- Menyatakan Terdakwa ZHANG DEYI ANAK DARI ZHANG ZHENQING terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah ?pencemaran dan perusakan lingkungan hidup ?
- Menjatuhkan Pidana oleh karena itu terhadap Terdakwa ZHANG DEYI ANAK DARI ZHANG ZHENQING berupa pidana penjara selama 10 (sepuluh) tahun dan denda sebesar Rp.15.000.000.000,- (lima belas milyar rupiah) subsidair 1 (satu) tahun kurungan;
- Menetapkan lamanya Terdakwa ditahan dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Memerintahkan agar Terdakwa tetap berada di dalam tahanan;
- Menetapkan barang bukti berupa :
- 1 (satu) potong pipa membentuk garis lurus milik PT. Pertamina ukuran 20 inci panjang 7 meter;
- 1 (satu) potong pipa membentuk garis melengkung milik PT. Pertamina ukuran 20 inci panjang 18 meter;
- 1 (satu) potong pipa membentuk huruf ?V? milik PT. Pertamina ukuran 20 inci panjang 24 meter;
- Material Pecahan beton/cor di pipa PT. Pertamina yang berada di dasar laut;
- Material pecahan beton/cor di pipa PT. Pertamina yang menempel di jangkar kiri kapal MV. Ever Judger;
- Kawat beton/cor di pipa PT. Pertamina yang menempel di jangkar kiri kapal MV. Ever Judger;
- 1 (satu) lembar asli formulir bukti pemakaian dan Tunda (2A1) nomor : 1803002884 yang ditandatangani oleh Sdr. SODIKIN, SE Bin (Alm) DISAN dan ditandatangani beserta stempel dari Nahkoda MV. Ever Judger;
- 1 (satu) unit Flashdisk drive merk HP kapasitas 16 GB yang berisi data rekaman Vessel Traffic Service (VTS) pergerakan kapal MV. Ever Judger tanggal 29, 30, dan 31 Maret 2018;
- 1 (satu) buah Flash disk dengan merk Toshiba berwarna putih kapasitas 2 GB yang berisi data hasil survey investigasi pipa bawah laut perairan Teluk Balikpapan yang dilakukan oleh Pusat Hidrografi dan Oceanografi TNI AL dengan rincian sebagai berikut : Hasil
- 11 (sebelas) lembar transkrip email Voyage Instruction dari Worldwide Bulk Shipping Pte, Ltd (operation@wwbulk.com@SMT, kepada Master of Ever Judger (master@everjudger.amosconect.com);
- 9 (sembilan) botol kaca dengan kapasitas 1 (satu) liter minyak mentah /Crude Oil yang diambil dari tangki di terminal lawe ? lawe PT. Pertamina dan tangki D.20 01 A PT. Pertamina RU V Balikpapan;
- 1 (satu) botol kaca dengan kapasitas 1 (satu) liter cairan berwarna hitam yang diambil dari Dock Yard Marine (Galangan Kapal) PT. Pertamina RU V Balikpapan;
- 1 (satu) buah organ Pesut berupa usus halus;
- 1 (satu) buah organ Pesut berupa dinding halus;
- 1 (satu) buah organ Pesut berupa paru;
- 1 (satu) buah organ Pesut berupa hati;
- 1 (satu) buah organ Ikan Buntal berupa hati;
- 1 (satu) buah organ Ikan Buntal berupa kulit;
- 1 (satu) buah organ Ikan Buntal berupa usus;
- 1 (satu) buah kulit telapak tangan bekantan;
- Sebuah kapal MV. Ever Judger berbendera Panama dengan Yard No/Hull No. ZJ82K-1001 IMO number : 9632844;
- 74.808 MT (tujuh puluh empat ribu delapan ratus delapan metric ton) Batubara yang dimuat oleh Kapal MV. Ever Judger berbendera Panama dengan Yard/Hull No. ZJ82K-1001, IMO Number : 9632844;
- 1 (satu) Lembar Copy Legalisir Surat Kebangsaan / Ship Of Registry Kapal MV. Ever Judger dengan NUMERO OFICIAL REGISTRATION NO: 45870-14;
- 4 (empat) Lembar Copy Legalisir Surat Ukur / Tonnage Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan DNV id No: 3126 ;
- Crew List Kapal MV. Ever Judger;
- 3 (tiga) Lembar Copy Legalisir Cargo Ship Safety Contruction Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: N1074326-WID, DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-10-29;
- 5 (lima) Lembar Copy Legalisir Cargo Ship Safety Equipment Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: N1082626-BMS, DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-11-25;
- 4 (empat) lembar Copy Legalisir Cargo Ship Radio Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: N1074326-OXA, DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-10-29;
- 1 (satu) Lembar Copy Legalisir Minimum Safe Maning Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan No : M32153 ;
- 5 (lima) Lembar Copy legalisir IOPP Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: N1074326-ZJW, DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-10-29 ;
- 4 (empat) Lembar Copy Legalisir NOPP Certificate / IAPP Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: N1074326-qmr, DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-10-29;
- 3 (tiga) Lembar Copy Legalisir NLS Certificate / SEWAGE Kapal MV. Ever Judger dengan DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-10-29;
- CLC Certificate Kapal MV. Ever Judger;
- 1 (satu) Lembar Copy Legalisir Machinery Certificate;
- 1 (satu) Copy Hull Certificate Kapal MV. Ever Judger DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-10-29;
- 3 (tiga) Lembar Copy Legalisir Load Line Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: N1074326-KPE, DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-10-29;
- 2 (dua) Lembar Copy Legalisir Safety Management Certificate Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: SMC-988342, DNV GL id No: 31626, Date Of Issue : 2017-05-12;
- 2 (dua ) Lembar Copy Legalisir Document Of Compliance (DOC) Kapal MV. Ever Judger dengan Certificate No: D192375/170607 F/PAN, Date Of Issue : 2017-06-07;
- 2 (dua) Lembar Copy Legalisir International Ship Security Certificate Kapal MV. Judger dengan Full Term Certificate No: 201401080;
- Last Port Clearance Kapal MV. Ever Judger;
- 3 (tiga) Lembar Copy Legalisir Port State Control Kapal MV. Ever Judger;
- Derating Certificate Kapal MV. Ever Judger;
- PKKA/PPKA/RPT/IPKA Kapal MV. Ever Judger;
- 6 (enam) Lembar Copy Legalisir Continous Synopsis Record Kapal MV. Ever Judger;
- 13 (tiga Belas) Lembar Copy Legalisir Liferaft Certificate Kapal MV. Ever Judger;
- 10 (sepuluh) Lembar Copy Legalisir Fire Extinghuisher Certificate Kapal MV. Ever Judger;
- Insurance (Wrecks) kapal MV. Ever Judger;
- Log Book atau Bell Book kapal MV. Ever Judger;
- Data Voyage Log atau Data ENC (Electronic Navigation Charts) Kapal MV. Ever Judger;
- Buku Pelaut atas nama : FAN ZHAO, LIU XIANGBO, SUN YONGBO, LIANG XU, MI GUORONG, CUI ZHANYAO, HUANG JIWEI, ZHANG DEYI, LU WENSHAN
- Buku Kesehatan atas nama : FAN ZHAO, LIU XIANGBO, SUN YONGBO, LIANG XU, MI GUORONG, CUI ZHANYAO, HUANG JIWEI, ZHANG DEYI, LU WENSHAN
- Ijasah Crew List Kapal MV. Ever Judger;
- Menetapkan agar Terdakwa membayar biaya perkara sebesar Rp. 5.000,- (lima ribu rupiah).
Putusan PN BALIKPAPAN Nomor 749/Pid.B/LH/2018/PN Bpp |
|
Nomor | 749/Pid.B/LH/2018/PN Bpp |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Pidana Khusus Lingkungan Hidup |
Kata Kunci | Pencemaran Laut |
Tahun | 2019 |
Tanggal Register | 23 Oktober 2018 |
Lembaga Peradilan | PN BALIKPAPAN |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua: Kayat |
Hakim Anggota |
Hakim Anggota 1: Verra Lynda Lihawa, . hakim Anggota 2: Bambang Condro Waskito |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I : Dikembalikan kepada PT. Pertamina ; Sudah digunakan dalam pemeriksaan Laboratorium (tertuang dalam laporan Nomor Lab. : 4231/FBF/2018). Dikembalikan kepada Kantor Syahbandar Kota Balikpapan Pengolahan Multibeam Echosounder Kongsberg EM2040C, Side Scan Sonar Kongsberg Pulsar dan Magnetometer Geometric G882, Peta Laut Indonesia No. 157 dan Peta Navigasi Elektronik (Electronic Navigational Charts) ID400157 serta Voyage Logs ECDIS FURUNO MV. Ever Judger; Dikembalikan kepada Pusat Hidrografi dan Oceanografi TNI AL Jakarta Terlampir dalam Berkas Perkara. Dikembalikan kepada PT. Pertamina ; Seluruhnya telah habis untuk pemeriksaan Laboratorium Kriminalistik (tertuang dalam bentuk Laporan). Dirampas untuk Negara. Dikembalikan kepada yang berhak melalui saksi SUWARDI Bin DALIMAN (sesuai Penyitaan). |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 11 Maret 2019 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
-
Kasasi : 4161 K/Pid.Sus.LH/2019
Pertama : 749/Pid.B/LH/2018/PN.BPP.
Statistik1449443