA MIO SOUL tahun 2009 warna Hitamsebelum mengambil sepeda motor milik saksi tersebut.Bahwa akibat dari peristiwa pencurian tersebut saksi mengalami kerugiansekitar sebesar Rp. 6.000.000,00 (enam juta rupiah).Bahwa saksi kenal dengan foto foto yang diperlinatkan dipersidanganyaitu : foto 1
    Bahwa tidak mengetahui kemana pelaku membawa sepeda Motor YamahaMio Soul Warna Hitam yang dicuri milik saksi tersebut. Bahwa tidak mengetahui apa tujuan pelaku melakukan pencurian terhadap1 (Satu) unit sepeda motor YAMAHA MIO SOUL warna hitam. Bahwa Terdakwa tidak pernah meminta ijin kepada saksi dan suami saksiselaku pemilik sepeda motor sebelum mengambil sepeda motor tersebut.
    Bahwa pada hari Kamis tanggal 15 Maret 2018 sekitar pukul 11.00 witakami mendapatkan laporan mengenai sepeda motornya yang dicuri denganidentitas YAMAHA MIO SOUL, No Pol DR 6827 DS, warna hitam Noka:>MH314D00029K291236, Nosin : 14D291425 dengan waktu dan tepatkejadian pada hari Selasa tanggal 13 Maret 2018 sekitar pukul 04.00 witabertempat di BTN Sandik Blok IX RT 006, Dsn. Sandik Indah, Ds. Sandik,Kec. Batu Layar, Kab.
    Batu Layar, Kab.Lombok Barat; Bahwa terdakwa melakukan pencurian tersebut dengan cara masuk kedalam halaman sebuah dengan membuka pintu gerbang yang saat itu pintugerbangnya kebetulan tidak terkunci; Bahwa sepeda motor yang dicuri oleh terdakwa tersebut adalah milik saksikorban Agus Marzuki; Bahwa saksi korban Agus Marzuki mendapatkan sepeda motor tersebutdengan cara membelinya dengan kredit dengn harga Rp. 16.000.000,00(enam belas juta rupiah); Bahwa akibat dari peristiwa pencurian tersebut saksi