Putusan PN SEMARANG Nomor 55/Pid.Sus-TPK/2019/PN Smg |
|
Nomor | 55/Pid.Sus-TPK/2019/PN Smg |
Para Pihak | LASITO |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi | |
Kata Kunci | TIPIKOR |
Tahun | 2019 |
Tanggal Register | 24 Juni 2019 |
Lembaga Peradilan | PN SEMARANG |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Aloysius Priharnoto Bayuaji |
Hakim Anggota | Robert Pasaribu, Wiji Pramajati |
Panitera | Yekti Mahardika |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | 1. Menyatakan Terdakwa LASITO tersebut, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana korupsi, sebagaimana tersebut dalam dakwaan Pertama;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa LASITO tersebut, dengan pidana penjara selama 4 (empat) tahun dan denda sebesar Rp.400.000.000,- (empat ratus juta rupiah), dengan ketentuan jika denda tidak dibayar harus diganti dengan pidana kurungan selama 3 (tiga) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan agar Terdakwa tetap ditahan di Rumah Tahanan Negara;5. Menetapkan agar barang bukti berupa: 1 1 (satu) bundel dokumen Rekapitulasi Kegiatan Fisik Kabupaten Jepara Tahun Anggaran 2018; 2 3 (tiga) lembar dokumen Rekapitulasi Kegiatan Fisik Disperkim Tahun Anggaran 2018; 3 1 (satu) lembar dokumen Rekapitulasi Kegiatan Fisik Disindag Tahun Anggaran 2018; 4 1 (satu) lembar dokumen Rekapitulasi Kegiatan Fisik DKK Tahun Anggaran 2018; 5 1 (satu) bundel copy legalisir Petikan Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor: 131.333158 Tahun 2017 tanggal 18 Mei 2017 tentang Pemberhentian Bupati Jepara Provinsi Jawa Tengah beserta salinannya;6 1 (satu) bundel copy legalisir Petikan Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor: 131.333160 Tahun 2017 tanggal 18 Mei 2017 tentang Pengangkatan Bupati Jepara Provinsi Jawa Tengah beserta salinannya; 7 1 (satu) lembar copy legalisir Berita Acara Pengambilan Sumpah Jabatan Bupati Jepara tanggal 22 Mei 2017;8 1 (satu) bundel copy legalisir Salinan Keputusan Menteri Dalam Negeri RI Nomor: 131.33182 Tahun 2012 tentang Pengesahan Pemberhentian dan Pengesahan Pengangkatan Bupati Jepara Provinsi Jawa Tengah tanggal 21 Maret 2012; 55 1 (satu) unit handphone Samsung Galaxy J7 Nomor Model SM-J700F warna hitam dengan no IMEI 1: 352846073090813 dan IMEI2: 352847073090811 yang di dalamnya terdapat Sim card bertuliskan M ATM bersama warna merah dan Sim card XL dengan Nomor 32K8962115036 warna putih;Barang bukti nomor 1 s/d 8 dan 55, seluruhnya dikembalikan darimana benda tersebut disita;56 Uang sejumlah Rp.350.000.000,- (tiga ratus lima puluh juta rupiah) yang telah disetorkan Virtual Account BNI Nomor 8844201803510031 atas nama Rek KPK-Perkara PN Semarang;Barang bukti nomor 56, dirampas untuk Negara dan disetorkan ke Kas Negara;9 1 (satu) lembar foto copy legalisir Penghasilan/potongan periode bulan Januari 2017 s/d bulan Desember 2017, Nama LASITO, NIP. 19581120 1988031003, Instansi Pengadilan Negeri Semarang, Golongan IV/d Pembina Utama Madya, Tanggal lahir 20 November 1958;10 1 (satu) lembar foto copy Surat Penetapan Tersangka Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah Nomor: Print-840/O.3/Fd.1/06/2016 tanggal 16 Juni 2016;11 2 (dua) lembar foto copy Surat Perintah Penghentian Penyidikan Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah Nomor: Print-565/O.3/Fd.1/04/2017 tanggal 6 April 2017;12 2 (dua) lembar Surat Perintah Penyidikan Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah Nomor: Print-1092/O.3/Fd.1/07/2017 tanggal 26 Juli 2017;13 1 (satu) bundel foto copy Surat dari Kantor Advokat Konsultan Hukum Law Firm MUCHAMMAD CHAYAT, SH, MH & Partners kepada Ketua Pengadilan Negeri Semarang Perihal Permohonan Praperadilan terhadap Surat Penetapan Tersangka Nomor: Print840/O.3/Fd.1/06/ 2016 tanggal 16 Juni 2016, atas nama Tersangka H.AHMAD MARZUQI, SE Bin H.FADLAN tanggal 20 Oktober 2017;14 1 (satu) bundel foto copy legalisir Surat Permohonan Praperadilan Terhadap Surat Penetapan Tersangka Nomor: PRINT840/O.3/Fd.1/06/ 2016 tanggal 16 Juni 2016 atas nama Tersangka H. AHMAD MARZUQI, SE bin H. FADLAN dari Kantor Advokat ??? Konsultan Hukum Law Firm Muchammad Chayat, SH, MH & Partners tertanggal 20 Oktober 2017; 15 1 (satu) lembar foto copy legalisir Surat Penetapan Nomor: 13/Pid.Pra/2017/PN.Smg tertanggal 20 Oktober 2017 yang berisi Penetapan Hakim; 16 1 (satu) lembar foto copy legalisir Surat Penetapan Panitera Pengganti Nomor: 13/Pid.Pra/2017/PN.Smg tertanggal 20 Oktober 2017; 17 1 (satu) lembar foto copy legalisir Surat Penetapan Nomor: 13/Pid.Pra/2017/PN.Smg tertanggal 23 Oktober 2017 yang berisi Penetapan Hari Sidang; 18 1 (satu) bundel foto copy legalisir Permohonan Intervensi Praperadilan Perkara Nomor: 13/Pid.Pra/2017/PN.Smg tanggal 27 Oktober 2017 kepada LASITO, SH; 19 1 (satu) bundel foto copy legalisir Surat Kuasa Pemohon Nomor: 15/Adv.MC/PID/X/2017 tanggal 17 Oktober 2017 dan Surat Perintah Penunjukan Jaksa Untuk Sidang Praperadilan Nomor: PRINT-1675/O.3/Fd.1/10/2017 tanggal 27 Oktober 2017; 20 1 (satu) bundel foto copy legalisir Surat Kuasa Khusus dari MAKI kepada Kuasa Hukum tanggal 31 Oktober 2017; 21 1 (satu) bundel foto copy legalisir Surat dari Kantor Advokat Muchammad Chayat tanggal 31 Oktober 2017 perihal Tanggapan terhadap Permohonan Intervensi Praperadilan; 22 1 (satu) bundel foto copy legalisir Putusan Sela Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg tanggal 1 Nopember 2017; 23 1 (satu) bundel foto copy legalisir Jawaban Termohon atas Permohonan Praperadilan H. AHMAD MARZUQI, SE bin FADLAN melawan Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah tanggal 2 Nopember 2017; 24 1 (satu) bundel foto copy legalisir Replik atas Jawaban Termohon Praperadilan dalam Perkara Pidana Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg tanggal 3 November 2017; 25 1 (satu) bundel foto copy legalisir Duplik Termohon atas Replik Pemohon Perkara Pidana Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg tanggal 6 Nopember 2017; 26 1 (satu) bundel foto copy legalisir Kesimpulan Pemohon Perkara Praperadilan Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg antara H. AHMAD MARZUQI, SE melawan Jaksa Agung RI;27 1 (satu) bundel foto copy legalisir Kesimpulan Termohon Dalam Praperadilan Perkara Pidana Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg tanggal 9 Nopember 2017; 28 1 (satu) bundel foto copy legalisir Putusan Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN. Smg tanggal 13 Nopember 2017; 29 1 (satu) bundel foto copy legalisir Berita Acara Persidangan Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg, Sidang ke-1 hingga Sidang ke-10; 30 3 (tiga) lembar foto copy legalisir Petikan Keputusan Menteri Kehakiman RI Nomor D.429.Kp.04.1092 tanggal 27 Juni 1992; 31 4 (empat) lembar foto copy legalisir Salinan Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor: 10/DJU/Sk/KP04.5/12/2014 tentang Promosi dan Mutasi Hakim Pengadilan Negeri di Lingkungan Peradilan Umum tanggal 12 Desember 2014; 32 2 (dua) lembar surat perihal Permohonan Perlindungan Hukum atas Kriminalisasi Penanganan Perkara di Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah terhadap H. AHMAD MARZUQI, SE selaku Bupati Kabupaten Jepara tanggal 04 Desember 2017; 33 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir Surat Pengesahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran Petikan Tahun Anggaran 2017 Pengadilan Negeri Semarang Nomor: SP.DIPA-005.01.2.097720/2017 tanggal 7 Desember 2016 berikut revisinya;34 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir Rincian Kertas Kerja Satker/Revisi I, II, III POK DIPA 01 T.A 2017 Pengadilan Negeri Semarang;35 6 (enam) eksemplar foto copy legalisir SPM (Surat Perintah Membayar) Pemeliharaan Gedung PN Semarang Tahun 2017 beserta dokumen pendukungnya; 36 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri/Niaga/Hubungan Industrial/Tipikor Semarang Nomor: W12U1/594/KP.04.6/9/2017 tanggal 11 September 2017 tentang Revisi Penunjukan Tim Akreditasi Penjamin Mutu Pengadilan Negeri/Niaga/ HI/Tipikor Semarang; 37 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir Surat Keputusan Dirjen Badan Peradilan Umum Nomor: 2009/DJU/SK/OT01.3/11/2017 tanggal 22 November 2017 tentang Penetapan Nilai Akreditasi Penjamin Mutu Badan Peradilan Umum Tahun Anggaran 2017 Untuk Pengadilan Negeri Semarang Kelas IA Khusus; 38 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir Keputusan Dirjen Badan Peradilan Umum Nomor: 1290/DJU/SK/OT01.3/7/2017 tanggal 19 Juli 2017 tentang Penetapan Nilai Akreditasi Penjamin Mutu Badan Peradilan Umum Tahun Anggaran 2017 Untuk Pengadilan Negeri Semarang Kelas IA Khusus; 39 2 (dua) buah buku Laporan Tindak Lanjut Temuan Dari Tim Asesmen Surveilan I TAPM BADILUM MARI Pada Pengadilan Negeri/Niaga/HI/ Tipikor Semarang Kelas IA Khusus Tanggal 9 November 2017 Jilid 1 dan Jilid 2; 40 1 (satu) lembar foto copy legalisir Akta Panggilan Sidang Praperadilan kepada Pemohon Praperadilan Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg, tanggal 23 Oktober 2017; 41 1 (satu) lembar foto copy legalisir Akta Panggilan Sidang Praperadilan kepada Termohon Praperadilan Nomor: 13/Pid.Prap/2017/PN.Smg, tanggal 24 Oktober 2017; 42 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir berkas Praperadilan Nomor: 05/Pid.Prap/2017/PN.Smg, atas nama H. BOYAMIN cq. DR. PRAMUDYA, SH, MH dkk selaku Pemohon dan Kejaksaan Agung RI cq. Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah selaku Termohon; 43 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir Putusan Pengadilan Tipikor Semarang No. 10/Pid.Sus-TPK/2016/PN.Smg tanggal 7 Juni 2016 atas nama Terdakwa H. Zaenal Abidin Bin Nuchim Tohar;44 1 (satu) eksemplar foto copy legalisir Putusan Pengadilan Tipikor Semarang No. 34/Pid.Sus-TPK/2016/PN.Smg tanggal 19 Juli 2016 atas nama Terdakwa H. Sodiq Priyono;45 2 (dua) lembar foto copy Sprindik No: Print-04/O.3/Fd.1/04/2016 tanggal 15 April 2016;46 1 (satu) bundel print out Percakapan WA Agus Marzuki yang berisikan percakapan mulai tanggal 13 Juli 2017 s.d 12 September 2017;47 1 (satu) bundel print out Percakapan WA Agus Marzuki yang berisikan percakapan mulai tanggal 13 September 2017 s.d 29 November 2017 serta print out Sms Agus Sutisna dengan no handphone +6282225023714 mulai tanggal 13 November 2017 s.d 02 Desember 2017;48 1 (satu) buah Buku Tabungan Tahapan BCA atas nama AGUS SUTISNA KCP Jepara dengan Nomor Rekening 2471498949;49 Fotokopi slip penarikan dari rekening BCA 2471498949 an. Agus Sutisna, tanggal 31 Oktober 2017 sejumlah Rp.218.080.000,- (dua ratus delapan belas juta delapan puluh ribu rupiah);50 Fotokopi slip pemohonan pembelian/penjualan uang kertas asing/cek perjalanan bank BCA, dengan pemohon Agus Sutisna, untuk penukaran uang Rp.218.080.000,- ke dalam mata uang dollar, setara dengan USD16.000, tanggal 31 Oktober 2017;51 1 (satu) keping CD berlogo KPK dengan nomor seri DVD-R SN: MAP628VJ25160728 6; 52 1 (satu) keping CD-R SUPER AZO CRYSTAL 52X 700 MB dengan nomor seri: ZD8988-CDR-A80A AZO merk Verbatim Data Life Plus berwarna silver yang filenya berisikan gambar/foto;53 1 (satu) keping DVD-R merk Verbatim dengan nomor seri: CMDR47G-CTMWMO2-2460 H307 berwarna putih yang filenya berisikan video; 54 1 (satu) keping CD berlogo KPK dengan nomor seri DVD-R SN: MAP628VJ04070251 3; 57 1 (satu) lembar tindasan Bukti Setoran Tunai Bank BNI tanggal 13 Februari 2019 atas uang sebesar Rp.350.000.000,- (tiga ratus lima puluh juta rupiah), yang telah disetorkan Virtual Account BNI Nomor 8844201803510031 atas nama Rek KPK-Perkara PN Semarang;Barang bukti nomor 9 s/d 54 dan 57, seluruhnya tetap terlampir dalam berkas perkara;6. Membebankan Terdakwa untuk membayar biaya perkara dalam perkara ini sejumlah Rp.7.500,- (tujuh ribu lima ratus rupiah); |
Tanggal Musyawarah | 2 September 2019 |
Tanggal Dibacakan | 3 September 2019 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 1134 K/Pid.Sus/2020
Pertama : 55/Pid.Sus-TPK/2019/PN Smg
Statistik392401