Putusan PT KENDARI Nomor 35/Pdt/2013/PT.SULTRA |
|
Nomor | 35/Pdt/2013/PT.SULTRA |
Para Pihak | - PENGGUGAT / PEMBANDING : PT. CAHAYA TENGGARA INDONESIA- TERGUGAT / TERBANDING : PT. BATARA DEWA INDONESIA |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi | |
Kata Kunci | |
Tahun | 2013 |
Tanggal Register | 8 Juli 2013 |
Lembaga Peradilan | PT KENDARI |
Jenis Lembaga Peradilan | PT |
Hakim Ketua | - H. Abdul Kadir |
Hakim Anggota | - Purwono, - Tri Widodo |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | - MEMBATALKAN |
Catatan Amar | - M E N G A D I L I- Menerima permohonan banding dari Penggugat/ Pembanding;----------------------------------------- Membatalkan putusan Pengadilan Negeri Kolaka, tanggal 30 April 2013 Nomor: 24 / Pdt.G /2012 PN.Klk., yang dimohonkan banding tersebut ;--------MENGADILI SENDIRIDalam Eksepsi :- Menolak Eksepsi Tergugat/Terbanding ;--------------Dalam Pokok Perkara :- Menyatakan gugatan Penggugat/Pembanding dikabulkan untuk sebagian ; ----------------------------------- Menyatakan Tergugat/Terbanding melakukan Wanprestasi /Ingkar janji; ------------------------------------- Menyatakan Tergugat/Terbanding harus mengembalikan uang kepada Penggugat/Pembanding sebesar Rp. 737.000.000,- (Tujuh ratus tiga puluh tujuh juta rupiah) tunai dan sekaligus; ----------------------- Menghukum Tergugat/Terbanding untuk membayar bunga sebesar 1% setiap bulannya terhitung sejak perkara ini didaftarkan dikepaniteraan Pengadilan Negeri Kolaka sampai dengan putusan ini dilaksanakan sepenuhnya; ---------------------------------------- Menolak gugatan Penggugat/Pembanding selain dan selebihnya; ---------------------------------------- Menghukum Tergugat/Terbanding untuk membayar biaya perkara yang timbul dalam kedua Tingkat Peradilan, sedangkan ditingkat Banding ditetapkan sebesar Rp.150.000,- (Seratus lima puluh ribu rupiah) ;---- |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 20 September 2013 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 35/Pdt/2013/PT.SULTRA.zip
- Download PDF
- 35/Pdt/2013/PT.SULTRA.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 540 K/Pdt/2014
Banding : 35/Pdt/2013/PT.SULTRA
Pertama : 24/Pdt.G/2012/PN Klk
Statistik6135