Putusan PN SAMARINDA Nomor 18/Pid.Tipikor/2011/PN.Smda |
|
Nomor | 18/Pid.Tipikor/2011/PN.Smda |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Korupsi |
Kata Kunci | |
Tahun | 2011 |
Tanggal Register | 13 Mei 2011 |
Lembaga Peradilan | PN SAMARINDA |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Polin Tampubolon |
Hakim Anggota | - Poster Sitorus, - Rajali |
Amar | Lepas |
Catatan Amar | M E N G A D I L I :1. Menyatakan Terdakwa Drs. IDRUS Bin DAENG MAKITTA terbukti melakukan perbuatan yang didakwakan kepadanya, akan tetapi perbuatan tersebut bukan merupakan tindak pidana;2. Melepaskan Terdakwa oleh karena itu dari segala tuntutan hukum ;3. Memulihkan hak terdakwa dalam kemampuan, kedudukan dan harkat serta martabatnya ;4. Memerintahkan barang bukti berupa :1) Copy APBD Murni Kabupaten Kukar tahun 2005.2) Copy APBD Perubahan Kab Kukar Tahun 2005.3) Copy Bukti/ Kwitansi Pembayaran perjalanan dinas Keluar Daerah Anggota DPRD Kab. Kukar tahun 2005.4) Copy surat keputusan pengangkatan No. 821.2/111.1- 945/BKD/SK-19/2004 An. Ir.H.M.ASWIN,M.M sebagai Sekwan DPRD Kab. Kukar.5) Copy Surat Keputusan Pengangkatan NO. 821.29/111.3- 408/8 KD/SK-10/2005.6) Copy Daftar Nama-Nama Anggota DPRD Kab. Kukar yang sudah mengembalikan Uang kelebihan dana ke Kas Daerah.7) Copy Peraturan Bupati Kukar No: 180.188/HK-149/2005 tanggal 29 Agustus 2005 tentang Belanja Penunjang Kegiatan pimpinan dan Anggota DPRD Kab. Kutai Kartanegara.8) Copy Standarisasi Biaya Perjalanan Dinas KA. Kukar tahun 2005.9) Copy Buku kas umum (BKU) SKPD Sekwan DPRD kab. Kukar.10) Copy SPPD keluar Daerah Anggota DPRD Kab. Kukar.11) Copy SPMU Nomor : 0014/BA/2005 tanggal 29 Maret 2005 dengan nilai sebesar Rp. 2.000.000.000.-12) Copy SPMU Nomor : 0574/BA/2005 tanggal 8 Agustus 2005 dengan nilai sebesar Rp. 3.434.494.250,-.13) Copy SPMU Nomor : 0696/BA/2005 tanggal 12 September 2005 dengan nilai sebesar Rp. 4.000.000.000,-.14) Copy SPMU Nomor : 0982/BA/2005 tanggal 26 Oktober 2005 dengan nilai sebesar Rp. 7.364.295.450,-.15) Copy SPMU Nomor : 1209/BA/2005 tanggal 29 Nopember 2005 dengan nila sebesar Rp. 8.822.195.856,-.16) Copy SPMU Nomor : 1513/BA/2005 23 Desember 2005 dengan nilai sebesar Rp. 12.203.521.000,-.17) Copy foto copy Surat Keputusan Gubemur Propinsi Kalimantan Timur Nomor : 171.3.2.44-4849 tanggal 05 Agustus 2004 tentang Peresmian Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kutai kartanegara.18) Foto copy Surat Keputusan Gubemur Kalimantan Timur Nomor : 171.44-5985 tanggal 15 september 2004 tentang Peresmian Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara.19) Copy 1 (satu) lembar Daftar Nama Anggota DPRD yang telah mengembalikan Dana Ke Kas Daerah Sesuai Dengan LHP BPK tahun 2005 tanggal 4 Desember 2008;20) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. BACHTIAR EFFENDI sebesar Rp. 71.000.000,- (tujuh puluh satu juta rupiah) tanngal 26 Januari 2007.21) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Ir. HM. YUSUF AS. MM sebesar Rp. 69.000.000,- ( enam puluh sembilan juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.22) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Hj. JOICE LIDYA sebesar Rp. 71.000.000,- (tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 10 April 2007.23) Copy 1 (satu) lembar Bukti Setor atas nama H. SETA BUDI sebesar Rp. 71.000.000,- (tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.24) Bukti Setor atas nama RAHMAT SANTOSO yaitu :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar rp. 20.000.000,- (duapuluh juta rupiah) tanggal 3 Oktober 2007.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.25) Bukti Setor atas nama H. HERMAIN D. BA dengan rincian sebagai berikut:? 1 (satu) lembar asli Bukti setor sebesar Rp. 55.000.000,-(lima puluh lima juta rupiah) tanggal 10 September 2009? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 16.000.000,- (enam be/as juta rupiah) tanggal 10 September 2009.26) Bukti Setor atas nama H. ABD. WAHID KATUNG dengan rincian sebagai berikut:? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 4.000.000,- (empat juta rupiah) tanggal 13 Februari 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 05 November 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 03 Desember 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 03 Juni 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 01 Juli 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 01 Agustus 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 03 September 2007.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 02 Oktober 2007.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,(dua juta rupiah) tanggal 03 Maret 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,(dua juta rupiah) tanggal 04 Desember 2007.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,(dua juta rupiah) tanggal 08 April 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,(dua juta rupiah) tanggal 01 November 2007.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,(dua juta rupiah) tanggal 05 Mei 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,(dua juta rupiah) tanggal 03 September 2008.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,(dua juta rupiah) tanggal 06 Oktober 2008.27) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. SUTOPO GASIP, S. Pd., M.Pd sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.28) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama DEDY SUDARYA sebesar Rp. 66.000.000,- (enam puluh enam juta rupiah) tanggal 08 Februari 2007.29) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. SALEHUDDIN sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.30) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. KHAIRUDIN SP sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.31) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama YAYUK SEHATI sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 08 Maret 2007.32) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama I MADE SARWA sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.33) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas name BAMBANG AS sebesar Rp. 1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.34) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. YUSRANI ARAN sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.35) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama ABU BAKAR HAS sebesar Rp.73.000.000,- (tujuh puluh tiga juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.36) Bukti Setor atas nama ZAINUDDIN SYAMH dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 21.000.000,(dua puluh satu juta rupiah) tanggal 08 Maret 2007.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.500.000,(dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.37) Bukti Setor atas nama SUWAJI dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 21.000.000,(dua puluh satu juta rupiah) tanggal 08 Maret 2007? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.500.000,(dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 200838) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. RUSLIANDI, SE sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.39) 1 (satu) lembar asli bukti Setor atas nama Hj. MAHDALENA AH, sebesar Rp.73.000.000,- (tujuh puluh tiga juta rupiah) tanggal 10 April 2007.40) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama SUDARTO, BA sebesar Rp.73.000.000,- (tujuh puluh tiga juta rupiah) tanggal 09 Februari 2007.41) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Ir. MARTIN APUY sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.42) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama EDDY MULAWARMAN sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 13 Maret 2007.43) Bukti Setor atas nama H. ABDUL RAHMAN dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 25.000.000,(dua puluh lima juta rupiah) tanggal 23 April 2008.? 1 (satu) foto copy Bukti Setor An. H. Abdul Rahman sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh juta rupiah) dengan bukti setor tanggal 13 Oktober 2008.44) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H.M.ALI HAMDI ZA, S.Ag sebesar Rp.73.000.000,- (tujuh puluh tiga juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.45) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. SAIPUL ADUAR S. Pd sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.46) Bukti Setor atas nama MARWAN SP dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.500.000, (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 23 Januari 2007.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 50.000.000,- (lima puluh juta rupiah) tanggal 12 november 2008.47) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Drs. H. M.IRHAM sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.48) Bukti Setor atas nama MASRUNI ADJUS dengan rincian sebagai berikut? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 71.000.000,-(tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 20 Juli 2007? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,-(dua juta rupiah) tanggal 29 Agustus 200749) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H.ABD.SANI A.P.S.Sos sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) dengan bukti setor tanggal 12 November 2008.50) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Drs. H.IDRUS TANJUNG sebesar Rp. 1.000.000,- (satu juta rupiah) tanggal 12 November 2008.51) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama HUSAINI RASYID, SE sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 22 Maret 2008.52) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. MUS MULYADI sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.53) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. FATURRAHMAN sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.54) Bukti Setor atas nama H. M. SYARIFUDDIN A. dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 1.000.000,(satu juta rupiah) tanggal 06 Oktober 200855) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Drs. ABD. JABAR BUKRAN sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.56) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Ir. H. IRWAN MUKHLIS sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 30 Januari 2007.57) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama G. ASMAN GILIR sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 12 November 2008.58) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama SURYADI, S.Hut sebesar Rp. 71.000.000,- ( tujuh puluh satu juta rupiah) tanggal 23 Januari 2007.59) Asli Daftar nama Anggota DPRD yang telah mengembalikan Dana Ke Kas Daerah sesuai dengan LHP BPK Tahun 2005 tanggal 06 Oktober 2010.60) Bukti setor atas nama H. RUSLIANDI, SE dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 12.000.000.- (dua betas juta rupiah) tanggal 10 September 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000.- (dua juta rupiah) tanggal 06 Oktober 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000.- (dua juta rupiah) tanggal 17 November 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 1.000.000.- (satu juta rupiah) tanggal 07 Desember 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 1.000.000.- (satu juta rupiah) tanggal 11 Januari 2010.? 1 (satu) lembar asii Bukti Setor sebesar Rp. 1.000.000,(satu juta rupiah) tanggal 03 Pebruari 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 1.000.000,(satu juta rupiah) tanggal 03 Maret 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 1.000.000.- (satu juta rupiah) tanggal 11 Januari 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 1.000.000.- (satu juta rupiah) tanggal 06 April 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 18.500.000.- (delapan betas juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 14 April 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 29.000.000.- (dua puluh sembilan juta rupiah) tanggal 10 Mei 2010.61) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama MARWAN SP sebesar Rp. 18.500.000.- (delapan betas juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 11 April 2010.62) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. ABDUL RACHMAN sebesar Rp. 9.000.000.- (sembilan juta rupiah) tanggal 14 April 2010.63) Bukti setor atas nama ABDUL WAHID KATUNG dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 03 Juli 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 02 Juni 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 04 Mei 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 04 Agustus 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) tanggal 07 April 2009.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 6.000.000,- (enam juta rupiah) tanggal 12 Maret 2009.64) Asli Bukti Setor atas nama SUWAJI dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) tanggal 10 Mei 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 25.000.000,- (dua puluh lima juta rupiah) dengan bukti setor tanggal 06 Oktober 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 4.000.000,- (empat juta rupiah) tanggal 06 Oktober 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 12.000.000,- (dua betas juta rupiah) tanggal 06 Okober 2010.65) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Hj. MAHDALENA sudah mengembalikan sebesar Rp. 16.127.020,- dengan bukti setor tanggal 25 Mei 2009 dan uraian pengembalian gaji dan tunjangan Anggota DPRD Kab. Kutai Kartanegara Bulan Mei 2009 an. MAHDALENA HA.66) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama GASMAN G sebesar Rp. 68.500.000,- (enam puluh delapan lima ratus ribu rupiah) tanggal 10 Mei 2010.67) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama I MADE SARWA sebesar Rp. 68.500.000,- ( enam puluh delapan lima ratus ribu rupiah) tanggal 10 Mei 2010.68) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. ABDUL SANI AP, S.Sos sebesar Rp. 13.500.000,- (tiga be/as juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 10 Mei 2010.69) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama Drs. H. IDRUS TANJUNG sebesar Rp. 15.000.000,- (lima betas juta rupiah) tanggal 10 Mei 2010.70) 1 (satu) lembar asli Bukti Setor atas nama H. FATHUR RAHMAN sebesar Rp. 68.500.000,- ( enam puluh delapan lima ratus ribu rupiah) tanggal 10 Mei 2010.71) Bukti Setor atas nama H. MUS MULYADI dengan rincian sebagai berikut :? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 25.000.000,- (dua puluh lima juta rupiah) dengan bukti setor tanggal 10 Mei 2010.? 1 (satu) lembar asli Bukti Setor sebesar Rp. 20.000.000,- (dua puluh juta rupiah) tanggal 19 April 2010.Kesemuanya dikembalikan kepada Penuntut Umum untuk dipergunakan sebagai barang bukti dalam perkara lain ;5. Membebankan biaya perkara ini kepada Negara ; |
Tanggal Musyawarah | — |
Tanggal Dibacakan | 3 Nopember 2011 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Peninjauan Kembali : 257 PK/Pid.Sus/2014
Pertama : 18/Pid.Tipikor/2011/PN.Smda
Statistik15424