Putusan PA SLEMAN Nomor 1294/Pdt.G/2015/PA.Smn |
|
Nomor | 1294/Pdt.G/2015/PA.Smn |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Perdata Agama Perdata Agama Perceraian |
Kata Kunci | Cerai Talak |
Tahun | 2016 |
Tanggal Register | 26 Oktober 2015 |
Lembaga Peradilan | PA SLEMAN |
Jenis Lembaga Peradilan | PA |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Ambari |
Hakim Anggota | Hakim Anggota H. Juhribr Hakim Anggota Marwoto |
Panitera | Panitera Pengganti: Hj. Anggraini Winiastuti |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | DIKABULKAN |
Catatan Amar | MENGADILIDALAM KONPENSI1. Mengabulkan permohonan Pemohon sebagian;2. Memberi ijin kepada Pemohon (Didin Sahidin bin H. sanusi) untuk menjatuh-kan talak satu raj???i terhadap Termohon (Momoh Supriatin binti Taslim) di depan sidang Pengadilan Agama Sleman;3. Menolak permohonan Pemohon untuk selain dan selebihnya;DALAM REKONPENSI1. Mengabulkan gugatan Penggugat rekonpensi sebagian ; 2. Menetapkan anak bernama :??? Nabila Zabrajad Assyahidah binti Didin Sahidin umur 17 Tahun;??? Dzubyan Qori Mubarok bin Didin Sahidin umur 15 tahun;??? Haidar Abdul Jabbar bin Didin Sahidin umur 7 tahun;Berada dalam asuhan Penggugat rekonpensi/Ibunya.3. Membebankan kepada Tergugat rekonpensi untuk memberikan nafkah kepa-da ketiga anak masing-masing setiap bulannya sebagai berikut :??? Nabila Zabrajad Assyahidah binti Didin Sahidin umur 17 Tahun sebesar : Rp. 3.000.000,- (tiga juta rupiah) ;??? Dzubyan Qori Mubarok bin Didin Sahidin umur 15 Tahun, sebesar : Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah);??? Haidar Abdul Jabbar bin Didin Sahidin umur : 7) tahun, sebesar : Rp. 1.000.000,- (satu juta rupiah);Hingga anak tersebut berumur 21 tahun/dewasa.4. Menghukum kepada Tergugat rekonpensi untuk mmberikan biaya pendidikan kepada ketiga anak masing-masing setiap bulannya sebagai berikut:??? Nabila Zabrajad Assyahidah binti Didin Sahidin umur 17) Tahun, jika diterima kuliah di Jeman/luar negeri untuk memberikan biaya jaminan tinggal sebesar Rp. 200.000.000,- (Dua ratus juta rupiah) dan untuk biaya hidup sebesar Rp. 7.000.000,- (tujuh juta rupiah) ??? Dzubyan Qori Mubarok bin Didin Sahidin umur 15 Tahun, sebesar : Rp. 1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah);??? Haidar Abdul Jabbar bin Didin Sahidin umur : 7 tahun, sebesar Rp. 600.000,- (enam ratus ribu rupiah);5. Membebankan Tergugat rekonpensi untuk memberikan nafkah iddah selama 3 (tiga) bulan kepada Penggugat rekonpensi sebesar Rp. 15.000.000,- (lima belas juta rupiah);6. Menghukum Tergugat rekonpensi untuk memberikan mut???ah berupa uang sebesar Rp. 50.000.000,- (tlima puluh juta rupiah), 7. Menolak dan tidak menerima gugatan Penggugat rekonpensi untuk selain dan selebihnya;DALAM KONPENSI DAN REKONPENSI Membebankan kepada Pemohon Konpensi/Tergugat rekonpensi untuk membayar biaya perkara ini sebesar Rp. 571. 000,- ( lima ratus tujuh puluh satu ribu rupiah). |
Tanggal Musyawarah | 4 Oktober 2016 |
Tanggal Dibacakan | 4 Oktober 2016 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Banding : 62/Pdt.G/2016/PTA.Yk
Pertama : 1294/Pdt.G/2015/PA.Smn
Statistik429