Putusan PN MANADO Nomor 350/PDT.G/2014/PN.Mnd |
|
Nomor | 350/PDT.G/2014/PN.Mnd |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Perdata |
Kata Kunci | PERDATAGANTI RUGIKABUL SEBAGIANBANDING |
Tahun | 2015 |
Tanggal Register | 23 September 2014 |
Lembaga Peradilan | PN MANADO |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Franklin B. Tamara |
Hakim Anggota | Arkanu, Uli Purnama |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | - KABUL SEBAGIAN |
Catatan Amar | M E N G A D I L I :I. DALAM PROVISI :- Menolak tuntutan provisi Penggugat ;II. DALAM EKSEPSI :- Menolak Eksepsi Tergugat tersebut ;III. DALAM POKOK PERKARA :- Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebahagian ;- Menyatakan menurut hukum bahwa sebagian tanah sengketa seluas 10.898 M2 ( 898 M2 + 10.000 M2 ) yang merupakan bagian dari tanah sengketa seluas 25.270 M2 sebagaimana yang diuraikan dalam Sertifikan Hak Milik No.28 tahun 1967, Surat Ukur No.76/1973 terletak di Kelurahan Ranotana dahulu Desa Ranotana, Kecamatan Sario Kota Manado adalah milik sah dari JOHAN FERDINAND SURENTU ? MARGARITA WOWAT yang jatuh waris kepada Penggugat sebagai satu-satunya ahli waris atau ahli waris tunggal dari JOHAN FERDINAND SURENTU (almarhum) ? MARGARITA WOWAT (almarhumah) ;- Menyatakan perbuatan Tergugat bahwa yang sengaja masuk menguasai dan memanfaat sebagian tanah sengekta seluas 898 M2 ditambah 10.000 M2 jadi keseluruhannya seluas 10.898 M2 adalah perbuatan melawan hukum ; - Menghukum Tergugat membayar ganti rugi atas sebagian tanah sengketa seluas 898 M2 ditambah 10.000 M2 jadi keseluruhannya seluas 10.898 M2 di kali Rp.614.000.- per-m2 sehingga berjumlah sebesar Rp.6.693.372.000.- ( enam milyard enam ratus Sembilan puluh tiga juta tiga ratus tujuh puluh dua ribu ) ;- Menolak gugatan Penggugat selain dan selebihnya ;- Menghukum Tergugat membayar biaya perkara ini sebesar Rp.1.041.000.- ( satu juta empat puluh satu ribu rupiah ) ; |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 29 Juni 2015 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 3239 K/Pdt/2016
Pertama : 350/Pdt.G/2014/PN.Mnd
Statistik5210