Putusan PTA BANTEN Nomor 38/Pdt.G/2015/PTA.Btn. |
|
Nomor | 38/Pdt.G/2015/PTA.Btn. |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi |
Perdata Agama Waris Islam |
Kata Kunci | |
Tahun | 2015 |
Tanggal Register | 6 April 2015 |
Lembaga Peradilan | PTA BANTEN |
Jenis Lembaga Peradilan | PTA |
Hakim Ketua | H. Humaidi Husen |
Hakim Anggota | - H. Endang Muchlish, H. Mohammad Chanif. |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | KABUL (MEMBATALKAN) |
Catatan Amar | - Menyatakan permohonan banding para Pembanding dapat diterima;- Membatalkan putusan Pengadilan Agama Pandeglang Nomor : 190/Pdt.G/2014/PA. Pdlg. tanggal 7 Januari 2015 M. bertepatan dengan tanggal 16 Rabiul Awwal 1436 H. DENGAN MENGADILI SENDIRI: DALAM EKSEPSI. Menolak eksepsi para Tergugat; DALAM POKOK PERKARA. 1.Mengabulkan gugatan para Penggugat sebagaian; 2.Menetapkan Unus bin Saripan Kampung Cibenda, Desa Sukarame, Kecamatan Carita Kabupaten Pandeglang, telah meninggal dunia pada tanggal 26 Juni 1988; 3. Menetapkan Ahli Waris Unus bin Saripan Kampung Cibenda, Desa Sukarame, Kecamatan Carita, Kabupatena Pandeglang adalah :3.1.Nursimah binti Unus;3.2.Masroji bin Mursid;3.3 .Murti binti Mursid; 4. Menetapkan ahli waris Murti binti Mursid (meninggal dunia tgl 13 0ktober 2014) adalah sebagai berikut: 4.1Abun Hatta (suami dari Murti); 4.2.Ramadona bin Abun Hatta (anak laki-laki dari Murti); 4.3.Masyanti binti Abun Hatta (anak perempuan dari Murti); 4.4. Siti. Nurbani HS. binti Abun Hatta. (anak perempun dari Murti); 5. Menolak gugatan para Penggugat selain dan selebihnya;6. Menghukum para Penggugat untuk membayar biaya perkara dalam tingkat pertama sejumlah Rp. 1.691.000,00, (satu juta enam ratus sembilan puluh satu ribu rupiah);- Menghukum kepada para Terbanding/ Tergugat untuk membayar biaya perkara pada tingkat banding sejumlah Rp 150. 000,-( seratus lima puluh ribu rupiah ); |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 17 Juni 2015 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 38/Pdt.G/2015/PTA.Btn..zip
- Download PDF
- 38/Pdt.G/2015/PTA.Btn..pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Banding : 38/Pdt.G/2015/PTA.Btn.
Pertama : 190/Pdt.G/2014/PA.Pdlg.
Statistik8624