Putusan PT DENPASAR Nomor 240/Pdt/2017/PT DPS |
|
Nomor | 240/Pdt/2017/PT DPS |
Para Pihak | 1. DR. I KETUT SUTEJA, SST,Msn sebagai PEMBANDING I ;2. IR. I NYOMAN ARTA ASTAWA sekarang PEMBANDING II;L a w a n :1. PEMERINTAH KOTA DENPASAR disebut TERBANDING 2. BENDESA ADAT/DESA PEKRAMAN TANJUNG BUNGKAK sebagai TERBANDING II |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi | |
Kata Kunci | Ganti Rugi |
Tahun | 2018 |
Tanggal Register | — |
Lembaga Peradilan | PT DENPASAR |
Jenis Lembaga Peradilan | PT |
Hakim Ketua | Haryanto |
Hakim Anggota | Ifa Sudewi, I Nyoman Karma |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | BATAL |
Catatan Amar | M E N G A D I L I:DALAM POKOK PERKARA :1. Menerima permohonan banding dari Penggugat Konpensi/Tergugat Intervensi/Pemohon Banding dan Penggugat Intervensi;2. Membatalkan Putusan Pengadilan Negeri Denpasar Nomor : 929 / Pdt.G / 2016/ PN.Dps. tanggal 18 September 2017 yang dimohonkan banding tersebut, denganMENGADILI SENDIRIMenolak gugatan Penggugat Konpensi/Tergugat Intervensi/Pemohon Banding untuk seluruhnya;DALAM INTERVENSI :DALAM EKSEPSI : Menyatakan Eksepsi yang diajukan Penggugat Intervensi/Pemohon Banding tidak dapat diterima;DALAM POKOK PERKARA :1. Menerima permohonan banding dari Penggugat Konpensi/Tergugat Intervensi/Pemohon Banding;2. Mengabulkan gugatan Penggugat Intervensi untuk seluruhnya;3. Menyatakan hukum tanah seluas 790 m2 obyek perkara adalah merupakan bagian dari tanah seluas 0,200 Ha;4. Menyatakan sah secara hukum Surat Jual/Beli Sawah No. 04/1957 tanggal 14 Djanuari 1957 yang dikeluarkan oleh Penggawa Distrik Kesiman;5. Menyatakan hukum Intervenient adalah ahli waris dari I Gerendeng;6. Menghukum Penggugat Konpensi/Tergugat Intervensi/Pemohon Banding dan Tergugat Konpensi/Terbanding untuk membayar biaya perkara yang timbul dalam kedua tingkat peradilan sebesar Rp. 150.000,- (seratus lima puluh ribu rupiah); |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 13 Februari 2018 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 240/Pdt/2017/PT_DPS.zip
- Download PDF
- 240/Pdt/2017/PT_DPS.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Banding : 240/Pdt/2017/PT DPS
Pertama : 929 / Pdt.G / 2016/ PN.Dps
Statistik6838