Ditemukan 13730 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 01-10-2019 — Putus : 22-10-2019 — Upload : 19-11-2019
Putusan PN SUNGAI PENUH Nomor 99/Pid.B/2019/PN Spn
Tanggal 22 Oktober 2019 — Penuntut Umum:
RIDHO SEPPUTRA, S.H
Terdakwa:
ZULHITMI Alias ZUL Bin SAMSI
7210
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa ZULHITMI Alias ZUL Bin SAMSI tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengan terang-terangan dan dengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang sebagaimana dalam dakwaan Penuntut Umum;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan;
    3. Menetapkan masa penangkapan dan
    Menyatakan Terdakwa ZULHITMI Alias ZUL Bin SAMSI bersamasamadengan ALAMIN Alias PAK FAREL Bin ABU SARI (DPO) dan REKAEFENDI Alias REKA Bin ZULHITMI (DPO) telah bersalah secara sah danmeyakinkan melakukan tindak pidana dengan terang terangan dandengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang,sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 170 ayat (1) KUHPdalam surat dakwaan Penuntut Umum;2.
    21.45 wib atau setidaktidaknya pada waktu lain dibulan Juni tahun 2019,bertempat di halaman depan rumah Terdakwa atau dekat Jalan Umum di DesaHalaman 2 dari 16 Putusan Nomor 99/Pid.B/2019/PN SpnTaman JernihSungaiTutung, Kecamatan Air Hangat Timur, Kabupaten Kerinci,Provinsi Jambi, yang masih termasuk dalam kewenangan mengadili PengadilanNegeri Sungai Penuh atau setidaktidaknya pada suatu tempat yang termasukdalam kewenangan memeriksa dan mengadili Pengadilan Negeri SungaiPenuh, telah dengan terang terangan
    dengan identitas Terdakwayang termuat dalam Dakwaan Jaksa Penuntut Umum ternyata telah cocokdengan identitas Terdakwa di persidangan dan sepanjang persidanganberlangsung tidak terdapat satupun petunjuk bahwa akan terjadi kekeliruanorang (error in persona) sebagai sSubjek hukum atau pelaku tindak pidanayang sedang diperiksa dalam perkara ini ;Menimbang, bahwa dari apa yang di uraikan tersebut di atas,Majelis Hakim berpendapat Unsur Barang Siapa ini telah terpenuhiAd. 2 .Tentang unsur dengan terang terangan
    dan tenaga bersamaMenimbang, bahwa Pengertian secara terang terangan (openlijk)dalam naskah asli Pasal 170 Wetboek Van Strafrecht lebih tepatditerjemahkan secara terangterangan yang berarti tidak tersembunyi , jaditidak perlu dimuka umum, cukup apabila ada kemungkinan orang dapatmelihatnya.
    semua pelaku melakukanperbuatan yang sama, seperti semua pelaku harus ikut melakukanpemukulan, dsb, namun apabila setiap pelaku telah melakukanperbuatannya seperti ada yang memukul, maka pengertian dengan tenagabersama bersama disini telah terpenuhi. maka majelis berkeyakinanbahwa tindakan terdakwa tersebut adalah merupakan perbuatan yangdilakukan dengan sengaja dan dikehendaki oleh terdakwa.Menimbang, bahwa dari apa yang di uraikan tersebut di atas,Majelis Hakim berpendapat Unsur dengan terang terangan
Register : 10-05-2017 — Putus : 12-06-2017 — Upload : 24-08-2017
Putusan PN PASIR PANGARAIAN Nomor 135/Pid.B/2017/PN Prp
Tanggal 12 Juni 2017 — Penuntut Umum: GILANG GEMILANG,SH.MH Terdakwa: 1.EDI MARJOHAN BUTAR BUTRA ALS EDI 2.ANTONIUS LAIA ALS ANTON
4213
  • Saksi VERY YANCE PANGONDIAN MARBUN dibawah sumpah memberikanketerangan pada pokoknya sebagai berikut: Bahwa Saksi pernah diperiksa oleh penyidik Polsek Ujung Batu,sehubungan dengan terjadi tindak pidana dengan terang terangan dandengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang padahari Kamis tanggal 19 Januari 2017 sekitar pukul 10.00 Wib, bertempat didepan rumah Terdakwa Il ANTONIUS LALA ALS ANTON bertempat didusun Penghijauan Desa Ngasao Kecamatan Ujung Batu KabupatenRokan Hulu, yang
    Saksi HERLEN SIAGIAN Als ERLEN, dibawah sumpah memberikanketerangan pada pokoknya sebagai berikut:Bahwa Saksi pernah diperiksa oleh penyidik Polsek Ujung Batu,sehubungan dengan terjadi tindak pidana dengan terang terangan dandengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang pada hariKamis tanggal 19 Januari 2017 sekitar pukul 10.00 Wib, bertempat di depanrumah Terdakwa Il ANTONIUS LALA ALS ANTON bertempat di dusunPenghijauan Desa Ngasao Kecamatan Ujung Batu Kabupaten Rokan Hulu,yang dilakukan
    Saksi HENDRI SIAGIAN, di bawah sumpah memberikan keterangan padapokoknya sebagai berikut : Bahwa Saksi pernah diperiksa oleh penyidik Polsek Ujung Batu,sehubungan dengan terjadi tindak pidana dengan terang terangan dandengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang padaHalaman 8 dari 18 Putusan Nomor 135/Pid.B/2017/PN.Prphari Kamis tanggal 19 Januari 2017 sekitar pukul 10.00 Wib, bertempatdi depan rumah Terdakwa Il ANTONIUS LALA ALS ANTON bertempatdi dusun Penghijauan Desa Ngasao Kecamatan
    WALUS saat ini tahu dimana keberadaannya;Menimbang, bahwa terhadap keterangan saksi, para Terdakwa membenarkansemua keterangan saksi;Menimbang, bahwa Terdakwa EDI MARJOHAN BUTARBUTAR Als EDI, dipersidangan telah memberikan keterangan yang pada pokoknya sebagai berikut:Halaman 9 dari 18 Putusan Nomor 135/Pid.B/2017/PN.Prp Bahwa Terdakwa pernah diperiksa oleh penyidik Polsek Ujung Batu,sehubungan dengan terjadi tindak pidana dengan terang terangan dandengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap
    Kemudian masyarakat yang melihat hal tersebutdikarenakan terbuka dan dapat dilihat, datang menghampiri dan meleraikanperkelahian tersebut; Bahwa Terdakwa membenarkan seluruh keterangannya di BAP;Menimbang, bahwa Terdakwa Il ANTONIUS LAIA Als ANTON, dipersidangan telah memberikan keterangan yang pada pokoknya sebagai berikut:Halaman 10 dari 18 Putusan Nomor 135/Pid.B/2017/PN.Prp Bahwa Terdakwa pernah diperiksa oleh penyidik Polsek Ujung Batu,sehubungan dengan terjadi tindak pidana dengan terang terangan
Putus : 20-05-2015 — Upload : 02-06-2015
Putusan PN PALEMBANG Nomor 414/Pid.B/2015/PN .Plg
Tanggal 20 Mei 2015 — MUHAMMAD ASRI ALS AI Bin M. ZEN
302
  • ZEN telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukakan tindak pidana DENGAN TERANG TERANGAN DAN DENGAN TENAGA BERSAMA MENGGUNAKAN KEKERASAN TERHADAP ORANG MENGAKIBATKAN LUKA - LUKA ;2. Menjatuhkan hukuman terhadap terdakwa tersebut diatas dengan pidana penjara selama 2 (Dua) Tahun dan 6 (Enam) bulan;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4.
    dari fakta tersebutMajelis akan mempertimbangkan apakah Terdakwa dapat dipersalahkan telahmelakukan perbuatan sebagaimana didakwakan kepadanya;Menimbang, bahwa selanjutnya pengadilan akan mempertimbangkan apakahperbuatan yang dilakukan terdakwa memenuhi unsur dari pasal yang didakwakankepadanya ;Menimbang, bahwa terdakwa diajukan kepersidangan oleh Jaksa PenuntutUmum dengan dakwaan Kesatu yaitu. diancam pidana dalam Pasal170 ayat (1), (2) ke1 KUHP yang unsurunsurnya;e Barang siapa ;e Dengan terang terangan
    ZEN telahterbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukakan tindak pidana DENGAN TERANG TERANGAN DAN DENGAN TENAGA BERSAMAMENGGUNAKAN KEKERASAN TERHADAP ORANGMENGAKIBATKAN LUKA LUKA ;2 Menjatuhkan hukuman terhadap terdakwa tersebut diatas dengan pidana penjaraselama 2 (Dua) Tahun dan 6 (Enam) bulan;3 Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkanseluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4 Menetapkan agar terdakwa tetap berada dalam tahanan ;5 Menetapkan barang bukti berupa
Register : 23-10-2012 — Putus : 20-11-2012 — Upload : 14-02-2013
Putusan PN PEKALONGAN Nomor 442/Pid.B/2012/PN.Pkl
Tanggal 20 Nopember 2012 — TRI INDRATNO als KECUT Bin SUHARJO;
222
  • Samanhudi KelurahanPasirsari Kecamatan Pekalongan Barat Kota Pekalongan atau terjadi ditempat lain yang masih dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Pekalongandengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakan kekerasanterhadap ABDULLAH HUDA Bin ABDULAH yang mengakibat luka luka,perbuatan tersebut dilakukan terdakwa dengan cara sebagai berikut: Bahwa pada awalnya terdakwa bersama sama AHMAD FAIZIN als. CUNONG, ILBABin SAYUTI dan MUHAMMAD ADITYA als.
    wargamasyarakat dengan makasu menangkap terdakwa lalu terdakwamengambil sebilah sabit untuk melakukan perlawanan, namunterdakwa dapat ditangkap masyarakat bersama anggota Polisi ;Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan apakahPerbuatan terdakwa tersebut memenuhi rumusan unsur dalam dakwaan Jaksa PenuntutUmum;Menimbang, bahwa Jaksa Penuntut Umum menyusun dakwaannya yaitu melanggar170 ayat (2) Ke1 KUHP yang unsurunsurnya adalah sebagai berikut:1 Barang siapa ;2 Dengan terang terangan
    Dengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang ;Menimbang, bahwa terdakwa bersama AHMAD FAIZIN als.CUNONG, ILBA Bin SAYUTI dan MUHAMMAD ADITYA als. DITAsedang duduk duduk di rumah lalu ada tiga orang sedang naik sepeda motorVESPA yaitu.
Register : 15-09-2021 — Putus : 04-11-2021 — Upload : 09-11-2021
Putusan PN PRAYA Nomor 166/Pid.B/2021/PN Pya
Tanggal 4 Nopember 2021 — Penuntut Umum:
1.CATUR HIDAYAT PUTRA, S.H.
2.WAHYUDIONO, SH
3.DWI DUTHA ARIE SAMPURNA, S.H.
Terdakwa:
Made Alias Amaq Dimas
6422
  • Menyatakan Terdakwa MADE ALIAS AMAQ DIMAS terbukti bersalahsecara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana dengan terang terangan dan tenaga bersama melakukan kekerasan terhadap oranghingga mengakibatkan Iluka luka sebagaimana diatur dan diancampidana dalam Pasal 170 ayat (2) ke1 KUHP, sebagaimana dalam dakwaanPrimair Penuntut Umum;Halaman 1 dari 12 Putusan Nomor 166/Pid.B/2021/PN Pya2.
    Dengan terang terangan dan tenaga bersama;3. Menggunakan kekerasan terhadap orang hingga mengakibatkan luka luka;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1.
    Unsur Dengan terang terangan dan tenaga bersama;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta yang terungkap di persidangan,pada hari Sabtu tanggal 10 Juli 2021 sekitar pukul 20.00 wita bertempat diDusun Gerupuk Desa Sengkol Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah,Terdakwa bersama dengan SUPAR telah melakukan pengeroyokanterhadapsaksi SATE WIJAYA. Yang mana pada awalnya saksi SATE WIJAYAsedang minum tuag di Kafe milik Basuki, saat itu saksi SATE WIJAYA minumditemani oleh Hani.
    Selanjutnya Terdakwa bersama Suparberlari meninggalkan saksi SATE WIJAYA;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan di atas, Majelis Hakimberpendapat unsur Dengan terang terangan dan tenaga bersama telahterpenuhi;Ad.3.
Register : 02-07-2013 — Putus : 23-07-2013 — Upload : 10-03-2014
Putusan PN SAMPIT Nomor 232/PID.B/2013/PN.SPT
Tanggal 23 Juli 2013 — .ADASMINO Bin HARTEN; ILMIDO Bin HARTEN
567
  • Ilmido binHartensecara bersama sama pada hari Rabu, tanggal 5 Juni 2013, sekira jam 14.30WIB atau setidak tidaknya pada waktu lain dalam bulan Juni 2013, bertempat di depanrumah terdakwa Adasmino yang terletak di jalan haurpali, RT 01 Desa Tumbang Salau,Kecamatan Suling Tambung, Kabupaten Seruyan atau setidak tidaknya pada tempatlain yang termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Sampit yang berwenangmemeriksa dan mengadilinya, dimuka umum dengan terang terangan dan dengantenaga bersama, melakukan
    KUHP.Menimbang, bahwa oleh karena dakwaan telah disusun secara Alternatif, makaMajelis akan memilin Dakwaan mana yang lebih tepat untuk diterapkan dalam perbuatanTerdakwa ;Menimbang, bahwa setelah memperhatikan fakta yang terungkap di persidangan,Majelis berpendapat yang lebih tepat untuk diterapkan dan dibuktikan adalah DakwaanAlternatif Kesatu, yaitusebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 170 Ayat(2) ke1KUHP yang mempunyai unsurunsur sebagai berikut :e Barang siapa ;e Dimukaumum;e Dengan terang terangan
    Haurpali, RT01 Desa Tumbang Salau, kecamatan Suling Tambun, Kabupaten Seruyan .dalammelakukan aktifitasnya, sehingga termasuk dalam kategori tempat yang dapat dilaluioleh umum ;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan di atas, unsur ini telah terpenuhi ;Ad. 3 UNSUR DENGAN TERANG TERANGAN DAN DENGAN TENAGA BERSAMAATAU BERSAMA SAMA Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkap dipersidangan baikketerangan saksi saksi maupun keterangan terdakwa sendiri bahwa terdakwaAdasmino dan Ilmido pada
    Rabu tanggal 5 Juni 2013 sekira pukul 14.30 WIB. bertempatdi depan rumah Adasmino yang terletak di Desa Tumbang Salau, RT. 01 RW. 02,Kecamatan Suling Tambun, Kabupaten Seruyan telah dengan terang terangan dandengan tenaga bersama atau bersama sama telah melakukan kekerasan (memukul)kepala Larus sehingga mengalami luka.Dengan demikian unsur ini telah terpenuhi ;Ad.4 UNSUR MELAKUKAN KEKERASAN TERHADAP ORANG Menimbang, bahwa berdasarkan fakta yang terungkap di persidangan akibat dariperbuatan para
Register : 04-04-2019 — Putus : 26-06-2019 — Upload : 10-07-2019
Putusan PN RAHA Nomor 67/Pid.B/2019/PN Rah
Tanggal 26 Juni 2019 — Penuntut Umum:
1.Karimudin, SH.
2.Mohamad Angga,SH
Terdakwa:
1.LA ODE DIMANAls. LADIMAN bin LAODE HISABU
2.LA ODE NIFAIL als. LA FAIL bin LAODE MANE
2212
  • MENGADILI

    1. Menyatakan terdakwa I La Ode Diman aLS La Diman Bin La Ode Hisabu dan Terdakwa II La Ode Nifail Bin La Ode Mane tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan terang-terangan dan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang yang mengakibatkan luka sebagaimana dalam dakwaan alternatif kesatu;

    2. Menjatuhkan pidana kepada

    Muna. atau setidaktidaknya pada suatu tempat dalamDaerah Hukum Pengadilan Negeri Raha, dengan terang terangan dan dengantenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang, yang dilakukandengan cara sebagai berikut : Halaman 2 dari 11 Putusan Nomor 67/Pid.B/2019/PN Rah. Bahwa terdakwa La Ode Diman Als.Ladiman Bin Laode Hisabu bersamasama dengan terdakwa II la ode nifail als.
    Dengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakankekerasan terhadap orang mengakibatkan luka luka;Menimbang, bahwa terhadap unsur unsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad. 1 Unsur Barangsiapa ;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan barangsiapa disini adalahsetiap orang sebagai subyek hukum yang telah didakwa melakukan tindak pidanadan yang dapat dipertanggung jawabkan di hadapan hukum pidana yang berlakudi Indonesia;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi saksi
    Unsur Dengan terang terangan dan dengan tenaga bersamamenggunakan kekerasan terhadap orang mengakibatkan luka luka;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan para saksi serta terdakwa dipersidangan mengatakan kejadiannya terjadi pada hari Minggu tanggal 10 Februari2019 sekitar jam.23.30 wita bertempat di Desa Oempu Kec. Tongkuno Kab. MunaMenimbang bahwa terdakwa La Ode Diman Als.Ladiman Bin LaodeHisabu bersama sama dengan terdakwa la ode nifail als.
    Marsaban dokter pada PuskesmasTongkuno,Kesimpulan : Hasil Pemeriksaan : Ditemukan tanda tanda kekerasanbenda tumpul berupa luka robek dikepala bagian depan dan belakang, lukamemar didahidan ditangan kanan.Sebab luka akibat kekerasan benda tumpul,maka berdasarkan hal tersebut jelaslah bahwa unsur Dengan terang terangan dandengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang mengakibatkanluka luka telah terpenuhi;Menimbang, bahwa oleh karena dakwaan primair telah terbukti, makadakwaan selebih
Register : 29-03-2021 — Putus : 13-04-2021 — Upload : 13-04-2021
Putusan PA CIKARANG Nomor 1028/Pdt.G/2021/PA.Ckr
Tanggal 13 April 2021 — Penggugat melawan Tergugat
97
  • sudahmelakukan hubungan sebagaimana layaknya suami isteri (ba'da dukhul),dan sudah dikaruniai 1 (Satu) orang anak yang bernama Anak yangberumur15 tahunBahwa semula rumah tangga Penggugat dengan Tergugat berjalan denganbaik, rukun dan harmonis, tetapi setelan Pernikahan Akhir tahun 2015rumah tangga Penggugat dan Tergugat sering terjadi perselisihan danpertengkaran yang disebabkan karena:1) Tergugat sudah tidak ada kejujuran lagi dan selalu berbohong;2) Tergugat menunjukan sikap kasar selama ini dengan terang terangan
    Putusan Nomor 1028/Pdt.G/2021/PA.CkrBahwa rumah tangga Penggugat dan Tergugat awalnya rukun danharmonis namun sejak akhir tahun 2015 sudah tidak rukun lagi seringterjadi pertengkaran dan perselisihan;Bahwa penyebab pertengkaran karena Tergugat sudah tidak adakejujuran lagi dan selalu berbohong, Tergugat menunjukan sikap kasarselama ini dengan terang terangan, Dan Tergugat sudah jarangpulang kerumah sudah selingkuh dengan wanita lain dan menikah lagisecara Agama Tergugat pun sudah tidak menafkahi
    Tergugat karena saksiadalah adik Penggugat;Bahwa benar Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri sah dantelah menikah pada tanggal 10 Juni 2004 dan telah dikaruniaiketurunan satu orang anak;Bahwa rumah tangga Penggugat dan Tergugat awalnya rukun danharmonis namun sejak akhir tahun 2015 sudah tidak rukun lagi seringterjadi pertengkaran dan perselisihan;Bahwa penyebab pertengkaran karena Tergugat sudah tidak adakejujuran lagi dan selalu berbohong, Tergugat menunjukan sikap kasarselama ini dengan terang terangan
Register : 10-07-2018 — Putus : 15-08-2018 — Upload : 14-01-2021
Putusan PN PALOPO Nomor 257/Pid.B/2018/PN Plp
Tanggal 15 Agustus 2018 — Penuntut Umum:
1.Gerei Sambine, SH. MH
2.Erlysa Said, S.H.
Terdakwa:
Nasrul Nasruddin Alias Tambolang Alias Bolang Bin Nasruddin
6824
  • Razak Kota Palopo, atausetidak tidaknya di tempat lain dalam daerah hukum Pengadilan NegeriPalopo, yang berwenang memeriksa dan mengadilinya, dengan terang terangan dan dengan tenaga bersama sama menggunakan kekerasanterhadap barang yaitu 1 (Satu) Buah sepeda Motor Yamaha Soul GT warnaMerah milik Muh.
    Dengan terang terangan ;3. Dengan Tenaga Bersama Menggunakan Kekerasan ; 4. Terhadap Orang Atau Barang ; Menimbang, bahwa terhadap unsur unsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut : Ad.1.
    Unsur Dengan terang terangan ;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan pengertian unsur Denganterang terangan berdasarkan pada Yurisprudensi Mahkamah Agung RepublikIndonesia C.q Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia tanggal 17 Maret1976 Nomor : 10 K/Kr/1975 adalah sebagai berikut : OPENLIJK* dalam naskahasli Pasal 170 Wetboek van Strafrecht lebih tepat diterjemahkan Secaraterangterangan istilah mana mempunyai arti yang berlainan denganOPENBAAR atau Dimuka umum.
    Secara terang terangan berarti tidaksecara bersembunyi jadi tidak perlu Dimuka umum, cukup tidak diperdulikanapa ada kemungkinan orang lain dapat melihatnya :Menimbang, bahwa demi kepastian hukum mengenai tafsiran istilahasli OPENLIJK dalam Wetboek van Strafrecht tersebut dan dalam rangkaunifikasi hukum penterjemahan istilan bersangkutan, maka maksud dantujuannya yang sebenarnya adalah Secara terangterangan sebagaimanaHalaman 13 dari 21 Putusan Nomor.257/Pid.B/2018/PN Plptelah dikonstantir oleh yurisprudensi
    bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, telahnyata bahwa perbuatan Terdakwa bersama Awang Dermawan, Andi Reynaldi,Arsyad Alias Acca, Rifal Prajuda, Bahrul Alias Ballang, Ari, Ade, dan Agung AliasTopeng telah dilakukan tidak secara tersembunyi, dimana perbuatan Terdakwadilakukan Komplekd Cempaka, yang merupakan tempat yang dapat dilihat olehSiapa Saja yang melintas atau berjalan ; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas,maka Majelis Hakim berpendapat unsur Dengan terang terangan
Register : 02-10-2014 — Putus : 09-12-2014 — Upload : 02-04-2015
Putusan PN MOJOKERTO Nomor 428/Pid.B/2014/PN Mjk
Tanggal 9 Desember 2014 — 1.HILALUDIN Bin ABDUL LATIF 2.HARIS ISTIAWAN Bin DURASMAT 3.MUFIDIL ROHMAN Bin MARDI
8316
  • HARIS ISTIAWAN Bin DURASMAT dan terdakwa.3 MUFIDILROHMAN Bin MARDI terbukti bersalah melakukan tindak pidana denganterang terangan dan dengan tenagabersamamenggunakankekerasanterhadap orang ataubarang sebagaimana diatur dalam Pasal 170 ayat (1)KUHP ; Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa I. HILALUDIN Bin ABDUL LATIFbersama terdakwa 2.
    Unsur dengan terang terangan: Menimbang, bahwa pengertian dengan terang terangan adalah suatu perbuatandengan menggunakan kekerasan disuatu tempat yang dapat dilihat oleh orang lain ; Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan para saksi yang diajukan oleh JaksaPenuntut Umum serta keterangan Para Terdakwa sendiri dan dihubungkan dengan barangbukti yang diajukan di persidangan , telah ternyata bahwa Terdakwa I. HILALUDIN BinABDUL LATIF bersama terdakwa 2.
    Mojokerto dimana oranglain bisa melihat ; === 22 oon nnn nn nnn nn nnn Menimbang , bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan tersebut di atasMajelis menilai dan berpendapat bahwa unsur dengan terang terangan telah terpenuhidan terbukti ; ad.2.
Register : 12-09-2019 — Putus : 10-12-2019 — Upload : 18-12-2019
Putusan PA BLITAR Nomor 3309/Pdt.G/2019/PA.BL
Tanggal 10 Desember 2019 — Penggugat melawan Tergugat
134
  • Keluarga tergugat secara terang terangan dan terbukamengembalikan dan memasrahkan kembali penggugat kepadakeluarga nya; Tergugat memiliki Wanita Idaman Lain (WIL), Pernikahan yang dilakukan Penggugat dengan Tergugattidak berdasarkan rasa cinta dan kasih saying hanya menurutikeingan keluarga.hal. 2 dari 32 halaman Putusan nomor 3309/Pdt.G/2019/PA.BL5.
    (Siap dibuktikan). alt keluarganya sec@ta 4@xahe*terangan duntuk berpigan;s )2. Bahwa, &dnaisi ands EvaOE I iReagbugat selamahidup beru#alan perselisihan sikap, batin 4%=Leetapi yang tpjamenerus deasalah, rumahtangga baikbaik S@a, tis@etiba garsprengkan gugatan ceraiterhadap Tergugat, a@@laa, tindakan mAfah0 siap dipertanggung6.
Putus : 17-06-2015 — Upload : 15-07-2015
Putusan PN JAKARTA TIMUR Nomor 10 / PID. SUS. ANAK / 2015 / PN. JKT. TIM
Tanggal 17 Juni 2015 — 1. LUKMAN RAHMA DANI ; 2. RANTO PRASETYO Bin RATNO
22548
  • Menyatakan Terdakwa 1 : LUKMAN RAHMA DANI dan Terdakwa 2 : RANTO PRASETYO BIN RATNO telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengan terang terangan dan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang yang mengakibatkan luka luka.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa 1 : LUKMAN RAHMA DANI dan Terdakwa 2 : RANTO PRASETYO BIN RATNO dengan pidana penjara selama 3 (tiga) Bulan.3.
    Menyatakan Terdakwa 1 : LUKMAN RAHMA DANI dan Terdakwa 2 : RANTOPRASETYO BIN RATNO, secara sah dan meyakinkan bersalah melakukantindak pidana dengan terang terangan dan tenaga bersama menggunakankekerasan terhadap orang atau barang yang mengakibatkan luka lukasebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 170 Ayat (2) Ke1KUHP.2.
    Bahwa terdakwa 1 : LUKMAN RAHMA DANI bersama dengan dan Terdakwa2 : RANTO PRASETYO BIN RATNO pada hari Kamis tanggal 04 Desember 2014sekira jam 21.00 wib atau setidak tidaknya pada suatu waktu dalam tahun 2014,bertempat di lapangan Futsal GMC, Jalan Pendidikan No.30 Rt.06/Rw 09,Kelurahan Pekayon, Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur atau setidak tidaknyaPutusan Perkara Pidana Nomor :10/Pid/Sus.Anak/2015/PN.Jkt.Tim ,Halaman 2 dari 17dalam daerah Hukum pengadilan Negeri Jakarta Timur, dengan terang terangan
    Penuntut umum diatas.Putusan Perkara Pidana Nomor :10/Pid/Sus.Anak/2015/PN.Jkt.Tim ,Halaman 12 dari 17Menimbang, bahwa untuk dapat dinyatakan bersalah sesuai dengan dakwaantersebut maka perbuatan yang dilakukan oleh Para Terdakwa haruslah memenuhisemua unsur dari tindak pidana yang didakwakan.Menimbang, bahwa Para Terdakwa telah didakwa oleh Jaksa PenuntutUmum dengan dakwaan tunggal melanggar Pasal 170 Ayat (2) ke 1 KUHP yangunsur unsurnya sebagai berikut : Unsur barang siapa. ; Unsur dengan terang terangan
    pidana, yang pada awal pemeriksaan dipersidangan atas pertanyaan Hakim yang memeriksa perkara ini Para Terdakwatelah membenarkan identitas terdakwa sebagaimana dalam surat dakwaan JaksaPenuntut Umum tersebut dan telah ternyata selama proses pemeriksaan dipersidangan Para Terdakwa mempunyai akal pikiran yang sehat jasmani dan rohanisehingga Para Terdakwa mampu menjawab semua pertanyaan yang diajukankepadanya, sehingga dengan demikian unsur ini pun telah terpenuhi dan terbukti.Unsur dengan terang terangan
    Menyatakan Terdakwa 1 : LUKMAN RAHMA DANI dan Terdakwa 2 : RANTOPRASETYO BIN RATNO telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalahmelakukan tindak pidana Dengan terang terangan dan tenaga bersamamenggunakan kekerasan terhadap orang yang mengakibatkan luka luka.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa 1 : LUKMAN RAHMA DANI danTerdakwa 2 : RANTO PRASETYO BIN RATNO dengan pidana penjaraselama 3 (tiga) Bulan.3.
Register : 28-11-2016 — Putus : 20-12-2016 — Upload : 18-05-2017
Putusan PN TUBEI Nomor 62/Pid.B/2016/PN Tub.
Tanggal 20 Desember 2016 — Pidana JPU : GORUT PERTHIKA, SH., Terdakwa : DOGI HERMANSYAH ALS DOGI BIN SURATMAN
8616
  • kejadian terssebut ke pihak polisi;Bahwa akibat dari perbuatan terdakwa dan temantemannya tersebut,saksi sempat di Visum di RSUD LebongBahwa, antara saksi dan saksi korban FREDI dengan terdakwa telahdilakukan perdamaian yang tertuang dalam Surat Perdamaiantertanggal 08 Oktober 2016 yang ditandatangani dan diketahui olehLurah Kampung Jawa serta para pihak yakni saksi korban dan terdakwa ;Bahwa, terdakwa dan temantemannya dalam melakukan tindak pidanapengeroyokan tersebut dilakukan secara terang terangan
    Kemudian sekitar30 (tiga puluh) menit terdakwa melihat ada terangan lampu sepeda motordari saksi korban yang hendak melintas, Kemudian saksi INDRAmenghadang laju kendaraan yang digunakan saksi korban tersebut,kemudian saksi INDRA menghampiri saksi koroan SAKUT sambil berkatakau orang mano dan dijawab oleh saksi korban aku orang ujungtanjung, kemudian saksi INDRA mengatakan nah iko orangnyo sambilmemukul/meninju saksi korban SAKUT dengan menggunakan tangankanan sebanyak 2 (dua) kali, yaitu dibagian
    Dan kemudian sekitar 30(tiga puluh) menit terdakwa melihat ada terangan lampu sepeda motordari saksi korban yang hendak melintas, Kemudian saksi INDRAmenghadang laju kendaraan yang digunakan saksi korban tersebut,;Bahwa, kemudian saksi INDRA menghampiri saksi koroban SAKUT sambilberkata kau orang mano dan dijawab oleh saksi korban aku orangujung tanjung, kKemudian Saksi INDRA mengatakan nah iko orangnyosambil memukul/meninju saksi korban SAKUT dengan menggunakantangan kanan sebanyak 2 (dua) kali,
    Dan kemudiansekitar 30 (tiga puluh) menit, terdakwa melihat ada terangan lampusepeda motor dari saksi koroan yang hendak melintas; Bahwa, kemudian saksi INDRA menghadang laju kendaraan yangdigunakan saksi korban tersebut, kemudian saksi INDRA menghampirisaksi koroan SAKUT sambil berkata kau orang mano dan dijawab olehsaksi korban aku orang ujung tanjung?
    Dan kemudian sekitar 30(tiga puluh) menit terdakwa melihat ada terangan lampu sepeda motor darisaksi korban yang hendak melintas;Bahwa, kemudian saksi INDRA menghadang laju kendaraan yangdigunakan saksi korban tersebut, kemudian saksi INDRA menghampiri saksikorban SAKUT sambil berkata kau orang mano dan dijawab oleh saksikorban aku orang ujung tanjung, kemudian saksi INDRA mengatakan nahiko orangnyo sambil memukul/meninju saksi korban SAKUT denganmenggunakan tangan kanan sebanyak 2 (dua) kali, yaitu
Register : 10-10-2018 — Putus : 27-11-2018 — Upload : 03-12-2018
Putusan PN RANGKAS BITUNG Nomor 215/Pid.B/2018/PN Rkb
Tanggal 27 Nopember 2018 — Penuntut Umum:
MASDALIANTO, SH
Terdakwa:
1.MOCHAMAD RIZQI HAQI Alias KIKI Bin H. MUDOR
2.ENCUP SUPRIATNA Bin H. MUDOR
3.MOHAMAD BASRI Bin H. MUDOR
7310
  • Mudor (DPO) padaMinggu tanggal 08 Juli 2018, sekitar jam 14.30 wib atau setidak tidaknyapada suatu waktu dalam bulan Juli 2018 atau setidak tidaknya pada suatuwaktu dalam Tahun 2018, bertempat di Kampung Cilangkap, RT. 006 RW. 002,Desa Cilangkap, Kecamatan Kalang Anyar, Kabupaten Lebak atau setidak tidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerah HukumPengadilan Negeri Rangkas Bitung, yang berwenang memeriksa dan mengadiliperkara tersebut, dengan terang terangan dan dengan tenaga bersamamenggunakan
    Majelis Hakim akan mempertimbangkanapakah berdasarkan fakta fakta hukum tersebut di atas, para terdakwa dapatdinyatakan telah melakukan tindak pidana yang didakwakan kepadanya ;Menimbang, bahwa para terdakwa telah didakwa oleh Penuntut Umumdengan dakwaan tunggal melakukan perbuatan sebagaimana diatur dandiancam pidana melanggar Pasal 170 Ayat (2) ke 1 KUHPidana ;Menimbang, bahwa dalam Pasal 170 Ayat (2) ke 1 KUHPidana terdapatrangkaian unsur sebagai berikut :Ad.1 Barang siapa ;Ad.2 Dengan terang terangan
    Mudor sehingga Majelis berpendirian unsur barangSiapa telah terbukti secara sah dan meyakinkan menurut hukum ;Ad.2 Dengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakankekerasan terhadap orang atau barang ;Halaman 11 dari 14 Putusan Nomor 215/Pid.B/2018/PN.RkbMenimbang, bahwa berdasarkan fakta yang terungkap di persidangantelah ternyata bahwa pada hari Minggu tanggal 8 Juli 2018 sekira pukul 14.30Wib di Warung Kampung Cilangkap RT. 006 RW. 002 Desa Cilangkap,Kecamatan Kalang Anyar, Kabupatren
    Adjidarmo, yang pada pokoknyamenerangkan pada korban laki laki berusia sekitar 33 tahun ini, ditemukanbengkak di kepala kiri, pipi kiri, tangan kanan, lecet pada tangan kanan,punggung kiri, akibat kKekerasan tumpul yang menimbulkan halangan dalammenjalankan perkerjaan jabatan / pencaharian sehingga harus berisitirahatbeberapa hari sehingga dengan demikian Majelis Hakim berpendapat bahwaunsur dengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakankekerasan terhadap orang atau barang telah terbukti
Register : 19-06-2019 — Putus : 22-07-2019 — Upload : 22-07-2019
Putusan PA BANYUWANGI Nomor 3079/Pdt.G/2019/PA.Bwi
Tanggal 22 Juli 2019 — Penggugat melawan Tergugat
137
  • Bahwa pada awal mula rumah tangga keduanya rukun dan baik baikSaja namun seiring dengan berjalannya waktu mulailah muncul persoalan persoalan dalam keluarga yang disebabkan antara lain : Sebagai kepala rumah tangga Tergugat terlalu acuh dan kurangbertanggung jawab dalam hal mengayomi,mencukupi dan melindungkeluarganya, sehingga dalam mencukupi kebutuhan ekonomikeluarganya selalu kurang; Tergugat telah memiliki wanita idaman lain yang secara terang terangan telah Tergugat katakan baik kepada Penggugat
    Rumah tangga Penggugat dan Tergugat sejak 3 tahun lalu mulai goyah,sering terjadi perselisihan dan pertengkaran yang disebabkan Sebagaikepala rumah tangga Tergugat terlalu acuh dan kurang bertanggung jawabdalam hal mengayomi,mencukupi dan melindungi keluarganya, sehinggadalam mencukupi kebutuhan ekonomi keluarganya selalu kurang ;Tergugattelah memiliki wanita idaman lain yang secara terang terangan telahTergugat katakan baik kepada Penggugat maupun keluarga Tergugat,bahkan tak jarang juga setiap
    telahmemberikan keterangan di bawah sumpah dan keterangannya salingbersesuaian yang pada pokoknya menguatkan dalildalil gugatan Penggugatterutama mengenai adanya perselisihan dan pertengkaran Penggugat danTergugat yang disebabkan oleh Sebagai kepala rumah tangga Tergugat terlaluacuh dan kurang bertanggung jawab dalam hal mengayomi,mencukupi danmelindungi keluarganya, sehingga dalam mencukupi kebutuhan ekonomikeluarganya selalu kurang ;Tergugat telah memiliki wanita idaman lain yangsecara terang terangan
Register : 18-12-2012 — Putus : 07-03-2013 — Upload : 09-04-2013
Putusan PN MENGGALA Nomor 279/ Pid.B/2012/PN.MGL
Tanggal 7 Maret 2013 — HARYADI Bin SEMAUN
3614
  • Dengan Terang terangan dan tenaga bersama.3. Kekerasan mengakibatkan lukaMenimbang, selanjutnya Majelis akan mempertimbangkan unsur unsur tersebutdengan fakta dan keadaan dipersidangan sebagai berikut :1.
    Dengan Terang terangan dan tenaga bersamaMenimbang, bahwa yang dimaksud dengan terang terangan adalah perbuatan tersebutdilakukan ditempat yang dapat diketahui masyarakat umum, sedangkan yang dimaksud dengantenaga bersama adalah perbuatan yang dilakukan dua orang atau lebih.Menimbang, bahawa berdasarkan pada faktafakta hukum di persidangan terungkapdipersidangan ternyata:e Bahwa pada hari Kamis 18 Nopember 2010 sekitar pukul 11.00 W ib Terdakwadihubungi Muhlisi dan Kodri yang minta tolong kepada
Register : 16-06-2021 — Putus : 22-07-2021 — Upload : 23-07-2021
Putusan PN PALEMBANG Nomor 766/Pid.B/2021/PN Plg
Tanggal 22 Juli 2021 — Penuntut Umum:
M JIMMY ARTALIUS, SH
Terdakwa:
ALDIAN PRATAMA Als POPAY Bin ALHAI SULASIKIN.
2617
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa Aldian Pratama Als Popay Bin Alhai Sulasikin terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengan terang - terangan dan dengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang yang mengakibatkan luka;
    2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa Aldian Pratama Als Popay Bin Alhai Sulasikin oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 2 (dua) bulan
    Unsur Dengan terang terangan dan dengan tenaga bersamamenggunakan kekerasan terhadap orang atau barang = yangmengakibatkan luka;Menimbang, bahwa untuk dapat dipersalahkannya seseorang yangdiduga melakukan suatu tindak pidana, haruslah terpenuhi semua unsur daripasal yang didakwakan;Menimbang, bahwa apakah perbuatan Terdakwa tersebut telahmemenuhi unsurunsur sebagaimana tersebut diatas, maka akan diuraikan dandibuktikan sebagai berikut:Halaman 14 dari 18 Putusan Nomor 766/Pid.B/2021/PN PlgAd.1.
    Dengan demikian unsur ini telah terpenuhi;Ad.2 Unsur Dengan terang terangan dan dengan tenaga bersamamenggunakan kekerasan terhadap orang atau barang yangmengakibatkan luka;Menimbang, bahwa yang dimaksud Dengan Terang Terangan adalahsuatu tempat terbuka yang dapat dilihat oleh umum dan dilewati oleh umum;Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkapdipersidangan baik menurut keterangan saksi dan dan keterangan Terdakwadiperoleh fakta bahwa pengeroyokan tersebut terjadi pada hari sabtu tanggal
    kelamin Lakilaki umur 19 Tahun,bangsa Indonesia;Dengan Hasil Pemeriksaan:Tampak Iluka yang sudah dijahit sebanyak tujuh jahitan ukuran luka empatsentimeter kali nol koma lima sentimeter region siku tangan kiriKesimpulan: Tampak luka yang sudah dijahit region siku tangan kiriKerusakan tersebut diatas disebabkan oleh persentuhan dengan benda tajam.Kerusakan tersebut diatas: Tidak mengakibatkan penyakit atau halangan dalammenjalankan pekerjaan jabatan atau pencarian.Dengan demikian unsur dengan terang terangan
    Menyatakan Terdakwa Aldian Pratama Als Popay Bin AlhaiSulasikin terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindakpidana Dengan terang terangan dan dengan tenaga bersamamenggunakan kekerasan terhadap orang yang mengakibatkan luka;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa Aldian Pratama Als PopayBin Alhai Sulasikin oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu)tahun dan 2 (dua) bulan;3.
Putus : 07-09-2017 — Upload : 27-10-2017
Putusan PN TUAL Nomor 79/Pid.B/ 2017/PN TUL
Tanggal 7 September 2017 — * Pidana - Terdakwa SAFAR YAURWARIN Alias SAFAR
5118
  • Menetapkan TERDAKWA I SAFAR YAURWARIN Alias SAFAR dan TERDAKWA II SYAFARUDIN BASAFIN Alias SAFA telah terbukti bersalah melakukan tindak pidana dengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orang sebagaimana dalam dakwaan Kesatu ;2. Menjatuhkan pidana kepada para Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara masing masing selama 5 (lima) bulan ; 3.
    Menetapbkan TERDAKWA SAFAR YAURWARIN Alias SAFAR danTERDAKWA II SYAFARUDIN BASAFIN Alias SAFA bersalah melakukantindak pidana dengan terang terangan dan dengan tenaga bersamamenggunakan kekerasan terhadap orang sebagaimana diatur dandiancam pidana dalam dakwaan Pertama Pasal 170 ayat (1) Kitab Undang Undang Hukum Pidana.Putusan perkara Pidana Nomor 79/Pid.B/2017/PN Tul Halaman 2 dari 192.
    Aru, atau setidaknya pada suatu tempat lain yang masih termasukdalam daerah hukum Pengadilan Negeri Tual yang berwenang mengadili telah"dengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakankekerasan terhadap orang atau barang , terhadap SAKSI MUHAMADMUSKITA Alias MO, yang mana perbuatan tersebut dilakukan para Terdakwadengan cara sebagai berikut :wannnnnn nanan Berawal, ketika Terdakwa dan Saksi IRFAN WEHFANI Alias IRFANsedang berjalan di depan rumah Haji Rumaf tiba tiba mereka melihat saksiMUHAMAD
    Unsur Dengan Terang TeranganMenimbang, bahwa, Pengertian Dimuka umum atau dengan denganterang terangan Menurut Andi Hamzah dalam bukunya Delik Delik Tertentu DiPutusan perkara Pidana Nomor 79/Pid.B/2017/PN Tul Halaman 14 dari 19Dalam Kuhp, yaitu ditempat orang banyak ( Publik ) dapat melihat perbuatankekerasan tersebut. kemudian Andi Hamzah juga mengutip pendapat Cleirenmenerangkan bahwa terang terangan atau terbuka ( Openlijk ) artinyapublik atau seseorang di publik menyaksikan, tidak mesti di tempat
    Menetapbkan TERDAKWA SAFAR YAURWARIN Alias SAFAR danTERDAKWA Il SYAFARUDIN BASAFIN Alias SAFA telah terbuktibersalah melakukan tindak pidana dengan terang terangan dandengan tenaga bersama menggunakan kekerasan terhadap orangsebagaimana dalam dakwaan Kesatu ;2. Menjatuhnkan pidana kepada para Terdakwa oleh karena itu denganpidana penjara masing masing selama 5 (lima) bulan ;3.
Putus : 23-07-2013 — Upload : 10-09-2014
Putusan PN UNAAHA Nomor 79/Pid.B/2013/PN.Unh
Tanggal 23 Juli 2013 — - AKHRUDIN alias NOPEN bin MOU - YUSUF alias SUMO bin NASRUN
4411
  • setelah kejadian dan setelah dilaporkan ke pihak ke polisiankeluarga terdakwa pernah datang ke rumah saksi untuk mintadiselesaikan secara kekeluargaan, namun tidak diterima oleh keluarga saksi;Atas keterangan saksi, terdakwa I menanggapi bahwa pada waktu lewatdekat deker terdakwa bilang bosku permisi saya mau lewat namunsaksi tidak berpindah, selebihnya terdakwa I dan terdakwa IIme mbenarkan keterangan saksi ; Saksi ASRI SAMAD alias ASRI bin ABUSANIFA dibawah sumpah didepan persidangan memberikan ke terangan
    Saksi JABAR yang kesakitan kemudianberteriak minta tolong sehingga terdakwa I dan terdakwa II mele paskan saksi;Atas ke terangan saksi, terdakwa I menanggapi bahwa pada waktu lewatdekat deker terdakwa bilang bosku permisi saya mau lewat namunsaksi korban tidak berpindah, selebihnya terdakwa I dan terdakwa IIme mbenarkan keterangan saksi ; Saksi BAYU REZKI alias BAYU bin RUSLAN dibawah sumpah di depanpersidangan memberikan keterangan yang pada pokoknya sebagaiberikut: Bahwa pada hari Senin tanggal
    Saksi JABAR yang kesakitan kemudianberteriak minta tolong sehingga terdakwa I dan terdakwa II mele paskan saksi;Atas ke terangan saksi, terdakwa I menanggapi bahwa pada waktu le watdekat deker terdakwa bilang bosku permisi saya mau lewat namunsaksi korban tidak berpindah, selebihnya terdakwa I dan terdakwa IIme mbenarkan Keterangan saksi; Saksi YUSTINA A.Mk alias MINO bin RUSLAN dibawah sumpah didepan persidangan memberikan keterangan yang pada pokoknya sebagaiberikut: Bahwa saksi kenal dengan terdakwa
    kelopak mata kiri ukuran lima kali nol koma tiga centi meter;> Bengkak pada kelopak mata kanan ukuran empat kali dua centi meter titik;> Luka gores dibawah mata kiri ukuran empat kali nol koma tiga centi meter titik;kesimpulan menyebutkan bahwa bengkak pada dahi koma bengkak padakelopak mata kiri koma bengkak pada kelopak mata kanan akibat bendatumpul, sedangkan luka gores dibawah mata kiri akibat benda tajam ; Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkapdipersidangan yang diperoleh dari ke terangan
    Unsur Penganiayaan ; Menimbang, bahwa Undangundang tidak memberikan ketentuanapakah yang diartikan dengan Penganiayaan (mishandeling) itu, namunmenurut yurisprudensi, maka yang diartikan dengan Penganiayaanadalah sengaja menyebabkan perasaan tidak enak (penderitaan), rasa sakit(Pin), alah Laka f 2seees so Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkapdipersidangan yang diperoleh dari ke terangan saksisaksi, dan keteranganterdakwa serta dihubungkan dengan Visum et Repertum, maka dapatdiperoleh
Putus : 21-10-2013 — Upload : 16-06-2014
Putusan PN JAKARTA TIMUR Nomor 893/PID.B/2013/PN.JKT.TIM
Tanggal 21 Oktober 2013 — SAHRUL als ALUL Cs
222
  • ARIFROMADONI als DONI, terdakwa III RIKI AKBAR als EROT, terdakwa IVFIFIT ARIANTO als FIFIT terbukti bersalah melakukan tindak pidanadengan terang terangan dan dengan tenaga bersama menggunakankekerasan kepada orang yang menyebabkan kematian sebagaimanayang didakwakan kepadanya yaitu melanggar pasal 170 ayat 2 ke 3KUHP dalam dakwaan alternatif Kesatu;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Menyatakan terdakwa I.SAHRUL als ALUL, terdakwa II.
    Terdakwa IV Fifit Fitrianto als Pipit bersama sama denganbeler, Klemet, Nopal, Hakim, Konang, Gocap, Jawa (belum tertangkap)pada hariJumat tanggal 10 Mei 2013 sekira pukul 18.30.wib atau setidak tidaknya padasuatu waktu yang masih dalam bulan Mei tahun 2013 bertempat di jalanRayaBekasi Timur/ depan LP Cipinang, Jakarta Timur atau setidak tidaknyadisuatu tempat yang masih termasuk didalam daerah Hukum Pengadilan NegeriJakarta Timur yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, denganterang terangan
    Dimuka umum dengan terang terangan dengan menggunakan tenagabersama sama melakukan kekerasan terhadap orang atau barang;3. Menyebabkan matinya orang;Unsur barang siapa Menimbang bahwa yang dimaksud dengan unsur barang siapa adalahorang sebagai pelaku atau subyek hukum yang didakwa melakukan tindak pidanayang dalam perkara ini adalah Terdakwa SAHRUL als ALUL, ARIF ROMADONIals DONI, RIKI AKBAR als EROT dan FIFIT APRIANTO als.
    FIFIT yang manatelah membenarkan identitasnya dipersidangan selain itu para terdakwa mampumempertanggungjawabkan perbuatannya maka dengan demikian para terdakwatelah memenuhi syarat sebagai subyek hukum oleh karena itu unsur ini sehinggaunsur telah terpenuhi menurut hukum;Unsur dimuka umum dengan terang terangan dengan menggunakantenaga bersama sama melakukan kekerasan terhadap orang atau barang Menimbang bahwa yang dimaksud dengan unsur ini menurut R Soesilodalam bukunya KUHP serta komentar komentarnya