Putusan PN BATURAJA Nomor 342/PID.B/2014/PN.Bta |
|
Nomor | 342/PID.B/2014/PN.Bta |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Pembunuhan |
Kata Kunci | |
Tahun | 2014 |
Tanggal Register | 21 Mei 2014 |
Lembaga Peradilan | PN BATURAJA |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Rama Wijaya Putra |
Hakim Anggota | Rakhmad Fajeri, Madela Natalia Sai Revee |
Panitera | Mujianto |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | MENJATUHKAN PIDANA PENJARA TERHADAP TERDAKWA I OLEH KARENA ITU DENGAN PIDANA PENJARA SELAMA 16 (ENAM BELAS) TAHUN DAN TERDAKWA II OLEH KARENA ITU DENGAN PIDANA PENJARA SELAMA 7 (TUJUH) TAHUN PENJARA |
Catatan Amar | M E N G A D I L I :1 Menyatakan para terdakwa,terdakwa I : ??? HANDOKO BIN JUMADI ???, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana:YANGMELAKUKAN DENGAN SENGAJA DAN DENGAN DIRENCANA MELAKUKAN PEMBUNUHAN SECARA BERENCANA ??? ;2. Menjatuhkan pidana terhadap para terdakwa,terdakwa I oleh karena itu dengan pidana penjara selama : 16(enam belas)Tahun; 3. Menyatakan para terdakwa,terdakwa II RYO ARDIANSYAH BIN ZULIANSYAH??? telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana: PENCURIAN YANG DIDAHULUI DAN DISERTAI ATAU DIIKUTI DENGAN KEKERASAN TERHADAP ORANG AKAN MENYIAPKAN ATAU MEMUDAHKAN PENCURIAN ITU ATAU JIKA TAK TERTANGKAP TANGAN??? ;4. Menjatuhkan pidana terhadap para terdakwa, terdakwa II oleh karena itu dengan pidana penjara selama : 7 (tujuh)Tahun; 5. Memerintahkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh para terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;6. Menetapkan agar para terdakwa tetap berada dalam tahan ;7. Menetapkan agar barang bukti berupa :??? 1 ( satu ) celana panjang merk Delois;??? 1( satu )unit Hand Phone merk Nokia warna merah model 1208 Type RH 105,code 0549881 dan imei 359369/03/26925858/0 (Dirampas untuk dimusnahkan) ??? 1(satu) unit sepeda motor merk Yamaha Jenis RX King nopol BG.6419 CAZ,( Dikembalikan kepada ahli waris korban)??? 1 ( satu ) unit sepeda motor merk Honda Mega Pro warna merah nopol BG 4660 F, (Dirampas untuk Negara);8. Membebankan terdakwa biaya perkara sebesar:Rp.5.000.(lima ribu rupiah) |
Tanggal Musyawarah | 15 Juli 2014 |
Tanggal Dibacakan | 15 Juli 2014 |
Kaidah | - |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Pertama : 342/PID.B/2014/PN.Bta
Statistik924