Ditemukan 4956 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 14-09-2015 — Putus : 30-03-2016 — Upload : 24-01-2020
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 0833/Pdt.G/2015/PA.Gsg
Tanggal 30 Maret 2016 — Penggugat melawan Tergugat
159
    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat secara verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu ba'in sughra Tergugat (Musbani bin Saebani) terhadap Penggugat (Satiah binti Mesran);
    4. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Agama Gunung Sugih untuk mengirimkan salinan putusan kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Banyak Kabupaten
    PUTUSANNomor : 0833/Pdt.G/2015/PA.Gsg.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Gunung Sugih yang memeriksa dan mengadiliperkara perdata Cerai Gugat pada tingkat pertama telah menjatuhkan putusansebagai berikut dalam perkara antara ;Penggugat, umur 43 tahun, agama Islam, pendidikan, pekerjaan Petani,tempat tinggal di Kampung Sri Basuki Kecamatan Seputih BanyakKabupaten Lampung Tengah telah memberikan kuasa kepada WiwikHandayani, S.H.
    Nurdin Blok B.3 Bandar Lampung,berdasarkan Kuasa Khusus tertanggal 11 Agustus 2015 dandiperbaharui tanggal 02 Desember 2015, sebagai PENGGUGAT;melawan :Tergugat, umur 57 tahun, agama Islam, pekerjaan Petani, tempat tinggal diDesa Tanjung Harapan Kecamatan Seputih Banyak KabupatenLampung Tengah, sebagai TERGUGAT; Pengadilan Agama tersebut; Telah membaca suratsurat berkas perkara; Telah mendengar keterangan Penggugat di persidangan; Telah memeriksa dan meneliti buktibukti surat dan mendengarkan keterangansaksisaksi
    Bahwa berdasarkan halhal tersebut diatas, Penggugat berhak menuntutagar perkawinan antara Penggugat dan Tergugat yang telah dilangsungkanpada tanggal 08 Januari 2013, serta dicatatkan di Kantor Urusan AgamaKecamatan Seputih Banyak, Kabupaten Lampung Tengah, sebagaimanatermaktub dalam Kutipan Akta Nikah Nomor : 47/47/I/2013, tertanggaltanggal 08 Januari 2013 diputus karena perceraian sesuai dengan UndangUndang Perkawinan nomor 1 Tahun 1974 juncto Peraturan Pelaksananomor 9 Tahun 1975, huruf f jo.
    Menyatakan pernikahan antara Penggugat (Penggugat) dengan Tergugat(Tergugat) yang telah dilangsungkan pada tanggal 08 Januari 2013, sertadicatatkan di Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Banyak,Kabupaten Lampung Tengah, sebagaimana termaktub dalam KutipanAkta Nikah nomor , tertanggal tanggal 08 Januari 2013 diputus karenaperceraian dengan segala akibat hukumnya;3.
    Fotokopi Kutipan Akta Nikah nomor atas nama Tergugat denganPenggugat yang aslinya dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Seputih Banyak Kabupaten Lampung Tengah tanggal 08Januari 2013, nazegelen dan telah nyata sesuai dengan aslinya, (buktiP.1);2.
Register : 24-11-2017 — Putus : 22-12-2017 — Upload : 16-10-2019
Putusan PA TANJUNG KARANG Nomor 165/Pdt.P/2017/PA.Tnk
Tanggal 22 Desember 2017 — PEMOHON I DAN PEMOHON II
172
  • Menyatakan sah pernikahan antara Pemohon I Ahmad Sanurdiwan Bin Gunawan N.S. dengan Pemohon II Poniah Binti Pono yang dilaksanakan pada tanggal 20 Oktober 2008 di Kecamatan Kecamatan Seputih Banyak Kota Metro;3. Memerintahkan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk melaporkan perkawinannya tersebut kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Teluk Betung Selatan Kota Bandar Lampung untuk mencatat perkawinan tersebut ;4.
    bahwa Pemohon dan Pemohon Il berdasarkan suratpermohonannya yang telah terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan AgamaTanjungkarang tanggal 24 Nopember 2017 dengan NomorHal. 1 dari 11 HalamanPenetapan Nomor 0165/Pdt.P/2017/PA.Tnk0165/Pdt.P/2017/PA.Tnk dengan tambahan dan perubahan olehnya sendiri,mengajukan halhal yang pada pokoknya sebagai berikut :1.Bahwa pada tanggal 20 Oktober 2008 Pemohon dan Pemohon II telahmelangsungkan pernikahan menurut agama Islam di rumah Orang TuaPemohon Il di Kelurahan Seputih
    Banyak Kecamatan Seputih Banyak KotaMetro;Bahwa yang menjadi wali dalam pemikahan tersebut adalah wali nashabSugeng Bin Wagimin (Paman Kandung Pemohon Il) dengan maskawinberupa uang sebesar 100.000, (seratus ribu rupiah) dan disaksikan olehSunoto Bin Fulan dan Gunawan Bin Sidal;Bahwa Pelaksaan pemikahan Pemohon dan Pemohon II dilaksanakanoleh seorang Penghulu (Petugas Pencatat Nikah) Kecamatan KecamatanSeputin Banyak Kota Metro, namun Penghulu tersebut tidak pernahmengurusnya, sehingga Pemohon dan
    Menyatakan sah pemikahan antara Pemohon (Ahmad Sanurdiwan BinGunawan N.S.) dengan Pemohon II (Poniah Binti Pono) yang dilaksanakanpada tanggal 20 Oktober 2008 di Kecamatan Kecamatan Seputih BanyakKota Metro adalah sah secara hukum;3. Memerintahkan Pemohon dan Pemohon II untuk mencatatkan pernikahantersebut di Kantor Urusan Agama Kecamatan Kecamatan Seputih BanyakKota Metro;4.
    BanyakKecamatan Seputih Banyak Kota Metro secara agama Islam dengan wali nikahSugeng Bin Wagimin (paman kandung Pemohon Il) dan disaksikan denganHal. 8 dari 11 HalamanPenetapan Nomor 0165/Pdt.P/2017/PA.Tnkdua orang saksi yaitu Sunoto Bin Fulan dan Gunawan Bin Sidal, beserta maharberupa uang sebesar 100.000, (seratus ribu rupian), maka berdasarkan haltersebut permohonan Pemohon Idan Pemohon II dapat dikabulkan;Menimbang, bahwa Pemohon dan Pemohon Il sangatmembutuhkan bukti pemikahan untuk menjamin
    Menyatakan sah pernikahan antara Pemohon Ahmad Sanurdiwan BinGunawan N.S. dengan Pemohon II Poniah Binti Pono yang dilaksanakanpada tanggal 20 Oktober 2008 di Kecamatan Kecamatan Seputih BanyakKota Metro;3. Memerintahkan kepada Pemohon dan Pemohon Il untuk melaporkanperkawinannya tersebut kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor UrusanAgama Kecamatan Teluk Betung Selatan Kota Bandar Lampung untukmencatat perkawinan tersebut ;4.
Register : 13-03-2020 — Putus : 23-03-2020 — Upload : 23-03-2020
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 94/Pdt.P/2020/PA.Gsg
Tanggal 23 Maret 2020 — Pemohon melawan Termohon
119
  • tertentu pada tingkat pertama dalam sidang Majelis Hakim telahmenjatuhkan penetapan sebagai berikut dalam perkara Dispensasi Kawinyang diajukan oleh :Kateno Bin Sogol, umur 38 tahun, agama Islam, pekerjaan Petani,pendidikan SD, tempat kediaman di Sulusuban RT.018RW.005 Kampung Sulusuban Kecamatan Seputin AgungKabupaten Lampung Tengah, sebagai Pemohon I;Wati Binti Daun, umur 38 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaanPetani, tempat kediaman di Sulusuban RT.018 RW.005Kampung Sulusuban Kecamatan Seputih
    Bahwa maksud Para Pemohon untuk segera menikahkan anakPara Pemohon dengan calon suami anak Para Pemohon tersebuttelah ditolak oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih AgungKabupaten Lampung Tengah Propinsi Lampung dengan Surat Nomor :B123/KUA.08.02.16/Pw.o01/03/2020, tertanggal 03032020 ;5. Bahwa, antara anak Para Pemohon dengan calon suami AnakPara Pemohon tersebut tidak mempunyai hubungan darah,sepersusuan dan tidak ada larangan untuk melakukan pernikahan;6.
    Agung Kabupaten Lampung Tengah, tetapi ditolakoleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Agung KabupatenLampung Tengah karena Anak Para Pemohon masih di bawah umur;Bahwa Majelis telah mendengar keterangan dari Calon Suami AnakPara Pemohon yang pada pokoknya sebagai berikut: Bahwa namanya adalah Ahmad Safari Bin Paidi umur 24 tahun,agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaan Petani, bertempat tinggal diDusun Salam Rejo RT.004 RW.001 Kampung Banjar Rejo KecamatanWay Pengubuan Kabupaten Lampung Tengah;
    Halaman 5 dari 17, Penetapan Nomor 94/Padt.P/2020/PA.Gsg Bahwa Para Pemohon adalah orang tua kandung dari calon istriAhmad Safari Bin Paidi; Bahwa calon istri Anmad Safari Bin Paidi bernama Surayanti bintiKateno umur 18 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaan tidakbekerja, bertempat tinggal di Sulusuban RT.018 RW.005 KampungSulusuban Kecamatan Seputih Agung Kabupaten Lampung Tengah;; Bahwa Ahmad Safari Bin Paidi mengenal dan menjalin hubungan cintadengan Anak Para Pemohon sejak 1 (Satu) tahun
    Fotokopi Penolakan Pernikahan yang dikeluarkan oleh Kantor UrusanAgama Kecamatan Seputih Agung Kabupaten Lampung Tengah,Nomor B.123/Kua.08.02.16/Pu.01/03/2020 tanggal 13 Maret 2020,bukti surat tersebut telah diberi meterai cukup dan telah dicocokkandengan aslinya yang ternyata sesuai, lalu oleh Ketua Majelis diberitanda P3;4.
Register : 28-10-2019 — Putus : 25-11-2019 — Upload : 11-12-2019
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 1859/Pdt.G/2019/PA.Gsg
Tanggal 25 Nopember 2019 — Penggugat melawan Tergugat
96
  • PUTUSANNomor 1859/Pdt.G/2019/PA.GsgZao MENS 3SeyDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Gunung Sugih yang memeriksa dan mengadiliperkara tertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis Hakim telahmenjatuhkan putusan dalam perkara Cerai Gugat antara :PENGGUGAT, umur 35 tahun, agama Islam, pendidikan SLTA, pekerjaanPetani, tempat kediaman di Rt.001, RW.009, Dusun IXKampung Mataram Ilir, Kecamatan Seputih Surabaya,Kabupaten Lampung Tengah, berdasarkan surat Kuasa Khusustertanggal
    28 Oktober 2019 memberikan Kuasa Kepada SERLYAPRILIA, S.H., M.H., MAHDALENA, S.H. dan FIRDAUSFRANATA BARUS, S.H., M.Kn, SLTA yang berkantor di Jin.PulauDamar Gang Mawar Blok D24 Waydadi, Sukarame,Bandar Lampung, sebagai Penggugat;melawanTERGUGAT, umur 36 tahun, agama Islam, pendidikan SLTA, pekerjaanWiraswasta, tempat kediaman di Rt.003, RW.007, Dusun IXKampung Mataram llir, Kecamatan Seputih Surabaya,Kabupaten Lampung Tengah, sebagai Tergugat;Pengadilan Agama tersebut;Telah membaca dan mempelajari
    Bahwa PENGGUGAT dan TERGUGAT melangsungkan pernikahanpada tanggal 04 Mei 2007 dicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Seputih Surabaya, Kabupaten Lampung Tengahsebagaimana termaktub dalam Kutipan Akta Nikah Nomor: 171/37/V/2007tanggal 09 Mei 2007.2. Bahwa Perkawinan antara PENGGUGAT dan TERGUGAT dilakukanatas dasar suka sama suka dan saling mencintai tidak ada unsur paksaandari pihak manapun, dan saat menikah PENGGUGAT berstatus perawandan TERGUGAT berstatus jejaka. 3.
    Bahwa dari halhal tersebut di atas, PENGGUGAT berhak menuntut agarperkawinan antara PENGGUGAT dan TERGUGAT yang telahdilangsungkan pada tanggal 04 Mei 2007 dicatat oleh Pegawai PencatatNikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Surabaya, KabupatenLampung Tengah sebagaimana termaktub dalam Kutipan Akta NikahNomor: 171/37/V/2007 tanggal 09 Mei 2007, diputus karena PERCERAIANsesuai dengan ketentuan Undangundang Perkawinan Nomor 1 Tahun 1974juncto Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pelaksanaan/PP Nomor 9
    Fotokopi Kutipan Akta Nikah dari Kantor Urusan AgamaKecamatan Seputih Surabaya, Kabupaten Lampung Tengah, Nomor171/37/V/2007 Tanggal 09 Mei 2007, bukti surat tersebut telah diberimeterai cukup, telah dicap pos dan telah dicocokkan dengan aslinyayang ternyata sesuai, lalu oleh Ketua Majelis diberi tanda P2;Bukti Saksi.
Register : 15-11-2019 — Putus : 11-12-2019 — Upload : 11-12-2019
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 431/Pid.B/2019/PN Gns
Tanggal 11 Desember 2019 — Penuntut Umum:
LIA HAYATI MEGASARI, SH.
Terdakwa:
SAFRIL Bin SANTONI
6623
  • Sumarmi Binti Sawal, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkansebagai berikut: Bahwa saksi dihadapkan kepersidangan karena terjadinya pengambilansecara paksa berupa sepeda motor yang dilakukan oleh Terdakwa ; Bahwa kejadiannya pada hari Senin tanggal 14 Oktober 2019 sekira jam11.00 WIB bertempat di Jalan Peladangan Kampung Suko BinangunKecamatan Way Seputih Kabupaten Lampung Tengah; Bahwa Terdakwa bersama dengan Saudara Roni (DPO) yang telahmengambil 1 (Satu) unit Sepeda motor merk Honda Beat warna
    Saimin Bin Rusek, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagaiberikut : Bahwa saksi dihadapkan kepersidangan karena terjadinya pengambilansecara paksa berupa sepeda motor dan handphone yang dilakukan olehTerdakwa ; Bahwa kejadiannya pada hari Senin tanggal 14 Oktober 2019 sekira jam11.00 WIB bertempat di Jalan Peladangan Kampung Suko BinangunKecamatan Way Seputih Kabupaten Lampung Tengah; Bahwa Terdakwa bersama dengan Saudara Roni (DPO) yang telahmengambil 1 (Satu) unit sepeda motor merk Honda
    Banyak datang dan membawaTerdakwa dan barang bukti ke Kantor Polisi Sektor Seputih Banyak untukdiproses lebih lanjut sdangkan Saudara Roni (DPO) berhasil melarikan diri; Bahwa alat bantu yang Terdakwa dan Saudara Roni (DPO) pergunakanpada saat melakukan tindak pidana Pencurian dengan kekerasan terhadapkorban dengan menggunakan 1 (satu) unit sepeda motor Honda Beat warnamerah sebagai alat transportasi dan Terdakwa membawa 1 (Satu) buah kuncileter T serta mendorong saksi Sumarmi sehingga terjatuh
    Banyak datang dan membawaTerdakwa dan barang bukti ke Kantor Polisi Sektor Seputih Banyak untukdiproses lebih lanjut sdangkan Saudara Roni (DPO) berhasil melarikan diri; Bahwa alat bantu yang Terdakwa dan Saudara Roni (DPO) pergunakanpada saat melakukan tindak pidana Pencurian dengan kekerasan terhadapkorban dengan menggunakan 1 (satu) unit Ssepeda motor Honda Beat warnamerah sebagai alat transportasi dan Terdakwa membawa 1 (satu) buah kuncileter T serta mendorong saksi Sumarmi sehingga terjatuh
    Kabupaten LampungTengah, Terdakwa mengambil secara paksa berupa 1 (satu) unit sepedamotor merk Honda Beat warna putin Nomor Polisi BE 5364 IR milik saksiSumarmi;Menimbang, bahwa kejadian tersebut berawal pada hari Senintanggal 14 Oktober 2019 sekitar pukul 08.00 WIB Terdakwa mendatangirumah Saudara Roni (DPO) lalu setelah sampai di Jalan PeladanganKampung Suko Binangun Kecamatan Way Seputih Kampunaten LampungPutusan.
Register : 20-11-2017 — Putus : 19-04-2017 — Upload : 20-11-2017
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 49/PID.B/2017/PN Gns
Tanggal 19 April 2017 — NURJIYONO TRI PAMUNGKAS Bin SETU
9534
  • No. 49/Pid.B/2017/PN Gns. hal 2Menimbang, bahwa berdasarkan surat dakwaan Penuntut Umum, terdakwatelah didakwa sebagai berikut :KESATU :Bahwa Terdakwa NURJIYONO TRI PAMUNGKAS Bin SETU pada hariSabtu tanggal 24 Oktober 2016 Sekira Pukul 14.00 Wib atau pada suatu waktudalam Bulan Oktober tahun 2016 bertempat di Sebuah rumah yang beralamat di RT19 RW 006 Kampung Bumi Setia Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten LampungTengah atau setidaktidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalamkewenangan mengadili
    di rumah saksi yang beralamat di RT 19 RW006 Kampung Bumi Setia Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten LampungTengah;Bahwa barang milik saksi yang telah dipinjam berupa mobil dan tidak dikembalikan oleh terdakwa berupa 1 (satu) unit Mobil merk / type Daihatsu /F601 RVGMDFJJ (Xenia VVTi1300cc) warna silver metalik tahun 2010 BE2348 GG Noka : MHKV1BA2JAK070967 Nosin : DG10677 An.
    Sarino Bin Joyo Suparto, dipersidangan dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut :Bahwa saksi pernah diperiksa di Polisi Sektor Seputih Mataram dan keterangansaksi yang berikan benar semua, terhadap keterangan tersebut saksimenyatakan tetap akan mempergunakannya dan tidak ada yang saksi bantah ;Bahwa yang saksi ketahui dalam perkara ini dimana terdakwa telah meminjammobil dan tidak di kembalikan oleh terdakwa, dimana korbannya adalah saksiJoko Herwoko ;Bahwa kejadian tersebut terjadi
    pada hari Sabtu tanggal 24 Oktober 2016Sekira Pukul 14.00 Wib, bertempat di rumah saksi Joko Herwoko yangberalamat di RT 19 RW 006 Kampung Bumi Setia Kecamatan Seputih MataramKabupaten Lampung Tengah;Bahwa barang milik saksi Joko Herwoko yang telah dipinjam berupa mobil dantidak di kembalikan oleh terdakwa berupa 1 (satu) unit Mobil merk / typeDaihatsu / F601 RVGMDFJJ (Xenia VVTi1300cc) warna silver metalik tahun2010 BE 2348 GG Noka : MHKV1BA2JAK070967 Nosin : DG10677 An.
    No. 49/Pid.B/2017/PN Gns. hal 9Bahwa kejadian tersebut terjadi pada hari Sabtu tanggal 24 Oktober 2016 SekiraPukul 14.00 Wib, bertempat di rumah saksi Joko Herwoko yang beralamat di RT19 RW 006 Kampung Bumi Setia Kecamatan Seputih Mataram KabupatenLampung Tengah;Bahwa barang milik saksi Joko Herwoko yang telah dipinjam berupa mobil dantidak di kembalikan oleh terdakwa berupa 1 (satu) unit Mobil merk / type Daihatsu/ F601 RVGMDFJJ (Xenia VVTi1300cc) warna silver metalik tahun 2010 BE2348 GG Noka :
Register : 15-03-2019 — Putus : 11-04-2019 — Upload : 11-04-2019
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 0042/Pdt.P/2019/PA.Gsg
Tanggal 11 April 2019 — Pemohon melawan Termohon
82
  • 1. Mengabulkan permohonan Para Pemohon;

    2. Menyatakan sah perkawinan Pemohon I (Ahmad Apriyanto bin Susanto) dengan Pemohon II (Devina Fitriyani binti Suparno) yang dilaksanakan pada tanggal 15 Mei 2017 di Kampung Endang Rejo, Kecamatan Seputih Agung Kabupaten Lampung Tengah;

    3. Memerintahkan kepada Para Pemohon untuk mencatatkan pernikahannya pada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Agung Kabupaten

    Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah melangsungkan pernikahan padatanggal 15 Mei 2017 di Kampung Endang Rejo Kecamatan Seputih Agungkabupaten Lampung Tengah dengan wali nikah Bapak Kandung Pemohon Ilbernama gito dengan mahar berupa Uang 100.000,00 (Seratus ribu Rupiah)di bayar tunai, yang menjadi munakih (yang menikahkan) adalah Bpk Jamaridengan disaksikan dua orang saksi antara lain yang bernama Bpk dan Bpk2.
    danPemohon II (Pemohon Il) yang dilangsungkan pada tanggal 15 Mei 2017 diKampung Endang Rejo Kecamatan Seputih Agung kabupaten LampungTengah;3. Memerintahkan kepada Para Pemohon untuk melaporkan penetapan inikepada KUA Kecamatan Seputin Agung untuk dicatat dalam daftar yangdisediakan itu;4.
    menikah Pemohon dan Pemohon II tinggal diSeputin Agung dan sudah mempunyai seorang anak; bahwa, adanya pernikahan ini tidak tercatat adalah karenaPemohon dan Pemohon Il belum melengkapi persyaratanadministrasi pencatatan perkawinan di KUA setempat, sehinggaPemohon dan Pemohon II belum mempunyai buku nikah hinggasekarang;bahwa, permohonan pengesahan nikah diajukan oleh Pemohon dan Pemohon II untuk kepentingan adanya bukti pernikahan yangsah guna pencatatan perkawinan pada Kantor Urusan AgamaKecamatan Seputih
    /Pdt.P/2019/PA.Gsgbahwa, selama masa perkawinan, antara Pemohon dan Pemohon II tidakpernah bercerai dan berpindah agama hingga sekarang dan tidak ada yangkeberatan dengan perkawinan Pemohon dan Pemohon Il;bahwa, perkawinan Pemohon dan Pemohon II tidak tercatat di PPN KUAKecamatan Seputin Agung, Kabupaten Lampung Tengah adalah karenaPemohon dan Pemohon II belum mendaftarkan dan belum mengurusadministrasi pencatatan perkawinan, sehingga Kutipan Akta Nikah tidakdapat diterbitkan oleh KUA Kecamatan Seputih
    Menyatakan sah perkawinan Pemohon (Pemohon I) dengan Pemohon II(Pemohon II) yang dilaksanakan pada tanggal 15 Mei 2017 di KampungEndang Rejo, Kecamatan Seputih Agung Kabupaten Lampung Tengah;3. Memerintahkan kepada Para Pemohon untuk mencatatkan pernikahannyapada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan SeputihAgung Kabupaten Lampung Tengah;4.
Register : 01-11-2019 — Putus : 25-11-2019 — Upload : 11-12-2019
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 1876/Pdt.G/2019/PA.Gsg
Tanggal 25 Nopember 2019 — Penggugat melawan Tergugat
1613
  • PUTUSANNomor 1876/Pdt.G/2019/PA.GsgDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Gunung Sugih yang memeriksa dan mengadiliperkara tertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis Hakim telahmenjatuhkan putusan dalam perkara Cerai Gugat antara :PENGGUGAT, umur 25 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaanMengurus Rumah Tangga, tempat kediaman di Dusun SriBahagia RT.023 RW.006 Kampung Sri Bawono KecamatanWay Seputih Kabupaten Lampung Tengah, sebagaiPenggugat;melawanTERGUGAT
    , umur 29 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaan Buruh,tempat kediaman di Dusun Sri Bahagia RT.023 RW.006Kampung Sri Bawono Kecamatan Way Seputih KabupatenLampung Tengah, sebagai Tergugat;Pengadilan Agama tersebut;Telah membaca dan mempelajari berkas perkara;Telah mendengar keterangan para pihak dan buktibukti di persidangan;DUDUK PERKARABahwa Penggugat dengan surat gugatannya tertanggal 01 November2019 yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Gunung Sugih padahari itu. juga dengan
    Bahwa Penggugat adalah istri sah Tergugat yang akad nikahnyaberlangsung pada tanggal 03 April 2011 berdasarkan Kutipan Akta Nikahyang dikeluarkan oleh Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan AgamaKecamatan Seputih Banyak Kabupaten Lampung Tengah, Nomor159/09/IV/2011, tertanggal 05042011;2. Bahwa pernikahan Penggugat dan Tergugat dilaksanakan atas dasarsuka sama suka, saat menikah Penggugat berstatus Perawan sedangkanTergugat berstatus Jejaka;3.
    Saksi 1, SAKSI 1, umur 59 tahun, agama Islam, pendidikan SPG, pekerjaanguru, bertempat tinggal di Dusun Sri Bahagia RT.023 RW.006 Kampung SriBawono Kecamatan Way Seputih Kabupaten Lampung Tengah, saksiHalaman 4 dari 15, Putusan Nomor 1876/Padt.G/2019/PA.Gsgadalah paman Penggugat;, identitas lengkap seperti tersebut dalam beritaacara sidang, di bawah sumpahnya memberikan keterangan yang padapokoknya sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat; Bahwa saksi tahu antara Penggugat
    dan Tergugat adalah suamiisteri; Bahwa saat menikah Penggugat dan Tergugat berstatus Perawandan Jejaka; Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat bertempattinggal di rumah milik bersama di Dusun Sri Bahagia RT.023 RW.006Kampung Sri Bawono Kecamatan Way Seputih Kabupaten LampungTengah sampai dengan mereka berpisah ; Bahwa Penggugat dan Tergugat telah dikaruniai 1 (Satu) oranganak; Bahwa kehidupan rumah tangga Penggugat dan Tergugat padaawalnya berjalan baik dan rukun, namun sekarang ini rumah
Register : 16-01-2020 — Putus : 18-02-2020 — Upload : 19-02-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 16/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 18 Februari 2020 — Penuntut Umum:
JESFRY AGUSTINUS,S.H.
Terdakwa:
SUJARWO Bin JAURI
2613
  • Way Seputih Kab.
    telah meyalahgunakan narkotikajenis shabushabu tersebut pada hari Kamis tanggal 15 Agustus 2019sekira pukul 14.30 WIB, bertempat di rumah Terdakwa yang beralamatkandi Kampung Sri Busono Kecamatan Way Seputih Kabupaten LampungTengah; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Agus Priyanto, SH sertabeberapa rekan saksi lainnya Sat Reskrim Sektor Seputih Banyak dalammelakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut mendapatkaninformasi dari masyarakat mengatakan bahwa di salah satu rumah yangberalamatkan
    di Kampung Sri Busono Kecamatan Way Seputih KabupatenLampung Tengah ada orang yang menyalahgunakan narkotika jenis shabushabu.
    hari Kamis tanggal 15 Agustus 2019Putusan Nomor 16/Pid.Sus/2020/PN Gns. hal 8 dari 20 halsekira pukul 14.30 WIB, bertempat di rumah Terdakwa yang beralamatkandi Kampung Sri Busono Kecamatan Way Seputih Kabupaten LampungTengah; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Komang Agus Jaya Utamaserta beberapa rekan saksi lainnya Sat Reskrim Sektor Seputih Banyakdalam melakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut mendapatkaninformasi dari masyarakat mengatakan bahwa di salah satu rumah yangberalamatkan
Register : 16-09-2019 — Putus : 16-10-2019 — Upload : 16-10-2019
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 112/Pdt.P/2019/PA.Gsg
Tanggal 16 Oktober 2019 — Pemohon melawan Termohon
117
  • Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Ridwan Bin Samsari) dengan Pemohon II (Jumilah Binti Tamsidin) yang dilaksanakan pada tanggal 22 September 2000di Kampung Gaya Baru Dua Kecamatan Seputih Surabaya Kabupaten Lampung Tengah;

    3. Memerintahkan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk mencatatkan pernikahan yang telah diitsbatkan kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Surabaya Kabupaten Lampung Tengah;

    4.

    Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah melakukan akad nikahpada tanggal 22092000 sesuai syariat islam di rumah milik orang tuaPemohon II di Kampung Gaya Baru Dua Kecamatan Seputih SurabayaKabupaten Lampung Tengah, dengan wali nikah Ayah KandungPemohon II bernama Tamsidin Bin Sarni dan telah terjadi ijab gabulantara wali nikah dengan Pemohon dengan disaksikan dua orang saksibernama Purwadi dan Ansori dan mas kawin berupa uang Tunai sebesarRp.200.000 di bayar tunai;2.
    Bahwa pernikahan Pemohon dengan Pemohon Il tidakmemperoleh bukti berupa Buku atau surat nikah resmi dari KantorUrusan Agama (KUA) Kecamatan Seputih Surabaya;4.
    Bahwa pernikahan Pemohon dengan Pemohon Il tidakmemperoleh bukti berupa Buku atau surat nikah resmi dari KantorUrusan Agama (KUA) Kecamatan Seputih Surabaya dikarenakanPemohon dan Pemohon II sudah melengkapi semua administrasi danpersyaratan pengurusan buku nikah, namun hingga saat ini Pemohon dan Pemohon II tidak mendapatkan Buku Nikah;5: Bahwa Pernikahan antara Pemohon dengan Pemohon II tidakterlarang baik menurut syarat maupun peraturan perundangan yangberlaku di Negara Kesatuan Republik Indonesia
    biaya perkara;Berdasarkan halhal tersebut di atas, Para Pemohon mohon agar KetuaPengadilan Agama Gunung Sugih segera memeriksa dan mengadili perkara ini,selanjutnya menjatuhkan penetapan yang amarnya berbunyi sebagai berikut:Primer :Mengabulkan permohonan Pemohon dan Pemohon II;wane enna nee Menyatakan sahnya pernikahan Pemohon (Ridwan Bin Samsari)Pemohon II (Jumilah Binti Tamsidin) yang dilaksanakan pada tanggal 22092000 di kediaman milik orang tua Pemohon II di Kampung Gaya Baru DuaKecamatan Seputih
    Memerintahkan kepada Pemohon dan Pemohon II untuk mencatatkanpernikahan yang telah diitsbatkan kepada Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Seputih Surabaya Kabupaten Lampung Tengah;4.
Register : 17-03-2020 — Putus : 30-03-2020 — Upload : 31-03-2020
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 595/Pdt.G/2020/PA.Gsg
Tanggal 30 Maret 2020 — Penggugat melawan Tergugat
127
  • Tangga, tempat kediaman di Dusun V RT.002 RW. 006, Kampung Rama Gunawan, Kecamatan SeputihRaman, Kabupaten Lampung Tengah, berdasarkan surat KuasaKhusus tertanggal 17 Maret 2020 memberikan Kuasa KepadaHendrico Tanjung S.H, SLTP yang berkantor di Jin.ApelNo.059 Lk 2 RT 009 RW O001Bandar Jaya Barat Kec TerbanggiBesar Kab Lamteng, sebagai Penggugat;melawanTERGUGAT, umur 31 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaan Petani,tempat kediaman di Dusun V RT. 001 RW. 006, KampungRama Gunawan, Kecamatan Seputih
    Nomor 595/Pat.G/2020/PA.GsgDUDUK PERKARABahwa Penggugat dengan surat gugatannya tertanggal 17 Maret 2020yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Gunung Sugih pada hari itujuga dengan register perkara Nomor 595/Pdt.G/2020/PA.Gsg, mengemukakanhalhal sebagai berikut:1.Bahwa Penggugat adalah istri sah Tergugat yang akad nikahnyaberlangsung di Kabupaten Lampung Tengah pada tanggal 15 Mei 2012,berdasarkan Kutipan Akta Nikah yang dikeluarkan oleh Pegawai PencatatNikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih
    Fotokopi Kutipan Akta Nikah dari Kantor Urusan AgamaKecamatan Seputih Raman, Nomor 167/32/V/2012 Tanggal 15 Mei 2012,Halaman 5 dari 17, Putusan Nomor 595/Pat.G/2020/PA.Gsgbukti surat tersebut telah diberi meterai cukup, telah dicap pos dan telahdicocokkan dengan aslinya yang ternyata sesuai, lalu oleh Ketua Majelisdiberi tanda P2;2. Bukti Saksi.
    Saksi 1, SAKSI 1, umur 62 tahun, agama Islam, pendidikan SD , pekerjaanPetani, bertempat tinggal di Dusun V RT. 002 RW. 006, Kampung RamaGunawan, Kecamatan Seputih Raman, Kabupaten Lampung Tengah, saksiadalah ibu kandung Penggugat;, identitas lengkap seperti tersebut dalamberita acara sidang, di bawah sumpahnya memberikan keterangan yangpada pokoknya sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat; Bahwa saksi tahu antara Penggugat dan Tergugat adalah suamiisteri; Bahwa saat menikah
    perkara perkawinan, perkawinannyadilangsungkan berdasarkan hukum Islam, telah tercatat di Kantor UrusanAgama Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Raman, Penggugat punberdomisili di wilayah Kabupaten Lampung Tengah, Maka Pengadilan AgamaGunung Sugih memiliki Kewenangan memeriksa dan mengadili perkara inisebagaimana pasal 49 ayat (1) dan (2), jo. pasal 73 ayat (1) UndangUndangNomor 7 Tahun 1989 sebagaimana telah diubah dengan UndangUndangNomor 3 Tahun 2006 dan terakhir diubah dengan UndangUndang
Register : 26-01-2021 — Putus : 10-02-2021 — Upload : 10-02-2021
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 311/Pdt.G/2021/PA.Gsg
Tanggal 10 Februari 2021 — Penggugat melawan Tergugat
139
  • PUTUSANNomor 311/Pdt.G/2021/PA.GsgZN EN zSesDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Gunung Sugih yang memeriksa dan mengadiliperkara tertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis Hakim telahmenjatuhkan putusan dalam perkara Cerai Gugat antara :PENGGUGAT, umur 33 tahun, agama Islam, pendidikan S1, pekerjaanHonorer, tempat kediaman di Kecamatan Seputih Agung,Kabupaten Lampung Tengah, sebagai Penggugat;melawanTERGUGAT, umur 31 tahun, agama Islam, pendidikan SLTA,
    pekerjaan Petani,tempat kediaman di Kecamatan Seputih Agung, KabupatenLampung Tengah, sebagai Tergugat;Pengadilan Agama tersebut;Telah membaca dan mempelajari berkas perkara;Telah mendengar keterangan para pihak dan buktibukti di persidangan;DUDUK PERKARABahwa Penggugat dengan surat gugatannya tertanggal 26 Januari 2021yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Gunung Sugih pada hari itujuga dengan register perkara Nomor 311/Pdt.G/2021/PA.Gsg, mengemukakanhalhal sebagai berikut:1.
    Bahwa, pada tanggal 28072020 Penggugat dan Tergugat telahmelangsungkan pernikahan yang dicatat di oleh Pegawai Pencatat NikahKantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Seputih Agung KabupatenLampung Tengah sebagaimana tercatat dalam Kutipan Akta Nikah Nomor :0145/027/VII/2020, tertanggal 28072020;2.
    Bahwa pernikahan Penggugat dan Tergugat dilaksanakan atas dasar sukasama suka dan saat menikah Penggugat berstatus Janda sedangkanTergugat berstatus Jejaka;Halaman 1 dari 14, Putusan Nomor 311/Pdt.G/2021/PA.GsgBahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat tinggal bersama di rumahorang tua Tergugat di Kampung Muji Rahayu Kecamatan Seputih Agung,Kabupaten Lampung Tengah, selama kurang lebih 3 bulan, dan kemudianberpisah;Bahwa selama perkawinan antara Penggugat dan Tergugat telahmelakukan hubungan sebagaimana
    Bukti Surat.1.1Fotokopi Kartu Tanda Penduduk atas nama Penggugat Nomor1802164803870003 yang dikeluarkan oleh Pemerintah DaerahKabupaten Lampung Tengah tertanggal 6 Agustus 2012 bukti surattersebut telah diberi meterai cukup dan telah dicocokkan dengan aslinyayang ternyata sesuai, lalu oleh Ketua Majelis diberi tanda P1;1.2Fotokopi Kutipan Akta Nikah dari Kantor Urusan Agama (KUA)Kecamatan Seputih Agung Kabupaten Lampung Tengah, Nomor0145/027/VII/2020 Tanggal 28 Juli 2020, bukti surat tersebut telah
Register : 15-08-2019 — Putus : 11-09-2019 — Upload : 21-09-2019
Putusan PN JEMBER Nomor 621/Pid.Sus/2019/PN Jmr
Tanggal 11 September 2019 — Penuntut Umum:
APRIANI CANDRA C,SH.
Terdakwa:
DIMAS FIRMANSYAH als. DIMAS bin AHMAD
3419
  • Robi bin Jupriyanto (terdakwa yangpenuntutannya dalam berkas perkara terpisah) pada hari Kamis tanggal 04 April2019 sekitar jam 20.00 wib atau setidaktidaknya pada waktu lain dalam bulanApril tahun 2019 atau setidaktidaknya pada tahun 2019, bertempat didalamcafe kampung Cak Bambang di dusun Krajan, Desa Seputih, KecamatanMayang, Kabupaten Jember atau setidaktidaknya pada suatu tempat yangmasih termasuk dalam Daerah Hukum Pengadilan Negeri Jember, dengansengaja memproduksi atau mengedarkan sediaan
    Robi bin Jupriyanto saat itu berada didalam cafe kampung CakBambang di dusun Krajan, Desa Seputih, Kecamatan Mayang,Kabupaten Jember dan melihat Moh Robi Hobibullah als.
    Robi binJupriyanto sedang melayani pembeli, kKemudian para saksi melakukanHalaman 5 dari 17 Putusan Nomor 621/Pid.Sus/2019/PN Jmrpemantauan hingga akhirnya para saksi berhasil mengamankanpembeli obat bernama Alfin Yasir di pertigaan seputih tepatnya DsnKrajan, Desa Seputih, Kecamatan Mayang, Kabupaten Jember, dansaat diitrogasi mengakui baru saja membeli obat warna putih berlogo Ykepada terdakwa Moh Robi Hobibullah als.
    Robi bin Jupriyanto didalamcafe kampung Cak Bambang di dusun Krajan, Desa Seputih,Kecamatan Mayang, Kabupaten Jember dan setelah dilakukanpenggeledahan kedapatan membawa obat warna putih berlogo Y yangditaruh di saku celana sebelah kiri dan mengakui membeli dari MohRobi Hobibullah als.
    Robi bin Jupriyanto didalam cafekampung Cak Bambang di dusun Krajan, Desa Seputih, KecamatanMayang, Kabupaten Jember dan setelah diintrogasi Moh RobiHobibullah als.
Register : 26-09-2012 — Putus : 24-09-2012 — Upload : 26-09-2012
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 129/Pdt.P/2012/PN.GS
Tanggal 24 September 2012 — SUKATNO
4628
  • Menyatakan bahwa di Seputih Agung pada tanggal 23 Juni 1994 telah lahir seorang anak Laki-laki bernama WILDAN FAUZAN, anak sah dari pasangan suami istri SUKATNO dan SRI SUGIYANTI ;3. Memerintahkan kepada Pegawai Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Lampung Tengah, setelah kepadanya diperlihatkan salinan sah Penetapan ini yang telah mempunyai kekuatan Hukum tetap, untuk mencatat kelahiran anak tersebut ke dalam daftar kelahiran yang sedang berjalan ;4.
    PENETAPANNomor : 129/Pdt.P/2012/PN.GSDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHAESAPengadilan Negeri Gunung Sugih yang memeriksa danmengadili perkaraperkara perdata tingkat pertama, telahmemberikan penetapan sebagai berikut dalam perkara permohonandari:SUKATNO : Tempat/tanggal lahir : Bandar Jaya/28 Agustus1968, Jeniskelamin : Lakilaki, Kebangsaan : Indonesia,Alamat : Dusun II Rt. 02 Rw. 003 Desa SimpangAgung Kecamatan Seputih Agung KabupatenLampung Tengah, Agama : Islam, Pekerjaan :Wlraswasta
    Bahwa anak Pemohon bernama WILDAN FAUZAN lahir diSimpang Agung Kecamatan Seputih Agung Kabupaten LampungTengah pada tanggal 23 Juni 1994 anak sah dari suami SUKATNOdan istri SRI SUGIYANTI ;2. Bahwa kelahiran anak Pemohon tersebut baru terdaftar diSeputih Agung, dan oleh karena kesibukan dan ketidak tahuanPemohon, maka anak Pemohon tersebut belum terdaftar padaDinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten LampungTengah ;3.
    Foto copy Surat Keterangan Kelahirkan atas nama WILDANFAUZAN yang dikeluarkan Bidan Deasy Susanty Simpang AgungKecamatan Seputih Agung Lampung Tengah Nomor : 67 / SKK /Bd 05 / 2012 tanggal 20 September 2012, bermaterai cukup dantelah disesuaikan dengan aslinya (diberi tanda bukti P.5) ;Menimbang, bahwa selain suratsurat bukti tersebut Pemohonjuga mengajukan 2 (dua) orang saksi, selanjutnya saksisaksi telahdisumpah sesuai dengan agamanya yang pada pokoknya masingmasing memberikan keterangan sebagai
    berikut :Saksi ke1 : SUNARYOBahwa saksi kenal dengan Pemohon karena saksi adalahtetangga dari pemohon, saksi mengetahui jika pemohon jugasudah menikah ;Bahwa setahu saksi pemohon dan istrinya menikah secara sah ;Bahwa saksi kenal dengan pemohon ;Bahwa saksi tahu adanya permohonan akte kelahiran diajukanoleh pemohon untuk anak Lakilakinya yang bernama WILDANFAUZAN yang lahirnya di Seputih Agung pada tanggal 23 Juni1994 ;Bahwa anak pemohon yang bernama WILDAN FAUZAN, tersebutadalah anak sah dari pasangan
    Menyatakan bahwa di Seputih Agung pada tanggal 23 Juni1994 telah lahir seorang anak Lakilaki bernama WILDANFAUZAN, anak sah dari pasangan suami istri SUKATNO danSRI SUGIYANTI ;3. Memerintahkan kepada Pegawai Dinas Kependudukan danCatatan Sipil Kabupaten Lampung Tengah, setelah kepadanyadiperlihatkan salinan sah Penetapan ini yang telahmempunyai kekuatan Hukum tetap, untuk mencatatkelahiran anak tersebut ke dalam daftar kelahiran yangsedang berjalan ;4.
Register : 02-08-2018 — Putus : 29-08-2018 — Upload : 14-11-2018
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 244/Pid.Sus/2018/PN Gns
Tanggal 29 Agustus 2018 — Penuntut Umum:
ASTRI WIJAYANTI SH
Terdakwa:
1.TRI PURWANTO Bin TUKIRAN
2.ADI MULYADI Bin KATRI
2515
  • pada pokoknya tetappada surat tuntutannya dan duplik lisan dari para terdakwa yang pada pokoknyajuga tetap pada permohonannya semula;Menimbang, bahwa Para Terdakwa diajukan ke persidangan oleh PenuntutUmum didakwa berdasarkan surat dakwaan sebagai berikut :KESATU :Bahwa Terdakwa TRI PURWANTO Bin TUKIRAN bersamasamaTerdakwa II ADI MULYADI Bin KATRI pada hari Kamis tanggal 22 Maret 2018sekira Jam 05.00 Wib atau pada suatu waktu dalam bulan Maret tahun 2018bertempat di Kampung Rejo Sari 03 Kecamatan Seputih
    ;ATAUKEDUA :Bahwa Terdakwa TRI PURWANTO Bin TUKIRAN bersamasamaTerdakwa Il ADI MULYADI Bin KATRI pada hari Kamis tanggal 22 Maret 2018sekira Jam 05.00 Wib atau pada suatu waktu dalam bulan Maret tahun 2018bertempat di Kampung Rejo Sari 03 Kecamatan Seputih Raman KabupatenLampung Tengah, setidaktidaknya disuatu tempat dalam daerah hukumPengadilan Negeri Gunung Sugih yang berhak dan berwenang mengadili,menyalahgunakan Narkotika golongan jenis Shabushabu bagi diri, mereka yangmelakukan, yang menyuruh
    melakukan dan yang turut serta melakukan perbuatan,yang dilakukan para terdakwa dengan cara sebagai berikut : Bahwa berawal pada waktu tersebut diatas, ketika Saksi MORISKIKOMARUDIN Bin KOMARUDIN dan Saksi AFRIANTO Bin H HASYONOmelakukan penangkapan di Kampung Rejo Asri Kecamatan Seputih RamanKabupaten Lampung Tengah berdasarkan laporan masyarakat yangmengatakan bahwa ada pesta shabushabu di sebuah kios kosong bekascounter HP di Kampung Wates Kec.Bumi Ratu Nuban Kab.Lampung Tengahlalu melakukan
    ;Bahwa saksi mengetahui barang bukti yang dihadirkan kepersidangan ;Terhadap keterangan saksi tersebut para terdakwa menyatakan tidakkeberatan dan membenarkannya;Agung Nugroho, S, lp Bin Wagiman Mirza, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut:Bahwa kedua terdakwa tersebut saksi tangkap, pada hari Kamis tanggal 22Maret 2018 sekira Jam 05.00 WIB bertempat di Kampung Rejo Sari 03Kecamatan Seputih Raman Kabupaten Lampung Tengah;Bahwa saksi melakukan penangkapan terhadap kedua terdakwa
    tersebutbersama rekan saksi yaitu saksi Afrianto Anggota Polisi Sat Res NarkobaResor Lampung Tengah;Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Afrianto serta beberapa rekan saksilainnya dari Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah dalam melakukanpenangkapan terhadap terdakwa tersebut mendapat informasi dari masyarakatbahwa ada orang yang menyalahgunakan Narkotika jenis shabu di sebuahrumah kosong di Kampung Rejo Sari 03 Kecamatan Seputih RamanKabupaten Lampung Tengah, kemudian saksi beserta rekan lainnya
Register : 04-02-2014 — Putus : 09-01-2014 — Upload : 04-02-2014
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 465/PID/A/2013/PN.GS
Tanggal 9 Januari 2014 — ARI SETIAWAN ALS ARI GENDUT BIN MUSLIM PANE
1917
  • Reg Perkara PDM246/GS/11/2013 Terdakwa telah didakwa sebagaiberikut :Bahwa terdakwa bersama dengan saksi GUNTUR EKA SAPUTRA BinMUHAMMAD JUNAIDI (Sedang menjalani hukuman), Saudara ARI TULANG Als ARIVIXION, Saudara DENI, Saudara IWAN (Ketiganya belum tertangkap) dan SaudaraANTON (Alm) pada hari Minggu tanggal 14 bulan April tahun 2013 sekira pukul 04.30Wib atau pada waktu lain setidaktidaknya dalam bulan April tahun 2013 bertempat diturunan Kantor PDIP Seputih Jaya Kecamatan Gunung Sugih Kabupaten
    berawal dari ketika saksiSUGONO Bin KARTO SUMTOMO bersama dengan istrinya yakni saksi WIDARYATIBinti BASUKI dari arah Bandar Lampung menuju arah pulang ke Kampung Moris JayaKecamatan Banjar Agung Kabupaten Tulang Bawang dengan mengendarai (Satu) UnitSepeda Motor Yamaha Jupiter ZCW Nopol BE 4652 SM Warna Hitam, pada waktu saksiSUGONO Bin KARTO SUMTOMO bersama dengan saksi WIDARYATI Binti BASUKImelintas di Jalan Lintas Sumatera tepatnya di jalan turunan setelah Kantor SamsatLampung Tengah Wilayah Seputih
    sepeda motor yangterdakwa kendarai di ikuti dengan Saudara DENI, Saudara IWAN dan juga Saudara ARITULANG Als ARI VIXION (Ketiganya belum tertangkap) mendekati saksi SUGONO BinKARTO SUMTOMO dan mereka berempat mengancam saksi SUGONO Bin KARTOSUMTOMO dengan menggunakan senjata tajam yang mereka berempat bawa masingmasing, selanjutnya melihat saksi SUGONO Bin KARTO SUMTOMO tidak melawan,terdakwa turun dari sepeda motornya dan tanpa izin membawa kabur sepeda motor saksiSUGONO Bin KARTO SUMTOMO kearah Seputih
    dengan kekerasan tersebutdengan cara: ketika saksi bersama dengan istrinya yaknisaksi WIDARYATI Binti BASUKI dari arah BandarLampung menuju arah pulang ke Kampung Moris JayaKecamatan Banjar Agung Kabupaten Tulang Bawangdengan mengendarai 1 (Satu) Unit Sepeda Motor YamahaJupiter ZCW Nopol BE 4652 SM Warna Hitam, padawaktu saksi SUGONO Bin KARTO SUTOMO bersamadengan saksi WIDARYATI Binti BASUKI melintas di JalanLintas Sumatera tepatnya di jalan turunan setelah KantorSamsat Lampung Tengah Wilayah Seputih
    .3.100.000, (tiga juta seratus ribu rupiah) dibagi rata oleh SaudaraDENI, masingmasing sebesar Rp. 500.000, (lima ratus riburupiah).Menimbang bahwa atas keterangan para saksi tersebut diatas dalam persidangan,Terdakwa membenarkan dan menyatakan tidak keberatanMenimbang, bahwa dipersidangan, telah didengar Terdakwa yang memberikanketerangan dimana isinya pada pokoknya sebagai berikut :e Bahwa pada hari Minggu tanggal 14 bulan April tahun2013 sekira pukul 04.30 Wib bertempat di turunanKantor PDIP Seputih
Register : 29-08-2017 — Putus : 02-10-2017 — Upload : 02-11-2017
Putusan PN JEMBER Nomor 761/Pid.B/2017/PN Jmr
Tanggal 2 Oktober 2017 — BUSANTO Bin MAT ALI
565
  • Reno masukdusun Krajan, desa Seputih, Kecamatan Mayang, Kabupaten Jember atausetidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerah hukumPengadilan Negeri Jember, telah mengemudikan kendaraan bermotor yangkarena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dan mengakibatkanorang lain meninggal dunia, yang dilakukan dengan caracara sebagai berikut : Bahwa mulanya Terdakwa mengendarai sepeda motor Yamaha Alfa No Pol: P5065QW dimana Terdakwa tidak mempunyai SIMKB dan saat itusepeda motor
    Reno masuk dusun Krajan,desa Seputih, Kecamatan Mayang, Kabupaten Jember, Terdakwa tibatibamelihat korban Kadin Al. P. Gono menyebrang jalan dari arah selatan keutara dengan jarak pandang Terdakwa 9 (sembilan) meter, sehinggakarena jarak terlalu dekat Terdakwa tidak dapat menghindar ataumenguasai kendaraannya karena saat itu kecepatan sepeda motorTerdakwa tinggi sehingga Terdakwa spontan mengerem secara mendadakhingga akhirnya sepeda motor yang dikendarai Terdakwa menabrak korbanKadin Al. P.
    DIDIK IRAWAN, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagaiberikut:Bahwa pada hari Rabu tanggal 10 Mei 2017 sekitar pukul 19.00 WIBsaat saksi dibonceng saksi Taufiq Hidayat dari Mumbulsari kearahSempolan melintasi jalan dusun Krajan, desa Seputih, KecamatanMayang, Kabupaten Jember, saksi melihat saksi melihat seorang lakilaki tergeletak di pinggir jalan dalam keadaan tidak sadarkan diri;Terhadap keterangan saksi tersebut Terdakwa membenarkannya danmenyatakan tidak keberatan;3.
    Reno ditabrak sepeda motor, lalu saksi mendatangi jalan dusunKrajan, desa Seputih, Kecamatan Mayang, Kabupaten Jember saksimelihat suami saksi tergeletak di pinggir jalan dalam keadaan tidaksadarkan diri lalu dilarikan ke Puskesmas Mayang kemudian dirujuk kerumah saksi dr. R.
Register : 28-11-2018 — Putus : 14-01-2019 — Upload : 15-01-2019
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 392/Pid.Sus/2018/PN Gns
Tanggal 14 Januari 2019 — Penuntut Umum:
M. RISKA SAPUTRA, SH
Terdakwa:
SANTOSO BIN WARTONO
2316
  • Varia Agung Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten LampungTengah atau setidaktidaknya disuatu tempat dalam daerah hukum PengadilanNegeri Gunung Sugih yang berhak dan berwenang mengadili perkara tersebut,setiap orang yang tampa hak atau melawan hukum menawarkan untuk dijual,menjual, membeli, menerima, Menjadi perantara dalam jual beli, menukar ataumenyerahkan narkotika golongan Perbuatan tersebut dilakukan oleh Terdakwadengan cara sebagai berikut :Pada waktu dan tempat sebagaimana dimaksud diatas awalnya
    Varia Agung Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten LampungTengah atau setidaktidaknya disuatu tempat dalam daerah hukum PengadilanNegeri Gunung Sugih yang berhak dan berwenang mengadili perkara tersebut,setiap orang yang tampa hak atau melawan hukum menanam, memelihara,memiliki, menyimpan, menguasai atau menyediakan narkotika golongan dalambentuk tanaman Perbuatan tersebut dilakukan oleh Terdakwa dengan carasebagai berikut :Pada waktu dan tempat sebagaimana dimaksud diatas awalnya saksiKomang Swadiaya
    Varia Agung Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten LampungTengah atau setidaktidaknya disuatu tempat dalam daerah hukum PengadilanNegeri Gunung Sugih yang berhak dan berwenang mengadili perkara tersebut,Setiap Penyalah Guna Narkotika Golongan Bagi Diri Sendiri Perbuatan tersebutdilakukan oleh Terdakwa dengan cara sebagai berikut :Pada waktu dan tempat sebagaimana dimaksud diatas awalnya saksiKomang Swadiaya dan Ali Abdulan melakukan penangkapan terhadap Terdakwadan setelah itu saksi menemukan narkotikan
    Mataram Kabupaten Lampung Tengah ; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Ali Abdullah, SH serta beberaparekan saksi lainnya Sat Reskrim Sektor Seputih Mataram dalam melakukanpenangkapan terhadap Terdakwa tersebut dari informasi masyarakat yangmengatakan bawah di sebuah salon di Dusun 01 Kampung Varia AgungKecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah ada orang yangmenyalahgunakan narkotika, mendapat informasi tersebut selanjutnya saksibeserta rekan saksi dari Sat Reskrim Sektor Seputih Mataram
    Mataram melakukan penangkapan terhadap diriTerdakwa dan pada saat dilakukan penggeledahan ditemukan barang buktiberupa 1 (satu) am daun ganja, 1 (Satu) linting ganja siap hisab, 1 (satu)bungkus rokok merk magnum mild biru 5 (lima) lembar kertas paper, 2 (dua)buah kertas pipet penghisab, 1 (Satu) buah silet, 3 (tiga) buah korek gas yangditemukan di sebuah teras salon, selanjutnya Terdakwa berikut barang buktidiamankan ke Kantor Polisi Sektor Seputih Mataram guna pemeriksaan lebihlanjut ;eeecee Bahwa
Register : 24-10-2019 — Putus : 08-11-2019 — Upload : 11-11-2019
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 135/Pdt.P/2019/PA.Gsg
Tanggal 8 Nopember 2019 — Pemohon melawan Termohon
137
  • Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Suyatno Bin Sikus) dengan Pemohon II (Hartini Binti Kaer) yang dilaksanakan pada 12 September 2006, di Kampung Utama Jaya Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah;

    3. Memerintahkan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk mencatatkan pernikahan yang telah diitsbatkan kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah;

    4.

    Bahwa para Pemohon telah melangsungkan pernikahan pada tanggal 12September 2006 di Kampung Utama Jaya Kecamatan Seputih MataramKabupaten Lampung Tengah dengan wali nikah kakak kandung Pemohon IIbernama Kasnuri bin Kaer dan telah terjadi ijab qabul antara wali nikahdengan Pemohon dengan disaksikan dua orang saksi bernama Waris danSuherman dan mahar berupa Uang 100.000 rupiah dibayar tunai ;2.
    Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon (Suyatno Bin Sikus)dengan Pemohon II (Hartini Binti Kaer) yang dilaksanakan pada tanggal 12september 2006 di Kecamatan Seputih Mataram;3. Membebankan biaya perkara sesuai hukum;Subsider : Atau apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadiladilnya; Hal. 2 dari 14 halaman, Penetapan Nomor 135/Pat.P/2019/PA.GsgBahwa sesuai Penetapan Majelis Hakim pada tanggal 24 Oktober 2019Nomor 135/Pdt.P/2019/PA.Gsg.
    Bukti Saksi.Saksi 1, Suherman bin Mar'at, umur 40 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Petani, bertempat tinggal di Dusun IIl Utama Jaya RT.09RW.03 Kampung Utama Jaya Kecamatan Seputih Mataram KabupatenLampung Tengah, di bawah sumpahnya memberikan keterangan yangpada pokoknya sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan para Pemohon, saksi adalah Tetanggapara Pemohon; Bahwa Pemohon bernama Suyatno Bin Sikus sedangkanPemohon II bernama Hartini Binti Kaer; Bahwa saksi hadir pada saat Pemohon
    dan Pemohon II menikahpada 12 September 2006; Bahwa Pemohon dan Pemohon II menikah di Kampung UtamaJaya Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah; Bahwa perikahan Pemohon dan Pemohon I!
    Memerintahkan kepada Pemohon dan Pemohon II untuk mencatatkanpernikahan yang telah diitsbatkan kepada Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah;4.
Register : 10-01-2019 — Putus : 11-02-2019 — Upload : 18-04-2019
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 0008/Pdt.P/2019/PA.Gsg
Tanggal 11 Februari 2019 — Pemohon melawan Termohon
85
  • MENETAPKAN

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon I dan Pemohon II;
    2. Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Edi Purnomo bin Suniman) dengan Pemohon II (Sudarmi binti Sanwardi) yang dilaksanakan pada tanggal 8 Juni 1996 di Kampung Rukti Harjo Kecamatan Seputih RamanKabupaten Lampung Tengah;
    3. Memerintahkan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk mencatatkan pernikahan yang telah diitsbatkan kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan
    Seputih Raman Kabupaten Lampung Tengah;
  • Membebankan biaya perkara kepada Pemohon I dan Pemohon II sejumlah Rp341.000,00 (tiga ratus empat puluh satu ribu rupiah);
  • Bahwa, pernikahanPemohon dengan Pemohon II tidak tercatat padaKantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Raman dengan Nomor :B.220/Kua.08.02.17/PW.01/XII/2018;3. Bahwa sewaktu akan menikah Pemohon berstatus Pejaka dalam usia21 tahun sementara Pemohon II berstatus Perawan dalam usia 17 tahun;4. Bahwa, setelah akad nikah hingga permohonan ini diajukan Pemohon dan Pemohon II tidak pernah mendapat atau mengurus akta nikah tersebut;5.
    Bahwa untuk kepastian hukum dan tertib administrasi kependudukansebagaimana dimaksud Pasal 34 ayat (1) dam ayat (2) UndangUndangNo. 3 Tahun 2006 Tentang Administrasi Kependudukan maka ParaPemohon akan melaporkan penetapan pengadilan atas perkara ini kepada Hal. 2 dari 15 halaman, Penetapan Nomor 0008/Pdt.P/2019/PA.GsgKUA Kecamatan Seputih Raman untuk dicatat dalam daftar yangdisediakan untuk itu;9.
    Fotokopi Surat Keterangan Nomor B220/Kua.08.02.17/PW.01/XII/2018atas nama Edi Purnomo dengan Sudarmi, yang ditandatangani oleh KepalaKantor Urusan Agama Kecamatan Seputih Raman Kabupaten LampungTengah tanggal 11 Desember 2018, bermeterai cukup dan dinazegelen,selanjutnya diberi tanda (P.3);Bahwa disamping bukti tertulis, Pemohon dan Pemohon Il jugamengajukan saksisaksi sebagai berikut:1.
    Giman bin Kartorejo, umur 70 tahun, agama Islam, pendidikan SD,pekerjaan Petani, tempat kediaman di Dusun 08 RT.003 RW.008 KampungRukti Harjo Kecamatan Seputih Raman Kabupaten Lampung Tengah, dibawah sumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut: Bahwa, saksi kenal dengan Pemohon dan Pemohon II karenasaksi adalah tetangga para Pemohon; Bahwa, saksi hadir pada saat dilangsungkan akad nikahPemohon dan Pemohon II yang dilangsungkan pada tanggal 8 Juni1996 di Kampung Rukti Harjo Kecamatan Seputih Raman
    Memerintahkan kepada Pemohon dan Pemohon II untuk mencatatkanpernikahan yang telah diitsbatkan kepada Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Seputih Raman Kabupaten Lampung Tengah;4.