Putusan PN PAGAR ALAM Nomor 10/Pid.B/2017/PN.Pga |
|
Nomor | 10/Pid.B/2017/PN.Pga |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Perusakan |
Kata Kunci | |
Tahun | 2017 |
Tanggal Register | — |
Lembaga Peradilan | PN PAGAR ALAM |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Agung Hartato |
Hakim Anggota | Raden Anggara Kurniawan . M. Alwi |
Panitera | Brendy Sutra |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | 1. MENYATAKAN TERDAKWA ROSIHAN BIN A. KARIM HAMID, TELAH TERBUKTI SECARA SAH DAN MEYAKINKAN BERSALAH MELAKUKAN TINDAK PIDANA: DENGAN SENGAJA MENGUNTUNGKAN DIRI SENDIRI SECARA MELAWAN HUKUM MEMBUANG SESUATU YANG DIGUNAKAN UNTUK MENENTUKAN BATAS PEKARANGAN; 2. MENJATUHKAN PIDANA TERHADAP TERDAKWA ROSIHAN BIN A. KARIM HAMID OLEH KARENA ITU DENGAN PIDANA PENJARA SELAMA 3 (TIGA) BULAN; 3. MEMERINTAHKAN AGAR TERDAKWA DITAHAN; 4. MENYATAKAN BARANG BUKTI BERUPA : 1 ( SATU ) BUAH PISAU DENGAN PANJANG 41 CM TERBUAT DARI BESI BERGAGANG KAYU WARNA COKLAT BERUJUNG TUMPUL BERSARUNG TERBUAT DARI KAYU BERWARNA COKLAT. ( DIRAMPAS UNTUK DIMUSNAHKAN ) 1 ( SATU ) BUAH POHON JUNJUNG YANG TELAH TERPOTONG MENJADI 2 (DUA) BAGIAN DENGAN PANJANG MASING MASING 116 CM DAN 100 CM, WARNA COKLAT KAYU. LEGALISIR 1 (SATU) BUAH SURAT WARIS DARI A. KARIM HAMID KEPADA MASING MASING ATAS NAMA SDR NURHAIDAH DAN SUHARTINI DENGAN DIKETAHUI OLEH LURAH TEGUR WANGI DAN RW TEGUR WANGI PADA TANGGAL 01 JUNI 2013. LEGALISIR 1 (SATU) BUAH SURAT SPORADIK KEPADA MASING MASING ATAS NAMA SDR NURHAIDAH DAN SUHARTINI DENGAN DIKETAHUI OLEH LURAH TEGUR WANGI DAN RW TEGUR WANGI PADA TANGGAL 25 SEPTEMBER 2013 LEGALISIR 1 (SATU) BUAH SURAT PERNYATAAN PEMILIK HAK ATAS BIDANG TANAH MASING MASING ATAS NAMA SDR NURHAIDAH DAN SUHARTINI PADA TANGGAL 25 SEPTEMBER 2013. LEGALISIR 1 (SATU) BUAH SURAT PERNYATAAN TIDAK SENGKETA MASING MASING ATAS NAMA SDR NURHAIDAH DAN SUHARTINI PADA TANGGAL 25 SEPTEMBER 2013. LEGALISIR 1 (SATU) BUAH SURAT PERNYATAAN MASING MASING ATAS NAMA SDR NURHAIDAH DAN SUHARTINI PADA TANGGAL 25 SEPTEMBER 2013. LEGALISIR 1 (SATU) BUAH DENAH LOKASI TANAH MASING MASING ATAS NAMA SDR NURHAIDAH DAN SUHARTINI PADA TANGGAL 25 SEPTEMBER 2013. (DIKEMBALIKAN KEPADA NURHAIDAH) 5. MEMBEBANKAN KEPADA TERDAKWA UNTUK MEMBAYAR BIAYA PERKARA SEBESAR RP. 2.000,- (DUA RIBU RUPIAH); |
Catatan Amar | 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa ROSIHAN BIN A. KARIM HAMID oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 (tiga) Bulan; |
Tanggal Musyawarah | 16 Maret 2017 |
Tanggal Dibacakan | 21 Maret 2017 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 10/Pid.B/2017/PN.Pga.zip
- Download PDF
- 10/Pid.B/2017/PN.Pga.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 946 K/Pid/2017
Pertama : 10/Pid.B/2017/PN.Pga
Banding : 76/PID/2017/PT.PLG
Statistik8435