Putusan PN SUNGAI LIAT Nomor 27/ PID.B / 2013 / PN.SGT |
|
Nomor | 27/ PID.B / 2013 / PN.SGT |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Kejahatan terhadap Keteriban Umum |
Kata Kunci | |
Tahun | 2013 |
Tanggal Register | 10 Januari 2013 |
Lembaga Peradilan | PN SUNGAI LIAT |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Corry Oktarina |
Hakim Anggota | Meyakinkan Bersalah Melakukan Tindak Pidana Dengan Sengaja Menimbulkan Kebakaran, Menyatakan Terdakwa Reza Pahlevi Als Balehong Bin H. Hozi Telah Terbukti Secara Sah, Bahaya Umum Bagi Barang. Menjatuhkan Pidana Kepada Terdakwa Oleh Karena Itu Dengan Pidana Penjara Selama Sembilan Bulan. Menetapkan Masa Penangkapan, Penahanan Yang Telah Dijalani Terdakwa Dikurangkan Seluruhnya Dari Pidana Yang Dijatuhkan. Menetapkan Terdakwa Tetap Berada Dalam Tahanan. Menyatakan, Kaca Satu Buah Tutup Dandang Satu Tempat Tisu Bekas Terbakar Warna Biru Kombinasi Putih Merk Famili Satu Buah Piring Plastik Warna Hijau Bekas Ter, Lima Ribu Rupiahelizabeth Prasasti Maharani, Corpioner |
Panitera | Marina Yunisa |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | 1. Menyatakan terdakwa REZA PAHLEVI ALS BALEHONG BIN H. HOZI telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana : ???Dengan Sengaja Menimbulkan kebakaran dan Bahaya Umum bagi Barang???2. Menjatuhkan Pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 9 (sembilan) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan terdakwa tetap berada dalam tahanan;5. Menyatakan barang bukti berupa:- 1 (satu) pecahan kaca;- 1 (satu) buah tutup etalase terbuat dari aluminium dan kaca;- 1 (satu) buah tutup dandang;- 1 (satu) tempat tisu bekas terbakar warna biru kombinasi putih merk famili;- 1 (satu) buah piring plastik warna hijau bekas terbakar;- 1 (satu) buah kardus yang terbakar berikut lelehan bakaran plastik;- 1 (satu) buah wadah air minum plastik warna putih bekas terbakar;- 1 (satu) buah baskom warna hitam bekas terbakar;- 1 (satu) buah papan als iris bekas terbakar;- 1 (satu) buah centong / sendok nasi bekas terbakar warna kuning;- 1 (satu) buah saringan bergagang kayu warna kuning yang terbuat dari besi bekas terbakar;- 1 (satu) buah sendok jepitan bekas terbakar;6. Membebankan terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 5000,00 (lima ribu rupiah); |
Tanggal Musyawarah | 23 Januari 2013 |
Tanggal Dibacakan | 23 Januari 2013 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Pertama : 27/ PID.B / 2013 / PN.SGT
Statistik753