Putusan DILMILTI III SURABAYA Nomor 1-K/PMT.III/AD/I/2014 |
|
Nomor | 1-K/PMT.III/AD/I/2014 |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Militer |
Kata Kunci | Militer yang dengan sengaja menyampaikan suatu pemberitahuan jabatan yang tidak benar kepada penguasa |
Tahun | 2014 |
Tanggal Register | 9 Januari 2014 |
Lembaga Peradilan | DILMILTI III SURABAYA |
Jenis Lembaga Peradilan | PTM |
Hakim Ketua | Kolonel Laut Khw Sinoeng Hardjanti |
Hakim Anggota | Ha Kolonel Chk Hariyadi Eko Purnomo, Ha Kolonel Chk E. Trias Komara |
Panitera | Kapten Chk J.m. Siahaan |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA : SELAMA 5 (LIMA) BULAN |
Catatan Amar | M E N G A D I L I1. Menyatakan Terdakwa Drs. Lexi Berti Rarung Pangkat Letkol Caj NRP 33263, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana: ???Militer yang dengan sengaja menyampaikan suatu pemberitahuan jabatan yang tidak benar kepada penguasa???. 2. Memidana Terdakwa tersebut di atas oleh karena itu dengan: Pidana penjara : Selama 5 (Lima) bulan 3. Menetapkan barang bukti berupa surat-surat:a. Foto copy Sertifikat HGB No. 97 tahun 2005 atas nama Puskopad B Dam VII/Wrb. b. Foto copy surat Akte Jual Beli dari pejabat Notaris Oky Anette, SH, Nomor : 149/JB/Sario/XII/2005, tanggal 22 Desember 2005c. Bukti transfer dari rekening Bank Mandiri Cabang Samratulangi Manado atas nama Puskopad B Dam VII/Wrb Norek 150-00-0466138-3 kepada rekening Bank BNI Cabang Makassar atas nama Sugiarto L No.rek. 64550982, tanggal 20 Januari 2006 sebesar Rp.1.500.000.000,- ( satu milyar lima ratus juta rupiah ) d. Bukti transfer dari rekening Bank Mandiri Cabang Samratulangi Manado atas nama Puskopad B Dam VII/Wrb No.rek. 150-00-0466138-3 kepada rekening Bank BNI Cabang Makassar atas nama Sugiarto L No.rek. 64550982, tanggal 14 Pebruari 2006 sebesar Rp.1.840.514.936,20,- ( satu milyar delapan ratus empat puluh juta lima ratus empat belas ribu sembilan ratus tiga puluh enam rupiah koma dua puluh sen).e. Bukti transfer dari Bank BNI No.rek. 0064550982 atas nama Sugiarto L ke rekening Bank Mandiri No.rek 152-000514989-9 atas nama Sugiarto L sebesar Rp.3.340.514.936,- ( tiga milyar tiga ratus empat puluh juta lima ratus empat belas juta Sembilan ratus tiga puluh enam rupiah).f. 1 (satu) bendel foto copy salinan perjanjian antara Letkol Caj Drs. L.B. Rarung dengan Sdr. Jantje Tjanggulung Cs, yang dibuat oleh Notaris Oky Annette K, S.H., Nomor 6 tanggal 13 Desember 2005. g. 2 (dua) lembar foto copy Surat Keputusan Pelepasan Tanah dan Bangunan Nomor : Skep/03/XI/2005, tanggal 16 Nopember 2005.h. 4 (empat) lembar foto copy Surat Pengajuan Persetujuan Penjualan beberapa aset Puskopad B Dam VII/Wrb Nomor: B/88/XI/2005, tanggal 18 Nopember 2005./ i. 2 (dua) . . .i. 2 (dua) lembar foto copy Surat Persetujuan Pelepasan Tanah dan Bangunan beberapa aset Puskopad B Dam VII/Wrb dari Pangdam VII/Wrb Nomor 1336/XI/2005, tanggal 28 Nopember 2005 yang ditandatangani oleh Kasdam VII/Wrb Brigjen TNI Sabar Yudo Suroso atas nama Pangdam VII/Wrb. j. 1 (satu) lembar foto copy Surat Perintah Pangdam VII/Wrb Nomor Sprin/200/II/2006 tanggal 15 Pebruari 2006 tentang Perintah kepada Letkol Caj Drs L.B. Rarung untuk menyerahkan dana hasil pelepasan aset Puskopad B Dam VII/Wrb, berupa toko Kartika dan tanah bangunan SPBU. k. 1 (satu) buah buku catatan harian pejabat Kasir Sdri. PNS Trusje Wangke periode Januari 2005 sampai dengan Desember 2005 yang berisi pengeluaran dan pemasukan Puskopad B Kodam VII/Wrb selama tahun 2006. l. 1 (satu) bendel bukti-bukti berupa catatan, kwitansi asli dan foto copi penggunaan dana sisa penjualan asset yang tidak dikirim ke Kodam VII/Wrb sebesar Rp.309.485.063,80 (tiga ratus sembilan juta empat ratus delapan puluh lima ribu enam puluh tiga rupiah koma delapan puluh sen). m. 1 (satu) lembar Foto copy Surat Proses Verbal dari Pemda Minahasa Walikota Kota Besar Manado tanggal 15 Juni 1954 mengenai penjelasan asal usul tanah yang terletak di Jl. Betesda Sario Manado. n. 1 (satu) lembar Foto copy Surat Keterangan Penunjukan Tanah dari Pangdam XIII/Mdk kepada Letkol Inf Prits Sumampauw Kapuskopad Dam XIII/Mdk untuk memakai sebidang tanah seluas 1.000 m2 yang akan digunakan untuk bangunan pompa penjualan bensin umum Puskopad Dam XIII/Mdk. o. 3 (tiga) lembar Foto copy Surat Gubernur Kepala Daerah Propinsi Sulawesi Utara Nomor 141/SKH/72 tanggal 16 Agustus 1972 tentang pemberian Hak Pakai sebidang tanah seluas 1.000 M2 yang terletak di Kel. Sario Kota Manado kepada Puskopad B Dam XIII/Mdk. p. 1 (satu) bendel Foto copy berkas pelepasan aset Puskopad B Dam VII/Wrb. Tetap dilekatkan dalam berkas perkara.4. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp. 25.000, - (dua puluh lima ribu rupiah). |
Tanggal Musyawarah | 4 Juni 2014 |
Tanggal Dibacakan | 4 Juni 2014 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 1-K/PMT.III/AD/I/2014.zip
- Download PDF
- 1-K/PMT.III/AD/I/2014.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Pertama : 1-K/PMT.III/AD/I/2014
Statistik12642