Putusan PN PEKANBARU Nomor 239/Pid.B/2017/PN Pbr |
|
Nomor | 239/Pid.B/2017/PN Pbr |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Penipuan |
Kata Kunci | Penipuan |
Tahun | 2017 |
Tanggal Register | 9 Maret 2017 |
Lembaga Peradilan | PN PEKANBARU |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Toni Irfan |
Hakim Anggota | Elfian, M.hmartin Ginting |
Panitera | Yarnis |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | LEPAS DARI TUNTUTAN |
Catatan Amar | MENGADILI:1. Menyatakan Terdakwa San Tji Als Aci tersebut diatas, terbukti melakukan perbuatan yang didakwakan pada dakwaan alternatif Pertama maupun dakwaan alternatif Kedua, akan tetapi bukan merupakan tindak pidana;2. Melepaskan Terdakwa oleh karena itu dari segala tuntutan hukum; 3. Memerintahkan Terdakwa dibebaskan dari tahanan segera setelah putusan ini diucapkan;4. Memulihkan hak-hak Terdakwa dalam kemampuan, kedudukan, harkat serta martabatnya;5. Menetapkan barang bukti berupa:? 1 (Satu) bundel Surat Perjanjian Jual Beli Aspal Curah No.002/SPJB/ AC/PT.SLD/DIRUT/X/15, tanggal 08 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Purchase Order PT.Sumatera Lintas Daerah Nomor PO : 01/X/2015, tanggal 08 Oktober 2015 tentang Pesanan Barang kepada PT.Hasrat Tata Jaya.? 1 (Satu) lembar Cek Bank Sumut Syariah nomor CS 036152 senilai Rp 1.944.000.000 tertanggal 25 November 2015.? 1 (Satu) lembar Surat keterangan Penolakan dari Bank Mandiri, tanggal 04 Februari 2016.? 1 (Satu) lembar Invoice PT.Hasrat Tata Jaya No : 00071/HTJ/TAC01-504.0064/X/2015, tanggal 26 Oktober 2015 perihal Tagihan Aspal Curah kepada PT.Sumatera Lintas Daerah.? 1 (Satu) lembar Kwintansi PT.Hasrat Tata Jaya No : 00071/HTJ/TAC01-S04.0064/X/2015, tanggal 26 Oktober 2015 perihal Pembayaran Aspal Curah dari PT.Sumatera Lintas Daerah.? 1 (Satu) lembar Sales Order PT.Hasrat Tata Jaya tanggal 08 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 08 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00236 tanggal 08 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 08 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00237 tanggal 08 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 10 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00241 tanggal 10 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 10 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00242 tanggal 10 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 12 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00247 tanggal 12 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 12 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00249 tanggal 12 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 21 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00260 tanggal 21 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 22 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00267 tanggal 22 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 25 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00270 tanggal 25 Oktober 2015.? 1 (Satu) lembar Slip Timbangan Aspal Curah tanggal 26 Oktober 2015 dan 1 (Satu) lembar Bukti Pengiriman Aspal Curah Nomor : 15.00271 tanggal 26 Oktober 2015.Dikembalikan kepada yang berhak yakni pihak PT. Hasrat Tata Jaya melalui saksi Witria Oktariani Als Iwit ;6. Membebankan biaya perkara kepada negara; |
Tanggal Musyawarah | 29 Mei 2017 |
Tanggal Dibacakan | 30 Mei 2017 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 937 K/Pid/2017
Pertama : 239/Pid.B/2017/PN Pbr
Statistik20159