Putusan PN PEKANBARU Nomor 44/Pdt.G/2017/PN Pbr |
|
Nomor | 44/Pdt.G/2017/PN Pbr |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Perdata Perbuatan Melawan Hukum |
Kata Kunci | Perbuatan Melawan Hukum |
Tahun | 2017 |
Tanggal Register | 9 Februari 2017 |
Lembaga Peradilan | PN PEKANBARU |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Sorta Ria Neva |
Hakim Anggota | Abdul Azizsulhanuddin |
Panitera | Hj. Delismawati |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | KABUL SEBAGIAN |
Catatan Amar | MENGADILI:DALAM KONVENSIDALAM EKSEPSI;Menolak Eksepsi Tergugat Untuk Seluruhnya;DALAM POKOK PERKARAMengabulkan gugatan Penggugat untuk sebagian;Menyatakan Perbuatan Tergugat yang Pasif dan tidak peduli untuk membicarakan kelanjutan jual beli tanah dan bahkan telah pula melaporkan Penggugat ke Polresta Pekanbaru tentang dugaan Penipuan dan Penggelapan berdasarkan Laporan Kepolisian No.Pol.STPL/703/VI/2016/SPKT III POLRESTA Pekanbaru tertanggal 18 Juni 2016 adalah Perbuatan Melawan Hukum;Menyatakan bahwa Tergugat adalah Pembeli yang tidak beritikad baik;Menyatakan Batal dan Cacat Hukum jual beli Tanah antara Penggugat dan Tergugat berdasarkan Kwitansi tertanggal 24 Juli 2009 disebabkan Tergugat adalah pembeli yang tidak beritikad baik;Menghukum Tergugat untuk menyerahkan dan mengembalikan tanah yang telah dibelinya dengan uang muka (DP) sebesar Rp. 5.000.000,- kepada Penggugat dalam keadaan kosong;Menghukum Turut Tergugat untuk tunduk dan patuh terhadap putusan ini;Menolak gugatan untuk selain dan selebihnya.DALAM REKONVENSI;Menolak Gugatan Penggugat Rekonvensi/ Tergugat Konvensi seluruhnya;DALAM KONVENSI DAN REKONVENSI ; Menghukum Tergugat dalam Konvensi/ Penggugat dalam Rekonvensi untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 3.206.000 (tiga juta dua ratus enam ribu rupiah). |
Tanggal Musyawarah | 6 September 2017 |
Tanggal Dibacakan | 13 September 2017 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 146 K/PDT/2019
Banding : 252/PDT/2017/PT PBR
Pertama : 44/Pdt.G/2017/PN Pbr
Statistik8621