Ditemukan 1479862 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 21-08-2015 — Putus : 23-09-2015 — Upload : 06-01-2016
Putusan PN PACITAN Nomor 38 / Pid.B / 2015 / PN Pct
Tanggal 23 September 2015 — YAHYA ALIRAHMAWAN Bin SUSIANTO
322
  • Menyatakan Terdakwa Yahya Alirahmawan Bin Susianto tersebut diatas terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana pencurian dalam dakwaan tunggal;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
    Berkas perkara dan suratsurat lain yang bersangkutan;Setelah mendengar keterangan SaksiSaksi, dan Terdakwa, sertamemperhatikan barang bukti serta alat bukti surat yang diajukan di persidangan;Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana yang diajukan olehPenuntut Umum yang pada pokoknya sebagai berikut:1. Menyatakan terdakwa YAHYA ALIRAHMAWAN Bin SUSIANTOterbukti bersalah melakukan tindak pidana Pencurian sebagaimanadiatur dan diancam pidana dalam Pasal 362 KUHP dalam suratdakwaan.2.
    Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa YAHYA ALIRAHMAWAN BinSUSIANTO dengan pidana penjara selama 5 (lima) bulan dikurangiselama terdakwa ditahan, dengan perintah Terdakwa tetap ditahan.3. Menetapkan barang bukti berupa:e 1 (satu) buah Amplifier warna hitam merek TOA dan 2 (dua) buah speakerwarna biru merek TOA dikembalikan ke Mushola Al Ikhlas Rt. 01 Rw. 20Dsn. Weru Ds. Ketro Kec. Tulakan Kab. Pacitan melalui saksi Katno ;4.
    sebagaimana didakwakan dalamdakwaan tunggal;Menimbang, bahwa dalam persidangan, Majelis Hakim tidak menemukanhalhal yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban pidana, baik sebagaialasan pembenar dan atau alasan pemaaf, maka Terdakwaharusmempertanggungjawabkan perbuatannya;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggung jawab,maka harus dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana;Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap Terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka masa
    dijatuhi pidana makaharuslah dibebani pula untuk membayar biaya perkara;Memperhatikan, Pasal 362 KUHP dan Undangundang Nomor 8 Tahun1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lainyang bersangkutan;MENGADILI :1.
    Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 3 (tiga) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5. Menetapkan barang bukti berupa :e 1 (satu) buah Amplifier warna hitam merek TOA ;e 2(dua) buah speaker warna biru merek TOA ;Dikembalikan ke Mushola Al Ikhlas Rt. 01 Rw. 20 Dsn. Weru Ds. Ketro Kec.Tulakan Kab. Pacitan melalui saksi Katno ;6.
Register : 13-06-2016 — Putus : 06-10-2016 — Upload : 31-10-2016
Putusan PN JAKARTA SELATAN Nomor 639/Pid.Sus/2016/PN.Jkt.Sel
Tanggal 6 Oktober 2016 — Gladcio Mangasi Joebert Sianipar
6221
  • Menyatakan Terdakwa Gladcio Mangasi Joebert Sianipar terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak dan melawan hukum, memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I bukan tanaman;2.
    Menyatakan Terdakwa Gladcio Mangasi Joebert Sianipar terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak atau melawan hukum, menanam, memelihara, memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I dalam bentuk tanaman;3.
    Menyatakan Terdakwa Gladcio Mangasi Joebert Sianipar terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak memiliki, menyimpan, dan/atau membawa Psikotropika;4. Menjatuhkan pidana oleh karenanya dengan hukuman penjara selama 8 (delapan) tahun;5. Menjatuhkan pidana oleh karenanya dengan hukuman denda sebesar Rp.1.000.000.000,00 (satu milyar rupiah);6.
    Menetapkan lamanya Terdakwa ditangkap dan ditahan dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;7. Menetapkan apabila denda tidak dibayar diganti dengan hukuman penjara selama 3 (tiga) bulan;8. Memerintahkan kepada Terdakwa untuk tetap berada dalam tahanan;9.
    Menyatakan Terdakwa Gladcio Mangasi Joebert Sianipar telahterbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana tanpahak atau melawan hukum memiliki, menyimpan, dan/atau membawaPsikotropika, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal62 UURI No.5 tahun 1997 tentang Psikotropika;4.
    melakukan tindak pidana Tanoa hak atau melawanhukum, menanam, memelihara, memiliki, menyimpan, menguasai, ataumenyediakanNarkotika Golongan dalam bentuk tanaman;Menimbang, bahwa oleh karena dakwaan Ketiga telah dinyatakanterbukti, maka Terdakwa harus dinyatakan telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak memiliki,menyimpan, dan/atau membawaPsikotropika;Menimbang, bahwa dari pertimbangan di atas, maka Pengadilan Negeritidak sependapat dengan petitum angka 1
    yang setimpal dengan kesalahannya;Hal 22 dari 25 putusan Nomor 639/Pid.Sus/2016/PN.Jkt.SelMenimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dinyatakan bersalah dandijatuhi pidana, maka kepadanya harus pula dijatuhi pidana denda yangbesarannya akan ditentukan didalam amar putusan ini;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa telah ditangkap dan ditahan,maka lamanya Terdakwa ditangkap dan ditahan harus dikurangkan seluruhnyadari pidana yang dijatuhkan;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa berada dalam tahanan,maka
    Menyatakan Terdakwa Gladcio Mangasi Joebert Sianipar terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak ataumelawan hukum, menanam, memelihara, memiliki, menyimpan,menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan dalam bentuktanaman;3. Menyatakan Terdakwa Gladcio Mangasi Joebert Sianipar terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hakmemiliki, menyimpan, dan/atau membawa Psikotropika;4.
    Menjatuhkan pidana oleh karenanya dengan hukuman penjara selama 8(delapan) tahun;5. Menjatuhnkan pidana oleh karenanya dengan hukuman denda sebesarRp.1.000.000.000,00 (satu milyar rupiah);6. Menetapkan lamanya Terdakwa ditangkap dan ditahan dikurangkanseluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;7. Menetapkan apabila denda tidak dibayar diganti dengan hukumanpenjara selama 3 (tiga) bulan;8. Memerintahkan kepada Terdakwa untuk tetap berada dalam tahanan;9.
Register : 30-08-2016 — Putus : 19-09-2016 — Upload : 09-02-2017
Putusan PN KEPANJEN Nomor Nomor 593/Pid.B-LH/2016/PN.Kpn
Tanggal 19 September 2016 — SAMSU BIN NGATEMIN
137
  • Menyatakan Terdakwa SAMSU BIN NGETEMIN tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana MENGANGKUT, MENGUASAI ATAU MEMILIKI HASIL HUTAN KAYU YANG TIDAK DILENGKAPI SECARA BERSAMA SURAT KETERANGAN SAHNYA HASIL HUTAN sebagaimana dalam dakwaan Ketiga ;2.
    Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa dengan pidana penjara selama 8 (delapan) bulan dan denda sejumlah Rp.500.000.000,- (lima ratus juta rupiah) dengan ketentuan apabila denda tidak dibayar diganti dengan 1 (satu) bulan kurungan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4. Menetapkan agar Terdakwa tetap ditahan;5.
    Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidana penjara selama10 (sepuluh ) bulan, dikurangi selama terdakwa berada dalamsementara, dan denda sebesar Rp. 500.000.000, ( lima rataus jutarupiah ) subsidair 1 (Satu) bulan kurungan;3.
    sebagaimana didakwakan dalamdakwaan Tunggal ;Menimbang, bahwa dalam persidangan, Majelis Hakim tidakmenemukan halhal yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban pidana,baik sebagai alasan pembenar dan atau alasan pemaaf, maka Terdakwa harusmempertanggungjawabkan perbuatannya;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggung jawab,maka harus dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana;Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka masa
    penangkapandan penahanan tersebut harus dikurangkan seluruhnya dari pidana yangdijatuhkan;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa ditahan dan penahananterhadap Para Terdakwa dilandasi alasan yang cukup, maka perlu ditetapkanagar Terdakwa tetap berada dalam tahanan;Menimbang, bahwa untuk menjatuhkan pidana terhadap Terdakwamaka perlu dipertimbangkan terlebin dahulu keadaan yang memberatkan danyang meringankan Terdakwa ;Keadaan yang memberatkan:e Perbuatan Terdakwa merusak lingkungan Hidup ;Keadaan
    yang meringankan:e Terdakwa mengakui dan menyesal atas perbuatannya ;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dijatuhi pidana maka haruslahdibebani pula untuk membayar biaya perkara ;Memperhatikan, Pasal 83 (2) b UU No.18 tahun 2013 tentangPencegahan dan Pemberantasan Perusakan Hutan dan Undangundang Nomor8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan;MENGADILI:1.
    Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa dengan pidana penjara selama8 (delapan) bulan dan denda sejumlah Rp.500.000.000, (lima ratus jutaHalaman 12 dari 13 Nomor 593/Pid.Sus.LH/2016/PN.Kpnrupiah) dengan ketentuan apabila denda tidak dibayar diganti dengan1 (satu) bulan kurungan;3.
Putus : 23-11-2015 — Upload : 03-05-2016
Putusan PN PALU Nomor 400/Pid.Sus/2015/PN.Pal.
Tanggal 23 Nopember 2015 — ARI SETIAWAN Alias ARI
342
  • Menyatakan terdakwa ARI SETIAWAN Alias ARI telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa Hak Menggunakan Narkotika Golongan I Bagi Diri Sendiri ;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 8 (delapan) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4.
    Menyatakan ARI SETIAWAN Alias ARI telah terbukti secara sah danmeyakinkan telah bersalah melakukan Tindak Pidana "PenyalagunaanNarkotika Golongan jenis sabusabu bagi diri sendiri sebagaimanadiatur dan diancam pidana dalam Pasal 127 huruf a UndangUndangNomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika dalam Dakwaan Kedua ;2.
    ;Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap diri Terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka berdasarkan Pasal 22ayat (4) Kitab UndangUndang Hukum Acara Pidana, masa penangkapan danpenahanan tersebut dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;Menimbang, bahwa oleh karena pidana yang dijatunkan terhadap diriTerdakwa tersebut lebih lama dari masa penahanannya, maka berdasarkanPasal 193 ayat (2) huruf b Kitab UndangUndang Hukum Acara Pidana,menetapkan Terdakwa tetap berada
    dalam tahanan ;Menimbang, bahwa terhadap barang bukti yang diajukan di persidanganberdasarkan Pasal 194 ayat (1) Kitab UndangUndang Hukum Acara Pidana jo.Pasal 46 ayat 2 Kitab UndangUndang Hukum Acara Pidana, berupa :Halaman 17 dari 20 Putusan Nomor 400/Pid.Sus/2015/PN.
    Sim Card085256019218 ;barang bukti tersebut di persidangan terbukti sebagai alat yang digunakandalam melakukan tindak pidana, sehingga patut dirampas untuk dimusnahkan ;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa telah dipertimbangkan terbuktibersalah, maka berdasarkan Pasal 222 ayat (1) Kitab UndangUndang HukumAcara Pidana, kepada Terdakwa dibebani pula untuk membayar biaya dalamperkara ini yang besarnya seperti yang tercantum dalam amar putusan ini ;Menimbang, bahwa untuk menjatuhkan pidana terhadap
    Menyatakan terdakwa ARI SETIAWAN Alias ARI telah terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa HakMenggunakan Narkotika Golongan Bagi Diri Sendiri ;192. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 8 (delapan) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani olehTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;5.
Register : 19-02-2012 — Putus : 06-02-2012 — Upload : 23-11-2015
Putusan PN BANDUNG Nomor 108/PID.B/2012/PN.BDG
Tanggal 6 Februari 2012 — Asep Kurnia Bin Handi
181
  • Menyatakan terdakwa ASEP KURNIA bin HANDI (alm) bersalah melakukan tindakan pidana "pencuri" dan "percobaan pencurian" .2. Menghukum terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 10 (sepuluh) bulan .3. Menetapakan bahwa lamanya terdakwa ditahan sebelum putusan ini mempunyai kekuatan hukum tetap akan di kurangkan seluruhnya dari pidana penajara yang dijatuhkan .4.
    Menyatakan terdakwa ASEP KURNIA bin HANDI(alm) bersalah melakukan tindakan pidana "pencuri" dan"percobaan pencurian" .2. Menghukum terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 10 (sepuluh) bulan .3. Menetapakan bahwa lamanya terdakwa ditahansebelum putusan ini mempunyai kekuatan hukum tetapakan di kurangkan seluruhnya dari pidana penajara yangdijatuhkan .4.
Register : 24-11-2012 — Putus : 10-01-2013 — Upload : 24-06-2013
Putusan PN SUMBAWA BESAR Nomor 330/PID.B/2012/PN.SBB
Tanggal 10 Januari 2013 — 330/PID.B/2012/PN.SBB
2713
  • Menyatakan Terdakwa DEDI SUPRIANTO ALS DED ALS DANTE AK AHMAD JEMEK tersebut diatas terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan ; 3. menetapkan lamanya masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4. Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan ; 5.
    PUTUSANNomor : 330/PID.B/2012/PN.SBBDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHAESAPengadilan Negeri Sumbawa Besar yang memeriksa perkaratindak pidana dalam tingkat pertama, telah menjatuhkan putusansebagai berikut dalam perkara Terdakwa :Nama Lengkap : DEDI SUPRIANTO ALS DED ALSDANTE AK AHMAD JEMEKTempat Lahir : SumbawaUmur/Tgl Lahir : 19 Tahun/26 Maret 1993Jenis Kelamin : LakilakiKebangsaan : IndonesiaTempat Tinggal : RT.003 RW.002 Karang BageKelurahan Bugis KecamatanSumbawa kabupaten SumbawaAgama
    Menjatuhkan pidana penjara terhadap Terdakwa DEDISUPRIANTO ALS DED ALS DANTE AK AHMAD JEMEK selama 1(satu) tahun dan 6 (enam) bulan ;3.
    MajelisHakim perbuatan yang dilakukan oleh terdakwa terhadap saksikorban telah memenuhi unsur dari pasal yang didakwakan JaksaPenuntut Umum dan terbukti secara sah dan meyakinkan bersalahmelakukan penganiayaan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa terbukti bersalahharuslah dihukum yang setimpal dengan perbuatannya ;Menimbang, bahwa selama proses persidangan perkara iniberlangsung, Pengadilan tidak menemukan adanya alasanalasanyang dapat dipakai sebagai alasan pemaaf, pembenar maupun alasanpenghapus pidana
    dalam amar putusan di bawah ini ;Menimbang, bahwa sebelum Majelis Hakim menjatuhkanputusannya, terlebih dahulu~ dipertimbangkan halhal yangmemberatkan dan halhal yang meringankan dari sifat pribadiTerdakwa : Halhal yang memberatkan : e Terdakwa mengakibatkan saksi korban luka ;HalHal yang meringankan : e Terdakwa berlaku sopan di persidangan ;e Terdakwa menyesali perbuatannya ; e Terdakwa berjanji di depan persidangan untuk tidakmengulangi perbuatannya lagi ; 19Memperhatikan pasal 351 ayat (1) KUH Pidana
    Menyatakan Terdakwa DEDI SUPRIANTO ALS DED ALS DANTEAK AHMAD JEMEK tersebut diatas terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaanmy,2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut dengan pidanapenjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan;3. menetapkan lamanya masa penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan ; 5.
Register : 09-08-2017 — Putus : 20-09-2017 — Upload : 17-10-2017
Putusan PN PANGKALAN BUN Nomor 233/Pid.Sus/2017/PN PBU
Tanggal 20 September 2017 — RIKI SAPUTRA Bin ARBAINSYAH
244
  • Menyatakan Terdakwa RIKI SAPUTRA bin ARBAINSYAH terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA GOLONGAN I BAGI DIRI SENDIRI, sebagaimana dakwaan alternatif kedua Penuntut Umum; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (dua) tahun; 3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalankan oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4.
Register : 03-08-2017 — Putus : 22-11-2017 — Upload : 21-12-2017
Putusan PN BATULICIN Nomor 189/Pid.B/2017/PN Bln.
Tanggal 22 Nopember 2017 — Nofri Karno Als. Doding bin Elon Karno
7928
  • Doding bin Elon Karno tersebut diatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Pembunuhan;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 15 (lima belas) tahun;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4. Menetapkan agar Terdakwa tetap ditahan;5.
    Menyatakan Terdakwa NOFRI KARNO Alias DODING Bin ELON KARNOterbukti secara sah dan meyakinkan menurut hukum bersalah melakukantindak pidana dengan sengaja menghilangkan nyawa orang lain",sebagaimana dalam dakwaan Penuntut Umum;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa NOFRI KARNO Alias DODINGBin ELON KARNO dengan pidana penjara selama 15 (lima belas) tahun,dengan dikurangkan selama Terdakwa berada dalam tahanan denganperintah agar Terdakwa tetap ditahan;3.
    seseorang sebagai Terdakwa di persidangan danmengenai kemampuan Terdakwa untuk mempertanggungjawabkanperbuatannya dihubungkan dengan Pasal 44 Kitab UndangUndangHukum Pidana, sedangkan untuk mengetahui apakah Terdakwamelakukan suatu tindak pidana akan dipertimbangkan dalam unsurunsurselanjutnya;Ad.2.
    dengan kadar kesalahanTerdakwa dan tidak bertentangan dengan rasa keadilan masyarakat;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dijatuhi pidana makaharuslah dibebani pula untuk membayar biaya perkara;Memperhatikan, Pasal 338 Kitab UndangUndang Hukum Pidana,UndangUndang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana, UndangUndang Nomor 48 Tahun 2009 tentang Kekuasaan Kehakiman, dan peraturanperundangundangan lainnya yang berhubungan dengan perkara ini:MENGADILLI:1.
    Doding bin Elon Karno tersebutdiatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukantindak pidana Pembunuhan*;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 15 (lima belas) tahun;Halaman 25 dari 26 putusan pidana nomor 189/Pid.B/2017/PN Bin.3.
    Ferdi, S.H.Chahyan Uun Pryatna, S.H.Panitera Pengganti,Amri, S.H.Halaman 26 dari 26 putusan pidana nomor 189/Pid.B/2017/PN Bln.
Putus : 13-01-2016 — Upload : 27-01-2016
Putusan PN STABAT Nomor 703/Pid.B/2015/PN STB
Tanggal 13 Januari 2016 — Surya Darma Barus Alias Darma
116
  • Menyatakan Terdakwa Surya Darma Barus Alias Darma terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Pencurian Dalam Keadaan Memberatkan sebagaimana dalam dakwaan tunggal;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut dengan pidana penjara selama 8 (delapan) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang telah dijatuhkan ; 4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;5.
    Menyatakan terdakwa Surya Darma Barus Alias Darma terbukti secarasah dan meyakinkan menurut Hukum bersalah melakukan tindak pidana"Pencurian dalam keadaan memberatkan", sebagaimana dalamdakwaan tunggal melanggar pasal 363 ayat (2) KUHPidana;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Surya Darma Barus denganpidana penjara selama 10 (sepuluh) bulan, dikurangi selama terdakwaberada dalam tahanan sementara dan dengan perintah terdakwa tetapditahan;3.
    Selanjutnya terdakwa dibawa ke PolsekPangkalan Brandan untuk menjalani proses hukum lebih lanjut;Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalamPasal 363 ayat (2) KUHPidana;Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umumtelah mengajukan Saksisaksi sebagai berikut:1.
    sebagaimanadidakwakan dalam dakwaan tunggal ;Menimbang, bahwa dalam persidangan, Majelis Hakim tidakmenemukan halhal yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban pidana,baik sebagai alasan pembenar dan atau alasan pemaaf, maka Terdakwa harusmempertanggungjawabkan perbuatannya ;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggung jawab,maka harus dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana ;Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap Terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka masa
    , Pasal 363 ayat (2) KUHPidana dan UndangundangNomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan;MENGADILI:1.
    Menyatakan Terdakwa Surya Darma Barus Alias Darma terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PencurianDalam Keadaan Memberatkan sebagaimana dalam dakwaan tunggal;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut dengan pidana penjaraselama 8 (delapan) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang telah dijatuhkan ;4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;5.
Register : 11-08-2016 — Putus : 24-10-2016 — Upload : 08-11-2016
Putusan PN JAKARTA SELATAN Nomor 868/Pid.Sus/2016/PN.Jkt.Sel
Tanggal 24 Oktober 2016 — RAMADHAN bin ZAINUDIN;
4019
  • Menyatakan Terdakwa Ramadhan bin Zainudin tersebut di atas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana permufakatan jahat untuk melakukan tindak pidana narkotika dan precursor narkotika secara tanpa hak dan melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasai Narkotika Golongan I bukan tanaman sebagaimana dalam dakwaan subsidair;2.
    Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 ( empat) tahun dan denda sejumlah Rp.800.000.000,- (delapan ratus juta rupiah ) dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama 3 ( tiga ) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
    yang diajukan olehPenuntut Umum yang pada pokoknya sebagai berikut:1Menyatakan terdakwa RAMADHAN Bin ZAINUDIN telah terbukti melakukantindak pidana "perrobaan atau permufakatan jahat untuk melakukan tindakPidana Narkotika dan Prekursor Narkotika sebagaimana dimaksud dalamPasal 112 ayat (1) tanpa hak atau melawan hukum, memillki menyimpan,menguasal atau menjediakan Narkolika Golongan bukan tanamaansebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 112 ayat (1) jo.
    Bahwa terdakwa dalam metakukan percobaan atau permufakatan jahatuntuk metakukan tindak Pidana Narkotika dan Prekursor NarkotikaHalaman 4 dari 18 hal.
    Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika dan UndangundangNomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan;Halaman 17 dari 18 hal. Nomor 868/Pid.Sus/2016/PN.JKT.SEL.MENGADILI:1.
    Menyatakan Terdakwa Ramadhan bin Zainudin tersebut di atas, terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana permufakatanjahat untuk melakukan tindak pidana narkotika dan precursor narkotikasecara tanopa hak dan melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasaiNarkotika Golongan bukan tanaman sebagaimana dalam dakwaansubsidair;2.
    Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 4 ( empat) tahun dan denda sejumlah Rp.800.000.000,(delapan ratus juta rupiah ) dengan ketentuan apabila denda tersebut tidakdibayar diganti dengan pidana penjara selama 3 ( tiga ) bulan;3. Menetapbkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
Upload : 08-08-2017
Putusan PN PANGKALAN BUN Nomor 119/Pid.Sus/2013/PN. P. Bun.
ARI WIBOWO PALUPI Als. ARI Bin SUGRIWO
160
  • ARI Bin SUGRIWO, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana TANPA HAK MEMBELI NARKOTIKA GOLONGAN I.2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada Terdakwa ARI WIBOWO PALUPI Als. ARI Bin SUGRIWO tersebut, dengan pidana penjara selama 5 (lima) tahun dan denda sebesar Rp. 1.000.000.000,- (satu miliar rupiah) dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan;3.
    Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan sepenuhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap dalam tahanan;5. Memerintahkan barang bukti berupa: 1 (satu) bungkus plastik klip yang berisi 4 (empat) butir pil warna Merah dengan gambar Strip yang diduga Ekstacy dengan berat keseluruhan 1,25 (satu koma dua puluh lima) gram.
Putus : 04-06-2014 — Upload : 02-07-2014
Putusan PN STABAT Nomor 171/Pid.B/2014/PN.STB
Tanggal 4 Juni 2014 — DIFZON AZMI ALIAS KOJEK
378
  • Menyatakan Terdakwa DIFZON AZMI ALIAS KOJEK telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana BERSAMA-SAMA MELAKUKAN PENADAHAN ;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama 8 (delapan) bulan;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan;5.
    PUTUSANNo. 171/Pid.B/2014/PN.Stb.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Stabat yang memeriksa dan mengadili perkara pidana padatingkat pertama dengan acara pemeriksaan biasa, telah menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara terdakwa :Nama lengkapTempat lahirUmurJenis kelaminKebangsaanTempat tinggalAgamaPekerjaanPendidikanDIFZON AZMI ALIAS KOJEKPematang Tengah21 Tahun / 07 Oktober 1992LakilakiIndonesiaDusun Ill Anggrek, Desa Pekubuan,Tanjung Pura, Kab.
    Pengadilan tersebut ;Setelah membaca:e Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Stabat, Nomor: 171/Pid.B/2014/PN.Stb.tanggal 24 Maret 2014 tentang penunjukan Majelis Hakim untuk mengadiliperkara;e Penetapan Majelis Hakim Nomor: 171/Pen.Pid.B/2014/PN.Stb. tanggal 24 Maret2014 tentang penetapan hari sidang;e Berkas perkara dan suratsurat lain yang bersangkutan;Setelah mendengar keterangan Saksisaksi, dan Terdakwa serta memperhatikanbarang bukti yang diajukan di persidangan;Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana
    Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa DIFZON AZMI ALIAS KOJEK dengan pidanapenjara selama 10 (sepuluh) bulan, dikurangi selama terdakwa berada dalam tahanandengan perintah agar terdakwa tetap ditahan;3.
    , maka harus terlebih dahulu diteliti, aoakah faktafakta hukumyang telah terungkap tersebut di atas, telan memenuhi semua unsur tindak pidana yangdidakwakan oleh penuntut umum ;Menimbang, bahwa untuk dapat diterapkan ketentuan sebagaimana yangtercantum dalam dakwaan tersebut di atas, maka harus memenuhi unsurunsur sebagaiberikut :1.
    Menyatakan Terdakwa DIFZON AZMI ALIAS KOJEK telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana BERSAMASAMA MELAKUKANPENADAHAN ;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjaraselama 8 (delapan) bulan;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya daripidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan;5.
Register : 05-01-2017 — Putus : 09-03-2017 — Upload : 12-04-2017
Putusan PN PANGKALAN BUN Nomor 7/Pid.Sus/2017/PN Pbu
Tanggal 9 Maret 2017 — 1. MUHAMAD SARKANI Alias KANI Bin ILMI (Alm) 2. FAUZAN HAKIM Alias UZAN Bin TAMBRIN WAHAP
257
  • Menyatakan Terdakwa MUHAMAD SARKANI Alias KANI Bin ILMI (Alm) dan terdakwa FAUZAN HAKIM Alias UZAN Bin TAMBRIN WAHAP tersebut diatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Percobaan atau Permufakatan Jahat untuk melakukan Secara tanpa hak atau melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I bukan tanaman beratnya melebihi 5 (lima) gram;2.
    Menjatuhkan pidana kepada Para Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara masing-masing selama 10 (Sepuluh) tahun, dan Denda sebesar Rp. 800.000.000,- (delapan ratus juta rupiah) dengan ketentuan jika denda tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama. 3 ( Tiga) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Para Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4. Menetapkan agar Para Terdakwa tetap ditahan ;5.
    Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa MUHAMAD SARKANI Alias KANIBin ILMI (Alm) dan terdakwa FAUZAN HAKIM Alias UZAN Bin TAMBRINWAHAP, dengan pidana penjara masingmasing selama 12 (dua) belastahun dikurangi selama para terdakwa berada dalam tahanan denganHalaman 2 dari 32 Putusan Nomor 7/Pid.Sus/2017/PN.Pbu.perintah agar para terdakwa tetap ditahan, dan dibebani untuk membayardenda sebesar Rp 800.000.000, (delapan ratus juta rupiah) subsidair 3 (tiga) bulan kurungan.3.
    TAWAP telah melakukan penangkapandan penggeledahan tentang tindak pidana di bidang Narkotika karenaSecara tanopa hak atau Melawan Hukum memiliki, menyimpan,menguasai atau menyediakan Narkotika Golongan bukantanamanyang beratnya melebihi 5 (lima) gram sebagaimana dimaksuddalam Pasal 112 ayat (2) undangundang RI No. 35 tahun2009tentangnarkotika.
    Unsur Setiap Orang ;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan setiap orang dalam unsur iniadalah siapa saja sebagai subyek hukum yang mampu bertanggung jawabmenurut hukum, yang diduga telah melakukan perbuatan pidana yang termuatdalam dakwaan Penuntut Umum, tentang apakah ia terbukti atau tidakmelakukan perbuatan pidana itu akan dibuktikan dalam pertimbangan unsurunsur dari pasal yang didakwakan;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan unsur setiap orang dalamperkara ini adalah orang perseorangan yang dalam
    sebagaimana dalam amar putusandibawah ini sudah dianggap wajar dan sepadan dengan kesalahan paraterdakwa tersebut ;Halaman 29 dari 32 Putusan Nomor 7/Pid.Sus/2017/PN.Pbu.Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap para terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka berdasarkan pasal 22ayat (4) KUHAP, masa penangkapan dan penahanan tersebut harusdikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;Menimbang, bahwa karena lamanya pidana yang akan dijatuhkan lebihlama dari lamanya para
    Menjatuhkan pidana kepada Para Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara masingmasing selama 10 (Sepuluh) tahun, dan Denda sebesar Rp.800.000.000, (delapan ratus juta rupiah) dengan ketentuan jika dendatersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama. 3 ( Tiga)bulan ;3.
Register : 19-03-2013 — Putus : 28-10-2013 — Upload : 19-01-2016
Putusan PN BANDUNG Nomor 343/PID.B/2013/PN.BDG
Tanggal 28 Oktober 2013 — Dewi Langi Binti H.Mohammad Daud
653304
  • MENGADILI Menyatakan Terdakwa DEWI LANGI Binti H.MUHAMMAD DAUD telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?PENIPUAN?
    ; Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (dua) tahun ; Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan ; Memerintahkan barang bukti :I. 7 (tujuh) lembar kwitansi penyerahan uang perinciannya.1. 1 (satu) lembar kwitansi Penyerahan Uang sebesar Rp.17.800.000,- (tujuh belas juta delapan ratus ribu rupiah) tertanggal 17 Mei 2010;2.
    MUHAMMAD DAUD telah terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?PENIPUAN?
    ;Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2(dua) tahun ;Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkanseluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan ;Memerintahkan barang bukti :I. 7 (tujuh) lembar kwitansi penyerahan uang perinciannya.1. 1 (Satu) lembar kwitansi Penyerahan Uang sebesar Rp.17.800.000, (tujuh belas jutadelapan ratus ribu rupiah) tertanggal 17 Mei 2010;2. 1 (satu) lembar kwitansi Penyerahan
Register : 11-08-2016 — Putus : 05-10-2016 — Upload : 20-12-2016
Putusan PN BATULICIN Nomor 252 / Pid.B / 2016 / PN Bln
Tanggal 5 Oktober 2016 — I. GIGIH KARYADI Alias GIGIH Bin JOKO MUDAYAT (Alm) II. AMERUDDIN Alias AMIR Bin DAWENG III. M. AROKHIM Alias ROHIM Bin SUNAR
5919
  • AROKHIM Alias ROHIM Bin SUNAR tersebut diatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana secara bersama-sama tanpa hak melakukan permainan judi;2. Menjatuhkan pidana kepada para terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara masing-masing selama 4 (empat) bulan dan 15 (lima belas) hari;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani para terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4.
    PUTUSANNomor 252/Pid.B/2016/PN BinDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Batulicin yang mengadili perkaraperkara pidana padatingkat pertama dengan acara pemeriksaan biasa, telah menjatuhkan putusansebagai berikut, dalam perkara Para Terdakwa :Nama LengkapTempat lahirUmur/ tgl lahirJenis kelaminKebangsaanAlamatAgamaPekerjaan.
    BinFORM01/SOP/001/HKM/2015Telah mendengar pembacaan Tuntutan Pidana dari Penuntut Umum yangpada pokoknya sebagai berikut :1.Menyatakan Terdakwa . GIGIH KARYADI Alias GIGIH Bin JOKO MUDAYAT(Alm), Terdakwa Il AMERUDDIN Alias AMIR Bin DAWENG dan Terdakwall M.
    AROKHIM Alias ROHIM Bin SUNAR terbukti secara sah danmeyakinkan menurut hukum bersalah melakukan tindak pidana Perjudiansebagaimana diatur dan diancam pidana di dalam Dakwan Kesatu Pasal 303ayat (1) ke2 KUHP jo Pasal 55 ayat (1) KUHP , sebagimana dalam DakwaanPenuntut Umum ;Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa . GIGIH KARYADI Alias GIGIH BinJOKO MUDAYAT (Alm), Terdakwa Il. AMERUDDIN Alias AMIR Bin DAWENGdan Terdakwa Ill. M.
    BinFORM01/SOP/001/HKM/2015Menimbang, bahwa dengan demikian Majelis Hakim akanmempertimbangkan terlebin dahulu Dakwaan Primair Penuntut Umum, dan apabilaDakwaan Primair tersebut telah terpenuhi maka terhadap Dakwaan Subbsidairtidak perlu dipertimbangkan lagi ;Menimbang, bahwa dalam Dakwaan Primair Penuntut Umum, Terdakwadidakwa melakukan perbuatan yang diatur dan diancam pidana dalam Pasal 303ayat (1) ke2 KUHP, yang unsurunsurnya adalah sebagai berikut :1. UNSUR BARANG SIAPA ;2.
    AROKHIM Alias ROHIM Bin SUNAR tersebut diatas, telah terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana secara bersamasama tanpa hak melakukan permainan judi;. Menjatuhkan pidana kepada para terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara masingmasing selama 4 (empat) bulan dan 15 (lima belas) hari;Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani paraterdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan agar para terdakwa tetap ditahan;5.
Register : 24-04-2014 — Putus : 20-05-2014 — Upload : 28-10-2014
Putusan PT BANDUNG Nomor 103/PID.SUS/2014/PT.BDG
Tanggal 20 Mei 2014 — ASANUDIN bin RUDI HARTA
7720
  • Menyatakan terdakwa ASANUDIN bin RUDI HARTA, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana penyalahgunaan narkotika golongan I bagi diri sendiri;--------------------2. Menghukum terdakwa, dengan pidana penjara selama 1(satu) tahun;-3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa, dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan kepadanya; -----------------------------------------------------------------------------4.
    P U TU S$ ANNomor 103/Pid.Sus/2014/PT.BDG DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Tinggi Bandung yang memeriksa dan mengadili perkaraperkara pidana dalam tingkat banding, menjatuhkan putusan sebagai berikut,dalam perkara terdakwa :Nama : ASANUDIN bin RUDI HARTA;Tempat lahir sel eI pnUm ur/ Tanggal Lahir :43 Tahun /1 April 1971;Jenis Kelamin Lal = lai s2ssseeeeseesccssenee sereneKebangsaan : Indonesia;Tem pat Tinggal : Desa Plumbon Blok Pulo, KecamatanIndramayu, Kabupaten = Indramayu
Register : 28-08-2013 — Putus : 01-10-2013 — Upload : 11-11-2013
Putusan PN DEMAK Nomor 120/Pid.B/2013/PN.Dmk
Tanggal 1 Oktober 2013 — ABDULLAH ZAINI als. DULUP als. AMBON bin NURSID
893
  • AMBON bin NURSID telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penggelapan ;-------------------------------------------------------------------------2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa ABDULLAH ZAINI als. DULUP als. AMBON bin NURSID oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan ;---------------------------------------------------------------------3.
    AMBON bin NURSID dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;-------------------------------------------------------------------------4. Memerintahkan Terdakwa ABDULLAH ZAINI als. DULUP als. AMBON bin NURSID tetap berada dalam tahanan ;------------------------------------------------------5. Menetapkan barang bukti berupa :- 1 (satu) Unit SPM SUZUKI Smash No.Pol.
    AMBONbin NURSID bersalah melakukan tindak pidana Penggelapan dalam DakwaanAlternatif Pertama Pasal 372 KUHP Jo. Pasal 65 ayat (1) KUHP;2 Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa dengan pidana penjara selama (satu)tahun dan 6 (enam) bulan dikurangi selama terdakwa berada dalam tahanansementara dengan perintah tetap ditahan;3 Menetapkan Barang Bukti berupa : 1 (satu) Unit SPM SUZUKI Smash No.Pol.
    untukmembayar biaya perkara yang besarnya akan ditentukan dalam amar putusan ini ;Menimbang, bahwa selama proses penyidikan, penuntutan dan pemeriksaan dipersidangan terdakwa telah ditahan, maka lamanya masa tahanan yang telah dijalani olehterdakwa haruslah dikurangkan seluruhya dari pidana yang dijatuhkan kepada terdakwa ;Menimbang, bahwa lamanya pidana yang akan dijatuhkan kepada terdakwadipertimbangkan lebih lama dari masa tahanan yang akan dijatuhkan kepada terdakwamaka kepada terdakwa diperintahkan
    di kemudian hari setelah selesai menjalani pidana terdakwa dapat diterima kembalioleh lingkungan masyarakat, dapat berperan aktif dalam pembangunan serta dapat hidup26secara wajar sebagai warga yang baik dan bertanggung jawab.
    Selain itu tujuanpemidanaan harus pula dipandang dari segi preventif, yaitu pidana yang dijatuhkan kepadaterdakwa merupakan salah satu bentuk pencegahan agar tidak terjadi tindak pidana serupaoleh masyarakat ;Menimbang, bahwa untuk lengkapnya putusan ini maka segala sesuatu yang termuatdalam berita acara persidangan dianggap telah turut dipertimbangkan dalam putusan ini ;Menimbang, bahwa sebelum memutuskan perkara ini, perlu dipertimbangkan halhalyang memberatkan dan halhal yang meringankan terdakwa
    Pasal 65 ayat (1) KUHP, UUNo. 08 tahun 1981 tentang Kitab Undangundang Hukum Acara Pidana, UU No. 49 tahun2009 tentang peradilan umum, UU No. 48 tahun 2009 tentang kekuasaan kehakiman danperaturanperaturan lain yang bersangkutan ;MENGADILI1 Menyatakan Terdakwa ABDULLAH ZAINI als. DULUP als. AMBON binNURSID telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindakpidanaPenggelapan ;2 Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa ABDULLAH ZAINI als.
Register : 21-01-2015 — Putus : 09-02-2015 — Upload : 16-03-2015
Putusan PN PACITAN Nomor 5 / Pid.B / 2015 / PN Pct
Tanggal 9 Februari 2015 — 1. SARDI Bin MINSARI ; 2. BAMBANG SARIONO Bin WASITO ;
402
  • Menyatakan bahwa Terdakwa Sardi Bin Minsari dan Terdakwa Bambang Sariono Bin Wasito, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Turut Serta Main Judi Yang Diadakan Ditempat Yang Dapat Dimasuki Khalayak Umum, Sedangkan Untuk Itu Tidak Ada Ijin Dari Penguasa Yang Berwenang, sebagaimana dalam dakwaan alternatif kedua;2.
    Menjatuhkan pidana kepada Para Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara masing-masing selama 3 (Tiga) bulan; 3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh Para Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Para Terdakwa tetap ditahan;5. Menetapkan barang bukti berupa :- 1 (satu) set kartu remi, dirampas untuk dimusnahkan;- Uang tunai sejumlah Rp326.000,00 (tiga ratus dua puluh enam ribu rupiah), dirampas untuk negara; 6.
    BambangSariono Bin Wasito terbukti secara sah dan meyakinkan bersalahmelakukan tindak pidana ikut serta dalam permainan judi yang diadakandi tempat yang dapat dimasuki oleh khalayak umum sebagaimana diaturdalam pasal 303 bis ayat (1) ke2 KUHP dalam Dakwaan Kedua.2. Menghukum terdakwa karena kesalahannya dengan pidana perjaramasingmasing selama 5 (Lima) bulan dikurangi selama terdakwa dalamtahanan sementara, dengan perintah tetap ditahan.3.
    Bahwa selaku kawan peserta dalam tindak pidana yang didakwakantidak perlu bahwa Terdakwa melakukan sendiri perbuatan pelaksanaantindak pidana ;c.
    Bahwa seorang kawan peserta yang turut melakukan tindak pidana tidakusah memenuhi segala unsur yang undangundang rumuskan untuktindak pidana itu ;Menimbang, bahwa tentang apa yang dimaksud dengan permainan judi,Pasal 303 ayat (3) Kitab UndangUndang Hukum Pidana menjelaskan sebagaitiaptiap permainan, dimana pada umumnya kemungkinan mendapat untungtergantung pada peruntungan belaka, juga karena pemainnya lebih terlatin ataulebih mahir.
    yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban pidana, baik sebagaialasan pembenar dan atau alasan pemaaf, maka para Terdakwa harusmempertanggungjawabkan perbuatannya;Menimbang, bahwa oleh karena para Terdakwa mampu bertanggungjawab, maka harus dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana;Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap Para Terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka masa penangkapandan penahanan tersebut harus dikurangkan seluruhnya dari pidana yangdijatunkan;Halaman 23
    Menyatakan bahwa Terdakwa Sardi Bin Minsari dan Terdakwa BambangSariono Bin Wasito, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalahmelakukan tindak pidana Turut Serta Main Judi Yang DiadakanDitempat Yang Dapat Dimasuki Khalayak Umum, Sedangkan Untuk ItuTidak Ada ljin Dari Penguasa Yang Berwenang, sebagaimana dalamdakwaan alternatif kedua;2. Menjatuhkan pidana kepada Para Terdakwa oleh karena itu denganpidana penjara masingmasing selama 3 (Tiga) bulan;3.
Register : 25-02-2015 — Putus : 01-04-2015 — Upload : 06-04-2015
Putusan PN INDRAMAYU Nomor 56 / Pid.Sus / 2015 / PN.Idm.
Tanggal 1 April 2015 — KUSNADI als KOPRAL bin (alm) JAMUKA.
235
  • M E N G A D I L I- Menyatakan terdakwa KUSNADI als KOPRAL bin (alm) JAMUKA telah terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak atau melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I bukan tanaman ;- Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) tahun dan denda sebesar Rp. 800.000.000,- (delapan ratus juta rupiah) dengan ketentuan apabila pidana denda tidak dibayar
    , diganti dengan pidana penjara selama 1 (satu) bulan ;- Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa tersebut dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;- Menetapkan terdakwa tersebut tetap ditahan ;- Menetapkan barang bukti berupa :- 1 (satu) paket Narkotika jenis sabu yang dibungkus plastik klip kecil warna bening lalu dimasukan kedalam korek api dengan berat 0,3 (nol koma tiga) gram dirampas untuk dimusnahkan.- Membebankan biaya perkara kepada terdakwa tersebut sebesar
    ., tentang hari sidang ;Telah mendengar keterangan saksisaksi dan terdakwa ;Telah meneliti buktibukti ;Telah mendengar tuntutan pidana dari Penuntut Umum tanggal 01 April 2015 No.Reg.
    . : PDM 10 /Inmyu/Euh. 2/02/2015, yang pada pokoknya menuntut sebagai berikut :e Menyatakan terdakwa KUSNADI als KOPRAL bin (alm) JAMUKA terbukti secara sahdan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak atau melawan hukummemiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I bukantanaman, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 112 ayat (1) UU RI No.35 Tahun 2009 tentang Narkotika sebagaimana dalam dakwaan Alternatif Kedua.e Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa
    Perk : PDM 10 Anmyu/Euh.2/02/2015. telah didakwa dengandakwaan Alternatif, yaitu :Kesatu. : Melanggar dan diancam pidana menurut pasal 114 ayat (1) UndangUndang RINo. 35 tahun 2009 tentang Narkotika. atauKedua : Melanggar dan diancam pidana menurut pasal 112 ayat (1) UndangUndang RINo. 35 tahun 2009 tentang Narkotika.Menimbang, bahwa konsekuensi dakwaan demikian Majelis Hakim akan langsungmempertimbangkan dakwaan Kedua yang dianggap terbukti telah dilakukan terdakwa ;Menimbang, bahwa dakwaan Kedua
    ;Menimbang, bahwa ancaman yang diatur dalam pasal 112 ayat (1) UU RI No. 35Tahun 2009 tentang Narkotika berupa pidana komulatif yaitu pidana penjara dan denda,artinya setiap penjatuhan pidana penjara harus disertai dengan penjatuhan pidana denda ;Menimbang, bahwa dengan demikian dalam kasus ini terdakwa selain dijatuhi pidanapenjara juga harus dijatuhi pidana denda, yang apabila denda tersebut tidak dibayar, makadiganti dengan pidana penjara dan besarnya akan disebutkan dalam amar putusan ini ;Menimbang
    hukum memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan NarkotikaGolongan I bukan tanaman ;e Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 4 (empat) tahun dan denda sebesar Rp. 800.000.000, (delapanratus juta rupiah) dengan ketentuan apabila pidana denda tidak dibayar, digantidengan pidana penjara selama I (satu) bulan ;e Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwatersebutdikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;e Menetapkan terdakwa
Register : 10-03-2021 — Putus : 20-04-2021 — Upload : 10-08-2021
Putusan PN BANTA ENG Nomor 33/Pid.B/2021/PN Ban
Tanggal 20 April 2021 — Pidana 33/Pid.B/2021/PN Ban
8820
  • Wahab Bin Maming tersebut di atas terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana penganiayaan sebagaimana dalam dakwaan tunggal Penuntut Umum;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa Abd. Wahab Bin Maming oleh karena itu dengan pidana penjara selama 7 (tujuh) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
    Pidana33/Pid.B/2021/PN Ban
    Wahab Bin Maming telah terbukti secara sahdan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana penganiayaanmelanggar Pasal 351 Ayat (1) KUHPidana sebagaimana dakwaan kami;2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu)tahun dikurangi selama Terdakwa berada dalam tahanan dengan perintahTerdakwa tetap ditahan;3.
    UndangUndang tidak memberikan definisi yang jelas mengenaipenganiayaan (mishandeling), akan tetapi menurut yursprudensi, pengertianpenganiayaan ialan suatu kesengajaan yang menimbulkan rasa sakit ataumenimbulkan luka pada tubuh orang lain;Menimbang, bahwa tindak pidana penganiayaan yang diatur dalam Pasal 351Kitab UndangUndang Hukum Pidana merupakan tindak pidana material, yang manaHalaman 8 dari 11 Putusan Nomor 33/Pid.B/2021/PN Bantindak pidana tersebut dianggap telah selesai dilakukan apabila
    teroukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana sebagaimanadidakwakan dalam dakwaan tunggal;Menimbang, bahwa dalam persidangan, Majelis Hakim tidak menemukan halhal yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban pidana, baik sebagai alasanpembenar dan atau alasan pemaaf, maka Terdakwa harusmempertanggungjawabkan perbuatannya;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggung jawab makaharus dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana;Menimbang, bahwa dalam perkara ini ternadap Terdakwa telah
    (1) Kitab UndangUndang Hukum Pidanadan Undangundang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana sertaperaturan perundangundangan lain yang bersangkutan;MENGADILI:1.
    Wahab Bin Maming tersebut di atas terobukti secarasan dan meyakinkan bersalan melakukan tindak pidana penganiayaansebagaimana dalam dakwaan tunggal Penuntut Umum;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa Abd. Wahab Bin Maming oleh karena itudengan pidana penjara selama 7 (tujuh) bulan;3. Menetapbkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwadikurangkan seluruhnya dan pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.