Putusan PN JAKARTA SELATAN Nomor 942/Pid.Sus/2013/PN.Jkt.Sel. |
|
Nomor | 942/Pid.Sus/2013/PN.Jkt.Sel. |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika |
Kata Kunci | NARKOTIK |
Tahun | 2013 |
Tanggal Register | 25 Juni 2013 |
Lembaga Peradilan | PN JAKARTA SELATAN |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Syaifoni |
Hakim Anggota | Pranoto, Yuningtyas.uk |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | M E N G A D I L I :- Menyatakan bahwa Terdakwa ADITYA NUANSYAH PUTRA als ADIT bin ASENIH. tersebut tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ,sebagaimana dakwaan Primair .- Membebaskan Terdakwa tersebut dari dakwaan primair .- Menyatakan Terdakwa ADITYA NUANSYAH PUTRA als ADIT bin ASENIH. tersebut telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak dan melawan hukum ? memiliki, menyimpan , menguasai Narkotika Golongan I dalam bentuk tanaman. - Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa ADITYA NUANSYAH PUTRA als ADIT bin ASENIH. tersebut dengan pidana penjara selama 4 (empat) tahun , dan denda sebesar Rp 800.000.000,- (delapan ratus juta rupiah ) dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama 1 (satu) bulan;- Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;- Memerintahkan Terdakwa tetap berada dalam Tahanan;- Memerintahkan barang bukti berupa : - 1 (satu) bungkus kertas koran berisikan Narkotika jenis ganja setelah dilakukan pemeriksaan di Laboratorium sisa seluruhnya menjadi 0,3151 (nol koma tiga ribu seratus lima puluh satu) gram, dirampas untuk dimusnahkan.- - Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp.2.000,-(dua ribu rupiah); |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 14 Nopember 2013 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 942/Pid.Sus/2013/PN.Jkt.Sel..zip
- Download PDF
- 942/Pid.Sus/2013/PN.Jkt.Sel..pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 723 K/Pid.Sus/2014
Pertama : 942/Pid.Sus/2013/PN.Jkt.Sel
Statistik5224