Putusan PN JAMBI Nomor 203/Pid.B/2012/PN JBI |
|
Nomor | 203/Pid.B/2012/PN JBI |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika |
Kata Kunci | narkotika |
Tahun | 2012 |
Tanggal Register | — |
Lembaga Peradilan | PN JAMBI |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Elson Sitanggang |
Hakim Anggota | Dahlia Panjaitan, Adrianus Agung.p.sh |
Panitera | Janner Tumanggor |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | M E N G A D I L I :1. Menyatakan Terdakwa SUNHOT P.SILALAHI,Sik Bin KR.SILALAHI.dengan identitas lengkapnya sebagaimana tersebut di atas, tidak terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan perbuatan sebagaimana tersebut pada dakwaan Primair;2. Membebaskan Terdakwa SUNHOT P.SILALAHI,Sik Bin KR.SILALAHI. tersebut oleh karena itu dari Dakwaan Primair tersebut;3. Menyatakan SUNHOT P.SILALAHI,Sik Bin KR.SILALAHI. tersebut telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Sebagai Penyidik Kepolisian Negara Republik Indonesia, tidak melaksanakan ketentuan sebagaimana dimaksud dalam Ketentuan pasal 87, pasal 89 dari Undang undang Nomor 35 Tahun 2009?, sebagaimana tersebut pada dakwaan SUBSIDAIR;4. Menghukum Terdakwa SUNHOT P.SILALAHI,Sik Bin KR.SILALAHI. tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 ( satu ) tahun;5. Menetapkan bahwa lamanya Terdakwa ditahan dikurangkan segenapnya dari pidana yang dijatuhkan;6. Menghukum lagi Terdakwa membayar pidana denda sebesar Rp.100.000.000,00 (seratus juta Rupiah);7. Menetapkan bila denda tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama 1 (satu) bulan;8. Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan9. Menetapkan barang bukti berupa:- 4 (empat) buah plastic kecil bening yang berisikan masing-masing 20 (dua puluh) butir pil diduga ecstasy ;- 1 (satu) buah plastic kecil bening berisikan 8 (delapan) butir pil diduga ecstasy ;- 3 (tiga) ) buah plastic kecil bening yang bertuliskan angka 1 kode 10.37, angka 2 kode 5.37 dan angka 3 kode 10.37 yang berisikan serbuk Kristal diduga Narkotika jenis shabu ; 1 (satu) ) buah plastic kecil bening yang bertuliskan angka 4 kode 10.37 yang masih terdapat sisa-sisa serbuk Kristal diduga Narkotika jenis shabu ;Dengan dugaan berat keseluruhan 14,001 gram - 1 (satu) buah plastic obat warna biru yang bertuliskan angka 457 ;- 1 (satu) buah plastic berukuran sedang bertuliskan angka 68;- 1 (satu) buah plastic bening yang berisikan alat hisap shabu (bong) ;- 1 (satu) buah kantong asoy warna hitam yang berisikan bong yang terbuat dari botol kaca dan 2 (dua) buah selang plastic warna bening ;- 1 (satu) buah kantong asoy warna hitam yang berisikan plastic-plastic kecil bening ;- 1 (satu) buah kotak HP merk Motorola warna biru yang berisikan 2 (dua) buah korek api gas warna biru dan unggu, 5 (lima) buah isolative bening, 3 (tiga) buah dot buah tabung kaca merk Iwaki, 9 (sembilan) buah potongan pipet plastic warna putih dan 2 (dua) buah cottum bud.Dirampas dan dimusnahkan10. Membebani Terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp.10.000,00 (sepuluh ribu rupiah) |
Tanggal Musyawarah | 6 Agustus 2012 |
Tanggal Dibacakan | 9 Agustus 2012 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 770 K/Pid.Sus/2013
Banding : 123/Pid/2012/PT.JBI
Peninjauan Kembali : 41 PK/PID.SUS/2017
Pertama : 203/Pid.B/ 2012/PN.JBI
Statistik9425