- Menolak eksepsi Tergugat 1,2,3,4,dan Tergugat 5 seluruhnya;
- Mengabulkan gugatan Penggugat sebagian;
- Menyatakan sebagai hukum sah dan mengikat :
- Surat Pernyataan Jual Beli bertanggal 12 Mei 2005, antara Haji Achmad alias Haji Achmad Akeang selaku Pembeli dengan Mustahik/ Tergugat-1 selaku Penjual :
- Surat Pernyataan Jual Beli bertanggal 27 Desember 2004, antara Haji Achmad alias Haji Achmad Akeang selaku Pembeli dengan Nurmansyah/ Tergugat-2, selaku Penjual;
- Surat Pernyataan Jual Beli bertanggal 27 Desember 2004, antara Haji Achmad alias Haji Achmad Akeang selaku
- Menyatakan sebagai hukum sah yaitu :
- Tanah kebun yang terletak di Dusun Cupek, Desa Sigar Penjalin, Kecamatan Tanjung, Kabuaten :Lombok Utara dengan luas: 4.300 M2, dengan batas batas:
- Tanah kebun yang terletak di Dusun Cupek, Desa Sigar Penjalin, Kecamatan Tanjung, Kabuaten :Lombok Utara dengan batas batas:
- Tanah kebun yang terletak di Dusun Cupek, Desa Sigar Penjalin, Kecamatan Tanjung, Kabuaten :Lombok Utara dengan batas batas :
- Menyatakan tidak sah, cacad yuridis, dan tidak mempunyai kekuatan hukum mengikat yaitu :
- Sertifikat Hak Milik (SHM) Nomor : 00904/Desa Sigar Penjalin, bertanggal 19 May 2015, NIB : 23.10.02.05.00964, dengan Surat Ukur Nomor: 00960.SPJ/2015, tanggal 04 Mei 2015, dengan luas : 6.381 M2 ;
- Sertifikat Hak Milik (SHM) Nomor : 00905/ Desa Sigar Pernjalin, bertanggal 19 May 2015, NIB : 23.10.02.05.00963, dengan Surat Ukur Nomor : 00961/SPJ/2015, tanggal 04 Mei 2015, dengan luas : 12.121 M2 ;
- Menghukum Tergugat-5 untuk menyerahkan dua buah buku tanah berupa Sertifikat Hak Milik dimaksud pada petitum angka 5.1 dan angka 5.2. tersebut diatas kepada Tergugat -6 untuk dihapuskan dari pendaftaran didalam Buku Tanah yang bersangkutan ;
- Menghukum Tergugat-6 untuk melakukan pencoretan dari pendaftaran didalam buku tanah atas nama Pontjo Sutowo dan mendaftarkan hak kepemilikan atas tanah tersebut petitum angka 4.1, 4.2, dan 4.3, ke atas nama Anita Achmad SE/ Penggugat sebagaimana ketentuan yang berlaku ;
- Menghukum Tergugat-1, Tergugat-2, Tergugat-3, Tergugat-4, Tergugat-5 dan Tergugat-6, untuk mentaati keputusan hukum ini setelah mempunyai kekuatan hukum tetap ;
- Menolak gugatan Penggugat selain dan selebihnya
- Menghukum Tergugat-1, Tergugat-2, Tergugat-3, Tergugat-4, Tergugat-5 dan Tergugat-6, untuk membayar seluruh biaya perkara ini sebesar Rp Rp.4.055.000.- (empat juta lima puluh lima ribu rupiah).
Putusan PN MATARAM Nomor 145/Pdt.G/2018/PN Mtr |
|
Nomor | 145/Pdt.G/2018/PN Mtr |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Perdata Perdata Tanah |
Kata Kunci | Objek Sengketa Tanah |
Tahun | 2019 |
Tanggal Register | 11 Juli 2018 |
Lembaga Peradilan | PN MATARAM |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua A. A Putu Ngr Rajendra.. |
Hakim Anggota | Br Hakim Anggota Tenny Erma Suryathi, Hakim Anggota Mohamad Iqbal Basuki Widodo |
Panitera | Panitera Pengganti: I Putu Suryawan. |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | DIKABULKAN SEBAGIAN |
Catatan Amar |
DALAM EKSEPSI DALAM POKOK PERKARA Pembeli dengan Haji Saharudin/Tergugat-3 selaku Penjual; Utara : Tanah Kebun Milik A MASNA.H/ H Jamhur Hakim; Timur : Jalan Desa; Selatan: Tanah Kebun asal milik Nurmansyah, (semula asal milik Mustahik): Barat : Parit/ Telabah milik Mustahik), Utara : Tanah Kebun eks Mustahik sekarang Haji Achmad; Timur : Jalan Desa ; Selatan : Jalan Setapak/ Tanah Kebun H Saharudin sekarang Haji Achmad, dengan Luas : 7.672 M2;, Barat : Telabah/ Kali Kecil ; Utara : Jalan/ Tanah Kebun Milik Haji Achmad ; Timur : Tanah Milik Amaq Sajudin/ H Sirajudin/ BTN ; Selatan: Telabah/ Kali Kecil ; Barat : Jalan Setapak menuju telabah/ Kali Kecil, dengan Luas : 7.650 M2; Adalah sah menurut hukum merupakan hak milik Penggugat Anita Achmad, SE.; |
Tanggal Musyawarah | 3 Januari 2019 |
Tanggal Dibacakan | 3 Januari 2019 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 145/Pdt.G/2018/PN_Mtr.zip
- Download PDF
- 145/Pdt.G/2018/PN_Mtr.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 2742 K/Pdt/2020
Pertama : 145/Pdt.G/2018/PN Mtr
Banding : 16/PDT/2019/PT.MTR
Statistik9749