- Menyatakan terdakwa INDRA NUGRAHA Als.INDRA Bin SUGIARTO tersebut di atas, tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Pembunuhan berencana? sebagaimana dalam dakwaan Primer ;
Putusan PN CILACAP Nomor 242/Pid.B/2018/PN Clp |
|
Nomor | 242/Pid.B/2018/PN Clp |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum |
Kata Kunci | Kejahatan terhadap Nyawa |
Tahun | 2018 |
Tanggal Register | 6 Juni 2018 |
Lembaga Peradilan | PN CILACAP |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua: Vilia Sari |
Hakim Anggota |
Hakim Anggota 1: Hamdan Saripudin, hakim Anggota 2: Cokia Ana Pontia O. |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I : 2. Membebaskan terdakwa INDRA NUGRAHA Als.INDRA Bin SUGIARTO dari dakwaan Primer tersebut ; 3. Menyatakan terdakwa INDRA NUGRAHA Als.INDRA Bin SUGIARTO tersebut di atas, tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Pembunuhan yang diikuti, disertai atau didahului oleh suatu perbuatan pidana, yang dilakukan dengan maksud untuk mempersiapkan atau mempermudah pelaksanaannya, atau untuk melepaskan diri sendiri maupun peserta lainnya dari pidana dalam hal tertangkap tangan, ataupun untuk memastikan penguasaan barang yang diperolehnya secara melawan hukum? sebagaimana dalam dakwaan Subsider tersebut; 4. Membebaskan terdakwa INDRA NUGRAHA Als.INDRA Bin SUGIARTO dari dakwaan Subsider tersebut ; 5. Menyatakan terdakwa INDRA NUGRAHA Als.INDRA Bin SUGIARTO tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Pembunuhan? sebagaimana dakwaan Lebih Subsider tersebut ; 6. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 14 (empat belas) tahun ; 7. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 8. Menetapkan terdakwa tetap ditahan ; 9. Menetapkan barang bukti berupa : - 1 (satu) unit sepeda motor Honda Beat warna hitam tahun 2014 Nopol R-4830-GP ; - 1 (satu) buah HP Samsung J1 ACE warna biru ; Dikembalikan kepada saksi KARWAN EDI SUTOMO als.MAME; - 1 (satu) potong kaos oblong lengan pendek warna hitam bertuliskan FLY EMIRATES ; - 1 (satu) potong celana jeans warna hitam merek MUSTEVENS ; - 1 (satu) buah joran pancing warna putih ; dimusnahkan ; 10. Membebankan kepada terdakwa membayar biaya perkara sejumlah Rp. 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah) |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 27 Agustus 2018 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
-
Banding : 267/Pid/2018/PT SMG
Pertama : 242/Pid.B/2018/PN Clp
Statistik428