- Menyatakan terdakwa FILI MUTTAQIEN terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana : menempatkan, mentransfer, mengalihkan, membelanjakan, membayarkan,atas harta kekayaan yang diketahuinya atau patut diduganya merupakan hasil tindak pidana, dengan tujuan menyembunyikan atau menyamarkan asal usul harta kekayaan, sebagaimana dalam dakwaan kedua Penuntut Umum;
- Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 (tiga) tahun dan 6 (enam) bulan dan pidana denda sebesar Rp.1.000.000.000,- (satu milyar rupiah) dengan ketentuan apabila pidana denda tersebut tidak dibayar maka diganti dengan pidana kurungan selama 3 (tiga) bulan;
- Memerintahkan barang bukti berupa :
- Tanah dan bangunan SHM 16075 terletak di Komplek Perumahan Citra Grand City Blok. A.7 No.08.A, Kelurahan Talang Kelapa, Kecamatan Alang-alang Lebar,Kota Palembang,Provinsi Sumatera Selatan. dengan luas 250 M2;
- Tanah dan bangunan yang terletak di Kelurahan Ario Kemuning, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan. Terdiri dari 6 (enam sertifikat).Masing-masing :
- SHM 384 dengan luas 979 M2.
- SHM 8662 dengan luas 446 M2.
- SHM 2599 dengan luas 1.715 M2.
- SHM 380 dengan luas 1.374 M2.
- SHM 856 dengan luas 450 M2.
- SHM 728 dengan luas 723 M2.
- SHM 16075 luas 250 M2 terletak di Komplek Perumahan Citra Grand City Blok. A.7 No.08.A, Kelurahan Talang Kelapa, Kecamatan Alang-alang Lebar, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan;
- SHM 384 luas 979 M2 terletak di Kelurahan Ario Kemuning, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan;
- SHM 8662 luas 446 M2 terletak di Kelurahan Ario Kemuning, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan;
- SHM 2599 luas 1.715 M2 terletakdi Kelurahan Ario Kemuning, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi SumateraSelatan;
- SHM 380 luas 1.374 M2 terletak di Kelurahan Ario Kemuning, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan;
- SHM 856 luas 450 M2 terletak di Kelurahan Ario Kemuning, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan;
- SHM 728 luas 723 M2 terletak di Kelurahan Ario Kemuning, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan.
- 15 (lima belas) set kunci rumah yang terletak di Komplek Perumahan Citra Grand City Orchard Park Blok. A.7 No.08.A, Kelurahan Talang Kelapa, Kecamatan Alang-alang Lebar, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan;
- Dokumen peralihan hak atas unit apartemen Yukata Suites lantai 7 Unit A tipe 3 (tiga) kamar tidur, sebagai berikut:
- 1 (satu) Eksemplar SURAT PEMESANAN nomor 00000044 tanggal 20 Oktober 2015;
- 1 (satu) Eksemplar PERJANJIAN PENGIKATAN JUAL BELI SATUAN RUMAH SUSUN YUKATA SUITES nomor 001/PPJB/YUKATA-SUlTES/VI/2016 tanggat 17 Juni 2016;
- 1 (satu) eksemplar FC dilegalisir oleh Management Yukata FORM TANDA TERIMA SEMENTARA, nomor TTS : 138 tanggal 20 Oktober 2015;
- Bukti pembayaran atas unit apartemen Yukata Suites lantai 7 Unit A tipe 3 (tiga) kamar tidur, sebagai berikut:
- FC dilegalisir oleh Management Yukata nomor : /KWS-YKT/KSO/X/2015, tanggal 20 Oktober 2015;
- nomor : 185/KWS-YKT/KSO/XI/2015, tanggal 2 Nopember 2015;
- nomor : 255/MS-YKT/KSO/XII/2015, tanggal 1 Desember 2015;
- nomor : 425/KWS-YKT/KSO/I/2016, tanggal 5 Januari 2016;
- nomor : 584/KWS-YKT/KSO/l/2016, tanggal 2 Februari 2016;
- nomor : 766/KWS-YKT/KSO/lll/2016, tanggal 1 Maret 2016;
- nomor : 868/KWS-YKT/KSO/lll/2016, tanggal 17 Maret 2016;
- nomor : 2016/6/0009/07/A, Reff: 00000044, tanggal 7 Juni 2016.
- Dokumen peralihan hak atas unit apartemen Yukata Suites lantai 7 Unit F tipe 3 (tiga) kamar tidur, sebagai berikut:
- 1 (satu) Eksemplar SURAT PEMESANAN nomor 00000045 tanggal 20 Oktober 2015;
- 1 (satu) Eksemplar PERJANJIAN PENGIKATAN JUAL BELI SATUAN RUMAH SUSUN YUKATA SUITES nomor 002/PPJBNUKATA-SUITES/Vl/2016 tanggal 17 Juni 2016;
- 1 (satu) eksemplar FC dilegalisir oleh Management Yukata FORM TANDA TERIMA SEMENTARA, nomor TTS : 135 tanggal 20 Oktober 2015;
- Bukti pembayaran atas unitapartemen Yukata Suites lantai 7 Unit F tipe 3 (tiga) kamar tidur , sebagai berikut:
- FC dilegalisir oleh Management Yukata nomor : IKWS-YKT/KSO/X/2015, tanggal 20 Oktober 2015;
- nomor : 182/KVVS-YKT/KSO/XI/2015, tanggal 2 Nopember 2015;
- nomor : 252/KVVS-YKT/KSO/XII/2015, tanggal 1 Desember 2015;
- nomor : 422/KWS-YKT/KSO/I/2016, tanggal 5 Januari 2016,
- nomor : 585/KVVS-YKT/KSO/I/2016, tanggal 2 Februari 2016;
- nomor : 763/KVVS-YKT/KSO/III/2016, tanggal 1 Maret 2016;
- nomor: 865/KWS-YKT/KSO/III/2016, tanggal 17 Maret 2016;
- nomor: 2016/6/0010/07/F, Reff: 00000045, tanggal 7 Juni 2016.
- Dokumen peralihan hak atas unit apartemen Yukata Suites fantai 8 Unit F tipe 3 (tiga) kamar tidur, sebagai berikut:
- (satu) Eksemplar SURAT PEMESANAN nomor 00000251 tanggal 20 Oktober 2015;
- 1 (satu) Eksemplar PERJANJIAN PENGIKATAN JUAL BELI SATUAN RUMAH SUSUN YUKATA SUITES nomor 003/PPJB/YUKATA-SUITES/Vl/2016 tanggal 17 Juni 2016;
- 1 (satu) eksemplar FC dilegalisir oleh Management Yukata FORM TANDA TERIMA SEMENTARA: nomor TTS : 136 tanggal 20 Oktober 2015;
- Bukti pembayaran atas unit apartemen Yukata Suites lantai 8 Unit F tipe 3 (tiga) kamar tidur , sebagai berikut:
- nomor : /KWS-YKT/KSO/X/2015, tanggal 20 Oktober 2015;
- nomor : 183/KWS-YKT/KSO/XI/2015, tanggal 2 Nopember 2015;
- nomor : 253/KWS-YKT/KSO/XII/2015, tanggal 1 Desember 2015;
- nomor : 423/KWS-YKT/KSO/I/2016, tanggal 5 Januari 2016
- nomor : 586/KWS-YKT/KSO/II/2016, tanggal 2 Februari 2016;
- nomor : 764/KWS-YKT/KSO/III/2016, tanggal 1 Maret 2016.
- nomor : 866/KWS-YKT/KSO/III/2016, tanggal 17 Maret 2016.
- nomor : 1420/KWS-YKT/KSO/VI/2016, tanggal 7 Juni 2016.
- Dokumen peratihan hak atas unit apartemen Yukata Suites lantai 9 Unit F tipe 3 (tiga) kamar tidur, sebagai berikut:
- 1 (satu) Eksemplar SURAT PEMESANAN nomor 00000252 tanggai 20 Oktober 2015;
- 1 (satu) Eksemplar PERJANJIAN PENGIKATAN JUAL BELI SATUAN RUMAH SUSUN YUKATA SUITES nomor 005/PPJB/YUKATA-SUITES/Vl/2016 tanggal 17 Juni 2016;
- 1 (satu) eksemplar FC dilegalisir oleh Management Yukata FORM TANDA TERIMA SEMENTARA, nomor TTS : 137 tanggal 20 Oktober 2015;
- Bukti pembayaran atas unit apartemen Yukata Suites lantai 9 Unit F tipe 3 (tiga) kamar tidur , sebagai berikut:
- nomor : /KWS-YKT/KSO/X/2015, tanggal 20 Oktober 2015;
- nomor : 184/KWS-YKT/KSO/XI/2015, tanggal 2 Nopember 2015;
- nomor : 254/KWS-YKT/KSO/XII/2015, tanggal 1 Desember 2015
- nomor : 424/KWS-YKT/KSO/I/2016, tanggal 5 Januari 2016
- nomor : 587/KWS-YKT/KSO/II/2016, tanggal 2 Februari 2016
- nomor : 765/KWS-YKT/KSO/III/2016, tanggal 1 Maret 2016
- nomor : 867/KWS-YKT/KSO/III/2016, tanggal 17 Maret 2016
- nomor . 1422/KWS-YKT/KSO/VI/2016, tanggal 7 Juni 2016.
- Dokumen peralihan hak atas unit apartemen Yukata Suites lantai 6 Unit A tipe 3 (tiga) kamar tidur, sebagai berikut:
- 1 (satu) Eksemplar SURAT PEMESANAN nomor 00000250 tanggal 17 Oktober 2015;
- 1 (satu) Eksemplar PERJANJIAN PENGIKATAN JUAL BELI SATUAN RUMAH SUSUN YUKATA SUITES nomor 004/PPJB/YUKATA-SUITES/VI/2016 tanggal 17 Juni 2016;
- 1 (satu) eksemptar FC dilegalisir oleh Management Yukata FORM TANDA TERIMA SEMENTARA, nomor TTS : 123 tanggal 17 Oktober 2015;
- Bukti pembayaran atas unitapartemen Yukata Suites lantai 6 Unit A tipe 3 (tiga) kamar tidur , sebagai berikut:
- nomor : 004/KWS-YKT/KSO/X/2015, tanggal 17 Oktober 2015;
- nomor : 181/KWS-YKT/KSO/Xl/2015, tanggal 2 Nopember 2015;
- nomor : 251/KWS-YKT/KSO/XlI/2015, tanggal 1 Desember 2015
- nomor : 421/KWS-YKT/KSO/l/2016, tanggal 5 Januari 2016
- nomor : 583/KWS-YKT/KSO/II/2016, tanggal 2 Februari 2016
- nomor : 762/KWS-YKT/KSO/lll/2016, tanggal 1 Maret 2016
- nomor : 864/KWS-YKT/KSO/lll/2016, tanggal 17 Maret 2016
- nomor : 142/KWS-YKT/KSO/Vl/2016, tanggat 7 Juni 2016.
- 1 (Satu) akta jual beli No 939 tahun 2015 tanggal 7 desember 2015 yang dibuat dihadapan PPAT Halida Shary, SH.
- Foto copy legalisir sesuai aslinya :
- Akta Jual Beli No 4 Tahun 2016 tanggal 5 Februari 2016 yng dibuat di PPAT Akhmad Habriand, SH. MKn;
- Akta Jual Beli No 10 Tahun 2015 tanggal 18 Agustus 2015 yng dibuat di PPAT Akhmad Habriand, SH. MKn;
- Akta Jual Beli No 08 Tahun 2016 tanggal 9 Februari 2016 yng dibuat di PPAT Akhmad Habriand, SH. MKn;
- Akta Jual Beli No 03 Tahun 2016 tanggal 5 Februari 2016 yng dibuat di PPAT Akhmad Habriand, SH. MKn;
- Akta Jual Beli No 06 Tahun 2016 tanggal 5 Februari 2016 yng dibuat di PPAT Akhmad Habriand, SH. MKn;
- Akta Jual Beli No 07 Tahun 2016 tanggal 9 Februari 2016 yng dibuat di PPAT Akhmad Habriand, SH. MKn;
- Akta Jual Beli No 05 Tahun 2016 tanggal 5 Februari 2016 yng dibuat di PPAT Akhmad Habriand, SH. MKn;
- 1 set salinan akta jual beli No. 1487 tahun 2015 tnggal 17 September 2015 yang dibuat di PPAT Husnawaty, SH.
- 1 (Satu) unit rumah Cluster Summer Meadow Blok G9 No.18, CITRA GRAND CITY Alang-Alang Lebar, Palembang.
- 1 (satu) bendel Sertifikat Asli Hak Guna Bangunan No : 5219 atas nama PT.CIPTA ARSIGRIYA, di tanda tangani oleh Kepala Kantor Pertanahan Kota Palembang CANDRA GENIAL,SH.,MH;
- 6 (enam) lembar kwitansi asli pembayaran unit rumah di CITRA GRAND CITY Palembang dengan nomor :
- 013325 tanggal 31 Agustus 2015;
- 013462 tanggal 23 September 2015;
- 013697 tanggal 30 Oktober 2015;
- 014647 tanggal 18 Maret 2016;
- 014888 tanggal 27 April 2016;
- 014917 tanggal 02 Mei 2016;
- 1 (satu) unit rumah Cluster Summer Meadow Blok G9 No.17, CITRA GRAND CITY Alang-alang Lebar, Palembang.
- Uang tunai sebesar Rp.27.249.752 (dua puluh tujuh juta dua ratus empat puluh sembilan ribu tujuh ratus lima puluh dua rupiah);
- Apartemen Yukata suites lantai 7 unit A type 3 (tiga) kamar;
- Apartemen Yukata suites lantai 7 unit F type 3 (tiga) kamar;
- Apartemen Yukata suites lantai 8 unit F type 3 (tiga) kamar;
- Apartemen Yukata suites lantai 6 unit A type 3 (tiga) kamar;
- Apartemen Yukata suites lantai 9 unit F type 3 (tiga) kamar;
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir kuitansi buy back senilai Rp.1.026.985.000 (satu milyar dua puluh enam juta sembilan ratus delapan puluh lima ribu rupiah);
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir bukti transfer pembelian mobil senilai Rp.1.026.985.000 (satu milyar dua puluh enam juta sembilan ratus delapan puluh lima ribu rupiah);
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir kuitansi pembelian mobil No 22471 senilai Rp.1.290.000.000 (satu milyar dua ratus sembilan puluh juta rupiah);
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir pajak pembelian nomor : 010.002-15.71202166, tanggal 5 September 2015;
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir surat pesanan kendaraan No.20660 tanggal 3 September 2015;
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir Forem A kendaraan nomor FA-021030/KPU.01/BD.02/M/2015, tanggal 8 April 2015;
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir faktur kendaraan bermotor No:TSM/002845/2016, tanggal 5 Januari 2016;
- 1 (satu) lembar foto copy legalisir BPKB No : M-03995903;
- 1 (satu) lembar surat keterangan dari Bank Mandiri tanggal 20 Januari 2017 mengenai transaksi tanggal 8 September 2015;
- 1 (satu) lembar rekening koran asli bank BCA dengan No.rek 7610515899 atas nama PT. BESTINDO CAR UTAMA tanggal 3 September 2015 dan 8 September 2015;
- 1 (satu) lembar rekening koran asli Bank BCA dengan No.rek 7610515899 atas nama PT. BESTINDO CAR UTAMA tanggal 19 September 2016.
- Print out Buku besar nomor KD. Account : 0300.4956, untuk transaksi jual beli costumer atas nama Fili Muttaqien;
- Print out Rekening Koran Bank Mandiri Cabang Kuta Raya atas nama VIGOR AGUNGWALUYA YOSHUARA (PT. Nadia Auto Graha) nomor rekening 145.000.7918135, periode tanggal 1 Maret 2015 sampai dengan tanggal 31 Agustus 2015, halaman 4-6;
- Print out Rekening Koran Bank Mandiri Cabang Kuta Raya atas nama VIGOR AGUNGWALUYA YOSHUARA (PT. Nadia Auto Graha) nomor rekening 145.000.7918135, periode tanggal 1 November 2015 sampai dengan tanggal 30 November 2015, halaman 1;
- Print out Rekening GIRO Bank BCA Cabang Kuta Raya atas nama VIGOR AGUNG WALUYA YOSHUARA nomor rekening 6130282898, periode tanggal 30 November 2015 sampai dengan tanggal 31 Desember 2015, halaman 1.
- 1 (satu) lembar asli aplikasi setoran tanggal 30 Juni 2016 dari Muhammad Amin dengan No.rek Bank Mandiri 113-0075888887 kepada Fili Muttaqien dengan No.rek Bank Mandiri 113-0013013002 senilai Rp.200.000.000 ( dua ratus juta rupiah).
- 1 (satu) lembar asli aplikasi setoran tanggal 18 Juli 2016 dari Muhammad Amin dengan No.rek Bank Mandiri 113-0075888887 kepada Fili Muttaqien dengan No.rek Bank Mandiri 113-0013013002 senilai Rp 100.000.000 ( seratus juta rupiah);
- 1 (satu) lembar asli permohonan pembatalan pembelian 2 unit apartemen yukata suites tanggal 29 November 2016
- 3 (tiga) lembar asli rekening Koran Bank Mandiri atas nama Muhamad Amin No.rek 113-0075888887 periode 1 Oktober 2015 s/d 31 Mei 2016;
- 6 (enam) lembar asli rekening Koran Bank Mandiri atas nama Ir.Muhamad Amin No.rek 113-0075888887 periode 1 Juni 2016 s/d 26 Januari 2017;
- Copy 1 (satu) exemplar legalisir rekening koran Bank BCA No.rek 100212401534 an.Ir. DARMAWIL ACHMAD;
- Tanda terima uang dari DARMAWIL ACHMAD uang sebesar Rp.100.000.000 (seratus juta rupiah) untuk tanda jadi pembayaran penjualan apartemen Royal Mediterania 30/AK di Jakarta Barat tertanggal 23 Agustus 2016;
- Tanda terima uang dari DARMAWIL ACHMAD uang sebesar Rp.1.500.000.000 (satu milyar lima ratus juta rupiah) tunai pelunasan I pembayaran penjualan apartemen Royal Mediterania 30/AK di Jakarta Barat tertanggal 31 Agustus 2016;
- Copy 1 (satu) exemplar legalisir rekening koran Bank Mandiri No.rek 1130012718445 an. Ir. DARMAWIL ACHMAD.
- 2 (dua) lembar legalisir rekaning koran rekening BCA atas nama KSO waskita Triniti 2 No.rek 6040406091 periode 29 Februari 2016 s/d 31 Maret 2016 ;
- 1 (satu) lembar legalisir rekaning koran rekening BCA atas nama KSO waskita Triniti 2 No.rek 6040406091 periode 31 Januari 2016 s/d 29 Februari 2016 ;
- 1 (satu) lembar legalisir rekaning koran rekening BCA atas nama KSO waskita Triniti 2 No.rek 6040406091 periode 30 November 2015 s/d 31 Desember 2015
- 1 (satu) lembar legalisir rekaning koran rekening BCA atas nama KSO waskita Triniti 2 No.rek 6040406091 periode 31 Oktober 2015 s/d 30 November 2015 ;
- 1 (satu) lembar legalisir rekaning koran rekening BCA atas nama KSO waskita Triniti 2 No.rek 6040406091 periode 30 September 2015 s/d 31 oktober 2015 ;
- 1 (satu) lembar legalisir rekaning koran rekening BCA atas nama KSO waskita Triniti 2 No.rek 6040406091 periode 31 Desember 2015 s/d 31 Januari 2016 ;
- 1 (satu) lembar legalisir rekaning koran rekening BCA atas nama KSO waskita Triniti 2 No.rek 6040406091 periode 1 Juni 2016 s/d 30 Juni 2016 ;
- 1 (satu) lembar Foto Copy legalisir Surat pemesanan tanah dan bangunan/kavling atas nama Fili Muttaiqen tanggal 21 September 2015;
- 1 (satu) lembar Foto Copy legalisir Berita Acara Serah Terima tanah dan Bangunan atas nama Fili Muttaqien tanggal 7 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013324 tanggal 31 Agustus 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013465 tanggal 23 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 01331 tanggal 31 Agustus 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 012842 tanggal 22 Juni 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013062 tanggal 21 Juli 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 012789 tanggal 31 Mei 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir surat pemesananan tanah dan bangunan/kavling atas nama Citra Istighotsah tanggal 27 Juli 2015;
- 1 (satu) lembar lembar Fotocopy legalisir surat pemesananan tanah dan bangunan/kavling atas nama Citra Istighotsah tanggal 13 Februari 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir Surat permohonan perubahan blok tanggal 27 Juli 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir Berita acara Serah terima tanah dan bangunan atas nama Citra Istighotsah tanggak 30 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir KTP atas nama Citra Istighotsah NIK 1671024604610006;
- 1 (satu) lembar Fotocopy NPWP atas nama Citra Istighotsah No 16.473.007.9-306.000;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 012241 tanggal 2 Februari 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 012425 tanggal 2 April 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 012611 tanggal 6 Mei 2015
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 012787 tanggal 9 Mei 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013016 tanggal 12 Mei 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 015088tanggal 3 Juni 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014648 tanggal 15 Februari 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014887 tanggal 27 April 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014918 tanggal 2 Mei 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013828 tanggal 21 November 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014377 tanggal 1 Februari 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014551 tanggal 1 Februari 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013461 tanggal 23 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013692 tanggal 30 Oktober 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013827 tanggal 21 November 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 012135 tanggal 13 Februari 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013310 tanggal 31 Agustus 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013260 tanggal 21 Agustus 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir Surat pemesanan tanah dan bangunan/kavling atas nama Kartika Istiqomah tanggal 27 Juli 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir berita acara serah terima tanah dan bangunan atas nama Kartika Istiqomah tanggal 30 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir KTP atas nama Kartika Istiqomah NIK 1671025204560006;
- 1 (satu) lembar Fotocopy NPWP atas nama Yudha Syabarullah No. 98.105.169.1-424.000;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014917 tanggal 2 Mei 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 015089 tanggal 2 Juni 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014647 tanggal 18 Maret 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014888 tanggal 27 April 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014075 tanggal 22 Desember 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014410 tanggal 6 Februari 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014552 tanggal 1 Maret 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013462 tanggal 23 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013697 tanggal 30 Oktober 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013947 tanggal 4 November 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013127 tanggal 29 Juli 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013128 tanggal 29 Juli 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013325 tanggal 31 Agustus 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir Surat pemesanan tanah dan bangunan/kavling atas nama Muthmainnah Istithoah tanggal 2 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir berita acara serah terima tanah dan bangunan atas nama Muthmainnah Istithoah tanggal 7 Januari 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy KTP atas nama Muthmainnah Istithoah NIK 1671024701940008;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013359 tanggal 4 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013467 tanggal 23 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013466 tanggal 23 September 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013698 tanggal 30 Oktober 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 013948 tanggal 4 November 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014154 tanggal 30 Desember 2015;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014201 tanggal 11 Januari 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014409 tanggal 5 Februari 2016
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014553 tanggal 1 Maret 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014652 tanggal 16 Maret 2016;
- 1 (satu) lembar Fotocopy legalisir kwitansi Citra Grand City No. 014889 tanggal 27 April 2016.
- 1(satu) surat keterangan asli Bank BCA kantor cabang utama mesjid lama No. 881/MES/CSO/XII/16 tanggal 29 Desember 2016 ttg transaksi penerimaan pada rekening nomor 045-068808-8 atas nama ROBY HARTONO tanggal 1 Januari 2015;
- 1(satu) surat keterangan asli Bank Madiri kantor cabang Palembang Veteran No R02.Br.PLV/124/ 2016 tanggal 30 Desember 2016 ttg data transaksi rekening giro atas nama Margaret Roby No.rek : 1130006850097.2015;
- 4 (empat) lembar foto copy legalisir kwitansi pembayaran angsuran unit rumah di CITRA GRAND CITY Palembang;
- 2 (dua) lembar foto copy Surat Pemesanan tanah dan Bangunan / Kavling di CITRA GRAND CITY Palembang, 27 Juli 2015.
- Kwitansi Citra Grand City nomor : 013310 tanggal 31 Agustus 2015;
- Kwitansi Citra Grand City nomor : 015088 tanggal 3 Juni 2016 senilai Rp. 106.104.000 (seratus enam juta seratus empat ribu rupiah);
- Rekening koran Bank Mandiri dengan No.rek 1130006764546 atas nama Citra Istigotsah;
- Rekening koran Bank BCA degan No.rek 0212153085 atas nama Citra Istigotsah.
- Tanah dan bangunan SHM 446 terletak di Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Sebrang Ulu I, Kota Palembang, Prov. Sumatera Selatan. dengan luas 350 M2;
- Tanah dan bangunan SHM 2496 terletak di Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Sebrang Ulu I, Kota Palembang, Prov. Sumatera Selatan. dengan luas 308 M2;
- SHM 446 luas 350 M2 terletak di Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Sebrang Ulu I, Kota Palembang, Prov. Sumatera Selatan;
- SHM 2496 luas 308 M2 terletak di Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Sebrang Ulu I, Kota Palembang, Prov. Sumatera Selatan;
Putusan PN PALEMBANG Nomor 1051/Pid.Sus/2018/PN Plg |
|
Nomor | 1051/Pid.Sus/2018/PN Plg |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Pidana Khusus Lain-lain |
Kata Kunci | Lain-Lain |
Tahun | 2019 |
Tanggal Register | 6 Juni 2018 |
Lembaga Peradilan | PN PALEMBANG |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Berton Sihotang |
Hakim Anggota | Hakim Anggota Yosdi, Br Hakim Anggota Hotnar Simarmata |
Panitera | Panitera Pengganti: Arifin |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I : Di rampas untuk negara. Tetap terlampir dalam berkas perkara. 4. Memerintahkan barang-barang bukti berupa : Dikembalikan kepada yang berhak melalui Terdakwa Fili Muttaqien. 5. Membebani Terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp.2.000,- (Dua ribu rupiah). |
Tanggal Musyawarah | 28 Februari 2019 |
Tanggal Dibacakan | 28 Februari 2019 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 1051/Pid.Sus/2018/PN_Plg.zip
- Download PDF
- 1051/Pid.Sus/2018/PN_Plg.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 3501 K/Pid.Sus/2019
Pertama : 1051/Pid.Sus/2018/PN Plg
Statistik16848