Putusan PT BANGKA BELITUNG Nomor 04 / PDT/2014/ PT. BABEL |
|
Nomor | 04 / PDT/2014/ PT. BABEL |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi |
Perdata Perbuatan Melawan Hukum |
Kata Kunci | PMH |
Tahun | 2014 |
Tanggal Register | — |
Lembaga Peradilan | PT BANGKA BELITUNG |
Jenis Lembaga Peradilan | PT |
Hakim Ketua | Marcellus Muhartono |
Hakim Anggota | 1. Fakih Yuwono, 2. Rusmawati |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | MENGUATKAN PUTUSAN PENGADILAN NEGERI SUNGAILIAT |
Catatan Amar | 1. Menerima permohonan banding dari Pembanding semula Tergugat ;2. Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Sungailiat tanggal 10 Oktober 2013 Nomor 12/Pdt.G/2013/PN.Sgt yang dimohonkan banding tersebut, dengan sekedar memperbaiki amar yang tercantum seperti tersebut nomor 2 yang semula berbunyi ; ? Menyatakan sah menurut hukum Penggugat adalah pemilik satu-satunya tanah kebun yang terletak di Desa Sungai Selan, Kecamatan Sungai Selan (dahulu disebut Air Sabung Parit 7 Ulu, Dusun Atas, Desa Sungai Selan) seluas 2 (dua) Ha (20.000 m2 ) dengan batas-batas sebagai berikut :- Utara berbatasan dengan Tanah Halibe;- Selatan berbatasan dengan Tanah Negara;- Timur berbatasan dengan Tanah Negera;- Barat berbatasan dengan Sungai; diperbaiki sehingga berbunyi :? Menyatakan sah menurut hukum Penggugat pemegang hak untuk mengelola atau menguasai tanah kebun yang terletak di Desa Sungai Selan, Keamatan Sungai Selan (dahulu disebut Air Sabung Parit 7 Ulu, Dusun Atas, Desa Sungai Selan) seluas 2 (dua) Ha (20.000 m2 ) ; ? dengan batas-batas sebagai berikut :- Utara berbatasan dengan Tanah Halibe;- Selatan berbatasan dengan Tanah Negara;- Timur berbatasan dengan Tanah Negera;- Barat berbatasan dengan Sungai; 3. Menghukum Pembanding semula Tergugat untuk membayar ongkos perkara dalam kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat banding ditetapkan sebesar Rp. 150.000,00 (seratus lima puluh ribu rupiah) ; |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 8 April 2014 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 04_/_PDT/2014/_PT._BABEL.zip
- Download PDF
- 04_/_PDT/2014/_PT._BABEL.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 2045 K/PDT/2014
Banding : 04 / PDT/2014/ PT. BABEL
Pertama : 12/Pdt.G/2013/PN.Sgt
Statistik6632